Anda di halaman 1dari 11

MASYARAKAT MADANI

Eldin Yuniar (22186206140), Siti Pika Roiddatun Nuszulus Sholikka (22186206074), Gusti
Siska Prasasti Mayapadha (22186206135), Siru Khoirun Nisa’ (22186206114)
Kelas 2C
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Universitas Bhineka PGRI Tulungagung
Jl, Mayor Sujadi No. 7, Manggisan, Plosokandang, Kec. Kedungwaru,
Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur 66229

Abstract
Abstrak

Masyarakat Indonesia mempunyai karakteristik yang berbeda denagn negara lainnya.


Karakteristik tersebutt diantaranya adalah ; (1) pluralistic/keberagaman, (2) sikap saling
pengertian antara sesama anggota masyarakat, (3) toleransi yang tunggi dan (4) memiliki sanksi
moral. Karakter-karakteristik tersebut diharapkan senantiasa mewarnai kehidupan masyarakat
madani model Indonesia nantinya. Keberadaan masyarakat Indonesia dapat dicermati melalui
perjalanan bangsa Indonesia. Dunia pendidikan Sebagian dari pendidikan umat manusia
haruslah senantiasa berpatisipasi untuk membangun terwujudnya masyarakat madani.

Untuk mewujudkan masyarakat madani dan agar terciptanya kesejahteraan umat maka kita
sebagai generasi penerus dapat mengubah suatu perubahan yang signifikan. Selain itu juga kita
harus dapat menyesuaikan diri dengan apa yang terjadi di masyarakat sekarang ini. Selain
menambah wawasan kita agar didalam kehidupan bermasyarakat kita tidak tertinggal.
PENDAHULUAN berdiri sealiran dengan kemjuan global,
yang mana dapat menghindari perpecahan
Menciptakan masyarkat madani adalah hal
dan disentegritas. Disini juga dibutuhkan
penting di Indonesia, karena masyarkat
sikap toleransi tinggi yang dimiliki
madani merupakan cita-cita Bersama
masyarakat madani baik secara sosial
bangsa dan negara yang sadar akan
maupun politik menjadi pemersatu bangsa
pentingnya suatu keterikatan antar
sehingga menjadi bangsa yang besar. Sikap
komponen penduduknya dalam terciptanya
inilah yang diinginkan sebuah bangsa untuk
bangsa dan negara yang maju dan mandiri.
generasi sekarang maupun yang akan
Masyarakat madani dalam mewujudkan
datang.
,cita-cita tersebut, sejatinya sadra dan
peduli terhadap lingkungan hidup sebagai PEMBAHASAN
tonggak pembangunan berkelanjutan yang
PENGERTIAN MASYARAKAT
menyejahterakan kehidupan antar generasi, MADANI
disamping upaya pengentasan kemiskinan,
peningkatan daya saing, dan kesiapan
Masyarakat madani berasal dari Bahasa
menghadapi kecenderungan globalisasi.
inggris yaitu civil society. dari kata civil
Demikian pula, bangsa Indonesia di era
akhirnya membentuk menjadi kata
reformasi ini diarahkan untuk menuju
civilization yang berarti peradaban. Oleh
masyarakat madani, untuk itu kehidupan
karena itu, kata civil society dapat diartikan
manusia di Indonesia akan mendasarkan
sebagai komunitas masyarakat kota, yakni
fundamental yang mana akan berbeda
masyarkat yang telah peradaban maju.
dengan kehidupan masyarakat yang di era
Setiap anggota masyarakat madani tidak
orde baru ini, kenapa ?, karena dalam
bisa ditekan, ditakut-takuti, diganggu
masyarakat madani yang dicita-citakan
kebebasannya, dan sejenisnya. Dalam kata
dikatakan akan memungkingkan
lain, masyarakat madani dapat diartikan
“terwujudnya kemandirian masyarakat,
sebagai sebuah masyarakat demokratis
nilai nilai teretntu dalam kehidupan,
dimana para anggotanya menyadari akan
terutama keadilan, persamaan, kebebasan
hak-hak dan kewajiban dalam
dan kemajemukan (pluralisme)” serta
menyuarakan pendapat dan mewujudkan
takwa, jujur, dan taat hukum. Dengan
kepentingan-kepentingannya.
kemajuan diera globalisasi ini diharapkan
Jadi dapat diartikan bahwa masyarakat
Indonesia sebagai bangsa Indonesia dapat
madani adalah masyarakat yang mandiri
menjadi bangsa yang menyesuaikan dan
dan bebas dari intervensi pemerintah. Pada intinya pengertian masyarakat madani
Konsep masyarakat madani disamping adalah masyarajat yang memiliki
kemandirian, sebagaimana dijelaskan kehidupan yang ideal, baik dalam hak dan
dalam banyak literatur yang ada, juga kewajiban warga dapat terlaksana secara
mencirikan dirinya dengan pluralisme, seimbang serta mampu berkembang dengan
dimana kelompok-kelompok masyarakat dunia luar demi majunya kehidupan.
yang berbeda bisa bekerja sama dan hidup
Terdapat beberapa pendapat tentang
1
Bersama secara damai.
masyarkat madani menurut para ahli itu
Masyarakat madani adalah masyarakat sendiri, yang mana kaat civil society
yang berbudaya namun mampu berinteraksi memiliki 2 kalimat yang berbeda
dengan dunia luar yang modern sehingga sementara, menurut mereka dua kalimat ini
dapat terus berkembang dan maju. Dalam memiliki arti yang sama. Jadi disini lebih
masyarkat madani, setiap warganya cemderung kepada pendapat yng
menyadari dan mengerti akan hak-haknya menyatakan bahwa masyarakat madani
dan kewajibannya terhadap negara , bangsa, memilki makna yang sama dengan civil
dan agama. Masyarakat madani selalu society.
menjunjung tinggi hak asasi manusia.
1. Lary Diamond (2013) menyatakan
Masyarakat madani adalah masyarakat
bahwa “masyarakat sipil atau civil
yang bermoral yang menjamin
society memiliki kehidupan sosial
keseimbangan antara kebebasan individu
terorganisasi yang terbuka,
dan stabilitas masyarakat dimana
sukarela, lahir secara mandiri,
masyarakat memiliki motivasi dan inisiatif
setidaknya berswadaya secara
individual.
parsial, otonom dari negara, dan
Masyarakat madani merupakan terikat dalam tatanan legal atau
masyarkat ideal yang di dalamnya hidup seperangkat nilai bersama.
manusia-manusia parisipan yang masing- 2. Anwar Ibrahim menyerukan
masing diakui sebagai warga dengan bahwa masyarakat madani adalah
kedudukan yang serba serta dan sama sistem sosial yang subur yang mana
dalam soal pembagian hak dan kewajiban. diasaskan kepada prinsip moral
yang menjamin keseimbangan

