Anda di halaman 1dari 43

LAPORAN

MEMBUAT SERVER PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN


MOODLE PADA OS UBUNTU
Disusun sebagai syarat untuk mengikuti Sidang Praktik Kerja Lapangan
Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan
Tahun Pelajaran 2020/2021

Disusun Oleh :
NAMA : VIONA ROHALI
NIS : 19201641
KOMP. KEAHLIAN : TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

PIMPINAN CABANG MUHAMMADIYAH LEMAHABANG

SMK MUHAMMADIYAH LEMAHABANG

TERAKREDITASI A

NDS: 4202170007NSS:322021706001NPSN:20244688

JL.KH AHMAD DAHLAN NO.1 LEMAHABANG

TELP /FAX.(0231)637425 KAB.CIREBON

Website: www.smkmlacirebon.sch.id Email: smkmla_crb.co.id


LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH

Dengan mempertimbangkan kesesuaian isi laporan, struktur penulisan dan


kelengkapan dengan maksud dan tujuan pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan
Siswa maka dengan ini Laporan Praktek Kerja Lapangan Siswa dinyatakan sah
dan dapat dipergunakan sebagai mana mestinya oleh setiap pihak yang
berkepentingan

Ditetapkan di : Cirebon,
Pada Hari/Tanggal :
Menyetujui,

Kepala Program Studi Guru Pembimbing,

Komara Setio Darman, S.T. Hadi Permana, S.Kom


NBM. 108 4 985 NBM. 115 0 062

Mengetahui,

Kepala Sekolah Ketua Pelaksana

Mohamad Ruspandi, S.Pd.I. Sarah Indah Apriliyanti S.Pd.


NBM. 113 6 355 NBM. 125 2 386

ii
LEMBAR PENGESAHAN INDUSTRI

Dengan mempertimbangkan kesesuaian isi laporan ini dengan maksud dan


tujuan pelaksanaan praktik kerja lapangan pada perusahaan kami, maka dengan ini
laporan kerja praktik dinyatakan sah dan dapat digunakan sebagai mana mestinya
oleh setiap pihak yang berkepentingan.

Ditetapkan di : Parahyangan Computer Cirebon

Pada hari/tanggal : .................................

Mengetahui,

Pimpinan /Kepala Manager Pembimbing

Thomas Saputra Agus Suryana


LEMBAR PENGESAHAAN PENGUJIAN

Laporan ini telah dipertahankan dihadapan sidang panitia ujian laporan


prakerin jurusan Teknik Komputer dan Jaringan

Ditetapkan di : Cirebon,
Pada hari/tanggal :

Panitia Ujian
Ketua Sekretaris

Sarah Indah Apriliyanti, S.Pd. Isna Kholidazia, S.Pd.


NBM : 125 2 386 NBM : 125 1 933

Dewan Penguji
Penguji

iv
MOTTO PENULIS

“ Jadikan kegagalan sebagai sebuah pembelajaran hidup karena kegagalan


menjadi bukti bahwa kita sudah berani “
KATA PENGANTAR

Penulis Selalu Bersyukur Kepada Allah Yang Maha Esa karena Limpahan
Rahmat, Hidayah dan Inayah-Nyalah Laporan Kerja Praktik Lapangan ini dapat
tersusun. Shalawat serta salam Semoga Senantiasa tercurah terhadap Nabi
Muhammad Sholallohu a’laihi Wa Sallam semoga senantiasa mempelajari dan
Istiqomah dalam mengamalkan Sunah-sunah beliau.
Selanjutnya,dalam laporan ini penulis tuangkan apa yang ia peroleh tentang
segala hal yang berkaitan dengan judul Praktik kerja lapangan baik yang ia
dapatkan selama pelaksanaan dilapangan maupun informasi yang diperoleh
melalui sumber-sumber tertulis. Lebih baik itu, dalam laporan ini pun penulis
berusaha menyajikan analisis pengerjaan antara teori dan praktik yang dilakukan
baik oleh penulis sendiri maupun oleh narasumber di lokasi PKL.
Penulis menyadari bahwa itu semua bukanlah hasil kerja penulis
pribadi,melainkan sangat banyak pihak yang terlibat didalamnya. Oleh sebab itu,
dalam pengantar ini, penulis persembahkan penghargaan dan terimakasih setinggi-
tingginya kepada:
1. Ibu dan Bapak tercinta atas dorongan baik moral maupun material
terhadap penulis dalam menuntut ilmu sebagai bekal penulis dimasa
depan.
2. Bapak Muhammad Ruspandi S.Pd.I selaku kepala sekolah SMK
Mumammadiyah Lemahabang.
3. Bapak Sarah Indah Apriliyanti S.Pd. sebagai ketua pelaksanaan PKL
SMK Muhammadiyah Lemahabang.
4. Bapak Komara Setio Darman, S.T. selaku Bapak Kepala program
yang telah membuat prakerin menjadi lancar.
5. Bapak Thomas Saputra selaku pemimpin perusahaan atas ijin yang
diberikan.
6. Bapak Hadi Permana S.Kom. Sebagai pembimbing laporan.
7. Bapak Agus suryana selaku pembimbing industri.
8. Semua pihak yang terlibat dalam pelaksanaan PKL dari awal hingga
tuntas.

