Anda di halaman 1dari 11

Soal Post Test dan Pre Test

Organ dan Mekanisme Pernapasan

C4 (Analisis)
1. Seorang siswa disuruh oleh gurunya untuk menghitung kemampuan bernapas
anggota keluarga di rumah. Data yang diperoleh sebagai berikut!

(Sumber: https://buku-on-line.com/blog/category/biologi/page/2/)
Berdasarkan hasil pengamatan tersebut dapat dianalisis dan disimpulkan bahwa
kecepatan pernapasan dipengaruhi oleh faktor? Jelasakan?
2. Dodi sedang menghitung jumlah inspirasai dan ekspirasi dalam hitungan 1 menit.
Sambil melakukan hal tersebut ia berpikir apa yang menyebabkan udara bisa
masuk ke dalam paru-paru. Analisalah kejadian tersebut berdasarkan teori yang
pernah kamu ketahui!
3. Jelaskan mekanisme inspirasi pada proses pernapasan manusia saat diafragma?
Jelaskan!
4. Berikut adalah gambar penguji adanya CO2 dalam udara pernapasan X.
Keterangan X = udara ekspirasi masuk.
1 2 3 4

(Sumber: https://www.tigaserangkai.com/id/?p=3582)
Susunan perangkat penguji adanya CO2 dalam udara pernapasan yang benar
adalah? Berikan penjelasannya?

C5 (Evaluasi)
5. Proses apakah yang mendasari terjadinya respirasi?
6. Apakah yang dimaksud dengan volume udara residu?
7. Apakah Fungsi Silia dan selaput lendir pada rongga hidung?
8. Paru-paru dibungkus oleh dua selaput yang dinamakan? Jelaskan!

C6 (Mencipta)
9. Buatlah gambar tentang mekanisme proses pernapasan dada dan perut, serta
berikan penjelasannya?
10. Gambarlah organ-organ pernapasan beserta keterangan dan fungsinya masing-
masing pada buku gambar!
Rubrik Penilaian Ranah Kognitif pada Pretest dan Posttest
Tabel 19. Rubrik Penilaian Ranah Kognitif pada Pretest dan Posttest
Organ dan Mekanisme Pernapasan

Soal nomor 1
Seorang siswa disuruh oleh gurunya untuk menghitung kemampuan bernapas
anggota keluarga di rumah. Data yang diperoleh sebagai berikut!

Berdasarkan hasil pengamatan tersebut dapat dianalisis dan disimpulkan bahwa


kecepatan pernapasan dipengaruhi oleh faktor? Jelasakan?
No
Deskripsi Skor
.
1 Jika lembar jawaban kosong 0
Jika jawaban salah, baik menggunakan bahasa yang benar
2 1
atau tidak
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menjelaskan secara
3 2
singkat dengan menggunakan bahasa kurang baik
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menjelaskan secara
4 3
singkat dengan menggunakan bahasa baik dan benar
Jika jawaban benar dapat menjelaskan tabel tersebut secara
5 4
lengkap dengan menggunakan bahasa baik
Jawaban benar yakni:
Usia
Dari data tersebut menunjukkan bahwa kecepatan pernapasan
dipengaruhi oleh usia, Selain itu, kecepatan pernapasan juga
dipengaruhi oleh jenis kelamin, berat badan, dan aktivitas.

Soal nomor 2
Dodi sedang menghitung jumlah ia melakukan inspirasai dan ekspirasi dalam
hitungan 1 menit. Sambil melakukan hal tersebut ia berpikir apa yang
menyebabkan udara bisa masuk ke dalam paru-paru. Analisalah kejadian
tersebut berdasarkan teori yang pernah kamu ketahui!
No
Deskripsi Skor
.
1 Jika lembar jawaban kosong 0
Jika jawaban salah, menggunakan bahasa yang baik dan
2 1
benar atau kurang baik.
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menjelaskan secara
3 2
singkat dengan menggunakan bahasa kurang baik
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menjelaskan secara
4 3
singkat dengan menggunakan bahasa baik dan benar
Jika jawaban benar dapat menjelaskan tabel tersebut secara
5 4
lengkap dengan menggunakan bahasa baik
Jawaban benar yakni:

Karena udara akan bergerak dari tekanan tinggi ke tekanan


lebih rendah.

