Anda di halaman 1dari 24

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,

RISET DAN TEKNOLOGI


DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI
Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270
Telepon (021) 57946104, Pusat Panggilan ULT DIKTI 126
Laman: www.dikti.kemdikbud.go.id

Nomor : 3521/E2/KM.09.01/2021 5 Juli 2021


Lampiran : 1 berkas
Hal : Penerima Bantuan PHP2D Tahun 2021

Yth. Pimpinan Perguruan Tinggi Bidang Kemahasiswaan (daftar terlampir)

Sehubungan telah dilaksanakan penilaian Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa
(PHP2D) Tahun 2021 pada tanggal 14 - 30 Juni 2021, dengan hormat kami sampaikan
pengumuman Penerima Bantuan PHP2D Tahun 2021 sebanyak 563 (lima ratus enam puluh tiga)
proposal (daftar terlampir).

Kami mengucapkan selamat kepada organisasi mahasiswa yang proposal PHP2D-nya lolos didanai,
selanjutnya Ketua Tim untuk melakukan penyesuaian Rencana Anggaran Biaya (RAB) sesuai pagu
dana yang disetujui dengan memasukkan anggaran untuk Alat Pelindung Diri (masker, sarung
tangan, face shield, dan hand sanitizer). Guna penyusunan kontrak PHP2D Tahun 2021 kami
mohon Saudara untuk melengkapi data isian kontrak pada tautan
https://forms.gle/U6Vap8hHTXZtZSn9A paling lambat tanggal 9 Juli 2021. Informasi lebih
lanjut dapat mengakses laman https://php2d.kemdikbud.go.id.

Kepada organisasi mahasiswa (LEM/UKM) yang telah mengirimkan proposal lengkap dan belum
lolos seleksi akhir pada tahun ini, kami ucapkan terima kasih atas partisipasinya dan tahun
berikutnya agar mempersiapkan diri lebih baik lagi untuk meningkatkan kualitas proposal serta
terus aktif mengikuti kegiatan kompetisi sejenis.

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasama yang baik kami mengucapkan terima kasih.

Direktur Pembelajaran dan


Kemahasiswaan,

Aris Junaidi
Tembusan: NIP 196306041989031022
Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi
Lampiran
Surat Nomor : 3521/E2/KM.09.01/2021
Tanggal : 5 Juli 2021

No Perguruan Tinggi Judul Proposal


1 Universitas Muhammadiyah Sukabumi Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Dengan Mina Padi Ikan Koi di Desa Nyalindung
2 Universitas Bengkulu BANECHIPS (Banana Stem Chips) : Pemanfaatan Limbah Batang Pisang Sebagai Upaya Pemberdayaan dan Peningkatan Perekonomian Masyarakat di
Desa Padang Pelasan Kabupaten Seluma
3 Universitas Hasanuddin Pengembangan Kampung Tematik Lebah Trigona Sebagai Upaya Pemberdayaan Masyarakat Di Desa Rompegading Kabupaten Maros
4 Universitas PGRI Madiun INOVASI SEKOLAH ALAM UNTUK MENDUKUNG BUDAYA LITERASI PENDIDIKAN ANAK - ANAK DESA KEPEL MENUJU
GENERASI BERWAWASAN LUAS
5 Universitas Udayana Aplikasi Pengolahan Kotoran Sapi Berbasis SIMANTRI (Sistem Pertanian Terintegrasi) sebagai Pupuk Organik Padat Desa Tiyinggading, Kecamatan
Selemadeg Barat Kabupaten Tabanan
6 Universitas Negeri Padang “(Ino WaLS) INOVASI WATER LEVEL SENSOR DALAM OPTIMALISASI IRIGASI SAWAH DI KENAGARIAN SIKUCUA BARAT, KEC.
V KOTO KAMPUNG DALAM KAB. PADANG PARIAMAN”
7 Universitas Muhammadiyah Gresik Pengembangan Komposter Sampah Rumah Tangga Untuk Mendukung Lingkungan Berkelanjutan di Dusun Klitih Desa Wajik Kecamatan Lamongan
Kabupaten Lamongan
8 Universitas Mulawarman Pemberdayaan Masyarakat Ekonomi Kreatif Melalui Pengolahan Komoditas Bayam (Amaranthus) Guna Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Serta
Mencegah Stunting Pada Balita (Studi Kasus: Desa Karang Tunggal)
9 Universitas Islam Nusantara INOVASI KALIMAYA (MASYARAKAT PEDULI LINGKUNGAN DAN KEANEKARAGAMAN HAYATI) MELALUI PENDAMPINGAN
PENGELOLAAN SAMPAH ORGANIK DENGAN METODE BUDIDAYA LALAT MAGOT DI KELURAHAN PASIRJATI

10 Universitas Muhammadiyah Malang MEWUJUDKAN KETAHANAN PAKAN MELALUI PROGRAM PETERNAKAN MANDIRI DENGAN IMPLEMENTASI SILASE SEBAGAI
PAKAN ALTERNATIF MUSIM KEMARAU
11 Institut Pendidikan Tapanuli Selatan PENGOLAHAN KULIT BUAH KOPI MENJADI PUPUK ORGANIK ALTERNATIF KETERGANTUNGAN PUPUK ANORGANIK
KOMERSIAL DALAM UPAYA MENCEGAH KELANGKAAN PUPUK ANORGANIK DAN MENJAGA LINGKUNGAN DI DESA AEK
SABAON
12 Universitas Negeri Semarang Pembinaan Dan Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelestarian Olahraga Tradisional Sekaligus Sebagai Wadah Pengembangan Prestasi Desa
Tanjungsari, Kecamatan Tlogomulyo, Kabupaten Temanggung.
13 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya PEMBERDAYAAN TARIAN TRADISIONAL DESA BANJAR DALAM RANGKA MELESTARIKAN KEARIFAN LOKAL DAN
PENINGKATAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT SEKITAR
14 Universitas Negeri Surabaya D'kompate (Dekomposisi Pakan Ternak) Sebagai Media Pemberdayaan Pangan Hewan yang Inovatif dan Solutif di Desa Tulungrejo Kecamatan Wates
Kabupaten Blitar
15 Universitas Asahan Pemanfaatan Limbah Fermentasi Kotoran Sapi Menjadi Media Tumbuh Kutu Air Untuk Meningkatkan Produksi Benih Ikan Gurami Di Desa Suka
Damai Barat Kecamatan Pulo Bandring Kabupaten Asahan
16 Universitas Lampung PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PEMBUATAN PRODUK BERNILAI TAMBAH BERBASIS TANAMAN SINGKONG DI
DESA SUKO BINANGUN, KECAMATAN WAY SEPUTIH, KABUPATEN LAMPUNG TENGAH
17 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Ngudia Husada Madura INOVASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BERBASIS BUDAYA MADURA "TARETHAN DHIBIK" SEBAGAI UPAYA ELIMINASI
KUSTA DI DESA PATERONGAN KECAMATAN GALIS KABUPATEN BANGKALAN
18 Universitas Pasundan Pengembangan Produk Wisata dan Perancangan Digital Destination Branding Wisata Desa Panyocokan di Kecamatan Ciwidey, Kabupaten Bandung
19 Universitas Puangrimaggalatung STRATEGI PENINGKATANG DAYA SAING USAHA KECIL DAN MENENGAH (UKM) POTENSI DESA MENJADI DESA WISATA
BERBASIS EDUKASI AKADEMIK DI DESA NEPO
20 Universitas Diponegoro POTENSI EKOWISATA MANGROVE DENGAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MASYARAKAT DESA BERBASIS KELOMPOK
USAHA BERDASARKAN PROTOKOL NEW NORMAL PASCA COVID-19 DI DESA TAPAK SEMARANG
21 Universitas Jambi Pemanfaatan Energi Baru Dan Terbarukan Di Desa Bungku Sebagai Upaya Perwujudan Desa Mandiri Listrik Tahun 2022
22 Universitas Negeri Gorontalo Optimalisasi Potensi Situs Manusia Oluhuta Dan Situs Lautan Terangkat Melalui Glamping Literai dan Mobile App Marketing Untuk Mewujudkan Desa
Oluhuta Sebagai Desa Edu-Geowisata
23 Universitas Muhammadiyah Malang SINERGITAS KAMPUNG MIX FARMING UNTUK KETAHANAN DAN KEMANDIRIAN PANGAN MASYARAKAT DI DESA
GADINGKULON, KECAMATAN DAU, KABUPATEN MALANG
24 Universitas Mercu Buana PEMBERDAYAAN HOME INDUSTRI DENGAN MENGHADIRKAN KONVEKSI MINI DAN BIMBINGAN DIGITAL MARKETING
DALAM UPAYA MENINGKATKAN EKONOMI DESA MEKARSARI,SUBANG.
25 Universitas Muhammadiyah Kupang Balkon Pintar kreatif Berkonsep Compulsory Education Desa Koa Kecamatan Mollo Barat Provinsi Nusa Tenggara Timur (TTS)
26 Universitas Pendidikan Indonesia DAYA PUAN JAYA: PEMBERDAYAAN WIRAUSAHAWAN PEREMPUAN MELALUI PENDEKATAN COMMUNITY BASED
EDUCATION (CBE) DI DESA TARUNAJAYA
27 STMIK Mikroskil ELITE (Edukasi Literasi Teknologi): Sebagai Wadah Pemberdayaan Masyarakat dalam Memasarkan Produk Masyarakat Menggunakan Teknologi
Informasi di Kampung Nelayan Medan Belawan
28 Universitas Diponegoro Pengembangan Kelompok Pengolah Batik Mangrove Srikandi Pantura di Kelurahan Mangunharjo, Kecamatan Tugu, Kota Semarang
29 Universitas Flores PENERAPAN PAKET TEKNOLOGI KAKAO SEHAT DI DESA BOROKANDA KECAMATAN ENDE UTARA KABUPATEN ENDE
PROPINSI NUSA TENGGARA TIMUR
30 Universitas Sebelas Maret OPTIMALISASI GREENHOUSE ANGGREK SEBAGAI EDU-RECREATION DI SUMBER PUCUNG DESA PLOSOREJO
31 Universitas Negeri Makassar PEMBERDAYAAN KELOMPOK USAHA SOUVENIR DESA TINO DALAM PENGOLAAN KULIT KUDA MENGGUNAKAN
TEKNOLOGI LASER MENJADI SOUVENIR KULIT KHAS JENEPONTO
32 Universitas Merdeka Malang Kemandirian Energi Wisata Alam dan Edukasi "Taman Suko" Pasca Pandemi di Desa Sukowilangun Kec. Kalipare Kab. Malang
33 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mandala Penerapan Kearifan Lokal Pedesaan Dan Inovasi Teknologi Dalam Meningkatkan Perekonomian Masyarakat Melalui Pengembangan Wisata Gumuk
Watu Sebagai Agrowisata Edukasi Di Desa Dukuhdempok Kecamatan Wuluhan Kabupaten Jember
34 Universitas Muhammadiyah Surakarta WIKELO (Wisata Kearifan Lokal) Upaya Pemberdayaan Masyarakat dengan Pemanfaatan Home Industry Tradisional di Desa Kenep Kecamatan
Sukoharjo Kabupaten Sukoharjo
35 Universitas Lampung Pengembangan Sentra Tanaman Porang (Amorphopallus muelleri) Sebagai Sumber Pangan Pontesial untuk Mendukung Ketahanan Pangan dan
Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat Desa Hanura Secara Berkelanjutan
36 Universitas Muhammadiyah Luwuk Banggai Pemberdayaan Dan Pengembangan Potensi Pertanian, Perikanan Dan Wisata Berbasis Kearifan Lokal (Budaya Popandaa) Berkelanjutan Terhadap
Masyarakat Pesisir Di Desa Poroan Kabupaten Luwuk Banggai
37 Universitas Jambi Optimalisasi Potensi Budidaya Peternakan Ayam Kampung Untuk Menstimulasi Perekonomian Masyarakat Melalui Pemanfaatan Hasil Ternak Secara
Inovatif di Desa Solok
38 Universitas Muhammadiyah Ponorogo Program "Jurug Kelana Dewi" Sebagai Upaya Pengembangan Agrowisata Berbasis Edukasi Sebagai Niche Market Destination
39 Universitas Airlangga TAWANGALUN LESTARI : PEMBERDAYAAN CANDI TAWANGALUN DI DESA BUNCITAN, KECAMATAN SEDATI SEBAGAI
KAWASAN TOURISM BERBASIS SOSIOKULTURAL
40 Universitas Mataram PENGEMBANGAN AGROWISATA LEBAH MADU TRIGONA BERBASIS DIGITAL DI DUSUN MONTONG SINGGAN DESA SALUT,
KECAMATAN KAYANGAN, LOMBOK UTARA
41 Universitas Mulawarman Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Usaha Budidaya Lebah Kelulut (Trigona Sp) dengan Apiculture Agroforestry System dan Pemanfaatan Lahan
Kosong dalam Rangka Mewujudkan Sentra Madu dan Peningkatan Perekonomian di Desa Bangun Rejo Kecamatan Tenggarong Seberang Kalimantan
Timur
42 Universitas Negeri Surabaya SENTRA BAYAM HIDROPONIK DENGAN MEDIA SAMPAH ANORGANIK MENUJU KEMANDIRIAN KAMPUNG PEMULUNG 1001
MALAM, KELURAHAN DUPAK, KECAMATAN KREMBANGAN, KOTA SURABAYA
43 Universitas Hasanuddin Pemanfaatan Teknologi Irigasi Tenaga Surya untuk Meningkatkan Produktivitas Pertanian Masyarakat Desa Belabori, Kecamatan Parangloe, Kabupaten
Gowa
44 Universitas Jenderal Soedirman HOST (HASIL OLAH SAMPAH TERINTEGRASI) SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PROFITABILITAS MASYARAKAT DI DESA
KOTAYASA
45 Universitas Muhammadiyah Kendari PEMBERDAYAAN KELOMPOK PEMBUDIDAYA LELE MELALUI USAHA CACING SUTRA DENGAN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI
RASIO UNTUK MENGATASI KELANGKAAN PAKAN BENIH LELE DI KABUPATEN KONAWE SELATAN
46 Universitas Muhammadiyah Pontianak PEMBINAAN PEMBERDAYAAN KELOMPOK PEREMPUAN DALAM MELAKUKAN PENGOLAHAN HASIL PERIKANAN DI DESA
SELAT REMIS GUNA MENINGKATKAN PEREKONOMIAN DIMASA PANDEMI
47 Universitas Andalas Pengembangan Wisata Alam Danau Talang Menuju Daerah Pariwisata Berkelanjutan dan Eco-friendly
48 Universitas Mercu Buana PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA WISATA CIAMPEA UDIK MENJADI DESTINASI WISATA KOPI LIONG MELALUI
POKDARWIS (KELOMPOK SADAR WISATA)
49 Universitas Jember PENGEMBANGAN INDUSTRI EKONOMI KREATIF PENDUKUNG WISATA BATU PURBA DESA SUCOLOR KECAMATAN MAESAN
KABUPATEN BONDOWOSO
50 Universitas Negeri Gorontalo Pengembangan Potensi Wisata Religi Berbasis Kearifan Lokal di Desa Bongo Kecamatan Batudaa Pantai Kabupaten Gorontalo
51 Universitas Jember REBRANDING DAN REVITALISASI PANTAI CEMARA SEBAGAI EKOEDUWISATA MELALUI SINERGI KELEMBAGAAN LOKAL
GUNA KEMANDIRIAN EKONOMI DESA WRINGINPUTIH KECAMATAN MUNCAR KABUPATEN BANYUWANGI
52 Universitas Islam Indonesia MINI GARDEN AQUAPONIC : KOLABORASI TEKNIK PERIKANAN DAN PERTANIAN SEBAGAI LANGKAH PEMBERDAYAAN
POTENSI DI DUSUN KLOPOSAWIT, GIRIKERTO, TURI, SLEMAN, YOGYAKARTA
53 Universitas Islam Malang Optimalisasi Skill Seni Ngamen Virtual Karawitan Melalui Edukasi Branding Content Creator Hybrid System Pada Kelompok Seni Budaya Lokal
Karang Taruna Setyo Laras Dusun Gondang Tulungrejo Bumi Aji Batu
54 Universitas Samawa Pengembangan Desa Wisata Bahari Berbasis Konservasi Sebagai Upaya Penyokong Hayati Maritim untuk Kedaulatan Pangan Masyarakat Desa Batu
Bangka
55 Universitas Jember NATRIUM: Optimalisasi Lingkungan sebagai Rumah Belajar Berbasis Natural Laboratorium Guna Meningkatkan Kualitas Pendidikan SIswa SD di
Desa Darsono Kabupaten Jember
56 Universitas Dian Nuswantoro Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat dengan Menerapkan Agribisnis Pedesaan Melalui Inovasi Teknologi dan Kelembagaan Desa Pagergunung
Kecamatan Bulu Temanggung
57 Universitas Hamzanwadi Mengoptimalkan Program Siaga Bencana Berbasis Masyrakat di Desa Sapit, Kecamatan Suela
58 Institut Teknologi Indonesia Penyulingan Limbah Cair Tempe Dan Upaya Meningkatkan Daya Jual Tempe Dan Produk Olahan Tempe Di Desa Tematik Tempe Kota Tangerang
59 Universitas Jember ”Pengembangan Produk Unggulan Desa (PRUKADES) Melalui Pembentukan Usaha Berbasis Kelompok (UBK) Dalam Rangka Persiapan Menuju
Karangpring Edu-Tourism”
60 Universitas Pendidikan Indonesia PEMBERDAYAAN DESA CIMOYAN MELALUI PENDEKATAN INTERDISIPLIN DENGAN PROGRAM EDUTIF (EDUKASI KREATIF)
SEBAGAI UPAYA WASTE CHANGE
61 Universitas Warmadewa Pembinaan Dan Pendampingan Masyarakat Desa Besan Menuju Desa Tangguh Bencana
62 Universitas Mercu Buana Yogyakarta Pengembangan Eduekowisata Melalui Agropark System Guna Meningkatkan Pendapatan Masyarakat Desa Wonokerto, Turi, Sleman.
63 Universitas Muhammadiyah Semarang Pengolahan Buah Jambu Biji Merah Menjadi Produk Bernilai Ekonomis Bagi Masyarakat Desa
64 Universitas Bengkulu UPAYA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI KOPALEN (KOPI GULA AREN) SEBAGAI KOMODITAS EKONOMI DIGITAL
DI DESA UJAN MAS BAWAH KEPAHIANG
65 Universitas Janabadra PENDAYAGUNAAN POTENSI WILAYAH MELALUI PROGRAM LIFE SKILLS BERBASIS POTENSI LOKAL UNTUK PENINGKATAN
PRODUKTIVITAS MASYARAKAT TERDAMPAK COVID-19 DI DESA WONOLELO
66 Universitas Diponegoro Pemberdayaan Kelompok Tani Kelurahan Wates Dalam Mewujudkan Pertanian Jambu Kristal Terintegrasi Melalui Digitalisasi Pada Era New Normal

