Anda di halaman 1dari 6

YAYASAN PENDIDIKAN PPNQ

MTS - MA NURUL QUR'AN


Cerdas, Pintar dan Berakhlakul Karimah

SELENGKAPNYA

Cara Membuat Soal Pilihan Ganda atau Essay di Google


Form (Disertai Kunci Jawaban Untuk Penilaian Otomatis) Tautan
Tujuan Google menciptakan Google Form atau Google Formulir adalah untuk aplikasi
adminitrasi segala survei, kuisioner dan lain-lain. Tetapi kita bisa manfaatkan aplikasi Halaman Utama
ini untuk membuat soal pilihan ganda atau essay sebagai soal Penilaian Tengah
Semester (PTS) atau Penilaian Akhir Semester (PAT). Cara pembuatannya simak
Arsip 2020
langkah-langkah berikut ini dengan baik.

Buka link ini untuk masuk ke halaman Google Form


April 1
https://docs.google.com/forms/u/0/

Membuat form baru Mei 1

Setelah halaman utama terbuka klik “Kosong” untuk membuat form baru .
Juni 1

Juli 2

September 1

Paling Dikomentari

Prosedur Pendaftaran Siswa Baru


Online
27/04/2020 23:42 WIB - Admin

Atur nama form dan judul form sesuai kebutuhan masing masing, misalkan seperti
ini. Berlangganan

Email Address... 

Klik setelan.

Lalu pilih tab Kuis dan centang Jadikan ini sebagai kuis seperti gambar ini.

Klik simpan, kembali ke menu pertanyaan.

Bagian Pertama (pengisian identitas siswa)

Di bagian yang pertama kita isi pertanyaan tentang identitas siswa yang akan diuji
seperti nama dan kelas.

Untuk nama bisa menggunakan pertanyaan Jawaban Singkat, seperti gambar
Untuk nama bisa menggunakan pertanyaan Jawaban Singkat, seperti gambar
berikut

Jangan lupa Wajib diisi dicentang, agar tidak ada data yang kosong.

Tambahkan pertanyaan dengan klik icon + disamping kanan untuk menambahkan


pertanyaan Kelas.

Kemudian untuk Kelas kita bisa menggunakan pertanyaan Drop-down.

Setelah bagian pengisian identitas siswa, kita masuk ke bagian


pertanyaan/soal. Tambahkan bagian dengan klik icon Tambahkan Bagian

Setelah bagian ditambahkan maka tampilannya seperti berikut ini


Membuat soal pilihan ganda

Lalu tambahkan pertanyaan dengan klik icon + di samping kanan seperti tadi.

Setelah ditambahkan pertanyaan pilihan ganda, isi pertanyan dan pilihan ganda.
Misal seperti ini,

Jangan lupa Wajib diisi dicentang, agar tidak ada data yang kosong.

Klik Kunci jawaban untuk mengisi kunci jawaban dengan cara klik jawaban yang
benar dan juga mengisi berapa poin di setiap soalnya, seperti gambar berikut,

Setelah itu, klik Selesai.

Untuk membuat soal pilihan ganda dengan format sama hanya dengan klik icon
duplicat yang ada dibawah, iconnya seperti berikut,

Selanjutnya,isi soal berikutnya dengan pertanyaan dan pilihan ganda sesuai


keinginan.

Membuat soal Essay



Seperti langkah sebelumnya, tambahkan pertanyaan dengan klik icon + disamping
kanan untuk menambahkan pertanyaan baru.

Langkah-langkahnya sama dengan pembuatan soal pilihan ganda, hanya saja di


dalam soal essay menggunakan Paragraf, seperti gambar berikut

Klik duplicate untuk membuat soal essay yang sama dengan sebelumnya.

Fitur kunci jawaban di Google Form untuk soal essay belum efektif, jadi
sebaiknya tidak memakainya.

Itulah langkah-langkah pembuatan soal pilihan ganda dan essay di Google Form.
Setelah kita membuat tidak perlu menyimpannya, karena otomatis tersimpan.

Untuk penjelasan-penjelasan yang kurang jelas bisa hubungi Najmi No. Telp.
081515450107 atau klik disini.

01/09/2020 23:48 - Admin

Komentari Tulisan Ini

Nama Lengkap *

Email *

URL

Komentar *

 Submit

Tulisan Lainnya

Petunjuk Penggunaan Aplikasi E-Learning Madrasah


Aplikasi E-learning akan sangat memudahkan guru untuk mengatur timelinebelajar,
mengontrol perkembangan belajar peserta didik, membuat agenda dengansiswa, dan
sebagainya. Berikut bebera
11/07/2020 23:17 WIB - Admin 

Pembelajaran Daring Bisa Dilaksanakan Via E-Learning Madrasah - NQ News

Bendungrejo - Sesuai dengan hasil musyawarah kepala madrasah, dewan guru, wali
kelas dan staf madrasah, pembelajaran semester ganjil tahun pelajaran 2020/2021
dilaksanakan secara daring
10/07/2020 19:35 WIB - Admin 

Tentang PP. Nurul Qur an

PROFIL SINGKAT PONDOK PESANTREN NURUL QUR AN BENDUNGREJO


JOGOROTO JOMBANG Website : http://nurulquranbendungrejo.sch.id/ E-mail :
ppnurulquranbendungrejo@gmail.com
03/06/2020 20:55 WIB - Admin 

Daftar Nomor Pendaftaran Calon Peserta Didik Baru

Berikut ini daftar nama siswa yang telah mengisi formulir pendaftaran online : NO
NAMA NO.PENDAFTARAN 1 saifudin 2019000001 2 ALFI MUBAROK 2020000001
13/05/2020 15:00 WIB - Admin 

Prosedur Pendaftaran Siswa Baru Online

PPDB ONLINE MTs-MA NURUL QUR AN BENDUNGREJO JOGOROTO JOMBANG


Klik Disini untuk mengisi formulir pendaftaran Isi formulir dengan Huruf Kapital (tanda *
wajib diisi) Upload foto max
27/04/2020 23:42 WIB - Admin 

Hubungi Kami Tags Ikuti Kami

YAYASAN PENDIDIKAN PPNQ MTs - MA


BERITA PENGUMUMAN SEKILAS INFO    
NURUL QUR'AN ⋅ Cerdas, Pintar dan
Berakhlakul Karimah

 Alamat Bendungrejo, Jogoroto,


Jombang

 Telepon (0321)868331

 Email manq.bendungrejojogoroto@gmail.com

Copyright © 2019 - 2020 YAYASAN PENDIDIKAN PPNQ MTs - MA Powered by nurulquranbendungrejo.sch.id


NURUL QUR'AN All rights reserved.

Anda mungkin juga menyukai