Anda di halaman 1dari 4

Design Internet Of Things

“Feeds – A Smart Solution For Helathy Fish”

Nama Kelompok:
Gde Brahmanta Kusuma (1705551047)
I Kadek Ari Septiawan (1705551102)
Lidya Yanti (1905551012)

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INFORMASI


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS UDAYANA
2021
1.
1. Feeds – Smart Solution for Healthy Fish

Feeds merupakan sebuah aplikasi berbasis mobile yang berguna untuk


mengatur segala kebutuhan dalam memelihara ikan, baik ikan tersebut merupakan
ikan hias maupun ikan yang berada ditambak untuk tujuan konsumsi. Aplikasi
feeds tersambung ke sebuah alat IOT yang terhubung ke sebuah jaringan internet
sehingga alat ini mampu memberikan informasi yang dibutukan oleh pemelihara
ikan untuk mendapatkan kondisi optimal dari ikan tersebut. Informasi yang
dimaksud adalah informasi mengenai keadaan air seperti tingkat keasaman air
(Ph), suhu air dan lain-lain. Berikut merupakan desain arsitektur dari Feeds.

Gambar 1. 1 Desain Arsitektur Feeds

Terdapat beberapa sensor dan actuator yang digunakan dalam rancangan


arsitektur IOT aplikasi Feeds ini. Adapun sensor-sensor yang dimaksud adalah
sensor keasaman air (Ph), sensor suhu untuk air, dan juga terdapat sensor
chemical yang berguna untuk memantau apakah terdapat suatu cairan yang
berbahaya dalam aquarium atau kolam ikan.

2. App, Features and Interconnectivity

Fitur :
a. Dapat mengecek suhu dari air baik
yang berada di area kolam maupun
akurium untuk mendapatkan suhu
yang optimal bagi ikan.
b. Mengukur tingkat keasaman atau
(ph) dari air agar sesuai dengan
kebutuhan.
c. Mengukur kandungan zat kimia
yang ada didalam air agar dapat
mengantisispasi adanya zat
berbahaya.

Konektivitas :
Device IOT feeds ini dapat
memberikan informasi secara realtime
kepada pengguna sesuai dengan
konsep arsitektur IOT. Oleh karena itu
devices ini menggunakan konektivitas
internet sebagai perantara pengiriman
data, selain itu digunakan cloud untuk
menyimpan data pengguna.

3.
3. Tools and Sensors

Berikut merupakan hasil


rancangan alat IOT Feeds. Terdapat 2
bagian utama yaitu box hitam dan
stick abu – abu.
a. Box Hitam merupakan tempat
dari Arduino. Semua sensor dan
modul yang ada pada alat ini
terhubung ke Arduino.
b. Stick Abu merupakan ujung dari
sensor yang bersentuhan langsung
dengan air guna mendapat
berbagai informasi dari air seperti
suhu air, keasaman air, dan
kandungan zat berbahaya dalam
air.

Anda mungkin juga menyukai