Anda di halaman 1dari 3

OPERASI PADA POLINOMIAL

Operasi yang akan dibahas yaitu penjumlahan, pengurangan, dan perkalian pada
polinomial.

Perhatikan Contoh Soal di bawah ini!


1. Diketahui f (x)=3 x 4 – 2 x 3 +5 x2 – 4 x+ 3 , g( x )=4 x3 – 6 x 2 +7 x – 1. Tentukanlah :
a. f (x)+ g(x )
b. f (x)−g ( x)
c. f (x) × g(x )
2. Diketahui f (x)= x2 – 4 x+ 3 , g( x )=6 x 2 – 1. Tentukanlah :
a. 2 f (x )+3 g (x)
b. [f ( x ) – g ( x)]× g ( x)
c. [f ( x )× g (x)] – 2 f ( x)

Jawaban :
1. Diketahui f (x) = 3x4 – 2x3 + 5x2 – 4x + 3 , g(x) = 4x3 – 6x2 + 7x – 1

a. Penjumlahan
f(x) + g(x)
f (x) + g(x) = (3x4 – 2x3 + 5x2 – 4x + 3) + (4x3 – 6x2 + 7x – 1)
= 3x4 + (-2 +4)x3 + (5-6)x2 + (-4+7)x + (3-1)
= 3x4 + 2 x3 – 1x2 + 3x + 2

b. Pengurangan
f(x) - g(x)
f (x) - g(x) = (3x4 – 2x3 + 5x2 – 4x + 3) - (4x3 – 6x2 + 7x – 1)
= 3x4 + (-2 -4)x3 + (5+6)x2 + (-4-7)x + (3+1)
= 3x4 - 6x3 +11x2 - 11x + 4
c. Perkalian
f (x) × g(x )
f (x) × g(x )=( 2 x 3 +5 x2 – 4 x+ 3)×(6 x 2+7 x – 1)
. ¿ 2 x3 (6 x 2 +7 x – 1)+5 x 2 (6 x2 +7 x – 1) – 4 x (6 x 2+ 7 x – 1)+3(6 x 2 +7 x – 1)
¿ 12 x 5 +14 x 4 – 2 x 3 +30 x 4+ 35 x 3 – 5 x 2−24 x 3 – 28 x2 + 4 x+ 18 x 2 +21 x – 3
¿ 12 x 5 + 4 4 x 4 + 9 x3 – 1 5 x2 +2 5 x – 3

Pembagian polinomial
Pembagian suku banyak P( x ) oleh ( x – a)dapat ditulis sebagai berikut:

Yang dibagi = pembagi x hasil bagi + sisa pembagian


P( x )=(x – a) . H ( x)+ S

Keterangan:
P( x ) adalah suku banyak yang dibagi H (x ) adalah hasil pembagian
( x – a) adalah pembagi S adalah sisa pembagian

Perhatikan contoh berikut.


1. Tentukan hasil bagi H(x) dan sisa S(x) dari pembagian P ( x ) =x3 +2 x−3 dengan
Q ( x ) =x−1!

jawaban :
Cara 1: Cara bersusun ke bawah

Jadi hasil bagi ≡ H ( x )=x 2+ x+3 dan sisa ≡ S ( x )=0 .


P ( x ) =x3 +2 x−3 dapat ditulis menjadi P ( x ) =( x−1 ) ( x 2 + x +3 ) +0.

Cara 2: Bagan horner

Jadi hasil bagi ≡ H ( x )=x 2+ x+3 dan sisa ≡ S ( x )=0 .


P ( x ) =x3 +2 x−3 dapat ditulis menjadi P ( x ) =( x−1 ) ( x 2 + x +3 ) +0.

Kerjakan latihan di bawah ini!

Latihan

1. Diketahui f (x)=4 x 4 – 8 x 3 +12 x 2 – 9 x +7 , g( x )=x 3 – 2 x 2 +3 x−6. Tentukanlah :


a. f (x)+ g(x )
b. f (x)−g ( x)
c. f (x) × g(x )

2. Tentukan hasil bagi dan sisa pembagian P ( x ) =2 x 3 – 4 x2 −5 oleh x +3 dengan cara


bersusun, kemudian nyatakan dalam bentuk “Yang dibagi = pembagi x hasil bagi
+ sisa pembagian”.

3. Tentukan hasil bagi dan sisa pembagian P ( x ) =5 x 3 – 1 4 x +3 oleh x−2dengan cara


horner, kemudian nyatakan dalam bentuk “Yang dibagi = pembagi x hasil bagi +
sisa pembagian”.

4. Tentukan hasil bagi dan sisa pembagian P ( x ) =x 4 – 2 x3 −3 x 2−4 x−8 oleh x +1


dengan cara bersusun dan horner, kemudian nyatakan dalam bentuk “Yang
dibagi = pembagi x hasil bagi + sisa pembagian”.

Anda mungkin juga menyukai