Anda di halaman 1dari 32

4.

Hukum Gauss
◼ Besar fluks atau garis gaya listrik yang keluar dari
suatu permukaan tertutup sebanding muatan yang
dilingkupi oleh luasan tertutup tersebut
  q
 E • dS = 0
◼ Prinsip untuk menggunakan teorema Gauss
dengan mudah
❑ Pilih permukaan yang medan listrik di permukaan
tersebut homogen
❑ Tentukan muatan yang dilingkupi permukaan tersebut
❑ Tentukan arah medan terhadap arah normal
permukaan.

27 February 2021 1
Permukaan Gauss Berbentuk Bola
◼ Untuk muatan titik dan bola
E dA Medan dipermukaan
bola homogen.
Untuk muatan positip:
arah medan radial,
searah dengan normal
permukaan bola
Untuk muatan negatip
arah medan berlawana
dengan arah normal
permukaan
27 February 2021 2
Permukaan Gauss Berbentuk Silinder
◼ Kawat dan silinder panjang tak berhingga
dA E

dA E
◼ Medan homogen di seluruh permukaan selimut silnder.
Arah medan radial searah dengan normal permukaaan
selimut silinder untuk muatan positip dan berlawanan
untuk muatan negatip
27 February 2021 3
Permukaan Gauss Berbentuk Silinder/Balok

◼ Plat tipis luas tak berhingga


E
Medan homogen
pada tutup balok,
arah sama dengan
normal tutup balok

27 February 2021 4
5. PENGGUNAAN HUKUM GAUSS

27 February 2021 5
a. Medan akibat sebuah muatan titik

E   q
dA  E • dA = 0
q
 EdA =  0

q
E  dA =
0
q
E 4r =
2

0
q
E=
4r 2 0

27 February 2021 6
Konduktor dan Non-Konduktor (Isolator)

◼ Di dalam konduktor, muatan bebas bergerak


◼ Jika diberi muatan tambahan dari luar → muncul
medan listrik → muatan bergerak menghasilkan
arus internal → terjadi distribusi ulang muatan
tambahan dari luar hingga tercapai keseimbangan
elektrostatis → medan listrik di dalam konduktor
menjadi nol → menurut hukum Gauss berarti
muatan di dalam konduktor nol, muatan
tambahan dari luar tersebar di permukaan
konduktor
27 February 2021 7
◼ Waktu yang diperlukan untuk mencapai
keseimbangan elektrostatis pada koduktor sangat
cepat
◼ Medan listrik di dalam konduktor boleh dianggap
selalu nol dan muatan dari luar selalu ada di
permukaan konduktor
◼ Di dalam isolator muatan tidak bebas bergerak
◼ Muatan tambahan dari luar akan terdistribusi
merata dalam isolator
27 February 2021 8
b. Bola konduktor pejal positip

◼ Tinjau suatu bola konduktor pejal dengan jari-jari


R dan muatan Q
E
dA
•Muatan hanya tersebar
di permukaan bola saja
•Medan listrik di dalam
bola (r<R) nol

27 February 2021 9
Medan listrik di luar bola konduktor

◼ Untuk r>R, total muatan yang dilingkupi


permukaan Gauss adalah Q
◼ Hukum Gauss untuk kasus bola konduktor
pejal:
  q Q
 E • dS = → E  dS =
0 0
Q Q
E 4r =
2
→E=
0 4 0 r 2

◼ Dengan r>R
27 February 2021 10
Bola isolator pejal

◼ Isolator: muatan tersebar merata di seluruh


volum isolator
◼ Di dalam bola
  q
 E • dS = 0
r  r3
E  dS = Q
0R 3
R
r3
E 4r =
2
Q
0R 3

4
 r 3
r3 r
q= 3
Q= Q E= Q
4
3
R 3
R 3 4 0 R 3

27 February 2021 11
Bola isolator pejal (2)

◼ Medan di luar
  Q
 E • dS = 0
Q
E  dS =
0
r R
Q
E 4r =2

0
Q
q=Q E=
4 0 r 2

27 February 2021 12
c. Medan listrik akibat kawat lurus
◼ Permukaan Gauss berbentuk silinder
◼ Untuk muatan positip arah medan listrik radial keluar dari
pusat silinder
◼ Untuk muatan negatip arah medan listrik radial masuk
menuju pusat silinder
E
dA

27 February 2021 13
Medan akibat kawat tak berhingga

Fluks medan listrik yang menembus permukaan silinder


       
 E • dS =  tutup E • dS +  se lub ung E • dS +  tutup E • dS
=  tutup EdS cos 90 +  se lub ung EdS cos 0 +  tutup EdS cos 90
= E 2rl

Jika panjang kawat L, muatan total Q, maka muatan yang


dilingkupi oleh silinder:
Q
q = l = l
L

27 February 2021 14
Hukum Gauss untuk kawat sangat panjang

◼ Penentuan medan listrik

  q
 E • dS = 0
Q
E 2rl = l
0L
Q
E=
2 0 rL

=
2 0 r
27 February 2021 15
Contoh soal untuk kawat panjang (1)

◼ Tentukan medan listrik dan gambarkan arahnya pada


titik A dan B yang berjarak 20 cm dari kawat dengan
rapat muatan =10 mC/m seperti pada gambar.