1
Agus Dwiyanto (Taufik Abdullah dkk, 1999: 9)
antara kebebasan perorangan yang sistematis melemahkan daya
dengan ketablitisan masyarakat. kreativitas dan kemandirian
3. Alexis De Torcqueville masyarakat masyarakat.
madani atau civil society adalah
Didalam tatanan kepemerintahan
masyarakat yang menempatkan
yang demokratis, komponen rakyat
kemandirian dan pluralitas sebagai
yang disebut masyarakat madani harus
asasnya yang utama, dan tidak
memperoleh peran utama. Hal ini
mengabaikan peran negara.
didasarkan pada kenyataan bahwa
4. Thomas Paine berpendapat bahwa
dalam istem yang demokratis bawa
civil society adalah suatu ruangan
demokrasi dari rakyat oleh rakyat dan
dimana warga negara dapat
kembali ujntuk rakyat. Moral menjadi
mengembangkan kepribadiannya
landasan bagi rakyat untuk berperan
dan berikan peluang untuk
dalam menciptakan tata
memuaskan kepentingannya secara
kepemerintahan yang baik. Moral
bebas dan tanpa paksaan.
merupakan operasional dari sikap dan
5. Muhammad AS. Hikam civil
pribadi seseorang dalam beragama.
society merupakan wilayah-wilayah
Sehingga peranan moral dalam tiga
kehidpan sosial yang
komponen yaitu : sector swasta,
terorganisasikan dan bercirikan
pemerintah dan rakyat merupakan
antara lain kesukarelaan
kerangka masyarakat madani 2
(voluntary), keswasembadaan (self-
generating), dan keswadayaan (self-
supporting), kemandirian tinggi CIRI – CIRI MASYARAKAT
berhadapan dengan negara, dan MADANI
keterkaitan dengan norma-norma
atau nilai-nilai hukum yang diikuti
oleh warga masyarakat. 1. Menjunjung tinggi nilai.
Menjunjung tinggi nilai, norma, dan
Gagasan tentang civil society
hukum yang ditopang dengan iman,
menjadi sebuah landasan untuk
ilmu, dan tekhnologi. artinya
perjuanagn kelompok demokratis
masyarakat madani hidup
dibelahan dunia untuk membebaska
berdasarkan aturan-aturan yang
mastyarakat dari cengkraman negara