67 Universitas Pakuan Peningkatan Produktivitas Desa Kalong Liud dengan Metode Urban Farming sebagai Implementasi Desa Mandiri Energi dan Pangan
68 Universitas Tidar KARSALOKA (KELAS BELAJAR ANAK DESA BERBASIS KEARIFAN LOKAL) SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN LITERASI
PENDIDIKAN DI DUSUN SEKENDI PASCA PANDEMI COVID-19
69 Universitas Muhammadiyah Metro PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA ADIREJO MELALUI GAPOKTAN MENJADI DESA EDUWISATA DENGAN
MENGEMBANGKAN PASAR KREATIF WARUNG MACAN
70 Universitas Palangka Raya Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pengolahan Jamur Tiram Sebagai Pusat Pengembangan Berbasis Ekokreatif Di Desa Tanjung Sangalang Kalimantan
Tengah
71 Universitas Negeri Gorontalo Revitalisasi Permainan Polopalo Dan Optimasi Pemanfaatan Biji Pepaya Sebagai Aset Obat Tradisional Bernilai Budaya Dan Edukasi Di Desa Bilungala
Kec. BonePantai Kab. Bone Bolango
72 Universitas Negeri Malang Strategi Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengembangan Desa Wisata Gerabah Pagelaran untuk Peningkatan Ekonomi Masyarakat Lokal
73 STKIP Modern Ngawi Pemanfaatan Jerami Untuk Pembudidayaan Jamur Merang di Desa Bangunrejo Kidul Kabupaten Ngawi
74 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Papua Integrasi Kesehatan Melalui Peningkatan Kemandirian Masyarakat Kampung Malawor Distrik Makbon Kabupaten Sorong
75 Universitas Bangka Belitung Pemberdayaan Masyarakat Desa Air Ruai Melalui Pengembangan UMKM dengan Peningkatan Kualitas Kemasan, Strategi Digitalisasi Pemasaran,
Perizinan Usaha Serta Sertifikasi Halal
76 Universitas Gadjah Mada ECOFARM-TOURISM Ekowisata Berbasis Pertanian Terpadu (Perikanan-Pertanian-Peternakan) sebagai Langkah Pemberdayaan Masyarakat untuk
Meningkatkan Produktivitas dan Pendapatan Ekonomi di Kawasan Padukuhan Bedoyo, Kalurahan Wukirsari, Kapanewon Cangkringan, Sleman, DIY

77 Universitas Udayana KORANI (Kopi Arabika Mengani) : Pengembangan Komoditas Kopi Desa Mengani Menjadi Produk Kopi Celup dan Roasted Bean Berbasis OVOP
(One Village One Product)
78 Universitas Airlangga PENGEMBANGAN POTENSI AGROWISATA SALAK WEDI BOJONEGORO SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT DESA MELALUI INOVASI PRODUK BARU KOPI BIJI SALAK
79 Universitas Muhammadiyah Metro PROGRAM PENGEMBANGAN TAMAN EDUBUDAYA DALAM UPAYA PENINGKATAN DAN PENGEMBANGAN DAYA TARIK
WISATA DI DESA BANJARREJO
80 Universitas Diponegoro Optimalisasi Peran Kader Posyandu Melalui Penggunaan APOLEN (Aplikasi Posyandu Kalikayen) Berbasis IoT Sebagai Upaya Peningkatan Kualitas
Kesehatan Ibu dan Anak di Desa Kalikayen, Kabupaten Semarang
81 Universitas Muhadi Setiabudi BUMDES.ID: BUDIDAYA MAGGOT BSF DENGAN PENDAMPINGAN BISNIS PESANTREN DAN BANK SAMPAH ONLINE BUMDES
DI DESA KARANGSEMBUNG
82 Universitas Muslim Maros PEMBERDAYAAN PETANI AREN DI DESA TOMPOBULU KECAMATAN TOMPOBULU DALAM PEMBUATAN GULA MERAH
MENJADI KOMODITAS USAHA DI ERA DIGITAL
83 Universitas Dr Soetomo Inovasi Hutan Kota Berbasis "eduecotourism" di kawasan pakal surabaya
84 Universitas Khairun Desa Binaan Berbasis Sumber Daya Lokal Melalui Home Industry Minyak Kelapa Murni (VCO) dan Selai Kelapa Sebagai Upaya Pemberdayaan
Masyarakat Di Desa Moiso Kecamatan Jailolo Selatan Kabupaten Halmahera Barat Maluku Utara
85 Universitas Pendidikan Ganesha DARI KAMPUNG PENGEMIS KE KAMPUNG WISATA: PENGENTASAN KEMISKINAN MELALUI SOCIAL ENTREPRENEURSHIP
BERBASIS INDUSTRI KREATIF DAN DESA WISATA DI DUSUN MUNTI GUNUNG, DESA TIANYAR BARAT, KECAMATAN KUBU,
KARANGASEM
86 Institut Pariwisata dan Bisnis Internasional GERAKAN MASYARAKAT HIDUP SEHAT (GERMAS) DALAM UPAYA MENINGKATKAN KUALITAS FISIK LANSIA DI DESA
PETIGA PADA MASA PANDEMIC COVID-19 MELALUI KEGIATAN YOGA DAN PEMANFAATAN TANAMAN USADA BALI
(LOLOH)
87 Universitas Muhammadiyah Surakarta PEMANFAATAN BENTANG ALAM UNTUK PENGEMBANGAN DESA WISATA BATUR, KABUPATEN BOYOLALI
88 STKIP PGRI Lubuk Linggau Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pengembangan Objek Wisata Alam Air Terjun Oleh Kelompok Sadar Wisata Desa Lubuk Ngin
89 Universitas Jenderal Soedirman PEMBERDAYAAN KARANG TARUNA DESA PAPRINGAN UNTUK PENGELOLAAN BANK SAMPAH SERTA PRODUKSI DAN
PEMASARAN PUPUK ORGANIK
90 Universitas Al-azhar Indonesia PEMBANGUNAN EKONOMI KREATIF DESA LABUAN LELEA MELALUI PENGEMBANGAN VIRGIN COCONUT OIL (VCO)
DENGAN METODE ENZIMATIS
91 Universitas Muhammadiyah Sorong PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI LITERASI BACA DAN DIGITAL BERBASIS PERPUSTAKAAN ONLINE DI KAMPUNG
KLABILI DISTRIK SELEMKAI KABUPATEN TAMBRAUW
92 Universitas Gadjah Mada Mengoptimalkan Produk Minuman Aloe vera untuk Mendukung Kesehatan Masyarakat dengan Perbaikan Proses Produksi, Pengemasan, dan
Pemasaran Berbasis Digital Sebagai Alternatif Solusi Turunnya Daya Tarik Wisata Selama Pandemi di Desa Tamanmartani, Kecamatan Kalasan,
Sleman
93 Universitas Lambung Mangkurat LAYANAN PENDIDIKAN DASAR, KOMUNIKASI, INFORMASI DAN EDUKASI KESEHATAN SERTA PSIKOLOGI PADA FASE
PASKA BENCANA BANJIR DESA HANTAKAN KAB. HULU SUNGAI TENGAH
94 Institut Pertanian Bogor Optimalisasi Pengembangan UMKM Berbasis Teknologi dan Bersertifikasi Halal di Desa Cibanteng yang Adaptif dan Berdaya Saing Pada Era New
Normal.
95 STKIP PGRI Sumatera Barat Pendampingan Komunikasi Skill dan Digital Marketing Pada Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Sebagai Tourist Information Centre di Kawasan
Desa Wisata Mandeh, Kecamatan Koto XI Tarusan, Kabupaten Pesisir Selatan
96 Universitas PGRI Madiun DIGITAL MARKETING UMKM SEBAGAI SOLUSI KOMUNIKASI PEMASARAN BATIK NGANGKRIK DESA SIDOMULYO
KECAMATAN SAWAHAN KABUPATEN MADIUN DI MASA PANDEMI COVID-19
97 Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara Pemberdayaan Ekonomi Kreatif Masyarakat dalam Mengolah Limbah Kayu Menjadi Aneka Kerajinan Berbasis Kearifan Lokal di Desa Perupuk,
Kecamatan Lima Puluh Pesisir Kabupaten Batubara
98 Universitas PGRI Adi Buana Pemberdayaan Masyarakat Kelompok Tani Suryo Suroboyo Melalui Pemanfaatan Eco Enzym Menjadi Produk Handsoap dan Pembersih Lantai Di
Kelurahan Keputran Surabaya
99 Universitas Hasanuddin PROFESOR (Porang Agroforestri Production Center): Pemanfaatan Porang Berbasis Industri Kreatif Guna Meningkatkan Produktivitas Kelompok
Petani Porang Setia Hingga Akhir di Desa Borisallo Kecamatan Parangloe Kabupaten Gowa
100 Universitas Negeri Gorontalo Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga dalam Pengolahan Ikan dan Strategi Online Marketing sebagai Upaya Peningkatan Pendapatan dan Pertumbuhan
Ekonomi Didesa Olele
101 Universitas Mataram Pemanfaatan Kotoran Ternak Menjadi Biogas Sebagai Sumber Energi Baru Terbarukan Di Era 4.0
102 Universitas KH. Bahaudin Mudhary Madura AJHEJHEN.COM : PEMBERDAYAAN UMKM DI DESA GERSIK PUTIH KECAMATAN GAPURA KABUPATEN SUMENEP BERBASIS E-
MARKETING MELALUI BUMDES SEBAGAI PENGGERAK POTENSI EKONOMI DESA DALAM UPAYA PENGENTASAN
KEMISKINAN
103 Universitas Medan Area PROGRAM PEMBERDAYAAN DAN PENINGKATAN PENDAPATAN MASYARAKAT PETERNAK MELALUI PENGELOLAAN
LIMBAH SAMPAH ORGANIK MENJADI PAKAN TERNAK ALTERNATIF BERBAHAN DASAR BLACK SOLDIER FLY
104 Universitas Jember Implementasi Sistem Mina Padi dengan Konsep Agrowisata Desa Pramuka sebagai Role Model Pertanian Berkelanjutan di Desa Gumukmas Kecamatan
Gumukmas Kabupaten Jember
105 Universitas Serambi Mekkah STRATEGI PENGEMBANGAN DESA PARIWISATA BERBASIS KREASI SENI TARI MELALUI SANGGAR POCUT BIHEU DI DESA
GEUCEU KOMPLEK UNTUK MENDUKUNG DAYA TARIK WISATAWAN DI KOTA BANDA ACEH
106 Universitas Langlang Buana Meningkatkan Potensi Desa Pagerwangi Melalui Produktivitas dengan Pengembangan UMKM sebagai Wujud Ekonomi Kreatif Desa
107 Universitas Muhammadiyah Purworejo SENDHIS SOMOREJO "Pemberdayaan masyarakat Desa Somorejo dalam usaha gula semut dengan melengkapi kebutuhan bahan pokok serta peralatan
pembuatan gula semut, membentuk komunitas badan usaha petani nira kelapa, dan membantu dalam masalah pembuatan merk sehingga dapat dikenal
masyarakat umum dengan mudah serta meningkatkan daya jual beli melalui media online (IPTEK)"
108 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Buleleng DESA BINAAN BERBASISKAN WISATA BAHARI DENGAN PEMBERDAYAAN KELOMPOK NELAYAN KREATIF DESA SANGSIT,
KECAMATAN SAWAN, KABUPATEN BULELENG
109 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo OPTIMALISASI PENGEMBANGAN EKOWISATA BERBASIS PERTANIAN TERPADU DI DESA SUKOLILO
110 Universitas Jenderal Soedirman Optimalisasi Potensi Lokal dan Pemberdayaan Masyarakat di Desa Cikembulan Kecamatan Pekuncen Kabupaten Banyumas untuk Meningkatkan
Perekonomian dan Kesejahteraan
111 Universitas Darma Agung PENGEMBANGAN DESA WISATA MELALUI PROMOSI PARIWISATA BERBASIS FANSPAGE ADS MENUJU GO INTERNASIONAL
DI DESA BOTOHILI SORAKE KECAMATAN LUAHAGUNDRE MANIAMOLO KABUPATEN NIAS SELATAN
112 Universitas Negeri Yogyakarta PENGADAAN SENTRA INDUSTRI JAGUNG MELALUI INOVASI EKONOMI KREATIF DAN PENINGKATAN TARAF
KESEJAHTERAAN PENDIDIKAN DI KALURAHAN SUMBERGIRI (KAPANEWON PONJONG, KABUPATEN GUNUNGKIDUL)
113 Sekolah Tinggi Analis Kimia Cilegon Pengembangan Budi Daya Ikan Gurame Di Desa Kadubeureum, Kecamatan Padarincang, Kabupaten Serang Sebagai Upaya Dalam Meningkatkan
Ekonomi Masyarakat Pasca Pandemi Covid-19
114 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta “Pengembangan Industri Kreatif di Dusun Krajan dengan Peningkatan Manajemen dan Pemasaran Sebagai Upaya Penguatan Diversifikasi Ekonomi
Secara Berkelanjutan”
115 Universitas Amikom Purwokerto Pengembangan Usaha Jamu Desa Cingebul Melalui E-Commerce dan Media Sosial
116 Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Agropreneurship Berbahan Dasar Pohon Pisang dengan Penerapan Sistem 3M (Membudidayakan, Memproduksi,
dan Memasarkan) di Desa Patengteng Madura
117 Universitas Pendidikan Indonesia PEESO (Pembuatan Eco Enzyme Sampah Organik) Sebagai Upaya Pemberdayaan Masyarakat Desa Banyuasih Kecamatan Taraju
118 Universitas Triatma Mulya Inovasi Packaging Untuk Meningkatkan Penjualan Produk Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM) Di Desa Petak Gianyar
119 Universitas Negeri Semarang PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA SANGUP TERDAMPAK ERUPSI MERAPI MELALUI PENERAPAN TEKNOLOGI TEPAT
GUNA SEBAGAI SOLUSI KRISIS PAKAN TERNAK
120 Institut Teknologi Nasional Malang Pemberdayaan dan Pengembangan Potensi Hasil Perkebunan Buah Jeruk Berbasis Zero Waste di Desa Panggungrejo Kecamatan Gondanglegi
Kabupaten Malang
121 Universitas Kuningan PENGELOLAAN URINE SAPI MENJADI PUPUK ORGANIK CAIR GUNA MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT DESA
GUNUNGKELNG
122 Universitas Muhammadiyah Purworejo GANDEWALANA (Krandegan Desa Wahana Dolanan Panah) “Branding Ikon Ki Krandeg Gandewalana menjadi Identitas Desa, Penyusunan Master
Plan Kampung Dolanan Ki Krandeg sebagai Wahana Panahan untuk Usulan RPJMDes, Edukasi dan Lomba Panahan Ki Krandeg sebagai Inisiasi
Festival Tahunan Desa yang dikelola BUMDes di Desa Krandegan, Kec. Bayan, Kab. Purworejo”
123 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Pemberdayaan Ekonomi Melalui Budidaya Jahe Merah Sebagai Bagian Menuju Desa Ramah Pada Penyandang Disabilitas di Desa Argosari Sedayu
124 Universitas Tidar PENGEMBANGAN EKONOMI KREATIF PALM SUGAR DALAM PENERAPAN INOVASI TEKNOLOGI KRISTALISATOR DALAM
UPAYA OPTIMALISASI AIR NIRA DI DESA SUMBERARUM KECAMATAN TEMPURAN
125 Universitas Muhammadiyah Surakarta Program Holistik Pemberdayaan Desa Windan Menjadi Sentra Pengembangan dan Penelitian Gerabah Melalui Pemanfaatan UMKM Serta Menjawab
Tantangan Revolusi Industri 4.0 Menuju Desa Wisata Dengan Ekonomi Yang Berkelanjutan
126 Universitas Negeri Gorontalo PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI KEWIRAUSAHAAN PRODUKSI LAMPION SABUT KELAPA DALAM
MENINGKATKAN UMKM DI DESA BUHU
127 Universitas Negeri Yogyakarta Pengembangan Wisata Bukit Tompak Sebagai Kawasan Edu Wisata Guna Mewujudkan Masyarakat Desa yang Berbudaya dan Berdaya Saing di Era
Industri 4.0
128 Universitas Sumatera Utara Pembangunan Ndeskati Coffee House untuk Memperbaiki Pola Pikir Petani Subsisten Menjadi Petani Komersial Guna Meningkatkan Pendapatan
Masyarakat Desa Ndeskati, Kecamatan Naman Teran, Kabupaten Karo
129 Universitas Diponegoro Smart BUMDes : Revitalisasi Unit Usaha BUMDes Tirtomanunggal Desa Tirtomulyo, Plantungan, Kendal Melalui Digitalisasi Berbasis Internet of
Things Menghadapi Era Globalisasi
130 Institut Bisnis dan Informatika (IBI) Kosgoro 1957 PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT MELALUI PENGOLAHAN TALAS SEBAGAI HASIL PERTANIAN UTAMA MENJADI
TARO POWDER GUNA MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI DESA SUKAJADI KECAMATAN TAMANSARI
KABUPATEN BOGOR
131 Institut Teknologi Sumatera 3P Daya Rakyat Kreatif (PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BERBASIS EKONOMI KREATIF) Melalui Pengaktifan Badan Usaha Milik Desa,
Pelatihan, Pendampingan, serta Promosi Sebagai Upaya Meningkatkan Pemasaran Produk dan Kemandirian Ekonomi Masyarakat Desa Muara Gading
Mas di Era Revolusi Industri 4.0.
132 Universitas Gadjah Mada PEMBERDAYAAN TPS 3R RANDU ALAS MELALUI KEGIATAN BUDIDAYA MAGGOT DAN PENGOLAHAN PUPUK DARI SAMPAH
ORGANIK UNTUK MENINGKATKAN KEBERSIHAN SERTA PELESTARIAN LINGKUNGAN DI DUSUN CANDI KARANG

