Anda di halaman 1dari 2

A.

Autoimunitas
adalah respons imun terhadap antigen jaringan sendiri yang disebabkan kegagalan
mekanisme normal yang berperan untuk mempertahankan selftolerance sel B,sel T atau
keduanya
B. Faktor yang Berperan pada Autoimunitas
1) Infeksi dan kemiripan molekular
2) Sequestered antigen
3) Kegagalan autoregulasi
4) Aktivasi sel β poliklonal
5) Obat-obatan
6) Faktor Keturunan
C. Pembagian Penyakit Imun
1) Autoimun menurut mekanisme
2) Penyakit autoimun menurut sistem organ
D. Autoimunitas yang Berhubungan dengan Infeksi
1) Virus dan Autoimunitas
2) Bakteri dan Autoimunitas
E. Autoimunitas yang Berhubungan dengan Obat
1) Antibodi antifosfolipid
2) Pemfigus
3) Kelainan Hati
F. Pemeriksaan Laboratorium dalam Diagnosis Penyakit Autoimun
1) Tiroiditis Hashimoto (Antibodi Tiroid) : Berbeda dari goiter koloid, kanker tiroid dan
tiroiditis subakut Tiroidektomi biasanya tidak diperlukan
2) Miksedema primer (Antibodi Tiroid) : Tes positif pada 99% kasus
3) Tirotoksikosis (Antibodi Tiroid) : Titer tinggi antibodi sitoplasma menunjukkan
tiroiditis aktif dan kecenderungan menjadi miksedema pasca operasi: obat antitiroid
merupakan obat pilihan meskipun penderita dengan HLA-B8 mempunyai
kemungkinan relaps tinggi
4) Anemia pernisiosa (Antibodi Lambung) : Membantu dalam diagnosis AP laten,
dalam diagnosis banding anemia nonautoimun megaloblastik dan p
5) Diabetes Melitus Insulin Dependen (antibody Pankreas) : Antibodi insulinpada
penyakit dini. Tesstandar IDDM antibodi GAD Ditemukan 2 atau lebih autoantibodi
pada 80% anak dengan awitan baru atau keluarga prediabetik tetapi tidak pada
kontro
6) Atrofi adrenal idiopatik (Antibodi Adrenal) : Berbeda dari bentuk tuberculosis
7) Skleroderma (Antibodi Nukleolar) : Ciri penyakit
8) Artritis rheumatoid (Antibodi Antiglobulin misalnya SCAT dan fiksasi lateks) : Titer
tinggi menunjukkan prognosis buruk
9) Granulomatosa Wegener (Antibodi Sitoplasma neutrofil) : Protease antiserin
berhubungan erat dengan penyakit dan urgensi pengobatan
10) Pemfigus vulgaris dan Pemfigoid (Antibodi Kulit) : Berbagai gambaran fluoresen
pada kedua penyakit
11) Anemia hemolitik autoimun (Antibodi SDM (Tes Coombs) : Berbeda dari bentuk
anemia lain

Anda mungkin juga menyukai