Anda di halaman 1dari 3

ENDALAMAN MATERI

TEMA 6
CITA-CITAKU
Subtema 1:
Aku dan Cita-Citaku
Pembelajaran 1: T6 St1
P1
Mengenal Puisi dan Ciri-cirinya Muatan
Bahasa Indonesia
Puisi merupakan karya sastra yang berisi KD 3.6 dan 4.6

curahan perasaan penyair tentang apa yang


dilihat, dirasa, dan dipikirkan menggunakan
kata-kata.
Ciri puisi ada dua:

Memiliki baris Memiliki irama


dan bait dan rima
Perhatikan puisi berikut!

Cita-cita
(Karya: Frida)

Pikiranku melayang ke suatu masa Baris pertama


Akupun bertanya-tanya Baris kedua
Mau jadi apa aku saat dewasa

Tiba-tiba, kuberpikir tentang cita-cita


Nanti aku mau menjadi seperti apa Bait puisi
Pilihanku jatuh kepada pembaca berita

Puisi berima sama, yaitu a-a-a-a.


Setiap baris bait puisi berakhiran a

Anda mungkin juga menyukai