Soal nomor 3
Terjadinya inspirasi pada proses pernapasan manusia saat diafragma? Jelaskan!
No Deskripsi Skor
.
1 Jika lembar jawaban kosong 0
2 Jika jawaban salah dengan menggunakan bahasa yang baik 1
atau tidak.
3 Jika jawaban benar, namun hanya dapat menyebutkan kondisi 2
diafragma tanpa memberikan penjelasan dengan
menggunakan bahasa kurang baik
4 Jika jawaban benar, dapat menyebutkan kondisi diafragma 3
tanpa namun penjelasannya kurang tepat dengan
menggunakan bahasa baik dan kurang benar
5 Jika jawaban benar, dapat menyebutkan kondisi diafragma 4
dan penjelasannya secara lengkap dengan menggunakan
bahasa baik dan benar
Jawaban benar yakni:

Mendatar, tulang rusuk dan dada terangkat


Pada saat melakukan inspirasi, diafragma berkontraksi
(mendatar) dan otot antartulang rusuk juga berkontraksi,
sehingga tulang rusuk terangkat. Akibatnya, rongga dada
membesar dan volume membesar sehingga tekanan rongga
dada menurun lebih kecil daripada tekanan udara di luar. Oleh
karena itu udara luar masuk ke dalam paru-paru.

Soal nomor 4
Berikut adalah gambar penguji adanya CO2 dalam udara pernapasan X.
Keterangan X = udara ekspirasi masuk.
Susunan perangkat penguji adanya CO2 dalam udara pernapasan yang benar
adalah? Berikan penjelasannya?
No
Deskripsi Skor
.
1 Jika lembar jawaban kosong atau salah 0
Jika jawaban salah dengan menggunakan bahasa yang baik atau
2 1
tidak.
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menyebutkan susunan
3 perangkat penguji adanya CO2 dalam udara pernapasan tanpa 2
memberikan penjelasan dengan menggunakan bahasa kurang baik
Jika jawaban benar, dapat menyebutkan susunan perangkat penguji
4 adanya CO2 dalam udara pernapasan namun penjelasannya kurang 3
tepat dengan menggunakan bahasa baik dan kurang benar
Jika jawaban benar, dapat menyebutkan susunan perangkat penguji
5 adanya CO2 dalam udara pernapasan dan penjelasannya secara 4
lengkap dengan menggunakan bahasa baik dan benar
Jawaban benar yakni:

1 dan 2
Udara yang dikeluarkan oleh tubuh mengandung karbon dioksida
dan jika masuk pada air kapur akan mengubah air kapur menjadi
keruh. Pada perangkat 1 dan 2, salah satu pipa yang ditiup oleh X
masuk ke dalam air kapur, sedangkan pipa yang lain tidak. Hal
tersebut dapat menunjukkan bahwa udara yang masuk ke dalam air
kapur akan menyebabkan air menjadi keruh. Artinya, udara
pernapasan tersebut mengandung karbon dioksida. Adapun tabung
yang tidak masuk pada air kapur tidak menimbulkan efek apapun.
Pada perangkat 3, udara pernapasan tidak ada yang masuk ke dalam
air
kapur akibatnya air kapur tidak ada yang berwarna keruh. Hal
tersebut tidak dapat menunjukkan pengaruh pada variabel terikat.
Pada perangkat 4, udara pernapasan masuk ke dalam air kapur
semuanya, akibatnya air kapur akan keruh semuanya. Hal tersebut
juga tidak dapat menunjukkan perbedaan perlakuan pada variabel
terikat.

Soal nomor 5
Proses apakah yang mendasari terjadinya respirasi?
No
Deskripsi Skor
.
1 Jika lembar jawaban kosong 0
Jika jawaban salah bahasa yang digunakan baik dan benar atau
2 1
tidak
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menjelaskan secara
3 2
singkat dengan menggunakan bahasa kurang baik
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menjelaskan secara
4 3
singkat dengan menggunakan bahasa baik dan benar
Jika jawaban benar dapat menjelaskan tabel tersebut secara
5 4
lengkap dengan menggunakan bahasa baik
Jawaban benar yakni:

Respirasi tidak sama dengan breathing/bernafas. respirasi adalah


reaksi kimia yang terjadi di semua sel hidup, termasuk tumbuhan
dan hewan. ini merupakan proses pelepasan energi dari glukosa
sehingga semua proses kimia lain yang diperlukan untuk
kelangsungan hidup bisa berjalan.