133 Universitas Samudra Pemberdayaan Masyarakat Melalui Produksi Lele Sale Dengan Recycle Smoke Technology di Kampung Bengkelang
134 Institut Pertanian Bogor Circular Economy: Ketahanan Pangan dan Ekonomi Keluarga Melalui Pertanian Organik Ramah Lingkungan di Desa Cibanteng
135 Universitas Jambi “ Inovasi Motif Batik Jambi dengan Pola Ornamen Candi Muaro Jambi Menggunakan TECHNOCRAFT (Teknologi Kreatif Batik dari Foto Digital)
untuk Meningkatkan Kreatifitas Pengrajin Souvenir dan Pemberdayaan Masyarakat di Desa Muaro Jambi”
136 Universitas Indonesia Pengadaan Depot Kompos Terpadu sebagai Upaya Pengelolaan Sampah Organik berbasis Locality Development di Kelurahan Sawangan Baru, Depok,
Jawa Barat
137 Universitas Darma Agung KAMPUNG KARAKTER DAN KREATIF DESA BANUASIBOHOU II
138 Universitas Halu Oleo Pemberdayaan Perempuan untuk Meningkatkan Keberdayaan Rumah Tangga Nelayan Menghadapi Kerentanan di Musim Angin Timur melalui Inovasi
Pemanfaatan Limbah Kopra
139 Iisip Yapis Biak Pemberdayaan Masyarakat Kampung Dalam Pengembangan Potensi Wisata Untuk Menyokong Ketahanan Ekonomi Masyarakat
140 Universitas Amikom Purwokerto PENINGKATAN EKONOMI DESA SERANG MELALUI PENGEMBANGAN USAHA KOPI GUNUNG MALANG DENGAN
MEMANFAATKAN DIGITAL MARKETING
141 Universitas Papua Manajemen Ketahanan Pangan Masyarakat Desa Dembek: Menggerakan UKM Rumahan dalam Mengolah Hasil Bumi sebagai Pemanfaatan Pangan
142 Universitas Pendidikan Indonesia Pengembangan Desa Wisata Curug Panoongan Desa Cibanteng Kecamatan Parungponteng
143 Universitas Pendidikan Ganesha TAMAN CERDAS GANESHA: BELAJAR DALAM KELOMPOK KECIL, TERPADU, DAN BERWAWASAN LINGKUNGAN SEBAGAI
UPAYA MENYIAPKAN GENERASI DESA BEBETIN YANG CERDAS, DAN BERBUDAYA DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0
144 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YPPI “Desa Wisata Tuyuhan” Pengembangan Potensi Pariwisata Dengan Inovasi Berbasis Paket Wisata Dalam Upaya Peningkatan Perekonomian Di Desa
Tuyuhan Kabupaten Rembang
145 Universitas Pembangunan Jaya Pembinaan dan Penyuluhan Kesejahteraan Masyarakat serta Pembangunan Sanitasi Air Bersih pada Desa Leuwibatu
146 STIKES Yarsi Mataram Musnahkan Gizi Buruk di Desa Menggala, Kabupaten Lombok Utara, Provinsi Nusa Tenggara Barat (Daerah Tertinggal) melalui Terapi Merdeka Madu
Trigona
147 Universitas Lancang Kuning Penerapan Pertanian Berkelanjutan dalam Mewujudkan Beras Lokal Berstandar Global
148 Universitas Medan Area PEMBERDAYAAN MASYARAKAT KELURAHAN BELAWAN BAHARI DALAM PEMANFAATAN SAMPAH PLASTIK MENJADI
PAVING BLOK UNTUK BELAWAN BERSIH DAN SEHAT 2025
149 Universitas Negeri Jakarta Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pendidikaan Keaksaraan Fungsional Berbasis Kesehatan Reproduksi Di Desa Cibadak
150 Universitas Djuanda “Penerapan Teknologi Sylvanagrofarming dalam rangka Pelestarian Alam dan pemberdayaan Ekonomi masyarakat Desa Bojongmurni”
151 Universitas Bina Sarana Informatika DESA BINAAN BERBASIS INDUSTRI KREATIF OKS (OLAHAN KULIT SINGKONG) DI DESA GIRIJAYA, KECAMATAN NAGRAK,
KAB.SUKABUMI, JAWA BARAT
152 Universitas Negeri Gorontalo PENDAMPINGAN DESA PILOHAYANGA DENGAN PROGRAM INDEKSI "INOVASI DESA INKLUSI" RAMAH DIFABEL
153 Universitas Pasundan DESIMINASI TEKNOLOGI BIOFLOK DAN METODE FLUID SPRAY UNTUK MEMPERCEPAT MASA PANEN IKAN LELE DI DESA
BABAKAN KECAMATAN CIPARAY KABUPATEN BANDUNG
154 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Ngudia Husada Madura “Program Pemberdayaan Masyarakat KeBaS (Kegiatan Bebas BAB Sembarangan) Menuju Desa ODF (Open Defecation Free
155 Universitas Warmadewa Pendekatan Pertanian Terintegrasi dengan Konsep Zero Waste di Desa Baru Kecamatan Marga Kabupaten Tabanan
156 Universitas Gadjah Mada Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa dalam Upaya Optimalisasi Sumber Daya Perikanan dengan Menciptakan Produk Abon Ikan yang
Ikonik dan Bernilai Jual Tinggi dari Desa Sumberrejo, Kecamatan Tempel, Daerah Istimewa Yogyakarta
157 Universitas Dayanu Ikhsanuddin Pemberdayaan Masyarakat Melalui Program Pengelolaan dan Pengembangan Potensi Wisata dan Home Industri di Desa Boneatiro Kabupaten Buton

158 Universitas Pendidikan Indonesia RANCAGE: OPTIMALISASI PENGENALAN DAN PENJUALAN KOPI MELALUI APLIKASI SMARTPHONE UNTUK MENINGKATKAN
PRODUKTIVITAS UMKM KOPI BERBASIS MODEL PENTAHELIX DI DESA BUNIARA, KABUPATEN SUBANG

159 Universitas Riau PENINGKATAN KEAHLIAN MASYARAKAT DESA PULAU SARAK MENUJU DESA MANDIRI PANGAN
160 Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Bina Mutiara
Pengembangan Desa Agrowisata Mina Padi Sebagai Upaya Penguatan Ketahanan Pangan Serta Meningkatkan Perekonomian Masyarakat Melalui
Program UMKM Go Digital
161 Universitas Musamus Merauke Pendampingan dan Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pengolahan Limbah Organik dan Anorganik di Desa Samkai Kecamatan Merauke
162 Universitas Dhyana Pura Harmoni di Balik Awan: Pengembangan Edutourism Village Melalui Akulturasi Budaya dan Tanaman Herbal Untuk Meningkatkan Ekonomi
Masyarakat Desa Catur, Kintamani, Bali
163 Universitas Diponegoro Optimalisasi Desa Eduwisata Mangrove Dengan Budidaya Kepiting Bakau Sebagai Pondasi Perekonomian Masyarakat pada Era New Normal di Desa
Tambakrejo, Semarang
164 Universitas Sriwijaya Desa Sehat Mandiri: Langkah Pencerdasan dan Peningkatan Kualitas Kesehatan Masyarakat dalam Mencapai Sustainable Development Goals (SDGs) di
Desa Teluk Kecapi Kecamatan Pemulutan
165 Universitas Muhammadiyah Semarang KAMPUNG TEMATIK SENTRA PRODUKSI JAVAKU (JAHE MERAH, VANILI, DAN KUNYIT HITAM) MELALUI PEMBENTUKAN
GREENHOUSE SEBAGAI UPAYA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT USIA PRODUKTIF TERDAMPAK PANDEMI DI DESA
BUMIREJO, KARANGAWEN DEMAK.
166 Universitas Diponegoro PROGRAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MENUJU DESA KREATIF ECENG GONDOK SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN
PEREKONOMIAN DAN PENGOPTIMALAN POTENSI SUMBER DAYA DI DESA KESONGO, KECAMATAN TUNTANG, KABUPATEN
SEMARANG
167 Universitas Pamulang Pemberdayaan Masyarakat Desa Puraseda Kampung Citugu Melalui Pengembangan Potensi Ekonomi Berbasis Home Industri Gula Semut Serta
Mendirikan Mini Library Sebagai Sarana Belajar
168 Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Royal IMPLEMENTASI SISTEM PENGENDALI BENCANA BANJIR DI DESA HESSSA PERLOMPONGAN KECAMATAN AIR BATU
KABUPATEN ASAHAN PROPINSI SUMATERA UTARA
169 Universitas Jenderal Soedirman PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA SUNYALANGU BERBASIS DESA AGROWISATA MELALUI REVOLUSI INDUSTRI 4.0
MENUJU DESA MANDIRI DAN BERKELANJUTAN
170 Universitas PGRI Semarang OPTIMALISASI SATE SAGU (WISATA TENGAH SAWAH DESA GUBUG) BERBASIS EDUECOWISATA JAVANESE CULTURAL DESA
GUBUG KECAMATAN GUBUG KABUPATEN GROBOGAN
171 Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya Samawa Rea Penguatan Kapasitas Kelompok Sadar Wisata Melalui Pendampingan Jurnalisme Warga Sebagai Upaya Promosi Desa Wisata Desa Labuhan Burung
Menuju Pariwisata 4.0
172 Universitas Muhammadiyah Sidenreng Rappang Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pemetaan Swadaya Dengan Pemanfaatan Teknologi Informasi Dalam Tata Kelola Potensi Desa
173 STIKES Widyagama Husada Malang UPAYA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT UNTUK MENINGKATKAN EKONOMI WARGA DESA TAMANSARI KECAMATAN
AMPELGADING DENGAN PENGOLAHAN SUSU KAMBING ETAWA MENJADI SERBUK SUSU “SUKAWA”
174 Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Citra Bakti Pemberdayaan Masyarakat Desa Malanuza Nusa Tenggara Timur Melalui Pelatihan Pembuatan, Pengemasan dan Pemasaran Makanan Olahan Bernutrisi
Tinggi Berbahan Dasar Moke (Arenga Pinnata)
175 Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan Tamansari - Cilegon, Banten Melalui Program Persiapan Kewirausahaan dan Tenaga Kerja Bersertifikat di Bidang
Pengelasan
176 Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo Fitoremidiasi sebagai Metode Pengelolaan Limbah Cair Tekstil Produsen Batik di Desa Jetis, Kecamatan Sidoarjo, Kabupaten Sidoarjo
177 Universitas Muhammadiyah Magelang Memandirikan Kaum Difabel di Era Pandemi Covid-19 Melalui Circular Economy dan Business Model Generation (BMG) Berbasis Kearifan Lokal di
Desa Ngablak Kecamatan Srumbung Kabupaten Magelang
178 Universitas Muhammadiyah Malang Strategi Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengembangan Olahan Cabai Guna Menunjang Pariwisata Mandiri Desa Klampok Lereng Arjuno
179 Universitas Jambi INTEGRASI TERNAK AYAM KAMPUNG UNGGUL BALITBANGTAN (KUB) DAN BUDIDAYA JAHE MERAH DALAM UPAYA
PENINGKATAN KETAHANAN PANGAN RUMAH TANGGA DI DESA TELUK KECAMATAN PEMAYUNG
180 Universitas Teknologi Yogyakarta PENGEMBANGAN POTENSI BUDIDAYA IKAN, PENGELOLAAN DAN PEMANFAATAN DENGAN PENERAPAN TEKNOLOGI DI ERA
INDUSTRI 4.0 DI DESA SELOMARTANI, KECAMATAN KALASAN, KABUPATEN SLEMAN
181 Universitas Muhammadiyah Sorong Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengelolaan Air Terjun Berbasis Kearifan Lokal di Kampung Baingkete Distrik Makbon Kabupaten Sorong
182 Universitas Pendidikan Indonesia HYDROGREENO (HYDROPONIC GREEN ENERGY WITH ARDUINO): UPAYA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT SEJAHTERA
DALAM OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN DI DESA CIPANJALU KECAMATAN CILENGKRANG KABUPATEN BANDUNG

183 STKIP PGRI Trenggalek PENDAMPINGAN PEMASARAN INDUSTRI RUMAHAN KERIPIK TEMPE KHAS TRENGGALEK BERBASIS ONLINE DI KELURAHAN
NGANTRU SEBAGAI PRODUK MAKANAN UNGGULAN KABUPATEN TRENGGALEK
184 Universitas Muhammadiyah Magelang Regenerasi Kesenian Njanen Melalui Implementasi Teknologi Digital Di Desa Seloprojo Kabupaten Magelang
185 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta BUDIDAYA MAGGOT GUNA MENGATASI PERMASALAHAN SAMPAH ORGANIK DALAM RANGKA PENINGKATAN EKONOMI
PRODUKTIF DUSUN GANDEKAN
186 Universitas Negeri Semarang OPTIMALISASI POTENSI DESA WISATA MELALUI PEMBERDAYAAN LITERASI KEWIRAUSAHAAN BUNGA CRISAN DALAM
MENCIPTAKAN PRODUK ALTERNATIF DAN BERBAGAI PEMASARANNYA
187 Universitas Negeri Gorontalo Pelatihan dan pemberdayaan masyarakat dalam pembuatan peta desa sebagai dasar informasi integrasi data spasial pembangunan wilayah yang
berkelanjutan
188 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Nusantara Palu PUGAR “Pemberdayaan Usaha Garam kelurahan Talise, Palu Menggunakan Teknik Geomembrane LDPE”
189 Universitas Muria Kudus Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Desa Ngaluran Kabupaten Demak Sebagai Desa Berdaya Melalui Penerapan Teknologi Produksi Kerupuk Dan
Marketing System Berbasis Industry 4.0.
190 Universitas Negeri Yogyakarta PENGEMBANGAN WISATA BENDUNGAN TEGAL SEBAGAI DESA SENI DAN BUDAYA UNTUK MEWUJUDKAN MASYARAKAT
DESA BERDAYA DI ERA INDUSTRI 4.0.
191 Universitas Muslim Indonesia Peran Aktif Mahasiswa dalam Mewujudkan Desa Mandiri yang Mampu Berdaya saing di Era Industri 4.0
192 Universitas Muhammadiyah Metro Optimalisasi Potensi Wisata Alam Cekdam Sebagai Agrowisata Edukasi Dalam Upaya Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa Sinar Luas, Kecamatan
Kebun Tebu, Kabupaten Lampung Barat Pasca Pandemi
193 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Pengentasan Kemiskinan Warga Desa Pilangrejo melalui Agroindustri Kelor Terintegrasi berbasis Supply Chain Management
194 Universitas Pendidikan Ganesha PENGEMBANGAN DESA ADAT TIMBUL, TEGALLALANG MENJADI KAMPUNG WISATA BERBASIS PERTANIAN DAN EDUKASI