2
A. Ubaedillah dan Abdul Rozak, (2010:217-225)
berlaku, seperti nilai, norma, dan masyarakat (LSM) pers yang bebas,
hukum. Ketaatan tersebut supremasi atau kekuasaan tertinggi
dilandaskan pada ilmu dan dalam hukum, partai politik,
tekhnologi yang telah dipelajari dan perguruan tinggi, dan toleransi.
dikembangkannya beserta kekuatan 4. Keterkaitan pada nilai – nilai hukum
iman atau keyakinannya kepada yang disepakati Bersama.
Sang Maha Pencipta. Dalam hal ini berarti masyarakat
2. Memiliki peradaban yang tinggi. madani di Indonesia dalam
Sebagai makhluk yang memiliki menjalani aktivitas kehidupannya
keyakinan atau iman kepada Sang berlandaskan pada nilai-nilai
Maha Pencipta, masyarakat madani hukum yang telah disepakati
telah membuktikan bahwa mereka bersama melalui para wakil-wakil
merupakan manusia yang memiliki masyarakat yang duduk di tampuk
peradaban, yaitu beradab atau pemerintahan. Terlebih lagi
bertata krama. Selain bertata krama Indonesia memang merupakan
terhadap Tuhan, tentunya juga salah satu negara yang menganut
bertata krama pada sesama manusia. paham negara hukum di dunia
3. Mengedepankan kesederajatan dan dalam menjalankan roda
tranparansi. pemerintahan sebagai suatu negara.
Ciri masyarakat madani dalam hal
ini adalah mereka menganggap Adapun karakteristik masyarakat
bahwa status mereka sama, baik madani yaitu ;
pria atau perempuan. Transparansi
atau keterbukaan berarti mereka 1. Free Plubic Share (ruang public
menjalankan hidupnya harus yang bebas), yaitu masyarakat
dengan sikap jujur dan tidak perlu mempunyai akses penuh
ada hal-hal yang harus ditutupi terhadap setiap kegiatan public.
sehingga menumbuhkan rasa saling 2. Democracy, persyaratan mutlak
percaya antar satu sama lain. Hal ini lainnya bagi keberadaan civil
menunjukkan bahwa dalam society yang murni. Ini juga
masyarakat madani terdapat nuansa termasuk proses menerapkan
demokrasi, di mana demokratisasi prinsip – prinsip sehingga
dapat diwujudkan dengan adanya terwujudnya masyarakat yang
fungsi lembaga swadaya demokratis.
3. Tolerance sikap saling PILAR PENEGAK
menghormati, menghargai MASYARAKAT MADANI
perbedaan pendapat. Toleransi
bukan saja menghargai atas
perbedaan pandangan sosial, Yang dimaksud pilar masyarakat madani

