Anda di halaman 1dari 2

Elektromaknetik

Judul Percobaan        :  Elektromagnetik Sederhana


Tujuan percobaan   :  Menjelaskan salah satu cara memmbuat magnet dengan
mengaliri arus listrik searah (DC)

Alat dan Bahan :


1.      Kawat tembaga (kawat dinamo)
2.      Baterei
3.      Paku besar
4.      Selotif
5.      Paku kecil

Teori Dasar :
Selain  dengan  cara  induksi,  besi  dan  baja  dapat  dijadikan magnet
dengan arus listrik. Besi dan baja dililiti kawat yang dihubungkan dengan baterai.
Magnet elementer yang terdapat pada besi dan baja akan  terpengaruh aliran
arus searah (DC) yang dihasilkan baterai. Hal ini menyebabkan magnet
elementer letaknya teratur dan mengarah  ke  satu  arah.  
Besi  atau  baja  akan  menjadi  magnet  dan dapat menarik serbuk besi
yang berada di dekatnya. Magnet yang demikian disebut magnet listrik atau
elektromagnet.
Prosedur Percobaan :
1. Menyiapkan alat dan bahan
2. Membuat kumparan dengan melilitan kawat tembaga pada paku sebanyak 10
lilitan
3. Merangkai kedua ujung kawat pada baterei dan melekatkan dengan selotif

4. Mendekatkan kumparan berinti besi (Paku) yang sudah dialiri arus listri ke
paku kecil
5. Ulangi kegiatan no. 2 dan 3 dengan jumlah lilitan kumparan yang berbeda (5
dan 15 lilitan)
6. Catat hasil pengamatan kalian .

Pertanyaan :

 Adakah pangaruh jumlah lilitan terhadap kekuatan magnet…? Jelaskan

Anda mungkin juga menyukai