195 Universitas Negeri Gorontalo Pembentukan Rumah Budaya Sebagai Pusat Pendidikan Budaya Di Provinsi Gorontalo
196 Universitas Diponegoro Pemberdayaan Masyarakat Desa Banyumeneng Berbasis Ekonomi Kreatif melalui Rumah Jamur di Era New Normal
197 Universitas Mercu Buana PEMBERDAYAAN KELOMPOK TANI DESA CIASIHAN MELALUI PENERAPAN TEKNOLOGI OVEN PENGERING UNTUK
MENINGKATKAN PRODUKSI PADI
198 Universitas Widyatama "SIACTA" (System Information Accounting and Tax) : Meningkatkan Pengetahuan Keuangan dan Kepatuhan Perpajakan Dalam Mendukung Program
Prioritas Nasional Sesuai Kewenangan Desa di Desa Cihideung
199 Universitas Mulawarman Kampung Muang Sehat, Berdaya melalui Gerakan Peduli Lingkungan Berbasis Payment Environmental Service (PES) di Kelurahan Lempake, Kota
Samarinda.
200 Institut Pertanian Bogor Pengembangan agropreneurship berbasis commodity center ubi kayu dalam meningkatkan taraf hidup masyarakat Desa Sukawening, Bogor
201 STKIP PGRI Jombang Mengindonesiakan Kesenian Sandur Manduro Melalui Program Revitalisasi Berbasis Edukasi Sociopreneurship Masyarakat Manduro Sebagai
Pelestarian Warisan Budaya Tak Benda Kabupaten Jombang
202 Universitas Kuningan Penerapan Model Farm House dan Sistem Exchanging Supply untuk Menjaga Ketahanan Pangan Keluarga
203 Universitas Muhammadiyah Luwuk Banggai Pengembangan komoditi unggulan di bidang pertanian dan potensi wisata gowa
204 Universitas Islam Indonesia Pengembangan Desa Keditan Berbasis Bioenterpreneurship Melalui Pengolahan Limbah Sayuran
205 Universitas Kuningan Konservasi Labi Labi (Amyda cartilagenia) Melalui Kegiatan Penangkaran di Desa Tundagan Kecamatan Hantara Kabupaten Kuningan
206 Universitas Negeri Semarang Pemberdayaan Desa Mlatiharjo melalui Eduwisata Batik Mlatiharjan menuju Wisata Desa Mandiri Budaya
207 IKIP PGRI Pontianak Pengentasan Kemiskinan Masyarakat Melalui Pelatihan Pengolahan Pisang Untuk Meningkatkan Keterampilan di Desa Peniti Besar Kecamatan
Segedong Kabupaten Mempawah
208 Universitas Ahmad Dahlan PENINGKATAN KEMANDIRIAN PANGAN BERBASIS INTEGRATED FARMING DI DESA NGARGOSARI KABUPATEN KULON
PROGO
209 Universitas Tadulako Pemberdayaan Kelompok Tani Terdampak Bencana Alam Gempa Bumi dan Likuifaksi Melalui Pemulihan Lahan dan Penerapan Teknologi Berbasis
Pertanian Organik
210 Universitas Wiraraja PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA GERSIK PUTIH MELALUI INOVASI TEKNOLOGI PENGOLAHAN GARAM SEHAT
211 Institut Pertanian Bogor SITU UDIK GO-FARM: PENGEMBANGAN DAN PENDAMPINGAN KONSEP PETERNAKAN AYAM PETELUR SEBAGAI SOLUSI
MENINGKATKAN PEREKONOMIAN WARGA DI DESA SITU UDIK PADA MASA COVID-19
212 Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng Community Based Eco-Friendly Energy: Pengembangan Industri Rumahan Bio Briket Tempurung Kelapa Dan Tempurung Kemiri Sebagai Bahan Bakar
Alternatif
213 Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti ”DESA BINAAN BERBASIS WISATA PRENEUR : STRTEGI PENUNJANG WISATA NEGERI DI ATAS AWAN SEBAGAI PEMULIHAN
PARIWISATA
214 STKIP Nias Selatan Pemberdayaan Ekonomi Kreatif Masyarakat Desa Hilinifaoso Melalui Pengolahan Anyaman Daun Pandan Menjadi Asesoris (Kipas, Topi Trend,
Tempat Tisu dan Kotak Makanan) serta komoditas Kearifan Lokal (Bola-Bola Nafo) Tahun 2021
215 Universitas Muhammadiyah Palu Pemberdayaan Masyarakat melalui Pengelolan Limbah Sabuk Kelapa menjadi Produk yang Bernilai Ekonomi untuk Pengentasan Kemiskinan Ekonomi
Pasca Gempa di Pandemi Ccovid 19 di Desa Kavaya
216 Universitas Bina Sarana Informatika “WANDAVISION(WONDERFUL DADAP VISION)” SEBAGAI KONSEP PENINGKATAN KUALIFIKASI MASYARAKAT CHENG IN
TANGERANG MELALUI RUMAH EDUKASI PS4 DALAM MITIGASI BANJIR ROB
217 Universitas Airlangga DESA PESANGGRAHAN RAMAH ODGJ : UPAYA MENGHILANGKAN STIGMA NEGATIF TERHADAP ORANG DENGAN
GANGGUAN JIWA MELALUI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA PESANGGRAHAN KECAMATAN KUTOREJO
218 Universitas Islam Syekh-Yusuf Pengembangan Metode Quadruple Bottom Line dalam pemberdayaan sayuran hidroponik dengan alat pengairan pupuk otomatis berbasis Internet of
Things di Desa Tegal Kunir Kidul Kecamatan Mauk Tangerang
219 Universitas Udayana PEMANFAATAN E-COMMERCE DAN PENGEMBANGAN STRATEGI MARKETING DALAM PEMASARAN PRODUK PASCA PANEN
SALAK BALI DI KELOMPOK WANITA TANI PUTRI MANDIRI DESA DUDA TIMUR, KECAMATAN SELAT, KARANGASEM DALAM
MENGHADAPI PANDEMI COVID-19 DAN ERA INDUSTRI 4.0
220 Universitas Muhammadiyah Surakarta Peningkatan Kapasitas Difabel Menuju Desa Tangguh Bencana Insklusif di Desa Mlese, Gantiwarno, Kabupaten Klaten
221 Universitas Pendidikan Indonesia Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Edupreneurship Melalui Kreasi Pangan 'Kribo' (Kripik Bonteng) Pada Masa Pandemi di Desa Cirawamekar
Kecamatan Cipatat Kabupaten Bandung Barat
222 Universitas Samudra Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pembuatan Pakan Ikan Dengan Teknologi Screw Press Bagi Petani Ikan Nila Di Desa Pya Udang Kabupaten Aceh
Tamiang
223 Universitas Samudra Peningkatan Produksi Jahe Melalui Introduksi Teknologi dan Pemanfaatan Lahan Tidur Menuju Desa Sentra Industri Jahe
224 Universitas Nahdlatul Ulama Purwokerto PENERAPAN GREEN FOOD TECHNOLOGY DI DESA KEDUNGWERU KABUPATEN KEBUMEN UNTUK MENINGKATKAN DAYA
SAING DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0 DAN MENDUKUNG SDGs
225 Universitas Telkom Pembinaan dan Pemberdayaan Petani Kopi Melalui Digitalisasi Rantai Distribusi sebagai Upaya untuk Meningkatkan Perekonomian Masyarakat Desa
Ancol Mekar
226 Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka OPTIMALISASI POTENSI ALAM GEKBRONG MENJADI PARIWISATA BERBASIS FLORA DAN FAUNA, UPAYA MENJADIKAN
DESA EDUEKOWISATA, DESA GEKBRONG, CIANJUR, JAWA BARAT
227 Universitas Jambi Pengolahan Air Asin menjadi Air Tawar menggunakan Metode Reverse Osmosis di Kelurahan Mendahara Ilir untuk memenuhi Kebutuhan Air Bersih
Masyarakat Setempat
228 Institut Seni Indonesia Surakarta Pemberdayaan Masyarakat sebagai Upaya Mewujudkan Desa Wisata Film Guna Meningkatkan Kegiatan Ekonomi Industri Kreatif di Desa Karang,
Kecamatan Karangpandan, Kabupaten Karanganyar
229 Universitas Dinamika Digitalisasi “Kampoeng Budaya” sebagai Upaya Peningkatan Wisata Edukasi dan Peningkatan UMKM untuk Meningkatkan Taraf Perekonomian
Penduduk Desa Made Kecamatan Kudu Kabupaten Jombang
230 Universitas Hasanuddin Mataran Berdaya: Inovasi dan Diversifikasi Dangke Sebagai Pangan Lokal Unggulan Berbasis Pengembangan Ekonomi Kreatif Hulu-Hilir di Kelurahan
Mataran Kecamatan Anggeraja Kabupaten Enrekang
231 Universitas Muhammadiyah Surakarta Pemberdayaan Masyarakat Desa Wisata Boyolayar Kabupaten Sragen Melalui Pemanfaatan Teknologi Tepat Guna Berbasis Digitalisasi Sebagai Strategi
Peningkatan Kesejahteraan Desa
232 Universitas Jenderal Soedirman PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BERBASIS BUDIDAYA KOPI ROBUSTA ORGANIK GUNA MENDUKUNG TERWUJUDNYA
AGROWISATA BERKELANJUTAN DESA PESANGKALAN KECAMATAN PAGEDONGAN BANJARNEGARA
233 Institut Pariwisata dan Bisnis Internasional Pengembangan Wisata Puri Sebagai Daya Tarik Wisata Minat Khusus Melalui Pendekatan Storynomic Tourism dan Living Museum Dengan
Memberdayakan Local Champion Berlandaskan Tri Hita Karana di Desa Kaba-Kaba, Tabanan Bali
234 Universitas Samawa Kami Kreatif dan Inovatif: Peningkatan Potensi Ekowisata Pulau Depi’ Berbasis Budaya Lokal Sebagai Sentra Wisata Di Desa Labuhan Bontong
235 Universitas Al-Muslim Gerakan Pemberdayaan Masyarakat Desa Cot Keumudee Menuju Desa Sehat dan Mandiri
236 Universitas Bengkulu PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENGOLAHAN LIMBAH KULIT BUAH KOPI MENJADI TEH KASKARA UNTUK
MENGEMBANGKAN LAPANGAN KERJA DAN MENINGKATKAN PENDAPATAN WARGA MASYARAKAT DESA TAPAK GEDUNG
KECAMATAN TEBAT KARAI KABUPATEN KEPAHIANG
237 Universitas Jenderal Soedirman PENERAPAN SAFETY BEHAVIOR PADA PEKERJA PEMBUAT BATU BATA DAN UPAYA PENGENTASAN STUNTING DI DESA
PAMIJEN KECAMATAN SOKARAJA KABUPATEN BANYUMAS
238 Universitas Padjadjaran Peningkatan Nilai Agrobisnis Melalui Wisata Malam Curug Tilu Berbasis Platform Digital
239 Universitas Prima Indonesia DAGEL (Dapur Bagan Deli) Sebagai Kuliner Bagi Anak Gizi Buruk dan Meningkatkan Perekonomian di Kelurahan Bagan Deli, Kecamatan Medan
Belawan
240 Universitas Tanjungpura Pemberdayaan Masyarakat Desa dengan Budidaya Ayam dan Ikan Nila Berbasis Integrasi Farming Sistem
241 Universitas Teknologi Sumbawa Rumah Herbal sebagai Pusat Edukasi dan Inovasi Produk Herbal untuk Ketahanan Obat di Masa Pandemi COVID-19
242 Universitas Muhammadiyah Makassar PEMBINAAN MASYARAKAT PESISIR MELALUI PROGRAM INTEGRASI BERBASIS ECOSMARTHEALTHPRENEURSHIP DI DESA
TAMASAJU KABUPATEN TAKALAR
243 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Widya Gama Pelestarian Serbung alat musik khas Lumajang dalam upaya menghidupkan kembali kesenian tradisional khas lumajang di Desa Jatimulyo
244 Universitas Pendidikan Indonesia PEMBERDAYAAN MASYARAKAT KAMPUNG PASIRHUNI DALAM PEMANFAATAN HASIL SAMPING PRODUKSI OLAHAN KOPI

245 Universitas Jambi PENGEMBANGAN DESA WISATA BERBASIS KOMODITAS NANAS (Ananas Comosus) DI DESA TANGKIT BARU KECAMATAN
SUNGAI GELAM
246 Universitas Lambung Mangkurat Layanan Manajemen Gizi Seimbang Ibu dan Anak Berbasis Kearifan Lokal Wilayah Lahan Basah pada Desa Sungai Landas
247 Universitas Pendidikan Ganesha Optimalisasi Muara Kambas (Kampung Bandeng Sanggalangit) Berbasis Tri Hita Karana Menuju Desa Harmoni dan Sejahtera
248 Universitas Islam Kebangsaan Indonesia BUDIDAYA PORANG SEBAGAI PANGAN ALTERNATIF DALAM MENGANTISIPASI KELANGKAAN PANGAN AKIBAT COVID19

249 Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) REBRANDING PRODUK OLAHAN PERIKANAN MASYARAKAT DESA PENGUDANG KECAMATAN TELUK SEBONG KABUPATEN
BINTAN MELALUI PENETAPAN AKG SERTA KEMASAN YANG HIGIENIS
250 Institut Pertanian Bogor Mewujudkan Kampung Ramah Lingkungan Desa Cihideung Udik dalam Rangka Mengurangi Emisi Ditengah Industrialisasi 4.0 yang Berbasis
Pemberdayaan Masyarakat Dalam Perspektif Pembangunan
251 Universitas Sembilanbelas November Kolaka PEMBENTUKAN BANK SAMPAH DAN KOPERASI NELAYAN SEBAGAI PIONIR KELEMBAGAAN DALAM UPAYA
PEMBERDAYAAN BERBASIS POTENSI LOKAL PADA MASYARAKAT NELAYAN BAJO KELURAHAN ANAIWOI, KOLAKA
252 Universitas Islam Lamongan Pemberdayaan Masyarakat Desa Kembangbahu dengan Meningkatkan Produktivitas Pembuatan Baglog dan Budidaya Jamur Tiram sebagai Upaya
Peningkatan Ekonomi
253 Institut Teknologi Kalimantan MENTAWIR ECONOMIC MANGROVE PROJECT (E-MAP) : PROGRAM OPTIMALISASI PEMASARAN DAN PENGEMBANGAN
PRODUK OLAHAN MANGROVE DALAM UPAYA PENINGKATAN EKONOMI MASYARAKAT MANDIRI DI KAWASAN
MANGROVE MENTAWIR
254 Universitas PGRI Wiranegara Revitalisasi dan modernisasi lumbung padi sebagai upaya peningkatan ketahanan pangan masyarakat Desa Patebon Kecamatan Kejayan
255 Universitas Slamet Riyadi PENGUATAN INTERNAL INDUSTRI TENUN TRADISIONAL SEBAGAI KOMODITAS LOKAL DI DESA MLESE KECAMATAN CAWAS
KABUPATEN KLATEN UNTUK MEMPERTAHANKAN KELANGSUNGAN UKM DI MASA PANDEMI
256 Universitas Flores PENGUATAN KAPASITAS KELOMPOK DASA WISMA DALAM KETAHANAN PANGAN MENGHADAPI MASA PANDEMI
257 IKIP PGRI Bojonegoro Reading Aloud: Upaya Membangun English Literacy Anak-Anak Desa Trembes, Kecamatan Malo Kabupaten Bojonegoro
258 Universitas Diponegoro EMSI : Es Krim Edukasi Berbasis Internet Of Things Sebagai Upaya Optimalisasi Eduwisata Di Desa Podosoko, Kecamatan Sawangan, Kabupaten
Magelang
259 Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya Pengelolaan Limbah Rumah Tangga dalam Upaya Oencegahan Pencemaran Lingkungan dengan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) Masyarakat
Kelurahan Jambangan
260 Universitas Samawa Optimalisasi Potensi Peternakan Sapi Melalui Pemanfaatan Limbah Pertanian dan Penguatan Kelembagaan Kelompok Tani Ternak di Desa Lito
Kecamatan Moyo Hulu Kabupaten Sumbawa NTB
261 Iisip Yapis Biak PENGABDIAN DAN PEMANFAATAN POTENSI LOKAL BERBASIS HOME INDUSTRI (PENGOLAHAN IKAN) DALAM
MENINGKATKAN KEMANDIRIAN EKONOMI PADA KAMPUNG SWAPODIBO BIAK PAPUA
262 Universitas Negeri Semarang PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA MORODEMAK MELALUI PEMANFAATAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA BERBANTUAN
DIGITALISASI PRODUK EKONOMI KREATIF KUT (KELOMPOK USAHA TERASI)
263 Universitas Singaperbangsa Karawang Penerapan West Maze (Waste to Harvest with Maggot Ecoenzyme) Guna Menciptakan Ketahanan Pangan Desa Karyamukti Melalui Konsep 3P
(Pertanian, Peternakan, Perikanan)
264 STKIP Nias Selatan Pemanfaatan Daun Pandan pada Pembuatan Sõu Bagoa dan Ufo Sebagai Upaya Pemberdayaan Masyarakat Desa Lahusa di Nias Selatan
265 Universitas Negeri Padang Strategi Pengembangan Industri Kreatif Gula Aren Melalui Inovasi ICT di Kecamatan Lintau Buo Utara Kabupaten Tanah Datar pada Era New Normal
266 Universitas Pendidikan Ganesha Percepatan Pemulihan Kepariwisataan melalui Penerapan Jungle Tourism in Cultural Exploration (JUSTICE) Berbasis POKDARWIS di Desa
Sambangan, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, Propinsi Bali.
267 Universitas Pakuan Pengembangan Agro-Ekowisata untuk Mendukung Perekonomian Masyarakat Desa Tajur Halang
268 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Buleleng DESA BINAAN BERBASISKAN EKO-EDUWISATA DAN EKONOMI KREATIF UNTUK MEWUJUDKAN DESA KUBUTAMBAHAN
MENJADI DESTINASI WISATA UNGGULAN DAN BERKELAS DENGAN PEMBERDAYAAN GENERASI MUDA DAN IBU-IBU PKK

269 Universitas Indonesia Upaya Penurunan Angka Kematian Ibu dan Anak melalui Rumah Pintar Ibu di Kelurahan Ciriung Kecamatan Cibinong Kabupaten Bogor
270 Universitas Pendidikan Indonesia PROLUSI (PRODUK OLAHAN SUSU SAPI) : INOVASI PENGOLAHAN PANGAN BERBAHAN DASAR SUSU SAPI SAPI GUNA
MENINGKATKAN NILAI EKONOMIS USAHA TERNAK SAPI PERAH DI DESA PASIRHALANG, KABUPATEN BANDUNG BARAT

