Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN RENCANA KEGIATAN BELAJAR DI RUMAH (BDR) YANG DILAKUKAN OLEH SEKOLAH

BINAAN JENJANG SMP TAHUN PELAJARAN 2020/2021.

Nama Sekolah : SMP MAARIF 9 WAY JEPARA


NPSN : 10809058
Alamat Sekolah : Jl. Danau Indah KM 1 Sumberjo Kec. Way Jepara
Nama Kepala Sekolah : MUHADI, S.Ag

A. Data Siswa :

Keterangan / Gambaran singkat


Jumlah
NO Kelas Jumlah Rombel tentang proses belajar di rumah
Siswa
yang dilakukan oleh guru
1 3
VII
2 3
VIII
3 3
IX
Jumlah

B. Persiapan Sekolah untuk menghadapi pelaksanaan Sistem Pembelajaran kenormalan Baru Masa
Pandemi TP. 2020/2021.

1. Apakah sekolah sudah menyiapkan lingkungan sekolah yang sehat, bersih dan sudah
memenuhi sarana prasarana yang sesuai SOP dari Tim Gugus Covid 19. Seperti alat
pengukur suhu, tempat cuci tangan, cadangan masker
mohon dikirimkan foto2 berkaitan dengan kelengkapan sarana penanganan covid 19 yang
sudah dimiliki sekolah.
(sudah , belum lengkap, belum ada*)
2. Apakah sekolah sudah memiliki SOP untuk melaksanakan pembelajaran kenormalan baru di
masa pandemi covid 19.. ??
(sudah , belum*)
3. Apakah Sekolah sudah menyebarkan/membuat angket kepada wali murid berkaitan dengan
persetujuan pelaksanaan belajar tatap muka di sekolah ..??
(sudah , belum*)
4. Apakah sekolah sudah menerima surat pernyataan dari orang tua/ wali berkaitan
pemberian ijin untuk siswa mengikuti kegiatan belajar tatap muka, jika sewaktu-waktu
sudah ada ijin dari Tim Gugus Covid 19
(sudah , belum*)
5. Apakah sekolah sudah menyiapkan Proposal beserta berkas lampiran untuk mendapatkan
ijin belajar tatap muka dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Lampung Timur.
(sudah, belum*)
6. Apakah sekolah sudah mengadakan rapat dengan wali murid tentang persiapan
pelaksanaan pembelajaran kenormalan baru (New Normal) TP. 2020/2021.
(sudah, belum*)
C. Pendanaan Penanganan Covid di sekolah yang berasal dari dana BOS
1. Jumlah Dana BOS yang diterima oleh sekolah tahun 2020, sebesar Rp. 327.800.000
2. Alokasi dana dari BOS yang khusus untuk Penanganan Covid 19 di Sekolah :
a. Triwulan 1 sebesar Rp. 20.000.000
b. Triwulan 2 sebesar Rp. 20.000.000
c. Triwulan 3 sebesar Rp. 20.000.000
d. Triwulan 4 sebesar Rp. 20.000.000

Catatan :
1. * CORET yang tidak sesuai
2. Mohon dilampirkan scan SK. Pembagian Tugas Guru TP.2020/2021 Semester
Ganjil dan file RKAS Tahun 2020, foto-foto sarana peralatan penanganan covid
19 yang sudah dimiliki sekolah.
3. Setelah selesai mengisi instrumen ini dan lampirannya mohon, dikirimkan
sofcopi ke WA japri atau email srisuhartini920@gmail.com
4. Laporan harus sudah terkirim paling lambat akhir bulan Juli 2020

.............., Juli 2020


Mengetahui Kepala Sekolah,
Pengawas Pembina,

Sri Suhartini,S.pd., MM. MUHADI, S.Ag


NIP. 196409151992032006

Anda mungkin juga menyukai