dan politik, tapi juga menjadi adalah instittusi-institusi yang menjadi

bagian terpenting pelaksanaan bagian dari sosial control yang berfungsi

ajaran moral. mengkritisi kebijakan-kebijakan penguasa

4. Pluralisme (kemajemukan) yang diskriminatif serta mampu

sikap yang menerima kenyataan memperjuangkan aspirasi masyarakat yang

masyarakat yang majemuk tertindas. Dalam penegakan masyarakat

disertai dengan sikap tulus, ini madani, pilar-pilar tersebut menjadi

termasuk nilai positif dalam persyaratan mutlak bagi terwujudnya

kehidupan. kekuatan masyarakat madani, pilar-pilar

5. Social justice (keadilan sosial) tersebut antara lain adalah :

adanya keseimbangan dan a. Lembaga swadaya


pembagian secara proposional Masyarakat adalh institusi
atas hak dan kewajiban warga sosial yang dibentuk oleh
negara yang mencakup segala swadaya masyarakat yang tugas
aspek kehidupan sosial, esensinya adalah membantu dan
ekonomi, politik,pengetahuan, memperjuangkan aspirasi
perlengkapan, dan tanggung masyarakat yang tertindas.
jawab individu terhadap b. Pers
lingkungannya. Merupakan institusi yang
6. Societies participation yang penting dalam penegakan
mana masyarakat benar – benar masyarakat madani, karena
bersih dari intimidasi atau keungkinannya dapat
penguasa pihak lain. mengkritis dan menjadi bagian
7. Supremasi hukum adalah upaya dari sosial control yang dapat
untuk memberikan jaminan menganalisa serta
terciptanya keadilan. Keadilan mempublikasikan berbagai
harus diposisikan secara netral kebijakan pemerintah yang
yang mana setiap orang harus
memiliki kedudukan yang sama.
berkenaan dengan warga Masyarakat madani jika dipahami secara
negaranya. sepintas merupakan format kehidupan
c. Supremasu hukum alternative yang mengedepankan semangat
Warga negara, baik yang duduk demokrasi dan menjunjung tinggi nilai hak
dalam formasi pemerintahan asasi manusia. Pada saat ini Indonesia
maupun sebagai rakyat, harus masih belum dapat melakukan keadilan
tunduk kepada (aturan) hukum. dalam bermasyarakat, ini dipicu oleh
d. Perguruan tinggi orang-orang penguasa (pemilik jabatan)
Yakni tempat dimana civitas dan memiliki uang yang dapat
akademikanya (dosen dan memperlakukan orang yang statusnya lebih
mahasiswa) merupakan bagian rendah sewenang-wenang. Kendala yang
dari kekuatan sosial dan berikutnya adalah sikap dan mental warga
masyarakat madani yang negara yang acuh tak acuh dengan
bergerak pada jalur moral force kebijakan, hukum, nilai, dan norma yang
untuk menyalurkan aspirasi berlaku saat ini. Yang terakhir adalah masih
masyarakat dan mengkritisti adanya sikap pemimpin dan penyelenggara
berbagai kebijakan-kebijakan Negara yang mengedepankan budaya
pemerintah, dengan catatan paternalistik, yang dimaksud paternalistik
gerakan yang dilancarkan oleh adalah suatu sikap yang ditunjukkan
mahasiswa tersebut. dengan ketidakadilan gender yang
e. Partai politik memandang derajat perempuan lebih
Merupakan wahana bagi warga rendah daripada derajat laki-laki, disini
negara untuk dapat tidak ada kesetaraan derajat, serta segala
menyalurkan aspirasi politiknya perilaku, sikap dan lainnya yang berpusat
dan tempat ekspresi politik pada laki-laki. Secara esensial Indonesia
warga negara, maka partai memang membutuhkan pemberdayaan dan
politik ini menjadi persyaratan penguatan masyarakat agar memimliki
bagi tegaknya masyarakat wawasan dan kesadaran demokrasi yang
madani. baik serta mampu menjunjung tinggi nilai-
nilai hak asasi manusia. Berikut adalah
MASYARAKAT MADANI Upaya-upaya untuk mengatasi kendala