271 Universitas Triatma Mulya Pembangungan Ekonomi Desa Petak Melalui Pengembangan Agrowisata Berbasis Eduekowisata
272 Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Melawi Pengembangan Riam Murouy di Dusun Entabang Desa Pala Pasang Guna Mengoptimalisasikan Sumber Daya Alam Berbasis Ekowisata
273 Universitas Khairun Program Pembelajaran Berbasis Kemaritiman Pada Satuan PAUD di Desa Falahu Kecamatan Sanana Kabupaten Sula Provinsi Maluku Utara
274 Universitas Negeri Yogyakarta Optimalisasi Sumber Daya Manusia dan Potensi Alam Pantai Pandansari sebagai Destinasi Ekowisata dan Camping Ground Berbasis Protokol
Kesehatan Kalurahan Gadingsari
275 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA KEBONSARI MELALUI PENGOLAHAN LIMBAH BULU BEBEK UNTUK MENINGKATKAN
PENDAPATAN MASYARAKAAT DESA DENGAN PENDEKATAN TECHNOPRENEURSHIP
276 STIKES Nurul Hasanah Kutacane Pengembangan Potensi Wisata Air Terjun Modern dan Kuliner Lokal Melalui Traveling and Food Sebagai Sumber Pendapatan Masyarakat di Desa Lawe
Dua Kecamatan Bukit Tusam Kabupaten Aceh Tenggara.
277 Universitas Gadjah Mada Pengolahan Sistem Terpusat pada Rumah Produksi untuk Mengoptimalkan Potensi Singkong sebagai Produk Turunan dari Tepung Mocaf di Desa
Selopamioro
278 Universitas Tanjungpura Pemberdayaan Masyarakat Desa Sei Ambangah, Kabupaten Kubu Raya Melalui Transfer Teknologi Pengolahan air Bersih
279 Universitas Muhammadiyah Magelang PENINGKATAN PRODUKTIFITAS DAN HASIL OLAHAN KOPI LOKAL BERBASIS ARGOBISNIS DAN PARIWISATA UNTUK
MENCAPAI KEMANDIRIAN EKONOMI MASYARAKAT DESA MAJAKSINGI
280 Universitas Muhammadiyah Surakarta IMPLEMENTASI TEKNOLOGI DIGITAL UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH WISATAWAN DI PASAR MBATOK DESA KEMUNING

281 Universitas Negeri Gorontalo Peningkatan Kapasitas Masyarakat Untuk Mitigasi Bencana Melalui Pembentukan Dusun Tangguh Bencana Alam Demi Tercapainya SDGs Desa
282 Universitas Pendidikan Indonesia SINGLES SLICE TAPE INSTAN: SOLUSI PENINGKATAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT MELALUI REBRANDING PRODUK
UNGGULAN TAPE SINGKONG DI DESA CIMENYAN, KABUPATEN BANDUNG
283 Universitas Muhammadiyah Surabaya “KELILING” (Kampung Edugreen Solusi Pemberdayaan Lingkungan) di Jalan Cumpat RT 03 RW 02 Kecamatan Bulak Surabaya
284 Universitas Pakuan PENGUATAN KELEMBAGAAN PARIWISATA DESA MELALUI PENGEMBANGAN KONSEP DESA WISATA BUDAYA
TERINTEGRASI UNTUK MENINGKATKAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT DAN DAYA SAING WISATA DI DESA CIASMARA,
KECAMATAN PAMIJAHAN, KABUPATEN BOGOR
285 Universitas Ahmad Dahlan PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PEMANFAATAN LAHAN SEBAGAI PUSAT AGROWISATA DAN INDUSTRI KREATIF
UNTUK MENINGKATKAN PEREKONOMIAN DESA SUKORENO KECAMATAN SENTOLO KULON PROGO
286 Universitas Muria Kudus PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT DI DESA HADIPOLO KEC.JEKULO KAB.KUDUS MELALUI PENERAPAN TEKNOLOGI
TEPAT GUNA DAN PENGOLAHAN HASIL SAMPING INDUSTRI TEMPE
287 Universitas Sebelas Maret Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pemanfaatan Limbah dalam Mewujudkan Ecoeduvillage di Desa Srimulyo, Kabupaten Sragen
288 Universitas Sebelas Maret OPTIMASI PARIWISATA KREATIF BERBASIS INTEGRASI POTENSI LOKAL DESA PUNTUKREJO UNTUK MEWUJUDKAN
SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS DESA
289 Universitas Mataram Pendampingan Karang Taruna Satya Anggara Dalam Kegiatan Digitasi Kebun Manggis Desa Karang Bayan Untuk Mendukung Sistem Informasi
Pertanian Online dan Persiapan Ekspor
290 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Buleleng Konservasi Terumbu Karang Berbasis Ekowisata Sebagai Langkah Penataan Kawasan Pesisir Pantai Desa Pakraman Sanih
291 Sekolah Tinggi Pariwisata Ambarrukmo Yogyakarta Pengembangan Desa Nglanggeran Menuju Desa Wisata Clean,Savety,Healty,Environment(CHSE) Berbasis Kearifan Pola Hidup Sehat (Wellness)Lokal

292 Universitas Padjadjaran Optimalisasi Program Kelahiran Ganda Melalui Integrasi Teknologi Sinkronisasi Estrus, Inseminasi Buatan dan Transfer Embrio Dalam Upaya
Peningkatan Populasi Sapi
293 Universitas Ahmad Dahlan Menguri Herbal Village: Pengembangan Budidaya TOGA untuk Memaksimalkan Potensi Industri Kreatif Berbasis Tanaman Herbal
294 Universitas Muslim Maros Optimalisasi Produk Lokal Desa Damai melalui Pelatihan Packaging Produk dan Pemasaran Berbasis nline Bagi Pelaku Usaha Mikro dan Menengah
sebgai Upaya Meningkatkan Perekonomian Desa
295 Universitas Asahan PENGEMBANGAN DESA KONSERVASI MANGROVE PANTAI SEJARAH DESA PERUPUK MELALUI RINTISAN SEKOLAH
MANGROVE DI KABUPATEN BATUBAR
296 Universitas Ahmad Dahlan Peningkatan Usaha Masyarakat Melalui Pembuatan Agrowisata Organik Di Desa Srigading
297 STMIK Lombok Visualisasi Model Tatakelola Desa Wisata Bonjeruk
298 Universitas Lambung Mangkurat PENERAPAN APICULTURE AGROFORESTY TERINTEGRASI DENGAN TEKNOLOGI PASCA PANEN UNTUK MENINGKATKAN
MUTU MADU DALAM MENINGKATKAN EKONOMI PETANI BUDIDAYA LEBAH MADU KELULUT (TRIGONA SP) DESA SIRIH
HULU
299 Universitas Pendidikan Indonesia Pemberdayaan Potensi Kapulaga dan Potensi Sampah Sebagai Hasil Komoditas Unggul di Desa Wargasaluyu Kabupaten Bandung Barat
300 Institut Pertanian Bogor Penerapan Teknologi Pemanfaatan Sampah sebagai Energi Alternatif guna menjadikan Desa Cilendek Timur sebagai Desa Ramah Lingkungan
301 Universitas Pamulang Upaya Pembasmian Hama Pada Tanaman Padi Berbasis Teknologi Gelombang Suara Di Kampung Linduk Desa Pagedangan Udik
302 Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong Arboretum : Pemanfaatan dan nilai ekonomi hasil hutan bukan kayu di kampung persiapan malagufuk berbasis perlindungan
303 Universitas Andalas PEMBERDAYAAN KELOMPOK SADAR WISATA (POKDARWIS) DAN PENGEMBANGAN POTENSI WISATA ALAM DALAM
UPAYA PENINGKATAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT KAMPUNG BATU BUSUK KOTA PADANG
304 Universitas Persatuan Guru 1945 NTT DESA BINAAN BEBAS STUNTING
305 Universitas Muhammadiyah Surakarta Gubuk Cerdas Sebagai Wadah Aktivitas Masyarakat Desa Kedungmulyo Menuju SDM Unggul dan SDA Berkelanjutan
306 Universitas Negeri Malang Pemberdayaan Masyarakat Desa Duren Kabupaten Blitar Melalui Kampung Ekonomi Digital Berbasis CDM (Creative Digital Marketing)
307 Universitas Negeri Surabaya Pemberdayaan dan Upaya Peningkatan Ekonomi Masyarakat Melalui Optimalisasi Pariwisata Pantai Joko Mursodo Desa Lohgung
308 Universitas Jambi Pemberdayaan Masyarakat Melalui Program Agropreneur Di Desa Suka Maju dalam Mewujudkan Wisata Kampung Herbal Organik
309 Universitas Nurul Jadid Pengolahan Batang dan Pelepah Pohon Pisang untuk Peningkatan Ekonomi Masyarakat Desa Pakuniran, Kecamatan Pakuniran
310 Universitas Sriwijaya PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA TERTINGGAL SUNGAI BAUNG MENUJU SENTRA PRODUKSI GULA AREN DAN
KOLANG-KALING SECARA MEKANIS BERBASIS SNI DI KABUPATEN MUSI RAWAS UTARA
311 Universitas Pasundan Implementasi Sirkular Ekonomi Pengelolaan Sampah Organik Dengan Memaksimalkan Pemilahan Dari Sumber Serta Pengolahan Sampah Organik
Menggunakan Larva BSF Dan Komposter Skala Komunal Di Desa Kasomalang Kulon, Kecamatan Kasomalang, Subang
312 Universitas Singaperbangsa Karawang Peningkatan Keanekaragaman Hayati pada Lahan Padi Sawah melalui Pertanian Tekno-ekologis dalam Upaya Pembentukan Edu-Agrowisata di Desa
Lemahmulya Kabupaten Karawang
313 STKIP Muhammadiyah Bone Literasi Edu-Agrowisata berbasis 3S (Sipakatau, Sipakalebbi, Sipakainge) dalam mendukung SDG's Desa di Desa Tellu Boccoe Kecamatan Ponre
Kabupaten Bone
314 Universitas Persatuan Guru 1945 NTT Sentra Air Bersih Berbasis Sumur Resapan
315 Universitas Mataram Industri Kreatif Pengolahan Buah Nanas Menjadi Varian Keripik Untuk Meningkatkan Perekonomian Masyarakat di Desa Lendang Nangka Utara
316 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya Rumah Bisnis Sebagai Wadah Pendidikan dan Wirausaha dalam Optimalisasi Potensi Desa Cerme, Nganjuk
317 Universitas Darma Agung Pemberdayaan Potensi Lembaga Masyarakat Desa Dan Industri Kecil Di Desa Puncak Lolomatua Kecamatan Ulunoyo Kabupaten Nias Selatan
318 Universitas Islam Lamongan MEWUJUDKAN DESA MANDIRI SAMPAH DENGAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENGOLAHAN SAMPAH
ORGANIK PASAR DAN RUMAH TANGGA BERBASIS MULTI BUDIDAYA TERINTEGRASI DI DESA SEKARAN KECAMATAN
SEKARAN KABUPATEN LAMONGAN
319 Institut Teknologi Sumatera Pemberdayaan Masyarakat Desa Baturaja, Pesawaran Melalui Sinergi Multi-Ragam Potensi Sebagai Destinasi Wisata Baru di Lampung
320 Universitas Asahan Pemerdayaan Warga Desa Medang Kuala Sipari Kecamatan Medang Deras Kabupaten Batu Bara Melalui Disain Kontruksi Budidaya Kerang Darah
321 Universitas Katolik Indonesia Santu Paulus Ruteng PENGENTASAN KEMISKINAN DENGAN MENINGKATKAN PEMBERDAYAAN HOLTIKULTURA MELALUI PUPUK ALAMI DI
DESA BANGKA KULENG KECAMATAN LAMBA LEDA SELATAN
322 IKIP PGRI Bojonegoro PROGRAM “DESA ANAK NEGERI” UNTUK AKSLERASI RECOVERY LITERASI PADA MASA PANDEMI
323 Universitas Muhammadiyah Yogyakarta PEMBANGUNAN INDUSTRI KREATIF KULINER DALAM BENTUK SPECIALITY FOOD MELALUI POTENSI TANAMAN KAKAO DI
DUKUH REJOSARI SEBAGAI UPAYA PENCAPAIAN SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOAL’S (SDGs)
324 Universitas Pendidikan Ganesha Optimalisasi Produksi Dupa Dan Kerajinan Tangan Berbahan Bambu Di BUMDes Desa Ambengan
325 Universitas Jambi Strategi Digitalisasi Ekonomi Kreatif Melalui Pemberdayaan Sekolah Bank Sampah Perempuan Sebagai Upaya Peningkatan Perekonomian Dan
Produktivitas Masyarakat di Desa Penyengat Olak, Kec. Jaluko, Kab. Muaro Jambi di Era Industri 4.0
326 Universitas Diponegoro PENGEMBANGAN POTENSI WISATA BAHARI DI DESA TAMBAKBULUSAN DENGAN MENERAPKAN PROTOKOL NEW NORMAL
PASCA COVID-19
327 Universitas Pendidikan Indonesia MANSUR (Mandalaguna Super) : Sebagai Inovasi Pakan Ternak Guna Mengurangi Sampah Organik Serta Meningkatkan Ekonomi dan Produktivitas
Usaha Peternakan Ayam Petelur di Desa Mandalaguna.
328 Universitas Muhammadiyah Sukabumi PENGEMBANGAN WISATA BAMBOO WINDEN PARK WALURAN DAN PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT MELALUI
ECOEDUWISATA BERBASIS TEKNOLOGI DIGITAL EDCOR (EDUCATION CODE QR) DI DESA CARINGIN NUNGGAL WALURAN
GEOPARK CILETUH
329 Universitas Samawa Perlindungam dan Pengelolaan Ekosistem Dalam Perkembangan Gili Sejangan Sebagai Ekowisata Di Desa Labuhan Kuris Kecamatan Lape
330 Universitas Muhammadiyah Palu Pengembangan Wisata Berkelanjutan di Desa Padende Kecamatan Marawola Kabupaten Sigi Sulawesi Tengah
331 Universitas PGRI Semarang Eduekowisata Mina Tani Depe Bora " Desa Pesisir Bondo Jepara"
332 Universitas Perjuangan Tasikmalaya PARIWISATA ALAM BUKIT PASIR GUMAWANG BERBASIS PENDIDIKAN DAN BUDAYA HAVING FUN AND LEARNING DESA
JATIWARAS KABUPATEN TASIKMALAYA
333 Institut Pertanian Bogor PENGEMBANGAN KAMPUNG EDUKASI WISATA PETERNAKAN DOMBA RENDAH KOLESTEROL BERBASIS PERTANIAN
TERPADU DI DESA NEGLASARI
334 Universitas Padjadjaran Pemberdayaan Masyarakat Desa Cihanjuang Dalam Mitigasi Bencana Melalui Program 'Cihanjuang Siaga Bencana': Pemetaan Wilayah, Jalur Evakuasi,
Edukasi dan Simulasi
335 Universitas Papua Pengembangan Wisata Pantai Syari Untuk Meningkatkan Perekonomian Masyarakat Ransiki (MOMI WAREN)
336 Universitas Gadjah Mada PE-TRIFE: Pacarejo Empowerment 3F (Fun, Food, Fashion) Pemberdayaan Masyarakat Desa melalui Pemanfaatan Telang berbasis PEACE Village
(Productive, Eager to Adapt, and Collaborative Small Enterprise) untuk Meningkatkan Profitabilitas dan Kemandirian Desa Pacarejo, Kecamatan Semanu,
Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta
337 Universitas Samawa BUDIKDAMBER : Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Budidaya Ikan dalam Ember untuk Mengatasi Kesulitan Pemenuhan Gizi Selama Pandemi
Covid-19 di Desa Labuhan Sumbawa
338 Universitas Muhammadiyah Makassar Kampung Lontara Berbasis Ekonomi Kreatif: Pemberdayaan Masyarakat melalui Pengembangan Hasil Pertanian Pohon Lontara Guna Mewujudkan
Masyarakat Sejahtera di Desa Borongtala Kecamatan Tamalatea Kabupaten Jeneponto
339 Universitas Muhammadiyah Riau Budidaya Lalat Tentara Hitam (Black Soldier Fly) Menggunakan Limbah Kulit Nenas Menuju Desa Mandiri Sumber Pakan Alternatif Ikan Tapah
(Wallago sp)
340 STIE Mikroskil Optimalisasi Potensi SDA Laut dan Hutan Mangrove melalui Perubahan Pola Pikir Masyarakat dalam Meningkatkan Kualitas Hidup di Kampung
Nelayan
341 Universitas Muhammadiyah Ponorogo Desa Binaan Berbasis Ekonomi Kreatif melalui Program "Semar Mara" sebagai Upaya Pemberdayaan Masyarakat dan Pengembangan BUMDes
Nglumpang Kecamatan Mlarak Kabupaten Ponorogo
342 Universitas Bangka Belitung Pemberdayaan Masyarakat Adat Mapur Guna Mengembangkan Desa Ekowisata Berbasis Budaya Desa Gunung Muda Kabupaten Bangka
343 Universitas Muhammadiyah Magelang KEAKSARAAN FUNGSIONAL PBL (PESANTREN BERBASIS LITERASI-ENTERPRENEURSHIP) BAGI ANAK PUTUS SEKOLAH:
UPAYA PENGENTASAN KEMISKINAN DALAM MEWUJUDKAN PENDIDIKAN BERKELANJUTAN DI DESA WRINGIN PUTIH
344 Universitas Binawan Implementasi Pembangkit Listrik Tenaga Air Skala Kecil Untuk Pemberdayaan Usaha Mikro Di Desa Majalaya Cianjur
345 Universitas Andalas UPAYA PENGELOLAAN SAMPAH DENGAN MENGGUNAKAN METODE BANK SAMPAH DALAM RANGKA PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT DI KELURAHAN GUNUNG SARIK KECAMATAN KURANJI KOTA PADANG
346 Universitas Muslim Indonesia Pendampingan Masyarakat Pembuatan Suplemen Makanan Daun Moringa oleifera L. Untuk Anak Kurang Gizi Di Desa Tamangapa Kecamatan Ma'rang
Kabupaten Pangkep
347 Institut Teknologi Sepuluh Nopember PEMBERDAYAAN KOMUNITAS PETAMBAK DUSUN JELAK KOTA PASURUAN MELALUI TAMBAK PERCONTOHAN DAN
PENINGKATAN DAYA SAING UMKM PENGOLAHAN BANDENG DENGAN PEMASARAN DIGITAL
348 Universitas Muhammadiyah Metro PEMBERDAYAAN UP2K TIGA JAYA KABUPATEN LAMPUNG BARAT MELALUI INOVASI MINUMAN JAMU KEKINIAN DAN
PEMASARANNYA SECARA E-COMMERCE
349 Universitas Pamulang PENINGKATAN SUMBER DAYA MANUSIA MELALUI PENYULUHAN PAGUYUBAN DAN HAK TANAH ULAYAT YANG DIAKUI
OLEH HUKUM SERTA MENGENAI KETENAGAKERJAAN, DESA CIBURAYUT, KECAMATAN CIGOMBONG, KABUPATEN BOGOR

