Anda di halaman 1dari 18

No Pertanyaan

Komunikasi yang tidak melibatkan percakapan


1 tetapi menggunakan gambar disebut :

Warna yang kita lihat dengan mata pada


2
dasarnya adalah :

Warna yang lebih tepat digunakan untuk


3
mendesain tempat makanan cepat saji adalah :

Jika kertas yang digunakan untuk membuat boks


4 tempat makan berwarna hijau maka teks
sebaiknya berwarna :

5 Warna primer atau warna utama terdiri dari


berapa warna?

6 Hasil pencampuran warna biru dan kuning adalah


:
Hasil pencampuran warna merah dan kuning
7
adalah :
Hasil pencampuran warna merah dan biru
8 adalah :
Contoh warna sekunder (warna hasil
9
pencampuran warna primer) adalah :
Mata kita umumnya lebih cepat lelah saat
10 membaca pada :
Pengetahuan yang mempelajari tentang huruf
11 adalah :

Salah satu indikasi sebuah flyer/brosur nyaman


12
untuk dilihat dan dibaca adalah:

Obyek berikut yang tidak mempunyai dimensi


13
ruang adalah :
menggambar sebuah obyek lengkap dengan efek
14
gelap dan terang disebut :

15 Desain grafis adalah salah satu bagian dari :

Sebuah gambar yang merepresentasikan simbol


16
perusahaan adalah :

17 Salah satu elemen/bagian dari desain adalah :

Berikut ini yang tidak termasuk skema warna


18 yang perlu diperhatikan dalam desain grafis
adalah :
Di banyak perusahaan, bidang pekerjaan disain
19
grafis berada di departemen …

20 Pemilihan huruf yang akan digunakan pada


desain grafis bergantung pada :
Penggunaan aplikasi komputer pengolah gambar
21
bergantung dari :
Gambar sebuah karakter animasi yang meliputi
22 bagian tubuh lengkap termasuk dalam pengertian
:
Tipe gambar yang digunakan pada film animasi
23
2D umumnya adalah :
Desain sebuah boks sebagai tempat dari sebuah
24 produk dipengaruhi oleh :
Salah satu teknik cetak yang umumnya digunakan
25 untuk mencetak brosur/flyer dalam jumlah
banyak adalah :

Pemilihan jenis huruf yang tepat untuk media


26
yang ditampilkan pada layar monitor adalah :

Salah satu aplikasi untuk membuat gambar di PC


27
dengan sistim operasi Window adalah :

Salah satu alat (hardware) tambahan pada PC


28 yang umumnya digunakan untuk membuat
gambar adalah :

Salah satu elemen visual yang mampu menambah


29 pemahaman atas informasi yang disampaikan
melalui media cetak adalah :

Salah satu warna yang sangat banyak menyerap


30
gelombang cahaya berikut ini adalah :

Salah satu fitur pada kamera DSLR yang dapat


31 membuat tajam gambar walau kamera dalam
posisi bergerak adalah :

Ketika mengambil gambar yang sedang bergerak,


32
fitur ini harus diaktifkan pada kamera :

Kemampuan kamera digital untuk mengambil


33
gambar yang cukup lebar menggunakan fitur :
34 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?

35 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?

36 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?

37 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?


38 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?

39 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?

40 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?

41 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?


42 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?

43 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?

44 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?

45 Angka berapa yang terlihat pada gambar ini?

46 Jenis fotografi yang obyek utamanya adalah


benda dan makhluk hidup alami disebut :
Proses melukis atau mengambar dengan
47
menggunakan media cahaya, dsebut
Gambar berikut menampilkan foto sesorang di
48
pantai dengan menggunakan komposisi :

