Anda di halaman 1dari 3

PEMBAHASAN ULANGAN HARIAN KIMIA

Kelas : XII MIPA


Bab : Sel Elektrokimia (Sel Volta dan Sel Elektrolisis)

Kerjakan soal-soal berikut dengan jelas dan tepat!

1. Diketahui Eo sel sebagai berikut :


Ag+ (aq) + e → Ag (s) Eo = + 0,80 V
Zn2+ (aq) + 2e → Zn (s) Eo = - 0,76 V
a. Gambarkan susunan sel volta tersebut lengkap dengan arah aliran elektron, kutub + dan
kutub -!
b. Tuliskan reaksi sel yang terjadi!
c. Hitung potensial selnya!
d. Tuliskan notasi sel dari sel volta tersebut!
Jawab :
Ag+ (aq) + e → Ag (s) Eo = + 0,80 V
2+
Zn (aq) + 2e → Zn (s) Eo = - 0,76 V
Karena harga Eo Ag+|Ag > Eo Zn2+|Zn maka Katoda (kutub +) = Ag
Anoda (kutub -) = Zn.
Θ V
Zn Ag
NaCl
Jembatan garam

Zn2+ Ag+

Rangkaian sel Volta


Reaksi sel dan Esel :
Ag+ (aq) + 1e → Ag (s) Eo = + 0,80 V (reaksi dikali 2, Eo tetap)
Zn (s) → Zn2+ (aq) + 2e Eo = + 0,76 V
2Ag (aq) + Zn (s)→ Zn2+ (aq) + 2Ag (s)
+
Esel = +1,56 V

Notasi sel : Zn|Zn2+ || Ag+|Ag

2. Tuliskan reaksi elektrolisis dari larutan-larutan berikut :


a. Larutan Na2SO4 dengan elektroda tembaga
Na2SO4 (aq) → 2Na+ (aq) + SO42- (aq)
Reaksi :
K : 2H2O (l) + 2e → H2 (g) + 2OH (aq)
A : Cu (s) → Cu2+ (aq) + 2e
2H2O (l) + Cu (s) → H2 (g) + 2OH (aq) + Cu2+ (aq)

b. Larutan AgNO3 dengan elektrode karbon


AgNO3 (aq) → Ag+ (aq) + NO3- (aq)
Reaksi :
K : Ag+ (aq) + e → Ag (s) (x4)
A : 2 H2O (l) → 4H+(aq) + O2 (g) + 4e- (x1)
+ +
4Ag (aq) + 2H2O (l) → 4Ag (s) + 4H (aq) + O2 (g)
c. Lelehan KCl dengan electrode karbon
KCl (l) → K+ (l) + Cl (l)
Reaksi :
K : K+ (l) + e → K (s) (x2)
A : 2Cl (l) → Cl2 (g) + 2e (x1)
2K+ (l) + 2Cl (l) → 2K (s) + Cl2 (g)

3. a. Pada elektrolisis larutan NiSO4 dengan elektroda Pt dihasilkan endapan Ni sebanyak


5,9 g. Jika arus yang digunakan adalah 2 A, maka tentukan waktu yang diperlukan
untuk elektrolisis tersebut!
(Ar Ni = 59; 1F = 96500 coulomb)
Jawab :
i.t Ar
massa Ni = x
96500 e

2.t 59
5,9 = x
96500 2
(5,9) (96500) (2) = 2.t.59
t = 9650 detik

b. Hitunglah massa logam tembaga yang mengendap di katode, jika elektrolisis larutan
CuSO4 menggunakan arus 6 F! (Ar Cu = 63,5)
Jawab :
i.t Ar
massa Cu = x
96500 e

Ar
massa Cu =F x
e

63,5
=6x
2

= 190,5 gram

KISI-KISI PAS GASAL KIMIA XII IPA

1. Sifat Koligatif Larutan → 3 uraian


 Pengaruh zat terlarut titik beku (Tf paling tinggi/rendah) → dari tabel
 Menentukan Tb/Tb, Tf/Tf dan π (isotonik) → (perhatikan elektrolit/non elektrolit)
 Diagram P-T
 Penerapan sifat koligatif dalam kehidupan sehari-hari
2. Redoks dan Elektrokimia → (1 penyetaraan, 2 sel volta, 2 sel elektrolisis)
 Penyetaraan reaksi redoks → metode biloks dan setengah reaksi (suasana asam/basa)
 Sel Volta (gambar susunan sel volta, reaksi elektroda dan reaksi sel, notasi sel, kutub
+/-, potensial sel)
 Penerapan sel volta dalam kehidupan sehari-hari → disajikan artikel
 Reaksi elektrolisis → larutan/lelehan
 Hukum Faraday

# Selamat Belajar # GBU #

Anda mungkin juga menyukai