350 Institut Pertanian Bogor PENGEMBANGAN INDUSTRI KREATIF DESA TAPOS 1 MELALUI PENGOLAHAN PRODUK BERBASIS UBI JALAR SERTA
LIMBAHNYA SEBAGAI UPAYA PENERAPAN SDGs DESA NOMOR 12 DI ERA PANDEMI COVID-19
351 Universitas Mercu Buana Yogyakarta Optimalisasi Potensi Lokal Berbasis Agroedutourism Guna Terwujudnya Kemandirian Pangan Rumah Tangga di Desa Banjararum, Kecamatan
Kalibawang
352 Universitas Muhammadiyah Lamongan Pengelolaan Sampah Berbasis 6R sebagai Bahan Baku Ekonomi Kemasyarakatan dengan Prinsip Circular Economic di Kelurahan Blimbing
353 Universitas Teuku Umar Pendampingan Masyarakat Nelayan Desa Kuala Bubon Dalam Penerapan Kemandirian Dan Pengembangan Subsistem Agribisnis Perikanan
354 Universitas Muhadi Setiabudi Pemulihan Pariwisata Mangrove Berbasis Pengolahan Limbah Mangrove Menjadi Pewarna Batik dan Paket Edutourisms " MEMBATIK DENGAN
ALAM "
355 Universitas Gadjah Mada Revitalisasi Kebudayaan Lokal melalui Pemberdayaan Pariwisata Berbasis Slow Tourism sebagai Upaya Mewujudkan Desa Mandiri Budaya di Desa
Wisata Bromonilan
356 Universitas Swadaya Gunung Djati PENGENALAN DAN PENGIMPLEMENTASIAN DIGITAL MARKETING DAN MANAJEMEN KEUANGAN PADA UMKM DESA
BAKUNG LOR
357 Universitas Islam Malang Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengelolaan Bank Sampah sebagai Modal Investasi di Pasar Modal
358 Universitas Medan Area Pemberdayaan Anak-Anak Desa Ononamolo Talafu Kabupaten Nias Berbasis Rumah Belajar Terintegrasi Smart Application sebagai Upaya Peningkatan
SDM Anak di Masa Pandemi Covid-19
359 Universitas Muhammadiyah Surakarta Optimalisasi Lahan untuk Budidaya Porang sebagai Alternatif Pangan dan Inovasi Pertanian Desa Brangkal
360 Universitas Muhammadiyah Bengkulu Pemberdayaan Desa Dalam Menyongkong Ketahanan Ekonomi Masyarakat Dengan Sistem Integrasi Pemeliharaan Entok Dan Tanam Padi Pada Lahan
Sawah
361 Universitas Pendidikan Ganesha Revitalisasi Kawasan Galian C Melalui Budi Daya Tani Ternak Perikanan Multikultur Berbasis IoT Guna Menyangga Wisata Geopark di Desa Songan
A Kintamani-Bali
362 STKIP PGRI Bangkalan Pengembangan Aplikasi Tourist Information Center (TIC) Desa Wisata Pantai Pasir Putih Desa Tlangoh Kecamatan Tanjungbumi Kabupaten Bangkalan
Jawa Timur : Menuju Desa Tangguh Wisata
363 Universitas Negeri Yogyakarta Pemberdayaan Pelaku UMKM Kerupuk Patilo Melalui Perbaikan Manajemen dan Tata Kelola Guna Meningkatkan Kemandirian dan Kesejahteraan
Masyarakat di Kalurahan Tepus, Gunungkidul
364 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya Optimalisasi Potensi Hasil Alam Desa Pariwisata sebagai Bentuk Pengembangan Ekonomi Kreatif Lokal Desa Bajulan Kecamatan Loceret - Nganjuk

365 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Ngudia Husada Madura GARDU CANTING DI UJUNG PIRING(Gerakan Peduli Cegah Stunting Dengan Memberdayakan Kader, Ibu-Ibu Dan Masyarakat Desa Ujung
Piring Melalui Edukasi, Optimalisasi Hasil Alam Dan Peningkatan Kebersihan Lingkungan)
366 STIKES Rumah Sakit Anwar Medika Penanaman dan Pemanfaatan Tanaman Obat Keluarga (TOGA) sebagai Minuman Herbal Peningkat Imun (IMUt) Selama Pandemi, Desa Kumitir,
Kecamatan Jatirejo, Mojokerto
367 Universitas Medan Area Pemberdayaan Kelompok Perempuan Nelayan Berbasis Digital Mother School sebagai Andil Modern dalam Manajemen Strategis Akibat Pembelajarang
Daring di Desa Bawolowalani Nias Selatan
368 Universitas Udayana PENGEMBANGAN AKTIVITAS CANOEING SEBAGAI ATRAKSI WISATA PADA DAYA TARIK WISATA KALI UNDA, DESA
WISATA PAKSEBALI
369 Universitas Muhammadiyah Purwokerto PEMBERDAYAAN DETEKSI KESEHATAN MELALUI RUMBELA BAKES (Rumah Belajar dan Balai Kesehatan) YANG BERKELANJUTAN
DENGAN OPTIMALISASI NILAI JUAL SINGKONG DAN PENGELOLAAN BANK SAMPAH DI DESA SURO KECAMATAN
KALIBAGOR KABUPATEN BANYUMAS
370 Universitas Sebelas Maret OPTIMALISASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DUSUN TANEN DALAM PENGOLAHAN BENALU TEH SEBAGAI UPAYA
PENGEMBANGAN POTENSI LOKAL DAN PENUNJANG PEREKONOMIAN MASYARAKAT
371 Universitas Sumatera Utara PENGEMBANGAN KAWASAN WISATA SUNGAI DENGAN METODE BALATEP (BANGUN, LATIH, TERAPKAN) MASYARAKAT
UJUNG TERAN DI ERA NEW NORMAL
372 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Mandala PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA MELALUI USAHA “AKUAPONIK” DI DESA SUKORENO KECAMATAN UMBULSARI
KABUPATEN JEMBER
373 Universitas Muhammadiyah Semarang Pengembangan Agropreunership dan Digitalisasi Dalam Upaya Branding Desa Wisata Wonolopo
374 Universitas Diponegoro DEWI SAKTI (Desa Wisata Sambirejo Berbasis Teknologi Terintegrasi) : Aplikasi Pengembangan Pariwisata di Desa Sambirejo Kecamatan Bringin
Kabupaten Semarang
375 Universitas Islam Lamongan PENGEMBANGAN PEMBERDAYAAN GENERASI MUDA DI LINGKUNGAN TRISNOMULYO DENGAN AKTUALISASI KEGIATAN 3
S (SHOLAT, SHOLAWAT, SILAT)
376 Universitas Kuningan PEMBERDAYAAN AREN (Arenga pinnata) DALAM MENUNJANG PRODUKSI GULA DI DESA LEGOKHERANG KECAMATAN
CILEBAK KUNINGAN
377 Universitas Muhammadiyah Jakarta PENGEMBANGAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDes) BERBASIS DIGITAL di DESA KURIPAN
378 Universitas Sebelas Maret PEMBERDAYAAN EKONOMI PRODUKTIF MASYARAKAT DESA KALANGAN GEMOLONG SRAGEN MELALUI UNIT USAHA
PENGOLAHAN LIMBAH TERNAK TERPADU
379 Universitas Mulawarman Kampoeng Wisata Budaya Sungai Bawang: Optimalisasi Pengembangan Potensi Pariwisata dan Pertanian Berbasis Kebudayaan Masyarakat Dayak
Kenyah sebagai Upaya Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat di Desa Sungai Bawang, Kecamatan Muara Badak, Kabupaten Kutai Kartanegara
380 Universitas Syiah Kuala Pemberdayaan Masyarakat Desa Jaboi Dalam Pengembangan Geotourism Berbasis Teknologi Informasi
381 Universitas Islam Indonesia PENGEMBANGAN EDUWISATA SEJARAH PETILASAN JENDRAL SOEDIRMAN DI DUSUN MAGERSARI DESA MARGOPATUT,
KAB. NGANJUK
382 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI DESA BANJAR, WIDANG, TUBAN GUNA MENINGKATKAN EKONOMI KREATIF
383 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Buleleng DESA BINAAN BERBASISKAN EKOWISATA UNTUK MEWUJUDKAN DESA LEMUKIH MENJADI DESA WISATA ALAM SAPTA
PESONA DENGAN PEMBERDAYAAN KARANG TARUNA DAN KELOMPOK SADAR WISATA (DARWIS)
384 Universitas Jember Pengembangan dan Pemberdayaan Desa Sadar Energi berbasis Pengolahan Kotoran Sapi Menjadi Biogas di Desa Kemuning Lor, Jember
385 Universitas Brawijaya Strategi Tata Kelola Limbah Tahu Berbasis Terpadu Melalui Pemberdayaan Kelompok Tani dan PKK di Sentra Industri Tahu Desa Pakiskembar
386 Universitas Muhammadiyah Ponorogo INOVASI DESA CERDAS MELALUI LESS CONTACT ECONOMY SEBAGAI UPAYA MEMULIHKAN AGROWISATA JERUK DI MASA
PANDEMI COVID-19 DI DESA NGENDUT KECAMATAN BALONG KABUPATEN PONOROGO
387 Universitas Diponegoro Disversifikasi Olahan Rumput Laut Khas Desa Teluk Awur Dengan Perkembangan Digitalisasi Berbasis IoT Sebagai Pondasi Pemulihan Ekonomi
388 Universitas Musamus Merauke PEMBINAAN KELOMPOK MASYARAKAT KREATIF SEKITAR TPA DALAM MENDAUR ULANG SAMPAH PLASTIK MENJADI
BALPAN MENUJU PRODUK UNGGULAN BUMDES BOKEM, KABUPATEN MERAUKE
389 Universitas Sebelas Maret Pemberdayaan Masyarakat melalui Budidaya Lele Mutiara (Clarias gariepinus) Berbasis Bioflok guna Mendukung Integrated Farming Zero Waste di
Desa Kragan, Karanganyar
390 Institut Seni Indonesia Surakarta Pemberdayaan Petani Jeruk Lemon Desa Anggrasmanis Melalui Produk Inovasi Pangan Dengan Penerapan Pola Zero Waste Untuk Peningkatan
Ekonomi Masyarakat Berbasis Eduwisata Pertanian
391 STIKES Al Irsyad Al Islamiyyah Cilacap Optimalisasi Lahan Kelurahan Kutawaru melalui Eduwisata Berbasis Eucalyptus sebagai Upaya Peningkatan Kesehatan dan Kesejahteraan Masyarakat

392 Universitas Padjadjaran Mitigasi Bencana Berbasis Kaliandra (Calliandra calothyrsus) Sebagai Upaya Alternatif Energi Baru dan Terbarukan
393 Universitas Ahmad Dahlan REVITALISASI TELAGA KEMUNING GUNA BANGKITNYA KEPARIWISATAAN DESA BUNDER SELAMA PANDEMI
394 Universitas Negeri Surabaya “Pemberdayaan UKM VISHON (Various Fishbone) sebagai Peningkatan Ekonomi dan Kearifan Lokal Masyarakat Desa Segoro Tambak Kabupaten
Sidoarjo"
395 Universitas Teknologi Sumbawa Pemberdayaan Kelompok Nelayan Desa Labuan Bajo Sumbawa dalam Meningkatkan Nilai Jual Ikan Teri Dengan Mengoptimalkan Mesin Pengering
Otomatis
396 Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Melawi "MENGOPTIMALKAN INDUSTRI KREATIF DESTINASI WISATA AIR TERJUN ENDIYAENT DI DUSUN SURUH TEMBAWANG"
397 Universitas Negeri Surabaya Pengembangan Ekowisata Kampung Komet Dengan Penerapan Smart Tourism 4.0 Di Desa Punjul Kabupaten Kediri
398 Universitas Sriwijaya Kampung Anak Peduli Sampah: Sebagai Upaya Peningkatan Pengetahuan dan Kepedulian Masyarakat terhadap Lingkungan dengan Anak Remaja
Sebagai Role Model
399 Universitas Muhammadiyah Mataram PENDAMPINGAN PENGOLAHAN KOTORAN TERNAK SAPI MENJADI BIOGAS DAN PUPUK ORGANIK BIOSLURRY DI DESA
RANJOK LOMBOK BARAT
400 STKIP Pamane Talino EDUKASI PROGRAM LITERASI MASYARAKAT DAYAK SELIBONG DENGAN PEMBANGUNAN RUMAH BELAJAR DAN
PERPUSATAKAAN DESA
401 Universitas Hasanuddin PENGENTASAN KEMISKINAN PETANI GARAM MELALUI PENINGKATAN KUALITAS GARAM RAKYAT MENJADI GARAM
INDUSTRI DENGAN PORTABLE HIDROEXTRACTION DIDESA ARUNGKEKE KEBUPATEN JENEPONTO
402 Universitas Negeri Malang PEMBERDAYAAN DESA TANGGUH BERBASIS COMMUNITY-BASED TOURISM MELALUI POTENSI WISATA DAN HAYATI
SEBAGAI PEMULIHAN EKONOMI ERA NEW NORMAL DI DESA PARANG
403 Institut Pertanian Bogor Teknologi pengembangan multi segmen budidaya ikan Bawal dan produksi Maggot sebagai komplemen pakan komersial dalam upaya menekan tingkat
pengangguran masyarakat desa Purwasari akibat pandemi Covid-19
404 Universitas Islam Lamongan PENGEMBANGAN BUDAYA LOKAL “BATIK DALIWANGUN” SEBAGAI IDENTITAS DESA BERBASIS EKONOMI KREATIF UNTUK
MEMBERDAYAKAN IBU RUMAH TANGGA DI DESA DALIWANGUN SELAMA PANDEMI COVID-19
405 Universitas Tidar PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DENGAN LALISTA APIK (PENGOLAHAN LIMBAH AMPAS TAHU MENJADI KRIPIK) DI DESA
TRASAN, BANDONGAN UNTUK MENINGKATKAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT
406 Universitas Islam Indonesia "Kampoeng Salak" Pemberdayaan Petani Salak Desa Tunggularum Kecamatan Turi Kabupaten Sleman
407 Universitas Bangka Belitung PEMBERDAYAAN UMKM MELALUI OPTIMALISASI KUALITAS PRODUK DESA DAN PEMASARAN PRODUK BERBASIS DIGITAL
MARKETING CAMPAIGN DI DESA KIMAK
408 Universitas Syiah Kuala INOVASI TEKNOLOGI PAKAN ORGANIK 'MAGGOT' SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PRODUKTIVITAS IKAN AIR TAWAR
MASYARAKAT DESA DHAM PULO, ACEH BESAR
409 Universitas Tidar Pemberdayaan Petani Udang Vaname di Desa Kertojayan, Kecamatan Grabag, Kabupaten Purworejo
410 Universitas Tidar BUKIT GRHADIKA GARDEN AGRO EDUWISATA SEBAGAI SARANA MENINGKATKAN EDUKASI DAN PENDAPATAN
MASYARAKAT DESA KALIREJO
411 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya RUANG GENERASI NUSANTARA : PENGEMBANGAN WAWASAN DAN KARAKTER SISWA SD-SMP DENGAN BUDAYA LITERASI
MELALUI PELATIHAN PEMUDA DESA BAJULAN NGANJUK
412 Universitas Nahdlatul Ulama Kalimantan Barat Rumah Jamur Betuah : Budidaya Jamur Tiram sebagai Upaya Pemanfaatan Serbuk Gergaji Limbah Sawmill
413 Universitas Muhammadiyah Bengkulu PENGEMBANGAN TERNAK PUYUH: UPAYA MENINGKATKAN KETAHANAN PANGAN DAN EKONOMI MASYARAKAT DESA
HARAPAN KECAMATAN PONDOK KELAPA DIMASA PANDEMI
414 Universitas Gadjah Mada Optimalisasi Potensi Peternakan sebagai Sarana Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat di Desa Tegaltirto, Kecamatan Berbah, Kabupaten Sleman
415 Universitas Singaperbangsa Karawang Rancang Bangun Alat TEPAT (Terasi Cepat) Sebagai Upaya Peningkatan Produksi Terasi Di Dusun Kalen Kalong Kabupaten Karawang
416 Universitas Muhammadiyah Sinjai MITIGASI ABRASI PANTAI PARTISIPATIF DENGAN PENANAMAN MANGROVE DI PESISIR PANTAI DESA PASIMARANNU
KECAMATAN SINJAI TIMUR KABUPATEN SINJAI SULAWESI SELATAN
417 Universitas Nusa Bangsa Pengembangan Usaha Budidaya Lebah Madu Terintegrasi Dengan Kebun Jambu Kristal Untuk Meningkatkan Kesejahteraan Petani Di Desa Bantarsari

