Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PENILAIAN KOGNITIF

Nama Sekolah SMAN 6 Mataram


Mata Pelajaran Fisika
Kelas/Semester X/1
Tahun Pelajaran 2020/2021
Gerak Melingkar
Materi
Teknik dan jenis Pengetahuan : Isian 5 Soal
Penilaian
Instrumen Penilaian Terlampir
No.1 total skor adalah 20
No.2 total skor adalah 20
No.3 total skor adalah 20
No.4 total skor adalah 20
Pedoman Penskoran
No.5 total skor adalah 20
Skor yang diperoleh
Skor Akhir ¿ x 100
Skor keseluruhan

TUGAS
Gerak Melingkar

Kerjakanlah soal-soal berikut


1. Sebuah roda telah berputar sebanyak 2 kali putaran pada selang waktu 2 detik. Hitunglah
kecepatan angular roda tersebut .
2. Sebuah benda bergerak melingkar beraturan. Dalam selang waktu 20 detik, benda tersebut
melakukan putaran sebanyak 80 kali. Tentukan periode dan frekuensi gerak benda tersebut.
3. Roda sebuah mesin gerinda dengan diameter 25 cm berputar dengan kecepatan sudut 2400
rpm. Tentukanlah laju linier sebuah titik yang terletak pada permukaan roda gerinda
tersebut.
4. Sebuah motor listrik berada dalam keadaan diam, kemudian dipercepat selang waktu 400
sekon sehingga kecepatan sudutnya mencapai 15000 rpm. Tentukan percepatan sudut motor
listrik tersebut!
5. Dua buah roda A dan B yang berada pada satu poros memiliki jari-jari 2 cm dan 8 cm,
seperti yang terlihat pada gambar dibawah ini. Jika kecepatan linear roda A adalah 6 m/s,
tentukan:
a. kecepatan sudut roda A.
b. kecepatan linear dan kecepatan sudut roda.

Mengetahui Mataram, 7 November 2020


Plt. Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Drs. Artawan. Hisbulloh Als Mustofa.


Pembina Tk. 1 (IV/b) NIP.
NIP. 196512312000031078

Anda mungkin juga menyukai