•A

•B
◼ Solusi :
 10.10 −3 0,1 0,025
E= = = = N/C
2r 2 (0,2) 4 
27 February 2021 16
d. Medan listrik akibat silinder

◼ Misalkan silinder konduktor berjari-jari R ,


panjangnya L, dan bermuatan Q.
◼ Permukaan Gauss berbentuk silinder dengan jari-
jari r dan panjang L seperti kawat panjang tak
berhingga
◼ Untuk muatan positip, medan listrik berarah radial
meninggalkan sumbu pusat silinder
◼ Untuk muatan negatip, medan listrik berarah
radial menuju sumbu pusat silinder

27 February 2021 17
Permukaan Gauss pada silinder

◼ Muatan positip

  q
 E • dA = 0
q
 EdA cos 0 =  0

E q
dA E  dA =
0

27 February 2021 18
Permukaan Gauss pada silinder

◼ Muatan negatip

  q
 E • dA = 0
−q
 EdA cos180 =  0

q
E E  dA =
dA 0

27 February 2021 19
Medan listrik pada silinder konduktor pejal

◼ Di dalam konduktor

❑ Muatan yang dilingkupi permukaan Gauss =0 karena


pada konduktor muatan hanya tersebar di permukaan
konduktor saja. Dengan demikian, medan listrik di
dalam konduktor E=0
27 February 2021 20
Medan listrik akibat silinder konduktor pejal

◼ Di luar konduktor

❑ Muatan yang dilingkupi permukaan Gauss

q=Q
27 February 2021 21
Medan akibat silinder konduktor

◼ Medan listrik di luar silinder konduktor


  q
 E • dA = 0
Q
E  dA =
0
Q
E 2rL =
0
Q
E=
2 0 Lr

27 February 2021 22
Medan listrik pada silinder isolator pejal

◼ Di dalam isolator

❑ Muatan yang dilingkupi permukaan Gauss

r 2 L r2
q= 2 Q= 2Q
R L R

27 February 2021 23
Silinder isolator pejal

◼ Medan listrik di dalam isolator (r<R)


  q
 E • dA =0
r2
E  dA = Q
0R 2

r2
E 2rL = Q
0R 2

r
E= Q
2 0 R L
2

27 February 2021 24
Silinder isolator pejal (2)

◼ Medan di luar silinder (r>R)


  q
 E • dA = 0
Q
E  dA =
0
Q
E 2rL =
0
Q
E=
2 0 Lr

27 February 2021 25
d. Medan listrik Akibat Plat Tipis Positip

◼ Misal: Luas Plat A dan rapat muatan per satuan luas 

E A

Q
q = S = S
A
S

27 February 2021 26
Perhitungan medan listrik akibat plat tipis (1)

       
 E • dS =  tutup E • dS +  se lub ung E • dS +  tutup E • dS
= ES + 0 + ES
= 2 ES
  q
 E • dA = 0
S
E 2S =
0

E=
2 0
27 February 2021 27
Medan listrik Akibat Plat Tipis Negatip

◼ Misal: Luas Plat A dan rapat muatan per satuan luas -

E A

−Q
q= S = −S
A
S

27 February 2021 28
Perhitungan medan listrik akibat plat tipis(2)

       
 E • dS =  tutup E • dS +  se lub ung E • dS +  tutup E • dS
= − ES + 0 − ES
= −2 ES

  q
 E • dA = 0
− S
E (−2 S ) =
0

E=
2 0

27 February 2021 29
e. Muatan induksi
◼ Muatan muncul akibat pengaruh medan listrik
eksternal
 -´ ´
- +
- +
E E’
E - +
- +
- +
logam netral
◼ Di dalam logam tipis: E+E´=0
 ' 
i −i = 0  '=
2 0 0 2
27 February 2021 30
Logam Ditanahkan
◼ Muatan muncul akibat pengaruh medan listrik eksternal

 -´ ´
- +
- +
E’
E E - +
- +
- +
logam netral

Medan di dalam logam tetap nol, tapi komposisi muatan


jadi berubah. Diperoleh ’=
27 February 2021 31
◼ Di dalam logam (daerah 3) medan listrik total nol
◼ Karena ditanahkan, daerah 4 medan listriknya juga nol

  ´
E3 = E + E = 0

 ' = −

27 February 2021 32

Anda mungkin juga menyukai