418 Universitas Teuku Umar “PEMBINAAN DAN PEMBERDAYAAN KELOMPOK PEMBUDIDAYA IKAN LELE DI DESA UJONG DRIEN KABUPATEN ACEH
BARAT: RUMAH PRODUKSI PAKAN APUNG”
419 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Tridharma Meningkatkan Budaya Literasi Melalui Pembentukan RAMU (Ruang Ilmu) dan GKM (Gerakan Kampung Membaca)
420 Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong Mengoptimalkan pengembangan potensi peternakan hewan menjadi pupuk kobingampi (Kotoran Kambing, Ayam, Dan Sapi) guna meningkatkan
perekonomian masyarakat Maklalut Kabupaten Sorong
421 Universitas Tanjungpura Pemberdayaan Masyarakat dalam Pengelolaan Lahan Gambut Berbasis Biomassa Lokal sebagai Upaya Meningkatkan Taraf Perekonomian di Desa
Jangkang Dua
422 Universitas Pertamina “Maggot Recyle Center”, Pengembangan Budidaya Maggot dan Turunannya Sebagai Peningkatan Ekonomi Pemuda Desa Simpang Kota Bingin,
Kecamatan Merigi, Kepahiang
423 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pariwisata Indonesia Pengemasan Tari Kreasi Masyarakat "WELCOME DANCE" BAGI PEREMPUAN SEBAGAI DAYA TARIK WISATA BUDAYA GUNUNG
SELO ARJUNO DESA KEDUNGBROTO KENDAL
424 Universitas Tanjungpura Pemberdayaan Masyarakat Dalam Upaya Mewujudkan Desa Percontohan Berbasis Pertanian Organik Melalui Komoditas Unggulan Pajale dan Kopi
Lokal di Desa Lingga, Kecamatan Sungai Ambawang, Kabupaten Kubu Raya
425 Universitas Nusantara PGRI Kediri "Penerapan K3 dan Eksplorasi Keragaman Alam Hayati Kediri bagi Pengrajin Gerabah Tanah Liat Desa Kedungsari Kabupaten Kediri untuk
Mempercepat Pemulihan Perekonomian Masyarakat pada Pandemi Covid-19"
426 Universitas Pendidikan Ganesha Kampung Ramah Disabilitas: Pemulihan Ekonomi Masyarakat Penyandang Disabilitas Kolok (Bisu dan Tuli) Pada Masa Pandemi Covid-19 Di Desa
Bengkala, Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng
427 Universitas Negeri Surabaya PROGRAM PEMBERDAYAAN DESA SENTRA LELE MELALUI PEMBINAAN INDUSTRI KREATIF INOVASI OLAHAN LELE
SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PEREKONOMIAN DI MASA PANDEMI COVID-19 PADA MASYARAKAT DESA TAWANGREJO,
KECAMATAN TURI, KABUPATEN LAMONGAN
428 Universitas Padjadjaran Konversi Kampung Keluarga Berencana (KB) menjadi Kampung Organik di Kelurahan Margawati Kabupaten Garut
429 Universitas Jambi Pemberdayaan Masyarakat Menuju Zero Waste Lifestyle Melalui Pengolahan Limbah Pelepah Sawit di Desa Sido Mukti Kecamatan Sungai Gelam
Kabupaten Muaro Jambi
430 Universitas Aisyiyah Yogyakarta PROVESI MANTAP : Program Diversivikasi Produk Olahan Salak dan Manajemen Tata Kelola Pariwisata berbasis lingkungan upaya Revitalisasi
kawasan Agrowisata Desa Bangunkerto, Kabupaten Sleman Yogyakarta
431 Universitas Merdeka Malang Pengembangan Bengkel Alat Bantu Disabilitas Desa Bedali Kecamatan Lawang di Era Pandemi
432 Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa APMD Integrasi Swakelola Bank Sampah Berbasis P3M (Pembinaan, Pengembangan, dan Pemberdayaan Masyakat) sebagai Upaya Mewujudkan SDGs Desa
Bersinergi Bersih dan Terbarukan
433 Universitas Negeri Malang Optimalisasi Produktivitas Ekonomi Masyarakat Desa Wiyurejo melalui SP2 (Sosialisasi, Pelatihan, dan Pendampingan) Olahan Susu Sapi
434 Universitas Internasional Semen Indonesia OPTIMALISASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BERBASIS GENDER DI DUSUN KALIOMBO KABUPATEN LAMONGAN
DALAM MEMAKSIMALKAN SUMBER DAYA ALAM KEARIFAN LOKAL MENUJU DESA BERDAYA DAN MANDIRI ENERGI
435 Universitas Muhammadiyah Gresik Introduksi teknologi modifikasi rakit apung pada budidaya kerang hijau desa banyuurip untuk mendukung potensi eko-eduwisata kawasan ekosistem
esensial (KEE) mangrove ujungpangkah
436 Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Al MaksumBudidaya Lele dengan Keramba jaring menggunakan inovasi pakan dari Maggot guna meningkatkan ekonomi masyarakat selama pandemi Covid 19 di
desa Cempa Kec. Hinai Kab. Langkat.
437 STKIP Nias Selatan PEMBERDAYAAN PEMUDA MELALUI SANGGAR TARI DAN HOMBO BATU SEBAGAI UPAYA PELESTARIAN BUDAYA DI DESA
HILIZIHONO KECAMATAN FANAYAMA KABUPATEN NIAS SELATAN
438 Universitas Negeri Medan Peluang Usaha IRT di Desa Klumpang Kampung Gg. Mawar Melalui Pembuatan Masker Reusable Berbahan Kain Perca
439 Universitas Bandar Lampung PEMBERDAYAAN MASYARAKAT UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS HASIL PANEN MENGGUNAKAN INOVASI MESIN
CULTIVATOR DI KAMPUNG SRI MENANTI KABUPATEN WAY KANAN
440 Universitas Padjadjaran Optimalisasi Fermentasi Anaerob Sampah Organik Menjadi Pupuk Cair dan Pemanfaatan Sisa Fermentasi Sebagai Pakan Budidaya Larva Lalat Tentara
Hitam (Hermetia illucens)
441 Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Cendekia Bojonegoro PEMANFAATAN LIMBAH JANGGEL JAGUNG DALAM UPAYA MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS DAN PEREKONOMIAN DI
DESA CANCUNG
442 Universitas Gadjah Mada Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa dalam Meningkatkan Ekonomi Masyarakat melalui Pengembangan Wisata Agrokompleks Buah
Unggulan Desa Bangunkerto, Kecamatan Turi, Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta
443 Universitas Muhammadiyah Semarang Membangun Desa Ekonomi Mandiri Melalui Batik Eco-Printing dan Eco-Compost Di Desa Brakas Kabupaten Demak
444 Universitas Pendidikan Indonesia BOOSTA (ROMBONGAN USAHA TANI): UPAYA REKACIPTA HILIRISASI KOPI PASIR BENTANG DALAM PEMBERDAYAAN
KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DESA SUKAMANAH CIAMIS JAWA BARAT
445 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Panti Rapih Yogyakarta PEMANFAATAN LIMBAH RUMAH TANGGA SEBAGAI ECO ENZYME BAHAN DASAR PEMBUATAN HAND SANITIZER DAN
LIMBAH TERNAK SAPI SEBAGAI PUPUK ORGANIK DI PADUKUHAN NGAWEN, SLEMAN
446 Universitas Mulawarman KAMPUNG AGROINDUSTRI MANDIRI, APLIKASI TEKNOLOGI PANGAN TEPAT GUNA UNTUK MENGEMBANGKAN POTENSI
EKONOMI HASIL PERTANIAN MASYARAKAT PASCA PANDEMI COVID-19 DI DESA EMBALUT, KABUPATEN KUTAI
KARTANEGARA
447 Universitas Muhammadiyah Gresik PEMULIHAN EKONOMI BERBASIS ENERGI ALTERNATIF DARI LIMBAH BAMBU MENJADI PRODUK BRIKET ENERGI
448 Universitas Wijaya Putra PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI OPTIMALISASI POTENSI TLOGO MBORO SEBAGAI EKOWISATA GUNA
MENINGKATKAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT DESA SIDOWUNGU KECAMATAN MENGANTI KABUPATEN GRESIK PASCA
COVID-19
449 Universitas Triatma Mulya PACKAGING DESA WISATA ALAM - SPIRITUAL DI DESA PETAK KABUPATEN GIANYAR BALI
450 Universitas Udayana REVITALISASI LAHAN PASCA TAMBANG DENGAN APLIKASI TEKNOLOGI SISTEM TIGA STRATA (STS) DI DESA SEBUDI,
KECAMATAN SELAT, KABUPATEN KARANGASEM
451 Institut Sains Dan Teknologi Akprind Optimalisasi Proses Produksi dan Pemasaran Industri Geti Skala Rumah Tangga di Dusun Geneng, Desa Purwosari, Kec. Wonogiri, Kab. Wonogiri
Sebagai Upaya Peningkatan Ekonomi Masyarakat
452 Universitas Airlangga LOPANG BERSERI: IRT BERDAYA MANDIRI MELALUI BUDIDAYA DAN PENGOLAHAN TANAMAN SIRIH BERBASIS DIGITAL DI
DESA LOPANG LAMONGAN
453 Institut Sains Dan Teknologi Akprind Pemanfaatan Lahan Bantaran Rel Sebagai "Kebun Desa Mandiri" dalam Upaya Mewujudkan Ketahanan dan Keamanan Pangan bagi Warga Padukuhan
Banyumeneng di Masa Pandemi
454 Universitas Muhammadiyah Surabaya PENERAPAN DESA CERDAS KEUANGAN SYARIAH DI TEMPUREJO DENGAN INOVASI MANAJEMEN KEUANGAN SYARIAH
455 Universitas Sriwijaya PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA TERTINGGAL EMBACANG BARU ILIR DALAM PRODUKSI, PENGEMASAN DAN
PEMASARAN IKAN ASAP CAIR BERBASIS SNI DI KABUPATEN MUSI RAWAS UTARA
456 Universitas 17 Agustus 1945 Semarang Ekowisata Lembah Bendosari
457 Universitas Nahdlatul Ulama Blitar Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pengolahan Limbah Penyulingan Daun Cengkeh Berbasis Ekonomi Kreatif Dalam Meningkatkan Produktifitas
Masyarakat Desa Sumberurip Kabupaten Blitar
458 Universitas PGRI Madiun Pengembangan Produksi Batik Ciprat Desa Garon Secara Kreatif, Inovatif Dan Modern.
459 Universitas Muhammadiyah Surakarta Strategi dan Penerapan Ekowisata di Desa Bakalan Wonogiri Menuju Desa Ikonik Berdaya Tarik Tinggi Melalui Inovasi Teknologi dan Industri 4.0
460 STIKES Rumah Sakit Anwar Medika Pemberdayaan Kaum Remaja Desa Wirobiting Prambon Sidoarjo Melalui Pemanfaatan Limbah Kulit Bawang Merah Menjadi Produk Pangan
Fungsional
461 Universitas Negeri Semarang REKONTRUKSI ALAT PENYULINGAN MINYAK SERAI WANGI SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PRODUKSI MINYAK SERAI
WANGI KELOMPOK TANI SUMBER MAKMUR SEJAHTERA DESA KEBUMEN KECAMATAN BANYUBIRU KABUPATEN
SEMARANG
462 STIE Bumi Persada Lhokseumawe PENGINTENSIFAN PETANI PADI SAWAH MELALUI USAHA MINA PADI SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KESEJAHTERAAN
MASYARAKAT DESA PULO RUNGKOM
463 Universitas Bandar Lampung Pemberdayaan Kelompok Sadar Wisata Desa Kunjir untuk Pemulihan Ekonomi Masyarakat Pariwisata Pantai Jandong di Kabupaten Lampung Selatan

464 Universitas Kaltara PEMANFAATAN LIMBAH LIDI KELAPA SAWIT SEBAGAI BAHAN PEMBUATAN KERAJINAN SA’EP “PIRING LIDI” DI DESA
TANJUNG AGUNG
465 Universitas Muhammadiyah Metro Pemberdayaan Kelurahan Rejomulyo Berbasis Ekowisata Menuju Kelurahan Kreatif
466 Universitas Muhammadiyah Prof Dr Hamka PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT DESA SINGAJAYA DENGAN MEMANFAATKAN REVITALISASI LAHAN TERBUKA
HIJAU AGAR MENJADI DESA YANG MANDIRI DAN MAJU
467 Sekolah Tinggi Teknologi Kelautan Pemberdayaan dan Pengembangan UKM Kuliner Ikan Berbasis Wisata Pantai di Dusun Lamangkia Desa Topejawa
468 Universitas Muhammadiyah Jakarta Pemberdayaan Masyarakat Pesisir Desa Pantai Harapanjaya Sebagai Pengintegrasian Ekonomi dan Lingkungan Dalam Konsep Pembangunan
Sustainability.
469 Universitas Negeri Semarang Pengelolaan Tanaman Mangrove menjadi Pewarna Batik dan Kerupuk sebagai Ekonomi Kreatif dalam Rangka Pemberdayaan Masyarakat di Kawasan
Ekowisata Mangunharjo
470 Universitas Kuningan model dan impelementasi pemberdayaan desa untuk pengrajin bambu tusuk sate dalam meningkatkan ketermpilan berwirausaha
471 Universitas Dian Nuswantoro Pemberdayaan Karang Taruna dalam Clean Water Project di Desa Penadaran, Kecamatan Gubug, Kabupaten Grobogan
472 Universitas Tadulako Pemberdayaan Petani Kelapa dalam Pengembangan Produksi Virgin Coconut Oil untuk Pemulihan Perekonomian Pasca Bencana Alam di Desa Bangga
Kecamatan Dolo Selatan, Kabupaten Sigi
473 Universitas Jambi PENINGKATAN PENDAPATAN PEREMPUAN SINGLE PARENT DESA PUDAK MELALUI PENGEMBANGAN RUMAH LABU
(BUTTERNUT SQUASH) DENGAN ECO-TECHNO FARMING SYSTEM
474 Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara Pemberdayaan Karang Taruna dan Pengoptimalan Potensi Desa Paluh Sibaji Melalui Triple-Helix Hybrid Pengelolaan Limbah Menuju Desa Wisata
Pantai Pasir Putih
475 Universitas Muhammadiyah Purworejo Si MaCo (Sistem sMart Condongsari) "Sistem Smart Village Berbasis Android Sebagai Layanan Mandiri Terpadu, Pelatihan Digitalisasi Data Desa
Untuk Perangkat Desa, dan Penguatan Ekonomi Warga Melalui E-commerce Toko Desa UMKM Home Industri di Desa Condongsari Kecamatan
Banyuurip, Kabupaten Purworejo, Provinsi Jawa Tengah"
476 Universitas Gadjah Mada Duwet Local Cassava Center : Pemberdayaan Masyarakat Dusun Duwet melalui Pengembangan Agroindustri Singkong Lokal untuk Meningkatkan
Perekonomian dan Kualitas Sumber Daya Masyarakat di Masa dan Pasca COVID19.
477 Universitas Kaltara Pemanfaatan Limbah Produksi Kayu dan Pertanian sebagai Sumber Energi Alternatif Desa Salimbatu
478 Universitas Hasanuddin OPTIMALISASI LIPA BIRA BERBASIS INDUSTRI KREATIF SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN EKONOMI DAN KEARIFAN LOKAL
KERAJINAN TENUN KHAS DESA BIRA, KABUPATEN BULUKUMBA
479 Universitas Ahmad Dahlan PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA SELOPAMIORO KECAMATAN IMOGIRI MELALUI PENGELOLAAN LAHAN KRITIS
UNTUK MENJADI LAHAN PERTANIAN PRODUKTIF YANG MENGHASILKAN NILAI EKONOMIS
480 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Buleleng PEMBERDAYAAN KELOMPOK TANI MELALUI PEMBUATAN INSEKTISIDA ALAMI DAN PUPUK ORGANIK DI DESA BATUR
SELATAN KECAMATAN KINTAMANI, BANGLI
481 Universitas Mataram Pengembangan Produk Unggulan Lebah Madu Trigona SP Dalam Upaya Peningkatan Kewirausahaan Masyarakat Desa Salut Kabupaten Lombok Utara

