Anda di halaman 1dari 2

No.

EN19-29 : 30 Agustus 2019


Engineering News Volume 29

Subjek : VRV MAX (HEAVY ANTI-CORROSION)


LATAR BELAKANG
Pemasangan AC di dekat pantai atau daerah industri diperlukan lapisan
untuk mencegah korosi. Karena kondisi lingkungan dan banyak faktor
seperti, air laut yang mengandung garam atau udara asam di dekat
industri, sehingga AC mudah korosi. Akibatnya, kinerja dan umur AC
menjadi pendek, biaya penggantian dan pemeliharaan meningkat. Oleh
karena itu, Daikin mengembangkan bahan tahan korosi tanpa mengurangi
kapasitas pendinginan (Drop Capacity). Daikin telah melakukan pengujian
secara lab dan tes langsung dilapangan untuk mengetahui ketahanan anti-
korosinya.
MODEL NAME & SPECIFICATIONS
New W(DIT) Heavy Anti-corrosion untuk VRV X, A
C/O Type Market Base model W(DIT) Model Factory MP
VRV X series Mar’
Indonesia RXUQ6~20AY14 RXUQ6~20AY14W DIT
‘W’ 2019
VRV A series Mar’
Indonesia RXQ6~20AY14 RXQ6~20AY14W DIT
‘W’ 2019
 Heavy anti-corrosion coating: Lebih tebal 2-layer coating untuk fin and 4-layer coating
untuk casing, Tanpa menurunkan kapasitas outdoor.
 Casing: menggunakan ZAM sheet metal untuk ketahanan korosi dari SUS304
 Heat exchanger: Menggunakan aluminium fin dengan tebal dari t0.095 hingga t0.115
dan doubel anti-corrosion layer thickness (from 1 to 2μm).
Sheet Metal Casing (Outer) Heat Exchanger (H/E) assembly
4-layer coating

* Untuk Spesifikasi detail Heavy Anti-Corrosion Coating bisa dilihat di katalog VRV MAX
PELETAKAN OUTDOOR UNIT
Tipe MODEL SEBELUMNYA

Contoh
Peletakan
unit

Model sebelumnya, OU harus di dapat diletakan dekat laut,


letakan 300m dari laut dan tidak selama unit tidak terkena kontak langsung
Keterangan
boleh kontak langsung dengan angin dengan air laut, dan peletakannya lebih
laut fleksibel

Jarak 300 ~ 1000 Meter dari 0 Meter

TES VRV MAX


Case Study : Bvlgari Resort Bali
Distance From Sea : 200 Meter.
Test Period : May 2017 - April 2019 (2 Tahun) masih berjalan hingga sekarang
Operation Time : 24 Jam (Tergantung kebutuhan pelanggan)
Dapat dilihat untuk model
standart [A], semua
bagiannya terkorosi
terutama bagian bawah
karena adanya genangan
air di sekitar kerangka
bawah. Untuk VRV MAX
[B], lebih tahan terhadap
korosi walau ada bagian
yang tergenang air.

PCB Area Kompresor Fan & Fan Motor


Area Di PCB sangat
rawan oleh
penumpukan debu
dan kristal garam
yang menyebabkan
masalah electrical
signal, akan tetapi
dengan lapisan
coating baru dapat
mencegah masalah
tersebut.
Contributor : Ridwan Ramandika (Engineering Technical Sales DID HQ)

HEAD OFFICE : WISMA KEIAI 18th Floor, Jl. Jendral Sudirman Kav.3 , Jakarta Pusat 10220

Anda mungkin juga menyukai