49 Foto berikut ini menggunakan komposisi …

50 Komposisi foto berikut ini menggunakan teknik …

51 Resolusi sebuah kamera DSLR umumnya adalah :


Gambar Opsi 1 Opsi 2
A. Komunikasi
Interpersonal B. Komunikasi verbal

B. Gelombang
A. Kumpulan pigmen
cahaya

A. Biru B. Hijau

A. Magenta B. Biru Muda

A. 2 warna B. 3 warna

A. Hijau B. Ungu

A. Kuning B. Hijau

A. Kuning B. Coklat

A. Biru B. Merah

A. Media Cetak B. Layar ponsel

A. Stenografi B. Tipografi

A. Informasinya benar B. Warnanya cerah

A. Bola B. Garis lengkung

A. Gambar anatomi B. Gambar bentuk

A. Gambar berwarna B. Komunikasi

A. Warna pakaian
B. Visi perusahaan
karyawan

A. Media cetak B. Komposisi

B. Warna
A. Warna primer
komplemen
A. Edukasi B. HRD

A. Media cetak & B. Jenis kertas


elektronik
A. Ukuran memori
B. Tujuan desain
RAM di komputer

A. Gambar bentuk B. Gambar sketsa

A. Gambar bitmap B. Foto

A. Jenis produk B. Ukuran boks

A. Cetak sablon B. Cetak digital

A. Huruf kapital B. Huruf kecil

A. Opera Browser B. Microsoft Outlook

A. Keyboard B. Scanner

A. Bahan media cetak B. Komposisi desain

A. Kuning B. Hijau

A. Auto focus B. Auto shoot

A. Manual focus B. Shot Speed

A. Panoramic B. Multi shot


Tes buta warna 1.jpg A. 4 B. 5

Tes buta warna 2.jpg A. 13 B. 14

Tes buta warna 3.jpg A. 41 B. 16

Tes buta warna 4.jpg A. 9 B. 6


Tes buta warna 5.jpg A. 16 B. 14

Tes buta warna 6.jpg A. 9 B. 6

Tes buta warna 7.jpg A. 4 B. 7

Tes buta warna 8.jpg A. 6 B. 7


Tes buta warna 9.jpg A. 6 B. 7

Tes buta warna 10.jpg A. 12 B. 13

Tes buta warna 11.jpg A. 13 B. 14

Tes buta warna 12.jpg A. 13 B. 14

A. Arsitektur B. Life Style

B. Memantulkan
A. Menggambar
cahaya
A. Rule of
Rule-of-Thirds.jpg B. Rule of Thirds
Composition

komposisi foto.jpg A. Frame B. Reflection

frame dalam frame.jpg A. Patern B. Frame in frame

A. 100 dpi B. 72 dpi


Opsi 3 Opsi 4

C. Komunikasi visual D. Komunikasi massa

D. Energi sinar
C. Frekuensi cahaya
matahari

C. Hitam D. Kuning

C. Coklat Muda D. Putih

C. 4 warna D. 6 warna

C. Coklat D. magenta

C. Orange D. Putih

C. Ungu D. Hitam

C. Kuning D. Hijau

C. Layar lebar D. Flyer/brosur

C. Kriptografi D. Nirmana

C. Gambar beresolusi D. Ada kesatuan


rendah antara elemen grafis

C. Prisma D. Kerucut

C. Gambar sketsa D. Gambar visual

D. Elemen
C. Media cetak
multimedia
D. Produk yang
C. Logo perusahaan dihasilkan
perusahaan

C. Gambar sketsa D. Aplikasi desain

C. Warna putih D. Warna hitam


D. Penelitian dan
C. Pemasaran
pengembangan

C. Tipe mesin cetak D. Warna yang


digunakan
C. Ketersediaan D. Nama aplikasi
aplikasi Office komputer

C. Gambar anatomi D. Gambar animasi

C. Gambar vektor D. Gambar sketsa

C. Bahan yang D. Lokasi penjualan


digunakan produk

C. Cetak kering D. Cetak press

C. Huruf tanpa kait D. Huruf latin

C. Window System D. Microsoft Paint

C. Drawing Pad D. Pen Tablet

C. Ilustrasi/gambar D. Warna teks

C. Hitam D. Orange

C. Anti Shock D. Moving lens

C. Anti Shock D. ASA 200

C. Moving lens D. Auto focus


C. 6 D. 7

C. 5 D. 35

C. 34 D. 17

C. 8 D. 4
C. 17 D. 12

C. 4 D. 8

C. 9 D. 1

C. 8 D. 9
C. 8 D. 9

C. 14 D. 15

C. 15 D. 16

C. 15 D. 16

C. Still Life D. Nature

C. Fotografi D. Merekam cahaya


C. Panoramic view D. 360 View

C. Pattern D. Garis Utama

C. Reflection D. Garis utama

C. 300 dpi D. 150 dpi

Anda mungkin juga menyukai