ii
Akhirnya dengan segala kerendahan hati,penulis mengharap kritik dan
saran dari semua pihak demi perbaikian keilmuan dan keterampilan penulis terkait
apa yang termuat dari laporan ini.

Penulis

Viona Rohali

iii
DAFTAR ISI

Contents
LAPORAN................................................................................................................i

MEMBUAT SERVER PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MOODLE


PADA OS UBUNTU................................................................................................i

LEMBAR PENGESAHAN SEKOLAH.................................................................ii

LEMBAR PENGESAHAN INDUSTRI................................................................iii

LEMBAR PENGESAHAAN PENGUJIAN..........................................................iv

MOTTO PENULIS...................................................................................................i

KATA PENGANTAR.............................................................................................ii

DAFTAR ISI...........................................................................................................iv

DAFTAR GAMBAR..............................................................................................vi

BAB I.......................................................................................................................2

PENDAHULUAN...................................................................................................2
1.1 Latar Belakang.........................................................................................................................2
1.2 Landasan Hukum.....................................................................................................................2
1.3 Tujuan dan Manfaat.................................................................................................................4

BAB II......................................................................................................................5

GAMBARAN UMUM LOKASI PKL....................................................................5


2.1 Sejarah Perusahaan..................................................................................................................5
2.2 Visi dan Misi Perusahaan.........................................................................................................6
2.3Stuktur Organisasi Perusahaan..................................................................................................6
2.4 Aturan Jam Masuk...................................................................................................................7
2.5 Aturan Berbusana.....................................................................................................................7
2.6 Uraian Tugas ( Job Description ).............................................................................................8

BAB III....................................................................................................................9

iv
TINJAUAN TEORITAS DAN PENGERJAAN.....................................................9
3.1 Pengertian Ubuntu....................................................................................................................9
3.2 Sejarah dan Perkembangan Ubuntu.......................................................................................10
3.3 Jenis – Jenis Ubuntu...............................................................................................................12

................................................................................................................................16
3.4 Kelebihan dan Kekurangan Ubuntu.......................................................................................19
3.5 Cara Install Moodle Ubuntu 18.04.........................................................................................20
\Pemeriksaan server apakah server sudah siap untuk diinstall moodle.......................................27
3.6 Cara Membuat Akun Administrator......................................................................................29

BAB IV PENUTUP...............................................................................................31
4.1 Kesimpulan............................................................................................................................31
4.2 Saran.......................................................................................................................................31

DAFTAR PUSTAKA............................................................................................32

BIOGRAFI PENULIS...........................................................................................33

LAMPIRAN...........................................................................................................34

v
DAFTAR GAMBAR

Gambar 3. 1 Logo Ubuntu.......................................................................................9


Gambar 3. 2 Tampilan deskop pada ubuntu..........................................................10
Gambar 3. 3 Logo Edubuntu..................................................................................12
Gambar 3. 4 Logo Gobuntu...................................................................................12
Gambar 3. 5 Logo Kubuntu...................................................................................13
Gambar 3. 6 Logo Lubuntu....................................................................................13
Gambar 3. 7 Logo Xubuntu...................................................................................14
Gambar 3. 8 Logo JeOs..........................................................................................14
Gambar 3. 9 Tampilan ubuntu mobile pada HP.....................................................15
Gambar 3. 10 Tampilan ubuntu Netbook Edition..................................................16
Gambar 3. 11 Logo ubuntu TV..............................................................................17
Gambar 3. 12 Logo ubuntu for android.................................................................18
Gambar 3. 13 Tampilan MariaDB Configuration..................................................21
Gambar 3. 14 Tampilan Create database...............................................................22
Gambar 3. 15 Tampilan Choose a language..........................................................25
Gambar 3. 16 Tampilan Confirm paths.................................................................26
Gambar 3. 17 Tampilan Choose database driver...................................................26
Gambar 3. 18 Tampilan database settinng.............................................................26
Gambar 3. 19 Tampilan confirm license................................................................27
Gambar 3. 20 Tampilan server checks...................................................................27
Gambar 3. 21 Tampilan installation.......................................................................28
Gambar 3. 22 Tampilan administration account....................................................29
Gambar 3. 23 Tampilan front page settings...........................................................29
Gambar 3. 24 Tampilan Moodle dashboard...........................................................30

