Anda di halaman 1dari 1

Nilai-nilai ketuhanan telah ada dalam

masyarakat Indonesia sejak dahulu kala.


Agama telah memberi pengaruh penting
dalam kehidupan masyarakat Indonesia di
bidang ekonomi, sosial, maupun politik.
Adanya nilai-nilai ketuhanan dalam Pancasila
berarti negara menjamin kemerdekaan
masyarakat dalam memeluk agama dan
kepercayaan masing-masing.
Pelayanan publik yang mementingkan SILA KE-1 & KE-2
kepentingan publik adalah lebih
mengutamakan apa yang diinginkan
Kemerdekaan Indonesia merupakan
masyarakat dan pada hal tertentu ASN SEBAGAI PELAYAN
ungkapan kepada dunia bahwa dunia harus
pemerintah juga berperan untuk PUBLIK
dibangun berdasarkan kesederajatan
memperoleh masukan dari
antarbangsa dan egalitarianisme antarumat
masyarakat atas pelayanan yang
manusia. Dalam hal ini semangat
dilaksanakan.
nasionalisme tidak bisa lepas dari semangat
kemanusiaan.

ASN merupakan aparatur Negara yang


tidak hanya memberikan pelayanan keberadaan Bangsa Indonesia terjadi
public (public service) tapi juga menjadi karena dia memiliki satu nyawa, satu asal akal,
kepanjangan tangan negara dalam ASN SEBAGAI PEREKAT & yang tumbuh dalam jiwa rakyat sebelumnya
mewujudkan persatuan dan kesatuan PEMERSATU BANGSA yang menjalani satu kesatuan riwayat, yang
bangsa. Oleh sebab itu mind set yang membangkitkan persatuan karakter dan
harus dibangun oleh ASN adalah kehendak untuk hidup bersama dalam suatu
mental nasional, bukan kedaerahan. wilayah geopolitik nyata.

NASIONALISME
Keragaman masyarakat nusantara memunculkan
keinginan yang kuat untuk menghidupkan semangat
SILA KE 3-5
persaudaraan dan kesederajatan semua warga dalam
pergaulan hidup berbangsa. Juga, pengalaman hidup
Kebijakan publik adalah dapat diperolehnya dalam pemerintahan kolonial yang penuh penindasan
nilai nilai oleh publik baik yang bertalian dan diskriminasi menggelorakan semangat
ASN SEBAGAI
dengan public goods (barang publik) maupun kemerdekaan dan demokrasi.
PELAKSANA KEBIJAKAN
public service (jasa publik). Nilai-nilai tersebut
PUBLIK
dibutuhkan oleh publik untuk meningkatkan
kualitas hidup baik fisik maupun non-fisik. Dalam rangka mewujudkan keadilan sosial,
para pendiri bangsa menyatakan bahwa
Negara merupakan organisasi masyarakat
yang bertujuan menyelenggarakan keadilan.

Anda mungkin juga menyukai