Soal nomor 6
Apakah yang dimaksud dengan volume udara residu?
No
Deskripsi Skor
.
1 Jika lembar jawaban kosong 0
Jika jawaban salah bahasa yang digunakan baik dan benar
2 1
atau tidak
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menjelaskan secara
3 2
singkat dengan menggunakan bahasa kurang baik
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menjelaskan secara
4 3
singkat dengan menggunakan bahasa baik dan benar
Jika jawaban benar dapat menjelaskan tabel tersebut secara
5 4
lengkap dengan menggunakan bahasa baik
Jawaban benar yakni:

Udara residu (UR) adalah udara yang masih tersisa dalam


paru-paru setelah ekspirasi tersisa dala paru-paru setelah
ekspirasi maksimal jumlah volume ± 1000 cc.

Soal nomor 7
Apakah Fungsi Silia dan selaput lendir pada rongga hidung?
No
Deskripsi Skor
.
1 Jika lembar jawaban kosong 0
Jika jawaban salah tanpa memberikan penjelasan
2 1
menggunakan bahasa yang benar atau tidak
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menjelaskan secara
3 2
singkat dengan menggunakan bahasa kurang baik
Jika jawaban benar, namun hanya dapat menjelaskan secara
4 3
singkat dengan menggunakan bahasa baik dan benar
Jika jawaban benar dapat menjelaskan tabel tersebut secara
5 4
lengkap dengan menggunakan bahasa baik
Jawaban benar yakni:

Untuk menyaring kotoran yang masuk bersama udara yang


dihirup, mendeteksi bau, dan mengatur suhu udara
pernapasan.

Soal nomor 8
Paru-paru dibungkus oleh dua selaput yang dinamakan? Jelaskan!
No
Deskripsi Skor
.
1 Jika lembar jawaban kosong 0
Jika jawaban salah tanpa memberikan penjelasan
2 1
menggunakan bahasa yang benar atau tidak
Jika jawaban salah namun memberikan penjelasanyang salah
3 2
menggunakan bahasa yang benar atau tidak
Jika jawaban benar namun tanpa memberikan penjelasan,
4 3
menggunakan bahasa yang benar atau tidak
Jika jawaban benar dan mampu memberikan penjelasan secara
5 4
benar dan tepat menggunakan bahasa yang benar atau tidak
Jawaban benar yakni:

Pleura
Nama selaput yang membungkus paru-paru adalah
pleura.Selaput ini berisi cairan getah bening yang berfungsi
sebagai minyak pelumas untuk memudahkan gerakan paru-
paru.Bronkus adalah cabang trakea yang ada di paru-paru,
alveolus adalah gelembung paru-paru, trakea adalah batang
tenggorok.

Soal nomor 9
Buatlah gambar tentang mekanisme proses pernapasan dada dan perut, serta
berkan penjelasannya?
No Deskripsi Skor
.
1 Jika lembar jawaban kosong 0
2 Jika jawaban salah dengan menggunakan bahasa yang baik 1
atau tidak.
3 Jika jawaban mampu membuat gambar meski tidak 2
menyertakan penjelasannya, menggunakan bahasa yang benar
atau tidak
4 Jika jawaban mampu membuat gambar meski penjelasannya 3
tidak lengap, menggunakan bahasa yang benar atau tidak
5 Jika jawaban mampu membuat gambar dan penjelasan secara 4
benar dan tepat, menggunakan bahasa yang benar atau tidak
Jawaban benar yakni:

Gambar

Soal nomor 10
Gambarlah organ-organ pernapasan beserta keterangan dan fungsinya masing-
masing pada buku gambar!
No
Deskripsi Skor
.
1 Jika lembar jawaban kosong atau salah 0
Jika jawaban salah dengan menggunakan Bahasa (gambar)
2 1
yang baik atau tidak.
3 Jika jawaban mampu membuat gambar dengan baik meski 2
keterangnnya terbalik, menggunakan bahasa yang benar atau
tidak
Jika jawaban mampu membuat gambar beserta keterangnnya
4 meski tidak dicantumkan fungsi-fungsinya, menggunakan 3
bahasa yang benar atau tidak
Jika jawaban mampu membuat gambar beserta keterangannya
5 dan fungsinya secara lengkap, menggunakan bahasa yang 4
benar atau tidak
Jawaban benar yakni:

Gambar
Adaptasi dari (Asmawi, 2001)

Anda mungkin juga menyukai