Anda di halaman 1dari 1

WHAT IS VERNACULAR ARCHITECTURE

ARSITEKTUR VERNAKULAR SEJATINYA ADALAH BERFIKIR HUMANIS,


KARENA MERUPAKAN PROSES SEKALIGUS PRODUK CIPTA, RASA, KARSA
DAN KARYA MANUSIA SEBAGAI UPAYA MEMBERI MAKNA TERHADAP
LINGKUNGANNYA. ARSITEKTUR VERNAKULAR BERSIFAT PROGESIF DAN
KONTEKSTUAL.(R Bhaswara - JURNAL ARSITEKTUR, 2010 - jurnal.ubl.ac.id)

UNSUR VERNAKULAR

ARSITEKTUR VERNAKULAR DI INDONESIA

RUMAH MAKAN PADANG BALAIKOTA PADANG PANJANG RUMAH GADANG

ARSITEKTUR VERNAKULAR YANG LEKAT DENGAN TRADISI SUMATRA BARAT INI MERUPAKAN
ASAMA HALNYA DENGAN DAERAH LAIN DI INDONESIA, SUMATRA BARAT JUGA MENGALAMI PENGEJAWANTAHAN DARI HASIL PEMBELAJARAN DAN PEMAHAMAN MASYARAKAT MINANGKABAU
HETEROGENITAS KULTUR YANG CUKUP DOMINAN, SEHINGGA ARSITEKTUR VERNAKULARNYA PUN TERHADAP ALAM. RUMAH GADANG MERUPAKAN PERLAMBANG KEHADIRAN SATU KAUM DALAM
MUNCUL DALAM WUJUD “CAMPUR ADUK”, BERWUJUD TRADISIONAL, NAMUN TAK BERMAKNA, SATU NAGARI, SERTA SEBAGAI PUSAT KEHIDUPAN DAN KERUKUNAN SEPERTI TEMPAT BERMUFAKAT
KARENA TIDAK PERDULI PADA TATANAN, HIRARKI MAKNA, MAUPUN PENGERTIAN YANG KELUARGA KAUM DAN MELAKSANAKAN UPACARA. BAHKAN, SEBAGAI TEMPAT MERAWAT ANGGOTA
TERKANDUNG PADA WUJUD ASLINYA. ( JURNAL LINGKUNGAN BINAAN DAN ARSITEKTUR, 2012 - KELUARGA YANG SAKIT. TERBENTUKNYA RUMAH GADANG TERSEBUT BESERTA
EJOURNAL.UNSRAT.AC.ID) PERKAMPUNGANNYA DIPENGARUHI OLEH BERBAGAI ASPEK SEPERTI YANG MEMPENGARUHI
TERBENTUKNYA ARSITEKTUR VERNAKULAR PADA UMUMNYA. ( JURNAL LINGKUNGAN BINAAN DAN
ARSITEKTUR, 2012 - EJOURNAL.UNSRAT.AC.ID)

ARCHITECTURE TRADISIONAL
ARSITEKTUR TRADISIONAL ADALAH SUATU PENEKANAN
DALAM ARSITEKTUR YANG MEMFOKUSKAN PADA
PENGUNGKAPAN KARAKTERISTIK DARI BENTUK
BANGUNAN YANG MERUPAKAN HASIL SENYAWA DARI
NILAI DAN ADAT YANG MASIH DI ANUT OLEH
MASYARAKAT DAERAH SETEMPAT. BERANEKA RAGAM
ARSITEKTUR TRADISIONAL DI INDONESIA MENANDAKAN
INDONESIA MEMILIKI SENI BUDAYA YANG LUAS DAN
BERBEDA SATU SAMA LAINNYA.

UNSUR TRADISIONAL

RUMAH SUKU WAE REBU, FLORES, NTT “MBARU NIANG”


BENTUK DAN RUANG DAN
STRUKTUR FUNGSI

BERBENTUK KERUCUT DENGAN ATAP LANTAI 1: RUANG


TERBUAT DARI DAUN LONTAR, STRUKTUR BERAKTIVITAS/BERKUMPUL/ KAMAR
LANTAI PANGGUNG. KONTRUKSI BANGUNAN TIDUR LANTAI 2: RUANG PENYIMPANAN
RUMAH INI MENGGUNAKAN SISTEM PASAK MAKANAN DAN BARANG, BENIH SERTA
DAN PEN YANG KEMUDIAN DI IKAT BIJI BIJIAN. LANTAI 3: TEMPAT
MENGGUNAKAN ROTAN SERTA PONDASI MENYIMPAN CADANGAN MAKANAN
BERUPA BEBERAPA KAYU YANG DITANAM LANTAI 4: RUANG SESAJIAN KEPADA
SEDALAM 2 M LELUHUR

MENURUT SUHARJANTO (2011), ARSITEKTUR VERNAKULAR ADALAH BENTUK KARYA ORISINAL YANG SANGAT SPESIFIK. ARSITEKTUR VERNAKULAR MENGANDUNG
FILOSOFI LOKAL YANG SANGAT KUAT DAN BERSIFAT KONTEKSTUAL SESUAI DENGAN ZAMANNYA. SEMENTARA ARSITEKTUR TRADISIONAL ADALAH MAHA KARYA
VERNAKULAR YANG DIAKUI SECARA LISAN DAN TURUN TEMURUN. PENGAKUAN TERHADAP MAHA KARYA VERNAKULAR TERSEBUT BERTAHAN DALAM RENTANG
WAKTU YANG LAMA, BAHKAN SANGAT LAMA. BANGUNAN VERNAKULAR SEOLAH IDENTIK SEBANGUN DENGAN BANGUNANTRADISIONAL. DARI SINI MUNCUL
ANGGAPAN BAHWA ARSITEKTUR TRADISIONAL ADALAH ARSITEKTUR VERNAKULAR.

Anda mungkin juga menyukai