482 Universitas Muhammadiyah Lamongan Mewujudkan Kampung Sehat Dan Produktif Melalui Peningkatan Skill Kelompok Usaha Jamu Dalam Pengolahan Obat Tradisional
483 Universitas Muhammadiyah Purwokerto Sosialisasi Hukum Lingkungan Serta Pengembangan Potensi Wisata Alam Sukan River Tubing di Desa Panembangan Kecamatan Cilongok Kabupaten
Banyumas
484 Universitas Muhammadiyah Jember Pemberdayaan Kelompok PKK Melalui Budidaya Tanaman Holtikultura Menggunakan Sistem Vertikultur Hidroponik Untuk Mewujudkan Smart
Village di Kelurahan Kebon Agung Kecamatan Kaliwates
485 Universitas Sebelas Maret Pemberdayaan Ekonomi Kerakyatan Melalui Gerai Agridaya sebagai Pusat Inkubasi Produk Lokal Unggulan Desa Ngunut, Karanganyar Menuju Daya
Saing Global
486 Universitas Muhammadiyah Makassar PROGRAM PEMBERDAYAAN PETANI PORANG SEBAGAI KOMODITAS UNGGULAN DI DESA BENTENG PALIOI, KECAMATAN
KINDANG, KABUPATEN BULUKUMBA
487 Universitas Wijaya Putra PENGOLAHAN LIMBAH RUMAH TANGGA MENJADI ENERGI ALTERNATIF DENGAN KONSEP THERMOLYSIS DAN BIOGAS
GUNA MEWUJUDKAN DESA MANDIRI ENERGI DI DESA GLAGAHARUM KECAMATAN PORONG KABUPATEN SIDOARJO
488 Universitas Halu Oleo PEMANFAATAN LAHAN KOSONG UNTUK PEMBUDIDAYAAN TUMBUHAN NILAM SEBAGAI PRODUK UNGGULAN
MASYARAKAT DESA AMOITO, KECAMATAN RANOMEETO, KABUPATEN KONAWE SELATAN
489 Universitas Muhammadiyah Kupang Rumah Literasi Anak Desa (RUMTEKDES) sebagai Upaya Peningkatan Kemampuan Literasi bagi Anak-Anak Desa Oenai Kecamatan Kie Kabupaten
Timor Tengah Selatan.
490 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Pemkab Jombang Pemberdayaan Kader Kesehatan untuk Pembentukan DISTANSI (Desa Inisiasi Tanggap Hipertensi) di Desa Bandung Kecamatan Diwek Kabupaten
Jombang
491 Universitas Brawijaya Pengembangan Komoditas Unggulan Desa Taji dengan Industri Kreatif Berbasis Teknologi Guna Mewujudkan Desa Wisata Kaki Langit 2025
492 Sekolah Tinggi Ilmu Kehutanan Pante Kulu Peningkatan Kapasitas Masyarakat Gampong Rabo Dalam Pengelolaan Sumber Daya Alam Yang Lestari Berbasis Kearifan Lokal
493 Universitas Muhammadiyah Sukabumi TAMAN REKREASI ECOBRICK DAN WISATA EDUKASI KULINER ”ECOCUL” (UPAYA PENGENTASAN KEMISKINAN MELALUI
WISATA EDUKASI DI KELURAHAN JAYA MEKAR)
494 Universitas Nahdlatul Ulama Blitar Pemberdayaan dan Pengembangan Desa Wisata Melalui Agrotechnopark sebagai Upaya Pertanian Pisang Terintegrasi Berkelanjutan di Desa Purworejo
Kecamatan Sanankulon Kabupaten Blitar
495 Universitas Airlangga REVITALISASI “SENTRA MANDIRI KEDUNG COWEK”: AUDIENSI BENTENG WISATA GUDANG PELURU, AGROTEKNOLOGI, DAN
POSYANDU MATERNAL-LANSIA BERBASIS NEUROLINGUISTIKTERINTEGRASI HYBRID SYSTEM
496 Universitas Timor Pengembangan dan Pendampingan Penataan Pasar Tradisional Perbatasan RI-RDTL Berbasis Wisata Belanja Berbudaya Lokal Desa Haumeniana Guna
Meningkatkan Industri Kreatif dan Berdaya Saing di Era 4.0
497 Universitas Mercu Buana Pemanfaatan Limbah Sampah Organik Sebagai Budidaya Maggot dan Edukasi Budidaya Hidroponik di Desa Pasirangin, Kecamatan Cileungsi, Kab.
Bogor.
498 Universitas PGRI Semarang Pemberdayaan Masyarakat di Kelurahan Genuksari dalam Pengolahan Limbah Rumah Tangga Sebagai Bahan Dasar Kompos dengan Metode Takakura
serta Komersialisasinya
499 Universitas Citra Bangsa Penerapan Desa Model Adaptasi Kebiasaan Baru di Desa Oben Kecamatan Nekamese Kabupaten Kupang Provinsi NTT (Strategi Lawan Covid-19 dari
Desa)
500 Universitas Pattimura DESA ANTIK (DESA MANDIRI STATISTIK) : PENDAMPINGAN PENATAAN ADMINISTRASI DESA LEAHARI KECAMATAN
LEITIMUR SELATAN KOTA AMBON UNTUK MEWUJUDKAN SATU DATA INDONESIA.
501 Universitas Prima Indonesia Meningkatkan Ekonomi Kreatif Melalui RAWIT GONDOK (aRAng saWIT eceng GONDOK) Menjadi Alat Penyaringan Air
502 Universitas Tanjungpura Pembangunan Ekonomi Desa Melalui Pengoptimalan Perkebunan Karet Rakyat di Lahan Gambut Dengan Filter Cangkang Telur dan Intercropping di
Desa Kuala Mandor B
503 Universitas Jember Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Tepi Hutan Taman Nasional Meru Betiri Melalui Pengembangan Potensi Wisata River Tubing
504 Universitas Negeri Surabaya Pemberdayaan Masyarakat Untuk Meningkatkan Pendapatan Melalui Program Kewirausahaan Budidaya Lele dan Sayuran Hidroponik di Kelurahan
Gundih Surabaya
505 Universitas Siliwangi Penerapan inovasi teknologi ecoprint sebagai upaya pemanfaatan keanekaragaman hayati guna meningkatkan pendapatan masyarakat di Desa Linggajati
Kecamatan Sukaratu Kabupaten Tasikmalaya
506 Universitas Nahdlatul Ulama Purwokerto Saung Batik Baswet (Banjarsari Wetan) : Pemberdayaan Masyarakat Melalui Batik Berbasis Etnomatematika Guna Meningkatkan Literasi Budaya dan
Sebagai Upaya Kemandirian Ekonomi Masyarakat Banjarsari Wetan
507 Universitas Negeri Yogyakarta Optimalisasi Potensi Wisata Melalui Edusport Toursm di Desa Gunung Gajah, Bayat, Klaten Untuk Mewujudkan Desa Pariwisata di Era Industri 4.0

508 Universitas Padjadjaran Eskalasi Mutu Kesehatan Masyarakat Desa Ditinjau dari Kesehatan Jasmani dan Lingkungan Fisik dengan Pengoptimalan Infrastruktur dan
Pemberdayaan Sumber Daya Manusia di Desa Cihawuk, Kecamatan Kertasari, Kabupaten Bandung
509 Universitas Kristen Duta Wacana Pembinaan dan Pemberdayaan Kesehatan melalui Pencegahan, Pemeliharaan, dan Manejemen Kontrol Rutin Pasien Diabetes dan Hipertensi pada Lansia
di Posyandu Gedongan, Desa Srigading dan Posyandu Kurahan II, Desa Murtigading
510 Universitas Wiraraja PENGEMBANGAN GALERI KERIS SEBAGAI SARANA EDUWISATA BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI PLATFORM DI DESA
AENG TONG TONG
511 Universitas Negeri Makassar Pemberdayaan Masyarakat Desa Laikang Berbasis Pemanfaatan Limbah Kotoran Ternak Menjadi Biogas dan Biofertilizer Untuk Mendukung Program
Energi Terbarukan dan Ketahanan Pangan
512 Universitas Bengkulu PENGEMBANGAN WISATA EMBUNG DESA UNTUK MENUNJANG EKONOMI MASYARAKAT DESA PADANG JAYA
513 Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian Petra Baliem Wamena Pemberdayaan Masyarakat Desa dalam Upaya Pengembangan Desa Agrowisata Sebagai Wujud Pelestarian Alam di Kampung Air Garam Distrik
Asotipo Kabupaten Jayawijaya
514 STMIK Mikroskil PEMBINAAN PENDUDUK KAMPUNG NELAYAN DALAM PENGELOLAAN SAMPAH UNTUK MENCIPTAKAN NILAI EKONOMIS
SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN DAN KEBERSIHAN LINGKUNGAN
515 Universitas Jember Peningkatan Kapabilitas Masyarakat melalui Pengolahan Limbah Mawar Menjadi Batik Ecoprint di Desa Karangpring
516 Universitas Mulawarman APLIKASI PAKET TEKNOLOGI PENGOLAHAN MINYAK ATSIRI DAN PEMANFAATAN LIMBAH PENYULINGAN YANG
DIAPLIKASIKAN SEBAGAI BIOPESTISIDA DAN PUPUK ORGANIK PADA LAHAN MARJINAL DI KALIMANTAN TIMUR
517 Universitas Merdeka Malang Potensi Wisata Embung Sebagai Upaya Peningkatan Pendapatan UMKM Desa Sambigede Kecamatan Binangun Kabupaten Blitar Jawa Timur
518 Universitas Muhammadiyah Sorong Pemberdayaan Masyarakat Pesisir melalui Diversifikasi Pengolahan Produk Hasil Perikanan di Distrik Maladummes Papua Barat
519 Universitas Pendidikan Indonesia PENGEMBANGAN TRI PUSAT LITERASI MELALUI BUDIDAYA IKAN DAN MAGGOT SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN
KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI DESA WINDURAJA
520 Universitas Muhammadiyah Pontianak “Ko-Pinang” (KOPI PINANG) KOPI YANG TERBUAT DARI PINANG SEBAGAI INOVASI BARU DALAM PENGOLAHAN PINANG DI
DESA PUNGGUR BESAR, KABUPATEN KUBU RAYA
521 Universitas Telkom PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA MEKARMANIK DALAM BUDIDAYA ULAT MAGGOT DAN PENGELOLAANYA SEBAGAI
UPAYA PENGENDALIAN SAMPAH ORGANIK
522 Universitas Muhammadiyah Makassar KAMPUNG INGGRIS PAKATTO: MENYULAP DESA PAKATTO MENJADI DESTINASI EDUWISATA MELALUI PEMBINAAN
PEMUDA DESA BERBASIS EDUKASI DAN WISATA (KAMPUNG INGGRIS PERTAMA DI INDONESIA TIMUR)
523 Universitas Negeri Surabaya Pembinaan dan Pemberdayaan Masyarakat Melalui Produksi Stik Ubi Jalar Sebagai Upaya Untuk Mewujudkan Industri Kreatif di Dusun Sendang, Desa
Penanggungan
524 Universitas PGRI Madiun Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pelatihan Pembuatan Sabun Susu dan Fresh Milky Strawberry untuk Mendukung Program Eduwisata Kampung
Susu Singolangu, Magetan
525 Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa PENGEMBANGAN PRODUK UMKM KERAJINAN TAS DARI AGEL TRADISIONAL BERBASIS DIGITALISASI UNTUK
MEWUJUDKAN EKONOMI KREATIF DI ERA INDUSTRI 4.0
526 Universitas Mataram Penguatan Kapasitas Kader Kesehatan Berbasis Adat di Desa Gumantar Kabupaten Lombok Utara sebagai Upaya Meningkatkan Pelayanan Kesehatan
Penduduk Desa Tertinggal dan Terdampak Bencana Gempa Bumi Lombok
527 Universitas Mataram Pengembangan Karakter Anak melalui Literasi Budaya Berbasis Cerita Rakyat NTB di TBM Literasi Lumbung Lombok (3L) Sengkerang
528 Universitas Djuanda Implementasi Pengolahan Limbah Ternak Menjadi Bioarang, Dan Pemberdayaan Kelompok Tani Desa Sukaresmi Dalam Penerapan Teknologi Budidaya
Dan Pemasaran Hortikultura
529 Universitas Sriwijaya Pengembangan Potensi Desa Sudimampir Kecamatan Indralaya Sebagai Desa Tenun Kain Songket Khas Sumatera Selatan
530 Universitas Pendidikan Indonesia Eduwisata Cadas Ngampar: Solusi Pengembangan Objek Wisata di Desa Gunungsari Ciamis Jawa Barat.
531 Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong Pemberdayaan Masyarakat Kampung Maibo Kabupaten Sorong Untuk Memenuhi Ketahanan Pangan dengan Meningkatkan Potensi Pemuda berbasis
IKEA (Inovatif Kreatif Entrepreneurship Aktif)
532 Universitas Islam Darul `ulum PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PENGEMBANGAN DESA AGROINDUSTRI BAWANG MERAH DI DESA TLOGOHAJI
KECAMATAN SUMBERREJO KABUPATEN BOJONEGORO
533 Universitas Muhammadiyah Purwokerto Pengembangan Budidaya Porang dengan Good Agriculture Practice sebagai Upaya Meningkatkan Ekonomi Masyarakat di Desa Karangsari
534 STKIP PGRI Nganjuk Pemberdayaan Masyarakat Desa Bareng Sebagai Agrowisata Kampung Durian untuk Percepatan Pemulihan Ekonomi Pasca Covid - 19
535 Universitas Ibn Khaldun Penyediaan Air Bersih Komunal Dengan Teknologi Panel Surya
536 STIKES Tanawali Takalar PEMANFAATAN LIMBAH BOTOL PLASTIK MELALUI GERAKAN KELOMPOK WARUNG SAMPAH BERBASIS HEALTH LIFE
537 Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) POTENSI BUDIDAYA UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei) DENGAN SISTEM KARAMBA JARING APUNG (KJA) DAN
KARAMBA JARING TANCAP (KJT) DI DESA PENGUJAN
538 Universitas Ma'arif Nahdlatul Ulama Kebumen Upaya Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pertanian Terpadu Sebagai Pengembangan Peternakkan New Assa di Desa Karangpoh Kabupaten Kebumen

539 Universitas Sebelas Maret PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI JARE JAMUR : INDUSTRI MAKANAN OLAHAN DAN PENGOLAHAN LIMBAH
BAGLOG UNTUK MENINGKATKAN PROFITABILITAS DESA JATIREJO DI MASA PANDEMI COVID-19
540 Universitas Mulawarman Transformasi Desa Budaya Pampang Menjadi Kawasan Wisata Internasional Berbasis Edukasi Manajemen Wisata dan Konservasi Etno-Budaya Dayak
Kenyah
541 Universitas Muhammadiyah Sinjai Pemanfaatan Limbah Pertanian Sebagai Pakan Ternak Dan Produksi Pupuk Organik Untuk Meningkatkan Provitabilitas Desa Dan Ketahanan
Masyarakat Di Era Pandemi Covid-19
542 Universitas PGRI Kanjuruhan Malang Desa Mendalanwangi Tangguh Pangan dan Produktif di Masa Pandemi Melalui Penerapan Teknologi Peternakan Berkelanjutan
543 Universitas Negeri Gorontalo Peningkatan Ekonomi Lokal Masyarakat Melalui Industri Olahan Kribo Ikan Tuna Kaya Kolagen Sebagai Oleh-Oleh Khas Gorontalo Di Desa Bongo.
544 Universitas Muhammadiyah Purworejo SURRENGER (Sudimoro Aren Seger) “Pembuatan Aplikasi E Commerce Gula Aren, Program Edukasi Produksi Gula Aren, Lapak E-Commerce
Pemasaran Produk Gula Aren, Peningkatan Produktivitas Nira Pohon Aren, Budidaya Pohon Aren, Inisiasi Pembentukan Kelompok Petani Aren
Berbasis Desa.”
545 Universitas Negeri Padang OPTIMALISASI DESTINASI WISATA MORGAN PARUPUK TABING KECAMATAN KOTO TANGAH KOTA PADANG MELALUI
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BERBASIS EDUECOTOURISM
546 Institut Pertanian Bogor Kampung Pekarangan Organik sebagai Branding Baru Desa Neglasari, Kabupaten Bogor untuk Meningkatkan Ekonomi Rumah Tangga
547 Universitas Jenderal Soedirman Pengembangan Produksi Gropak Di Desa Wlahar Wetan, Kecamatan Kalibagor, Kabupaten Banyumas
548 Universitas Hamzanwadi Melestarikan Budaya Tenun Daerah Melalui Regenerasi Muda Berbasis Lapak Tur di Desa Pringgasela
549 Universitas Tidar PENGEMBANGAN EKOWISATA DI SEKITAR CANDI SELOGRIYO UNTUK MENINGKATKAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT
550 Universitas Negeri Semarang DACON-TOUR (DAWUNG CONSERVATION TOURISM): UPAYA OPTIMALISASI PESONA ALAM DUSUN DAWUNG MENJADI
RINTISAN DESA WISATA MANDIRI BERBASIS ECO-GEOTOURISM
551 Universitas Teuku Umar Pengembangan Literasi Pendidikan Bagi Anak-Anak Gampong Lancong Kecamatan Sungai Mas Kabupaten Aceh Barat
552 Universitas Jambi Pengembangan Potensi Desa Ibru Sebagai Destinasi Agrowisata Dengan Strategi Pengelolaan Home Industry Biofarmaka
553 Universitas Sebelas Maret DIVERSIFIKASI PENGOLAHAN WORTEL SEBAGAI SOLUSI PENINGKATAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT DESA GONDOSULI
BERBASIS DIGITAL MARKETING DALAM MENGHADAPI PANDEMI
554 Universitas Janabadra Pengembangan Taman Seni Budaya Desa Mlese Sebagai Kawasan Terpadu Pengembangan Kebudayaan Melalui Wisata Edukasi Budaya
555 Universitas Jember Pemberdayaan Kampung Ternak Makmur Melalui Sistem Integrasi Tanaman Pangan dan Ternak Sebagai Realisasi Pembangunan Berkelanjutan di Desa
Trebungan, Bondowoso
556 Universitas Negeri Gorontalo DESA BINAAN BERBASIS EKOINOVATIF DALAM UPAYA PENGEMBANGAN PRODUK DARI LIMBAH AMPAS SAGU DI DESA
PANGI KECAMATAN DULUPI KABUPATEN BOALEMO
557 Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Respati PEMODELAN “DERAJAT” DESA REMAJA SEHAT MELALUI PENGGERAKAN POSYANDU REMAJA DI DESA CIKUNIR
KECAMATAN SINGAPARNA TAHUN 2021
558 Universitas Jenderal Soedirman PEMBERDAYAAN WARGA DALAM PENCEGAHAN STUNTING DENGAN BERBASIS KEARIFAN LOKAL DI DESA KALIKIDANG
KECAMATAN SOKARAJA KABUPATEN BANYUMAS
559 Universitas Muhammadiyah Magelang IMPLEMENTASI PHBS DALAM MENDUKUNG GERAKAN BISA UNTUK MEWUJUDKAN DESA WISATA ERA PANDEMI COVID-19
DI DESA KEMBANGLIMUS, KECAMATAN BOROBUDUR, KABUPATEN MAGELANG
560 Universitas Ngudi Waluyo “Kampoeng Jahe Sipenggung” Sebagai Upaya Pemberdayaan Kelompok Tani Desa Kemetul Kabupaten Semarang.
561 Universitas Tadulako HIMASKI SERVES THE VILLAGE
562 Universitas Tanjungpura PENINGKATAN DAYA SAING MASYARAKAT MELALUI IMPLEMENTASI PRODUK HERBAL JAHE BERBASIS FERMENTASI
UNTUK PENGUATAN KAMPUNG BIOFARMAKA DI DESA TELUK EMPENING KABUPATEN KUBU RAYA
563 Universitas Muhadi Setiabudi “PENGEMBANGAN KAMPUNG BUDAYA JALAWASTU DAN PENGELOLAAN PARIWISATA DESA CISEUREUH KECAMATAN
KETANGGUNGAN KABUPATEN BREBES”

Anda mungkin juga menyukai