vi
2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Pendidikan merupakan suatu proses yang mencakup tiga
dimensi,individu,masyarakat atau komunitas nasional dari individu
tersebut,pendidikan lebih dari sekedar pengajaran yang dapat dikatakan sebagai
suatu proses transfer,transformasi nilai. Tetapi untuk menciptakan pribadi yang
mampu mengikuti perkembangan daya saing di dunia kerja industri dan menjadi
pribadi yang mengetahui etika dalam bekerja dan sikap professional bekerja.

Praktek kerja lapangan(PKL) merupakan salah satu bentuk implementasi


secara sistematis dan sinkron antara disekolah dengan program penguasaan
keahlian yang diperoleh melalui kegiatan kerja secara langsung di dunia kerja
untuk mencapai tingkat keahlian tertentu. Dengan melaksanakan praktik kerja
lapangan seluruh peserta didik dapat mengetahui wawasan yang luas di
perusahaan tersebut dan mengetahui apa yang belum diajarkan didalam proses
pembelajaran disekolah.

Kemampuan akademik sudah tentu didapatkan oleh seorang mahasiswa


pada saat perkuliahan berlangsung. Hal ini dapat dilihat dari indeks prestasi (IP)
yang dimiliki oleh seseorang. Sedangkan kemampuan non-akademik atau softskill
tidak didapat pada saat perkuliahan berlangsung,melainkan melalui kegiatan
diluar kelas seperti organisasi, kepanitian dan sebagainya. Maka dengan alasan
itulah SMK Muhammadiyah Lemahabang menyediakan sarana kerja praktik
untuk melatih softskill serta mengaplikasikan hardskill yang telah didapat dimasa
sekolah.

Laporan ini akan membahas tentang cara membuat server pembelajaran


menggunakan Moodle pada Os Ubuntu.

2
3

1.2 Landasan Hukum


Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan(PKL) dalam rangka Pendidikan
System Ganda (PSG) berdasarkan peraturan perundangan sebagai berikut:

1.2.1 Undang-undang nomor 20 tahun 2003 tentang sistem pendidikan nasional


antara lainmenyatakan:

a) Penyelenggaraan pendidikan dilaksanakan melalui 2(dua) jalur,yaitu


pendidikan sekolah dan jalur pendidikan luar sekolah.
b) Pengadaan dan pendayagunaan sumber daya pendidikan oleh
pemerintah,masyarakat dan atau keluarga peserta didik.
c) Masyarakat sebagai mitra pemerintah bersempatan yang seluas-
luasnya untuk berperan serta dalam penyelengaraan pendidikan
nasional.

1.2.3 PP No.39 tentang peran serta masyarakat dalam pendidikan nasional antara
lain menyatakan:

a) Peran serta masyarakat dapat berbentuk pemberian kesempatan untuk


magang atau latihan kerja
b) Pemerintah dan masyarakat menciptakan peluangyang besar untuk
meningkatkan peran serta masyarakat dalam sistem pendidikan
nasional.

1.2.4 Kemendikbud No.0490/v/1992 tentang sekolah menengah kejurusan yang


menyatakan :kerjasama sekolah menengah kejuruan dengan dunia usaha
terutama bertujuan untuk meningkatkan kesesuaian program sekolah
menengah kejuruan dengan kebutuhan dunia kerja yang dibutuhkan
dengan asas saling menguntungkan.

1.2.5 Kemendikbud no.080/v/1993 tentang kurikulum sekolah menengah


kejuruan yang menyatakan:

a) Menggunakan unit produksi sekolah beroperasi secara profesional


sebagai wahana pelatihan kejuruan.

