Anda di halaman 1dari 4

PELAKSANAAN DAN JADWAL KEGIATAN PEMBUATAN VIDEO PERPISAHAN “KISAH TAHUN

TERAKHIR” SEBAGAI KENANG-KENANGAN ANGKATAN SMAPA ’21

I. LATAR BELAKANG DAN TUJUAN KEGIATAN PEMBAGIAN:

Pembuatan video perpisahan “Kisah Tahun Terakhir” adalah pembuatan video sebagai kenang-
kenangan untuk angkatan SMAPA’21 yang kekurangan mencetak kenangan pada masa sekolah di
SMAN 4 PROBOLINGGO dikarenakan pandemi Covid-19. Sehingga kami para angkatan SMAPA’21
terinspirasi untuk membuat kenang-kenangan sebuah video yang rencananya akan dibuat di SMAN 4
Probolinggo pada tanggal yang disetujui dan tetap mematuhi protokol kesehatan.

II. PETUNJUK PELAKSANAAN:

A. Petunjuk Awal

1. Seluruh angkatan SMAPA’21 diharapkan untuk mendapatkan izin orangtua terlebih dahulu.

2. Seluruh angkatan SMAPA’21 diharapkan dapat bekerjasama agar durasi tepat waktu.

3. Seluruh panitia dan perwakilan kelas angkatan SMAPA’21 dapat mengoordinir teman-teman saat
kegiatan berlangsung.

4. Seluruh angkatan SMAPA’21 wajib mematuhi protokol kesehatan.

5. Seluruh angkatan SMAPA’21 wajib mematuhi peraturan pembuatan video perpisahan “Kisah
Tahun Terakhir”

B. Persiapan fisik siswa Maksimal sehari sebelum kegiatan,

siswa harus mengkondisikan fisik siswa, apabila sakit dan tidak bisa melakukan kegiatan dikarenakan
timbul gejala-gejala seperti demam maka tidak bisa mengikuti kegiatan pembuatan video perpisahan
“Kisah Tahun Terakhir”

C. Persiapan sebelum berangkat ke sekolah

1. Sebelum berangkat pastikan tidak sakit, jika sakit, konfirmasi kepada panitia atau perwakilan kelas
untuk tidak mengikuti kegiatan pembuatan video ini.

2. Memastikan memakai masker dan membawa kelengkapan kesehatan sendiri seperti hand
sanitizer atau tissue.

3. Memakai Dresscode sesuai aturan yang ada.

4. Membawa perlengkapan pribadi jika membutuhkan.

D. Berhalangan hadir:

Jika berhalangan, siswa diharapkan menghubungi dan konfirmasi kepada panitia atau perwakilan
kelas.

E. Pengkondisian saat di sekolah

1. Pengkondisian umum di sekolah

a. Siswa wajib datang tepat waktu sesuai jadwal yang telah ditentukan, bagi yang membawa motor
parkir yang disediakan.
b. Saat di sekolah, jika diketahui suhu tubuh tinggi (lebih dari 37 derajat) pada petunjuk termo gun,
siswa harap memkondisikan diri, memisahkan diri dari kelompok sementara waktu, kemudian jika
dirasa suhu kembali normal, siswa dapat dicek kembali.

c. Jika suhu normal (kurang dari 37 derajat), siswa dapat melanjutkan mengikuti kegiatan, namun jika
masih tinggi selama 10 menit menunggu, siswa harus meninggalkan sekolah dengan izin panitia.

d. Selama di sekolah siswa wajib mengikuti protokol kesehatan yang diberlakukan di sekolah.

e. Begitu sampai disekolah, siswa segera mengikuti arahan dari panitia dan perwakilan kelas untuk
segera melaksanakan kegiatan.

2. Teknis pembuatan video:

a. Waktu dan tempat pembuatan video perpisahan “Kisah Tahun Terakhir” terjadwal pada poin No III
di bawah ini.

b. Teknis utama: 1) Datang ke sekolah, 2) pelaksanaan kegiatan, 3)pulang

c. Seluruh angkatan SMAPA’21 berada diseklah sesuai durasi waktu yang telah tertera di jadwal,
setelah itu harus segera pulang.

F. Pengkondisian saat pulang dari sekolah Setelah seluruh kegiatan di sekolah selesai, siswa harus
segera pulang kerumah masing-masing. Dilarang mampir di kafe atau warung dan membuat agenda
kegiatan sendiri tanpa sepengetahuan orang tua.

III. JADWAL PEMBUATAN VIDEO PERPISAHAN “KISAH TAHUN TERAKHIR”

SUSUNAN ACARA "AMOR PARTY" SEMENTARA


N DURAS PENANGGUNG
KEGIATAN KETERANGAN WAKTU
O I JAWAB
Pembukaa
1 siang 10' 10.00-10.10 seluruh panitia
n
2 Fun color siang 30' 10.10-10.40 seluruh panitia
Pelepasan
3 siang 20' 10.40-11.00 seluruh panitia
Balon
Ambil
4 gambar siang 30' 11.00-11.30 seluruh panitia
kenang
2 Istirahat   20' 11.30-11.50 seluruh panitia
Renungan
+
3 malam/sore 20' 11.50-12.10 seluruh panitia
pelepasan
lampion
4 Istighosah malam/sore 30' 12.10-12.40 seluruh panitia
5 Pulang   0   seluruh panitia

Detail acara
SIANG

I. dimulai dengan pembukaan dari ketua panitia, wakasi dan kepala sekolah.

II. Memasuki sesi have fun yang dibuat dengan taburan warna, masing masing kelas
mempersiapkan tepung warna dan juga 1 buah flare, lalu disana akan dibagi dan disusun menjadi
barisan lingkar dan tulisan smapa21 . Setelah itu bernyanyi bersama.

III. setelah sesi have fun. Persiswa memegang balon , dan seluruh ketua kelas merancang balon
dengan tulisan "terimakasih smapa21" Menjadi balon paling utama dari segala balon. Hal ini
melambangkan bahwa masa kita selama 3 tahun dilepas dengan lega, artinya ikhlas berpisah
dengan teman angkatan , selama 1 tahun vakum tidak bertemu, hal itu sangat dijadikan atmosfer
nya

IV. Pada saat sesi foto , para siswa sudah disediakan photobooth untuk melakukan sesi ini.

Semua bebas foto dengan siapa. Acara siang selesai

Nb : dresscode kaos putih untuk have fun, penambahan jas almamater saat pembukaan

Atribut : tepung warna , flare/kelas, balon/anak

MALAM

I. Dimulai dengan istighotsah agar semua rintang sebelum melepaskan diri dari sman 4 kota prob
bisa dihadapi dengan muda

II. lanjut renungan. Renungan yang dipandu oleh... Dengan posisi para siswa duduk melingkar atau
yang lain. .

III. Setelah renungan pelepasan lampion hal perkelas membuat lampion tidak termasuk ketua
kelas, ketua kelas membuat lampion sendiri sebagai lampion pemandu atau yang utama. Sesi ini
adalah bentuk rasa syukur dan ikhlas ataupun siap menerima segala hal yang terjadi kedepannya,
tak lupa juga menandakan bahwa lampion itu gak pertemanan lepas dari tangan kita namun
menjulang tinggi dihati kita

Nb: dresscode : kemeja putih.

Atribut : lampion/kelas

Anda mungkin juga menyukai