Anda di halaman 1dari 4

KEPUTUSAN

KEPALA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KEDIRI


NOMOR: 299 Tahun 2021

TENTANG
PENETAPAN STRUKTUR ORGANISASI MUSYAWARAH GURU BIMBINGAN KONSELING
(MGBK)
MADRASAH TSANAWIYAH KABUPATEN KEDIRI
PERIODE TAHUN 2021-2024

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KEDIRI KEDIRI

Menimbang : a. bahwa guna kelancaran Pendidikan dan Pengajaran pada


tingkat Madrasah Tsanawiyah di Kabupaten Kediri dipandang
perlu menetapkan Struktur Organisasi Musyawarah Guru
Bimbingan Konseling (MGBK) Madrasah Tsanawiyah tingkat
kabupaten;
b. bahwa nama-nama yang tersebut dan terlampir pada surat
keputusan ini dipandang mampu dan layak untuk diangkat
dan ditetapkan sebagai Struktur Organisasi Musyawarah
Guru Bimbingan Konseling (MGBK) Madrasah Tsanawiyah
Kabupaten Kediri;
Mengingat : 1. Undang-Undang RI No. 20 tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional;
2. Undang-Undang RI nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan
Dosen;
3. Peraturan Pemerintah RI nomor 19 Tahun 2005, tentang
Standar Nasional Pendidikan sebagaimana telah diubah
dengan Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015 tentang
Perubahan Kedua Atas Peraturan Pemerintah Nomor
19Tahun 2005;
4. Peraturan Pemerintah RI nomor 74 Tahun 2005, tentang
Guru;
5. Peraturan Pemerintah nomor 17 Tahun 2010, tentang
Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah
Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan Kedua Atas
Peraturan Pemerintah nomor 17 Tahun 2010;
6. Peraturan Menteri Agama Nomor 13Tahun 2012 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Instansi Vertikal Kementerian
Agama;
7. Peraturan Menteri Agama Nomor 90Tahun 2013 tentang
Penyelenggaraan Pendidikan Madrasah sebagaimana telah
diubah dengan Peraturan Menteri Agama Nomor 66Tahun
2016 Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Agama
Nomor 90Tahun 2013;
8. Peraturan Menteri Agama Nomor 42Tahun 2016 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Agama
9. Peraturan Menteri Agama Nomor 38 Tahun 2018 tentang
Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Guru (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 1750);
Memperhatikan : Keputusan Direktur Jendral Pendidikan Islam Nomor 1381 Tahun
2020 tentang Petunjuk Teknis Pengembangan dan
Penyelenggaraan Kelompok Kerja Guru (KKG), Musyawarah Guru
Mata Pelajaran (MGMP), dan Musyawarah Guru Bimbingan dan
Konseling.
MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPALA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN
KEDIRI TENTANG PENETAPAN STRUKTUR ORGANISASI
MUSYAWARAH GURU BIMBINGAN KONSELING (MGBK)
MADRASAH TSANAWIYAH KABUPATEN KEDIRI PERIODE
TAHUN 2021-2024.

PERTAMA : Struktur Organisasi Musyawarah Guru Bimbingan Konseling


(MGBK) sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini;
KEDUA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, apabila di
kemudian hari terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan
diadakan perbaikan dan pembetulan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Kediri
Pada tanggal 02 Maret 2021
Kepala,

Zuhri

Tembusan:
1. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Timur
2. Pengawas Madrasah se Kabupaten Kediri
3. Ketua MGBK MTs Kabupaten Kediri
LAMPIRAN
SK KEPALA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KEDIRI
NOMOR 299 TAHUN 2021
TENTANG STRUKTUR ORGANISASI MUSYAWARAH GURU
BIMBINGAN KONSELING (MGBK)

STRUKTUR ORGANISASI MUSYAWARAH GURU BIMBINGAN KONSELING (MGBK)


MADRASAH TSANAWIYAH KABUPATEN KEDIRI
PERIODE TAHUN 2021-2024

Pengarah : Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kediri


Penanggungjawab : Kasi Pendma Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kediri
Pembina : Ketua Kelompok Kerja Pengawas Kantor Kementerian Agama
Kabupaten Kediri
Ketua : Mitayani, S.Pd.
Sekretaris : Moh. Kamim, S.Psi
Bendahara Luluk Yunani, S.Pd.
Bidang perencanaan dan : Shofiatul Mahbibah, S.Psi
pelaksanaan program
Anggota:
1. Ayu Dwi Wulandari, S.Psi.
2. Tina Agustin, S.Psi.
3. Siti Rukana, S.Psi.
4. Inggit Rety Ayu Lestari, S.Pd.
5. Luluk Il Karimatin, SP, M.Pd.I
6. Achmad Samsul Arifin, S.Psi.
7. Prayinda Elsa Nurmamita, S.Psi.
8. Kasiadi, S.Pd., M.Pd.

Bidang pengembangan : Bagus Setiawan, S.Pd.


organisasi, administrasi,
sarana,dan prasarana
Anggota:
1. Aning Prihatiningrum, S.Pd.
2. Isnaini Rizka Fariyanti, S.Pd.
3. Andrian Komar, S.Pd.
4. Nurul Na’imah,S. Sos. I
5. Paramita Nur Fitriani, S.Pd.
6. Gandhi Youga Prakoso, S.Pd.
7. M. Nur Oktavian Syaifudin, S.Pd.
8. Misriono, S.Pd.

Bidang pengembangan karir : Fanistika Lailatul Makrifah, S.Pd.


dan profesi
Anggota:
1. Luqman Nurfaizin, S.Psi.
2. Sri Poerwati, S.Pd.
3. Fora Ariati, S.Psi.
4. Hanik Mufarikah, S.Psi.
5. Wahyu Hekmadina, S.Pd.
6. Moh. Sulton, S.Psi
7. Ghoiri Ahmad, S.Pd.
8. Ummi Sa’adah,S.Pd.
Bidang hubungan masyarakat : Beti Sulistyorini, S.Pd.
dan kerjasama
1. Siti Muzaro’ah S.Pd
2. Arini Irmaningsih, S.Pd.
3. Yunis Ika Fatmawati, S.Pd.
4. Heri Siswanto, S.Pd.
5. Jauhariyah, S.Pd.
6. Desita Thesa P, S.Pd.
7. Sayid Ridho, S.Pd., S.H. M.H

Kepala,

Zuhri

Anda mungkin juga menyukai