DI INDONESIA yang dihadapi bangsa Indonesia dalam
mewujudkan masyarakat madani, antara
lain:
1. Mengedepankan integrasi nasional. makin kreatif dalam mengedukasi
Kita sebagai warga Negara masyarakat. Mereka harus mau turun ke
Indonesia harus menjunjung tinggi bawah ke lapisan masyarakat marjinal yang
nilai persatuan agar tidak terpecah selama ini terpinggirkan dan tidak memiliki
belah. Negara kita memiliki akses pada penentuan kebijakan
semboyan “Bersatu kita teguh, pemerintahan. Bagaimanapun juga, bangsa
bercerai kita runtuh”. Yang berarti Indonesia harus melewati berbagai
kita harus menjadi satu agar lebih permasalahn tersebut dengan semangat
kuat dalam mengahadapi masalah pembelajaran. Demokrasi kita masih jauh
daripada terpecah-pecah membuat dari ideal, tapi kita tidak boleh berhenti
kita menjadi lebih lemah dan mencoba dan belajar. Jatuh bangkit lagi,
membuat tidak kompak. jatuh lalu bangkit lagi hingga kita bia
2. Mereformasi system politik yang berdiri tegak. Seperti yang dikatakan Bung
ada di Indonesia. Hatta dalam catatannya yang bejudul
Demokrasi kita : “Tetapi sejarah memberi
pelajaran juga pada manusia. Suatu
Membangun masyarakat madani dengan
barang yang bernilai seperti demokrasi
basis yang kuat dalam demokratisasi.
baru dihargai apabila hilang sementara
Masyarakat madani mendorong adanya
waktu. Asal bangsa kita mau belajar dari
demokrasi di Indonesia. Salah satu contoh
kesalahannya dan berpegang kembali
kegiatan demokrasi adalah Pemilu. Dalam
kepada ideologi negara dengan jiwa murni,
kegiatan ini masyarakat akan
demokrasi yang tertidur sementara akan
berparstisipasi dalam proses pengambilan
bangun kembali”
keputusan yang dilakukan oleh Negara
atupun Pemerintahan. Setelah itu,
adanya civic engagement, yaitu
KESIMPULAN
keterlibatan warga negara dalam asosiasi
sosial. Ini dapat menumbuhkan sikap
terbuka, percaya dan toleran terhadap Masyarakat madani adalah masyarakat
antara satu dengan lainnya. yang bermoral yang menjamin
keseimbangan antara kebebasan individu
dan stabilitas masyarakat, dimana
Elemen masyarakat madani seperti pelajar,
masyarakat memiliki motivasi dan inisiatif
pers, LSM, dan sebagainya juga harus
individual. Masyarakat madani merupakan
suatu masyarakat ideal yang di dalamnya Masyarakat Madani. Cetakan ke-5
Jakarta: ICCE
hidup manusia – manusia partisipan yang
masing – masing di akui sebagai warga Sentrisna, Etno. 2013,
http://etnosentrisna.blogspot.co.id/2
dengan kedudukan yang serba serta dan 013/09/multikultural-membangun-
sama dengan soal pembagian hak dan masyarakat.html, diakses pada
tanggal 12 Februari 2023.
kewajiban.

Untuk mewujudkan masyarakat madani


dan agar terciptanya kesejahteraan umat
maka kita sebagai generasi penerus dapat
mengubah suatu perubahan yang
signifikan. Selain itu juga kita harus dapat
menyesuaikan diri dengan apa yang terjadi
di masyarakat sekarang ini. Selain
menambah wawasan kita agar didalam
kehidupan bermasyarakat kita tidak
tertinggal.

Selain memahai apa itu masyarakat madani


kita juga harus melihat pada potensi
manusia yang ada di masyarakat,
khususnya di Indonesia. Potensi yang ada di
dalam diri manusia sangat mendukung kita
untuk mewujudkan masyarakat madani.

DAFTAR PUSTAKA

Suito, Deny, 2006. Membangun mayarakat


madani. Centre For Moderate
Muslim Indonesia: Jakarta
Sutianto, Anen. 2004. Reaktualisasi
Masyarakat Madani Dalam
Kehidupan. Pikirak rakyat:
Bandung
Ubaedillah, A., dan Rozak, Abdul. 2010.
Pancasila, Demokrasi, HAM, dan

Anda mungkin juga menyukai