Anda di halaman 1dari 2

PENGIRIMAN LINEN BERSIH

No. Dokumen Revisi Halaman


0
…./SPO/kode (jika 2/1
unit/RSKP/bulan/tahun dokumen
baru)
Tanggal terbit Ditetapkan :
DIREKTUR RS KHUSUS PARU
KARAWANG
STANDAR
………
PROSEDUR
OPERASIONAL

dr. Hj. Anisah, M.Epid


NIP.19731001 200604 2 025
Pengiriman Linen Bersih adalah kegiatan penyiapan linen
bersih dan higienis untuk digunakan sesuai standar pelayanan
PENGERTIAN
rumah sakit yang berlaku.

1. Untuk mendistribusikan linen bersih sehingga dapat


dipergunakan sesuai kebutuhan ruangan terkait.
TUJUAN
2. Untuk mencegah kontaminasi saat pendistribusian linen
bersih.

Keputusan Direktur No ……………………………. tentang


KEBIJAKAN
…………………………
1. Petugas mencuci tangan secara benar sesuai SPO PPIRS.
2. Petugas memakai APD yang sudah disesuaikan dengan
SPO K3RS yang diterbitkan.
3. Petugas menghitung linen yang bersih sesuai dengan
form pengiriman linen kotor (item dan jumlahnya).
4. Petugas mempersiapkan linen tersebut di meja distribusi.
5. Petugas mengisi buku pengiriman linen bersih sesuai
dengan form penerimaan linen kotor.
PROSEDUR
6. Petugas menandatangani form pengiriman linen bersih.
7. Petugas membungkus linen bersih sesuai dengan SPO
yang berlaku.
8. Jalur pendistribusian linen bersih harus berbeda dengan
jalur pengambilan linen kotor
9. Petugas melepas APD sesuai dengan SPO K3RS.
10. Petugas mencuci tangan secara benar sesuai
dengan SPO PPIRS
1. Ruangan Rawat Inap
UNIT TERKAIT 2. Ruangan Rawat Jalan
3. Bedah Sentral
4. PPIRS
5. Petugas Laundry
JENJANG
KOMPETENSI

DOKUMEN Form serah Terima


TERKAIT

Anda mungkin juga menyukai