3
4

b) Melaksanakan sebagai kelompok mata pelajaran kejuruan disekolah


dan sebagai lainnya didunia usaha dan industri.
c) Melaksanakan kelompok mata pelajaran keahlian kejuruan
sepenuhnya dimasyarakat dunia usaha dan industi.

1.3 Tujuan dan Manfaat


Fungsi kerja industri atau pengalaman kerja lapangan adalah sebagai
wahana untuk mempraktekan teori-teori yang diterima di sekolah, untuk
dipraktekan di dunia nyata. Dalam rangka menyiapkan kemampuan dan
pengembangan siswa yang dibutuhkan untuk memasuki lapangan kerja. Pada
dasarnya program prakerin dimaksudkan untuk meningkatkan mutu pada
pendidikan SMK meningkatkan mutu tamatan SMK untuk mencapai Misi SMK.

Tujuan penyelenggaraan prakerin terbagi menjadi dua, yaitu :


1.3.1 Tujuan Umum

1. Menghasilkan tenaga profesional yang memiliki keahlian yaitu tenaga


kerja yang memiliki tingkat pengetahuan keterampilan dan etos kerja
yang sesuai dengan lapangan kerja.
2. Memperkokoh link dan match antar sekolah dan dunia kerja.
3. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan penelitian tenaga
kerja.yang berkualitas profesional.
1.3.2 Tujuan Khusus
1. Mempersiapkan para peserta didik untuk belajar secara mandiri bekerja
secara team dan mengembangkan potensi secara kreativitas sesuai
dengan bakat dan minat.
2. Dapat merasakan secara langsung bagaimana aktifitas yang dilakukan
oleh para tenaga kerja.
3. Meningkatkan kepribadian peserta didik sehingga mampu berinteraksi,
berkomunikasi dan memiliki rasa tanggungjawab serta disiplin yang
tinggi.
4. Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menjadi tenaga
kerja terampil dan produktif dengan tuntutan dunia kerja.

4
BAB II

GAMBARAN UMUM LOKASI PKL

2.1 Sejarah Perusahaan

Gambar 2 1 Parahyangan Computer

Perusahaan ini berdiri pada tahun 1995 di Kota Cirebon dengan nama
“PARAHYANGAN COMPUTER”.Teknologi informasi menempati peranan
utama dalam fenomena bisnis sekarang dan masa depan, sebagai andalan
perusahaan dalam mengantisipasi dan memenangkan persaingan global.
Penggunaan teknologi informasi secara optimal akan menunjang efisiensi dan
efektivitas perusahaan, yang selanjutnya akan meningkatkan kinerjanya dalam era
persaingan global. Kapasitas penyediaan teknologi informasi berbasis komputer
yang akurat akan mempercepat pertumbuhan kapasitas produksi perusahaan
dalam lingkup teknis maupun organisasi.Parahyangan Computeradalah
perusahaan swasta yang bergerak di bidang penjualan Computer, Laptop,
Accessorcomputiser dan jasa service.Pertama kali dipimpin oleh Bapak Yanwar
Saputradengan berjalannya waktu beliau menyerahkan pimpinannya kepada
adiknya yang bernama Reginald Wijayahari demi hari berlalu perusahaan
berjalan dengan semestinya.Saatnya beralih kepemimpinan anak dari bapak
Yanwar Saputratelah dewasa dan sudah mampu memegang kepemimpinan
perusahaan dia adalah bapak Thomas Saputrahingga sekarang. Dan saat ini
Parahyangan Computer telah memiliki 4 cabang yakni AsusCorner, Cortana,
PremierComputerdan Parahyangan ServiceCenter dengan 11 orang karyawan.

5
2.2 Visi dan Misi Perusahaan
2.2.1 Visi :

“Menjadi perusahaan dibidang penjualan peralatan komputer dan


menawarkan jasa service yang mampu bersaing dan tumbuh
berkembang di era modern”

2.2.2 Misi :

1. Penyalur peralatan-peralatan komputer yang terjangkau oleh masyarakat


dengan kualitas mutu, harga dan pasokan yang berdaya saing tinggi untuk
kepuasan konsumen.
2. Menjalin kemitraan kerja sama dengan pemasok dan penyalur yang saling
menguntungkan.
3. Memberikan perhatian lebih untuk konsumen dengan mendengarkan
kritikan konsumen tentang kinerja perusahaan.

2.3Stuktur Organisasi Perusahaan

STRUKTUR ORGANISASI

Parahyangan Computer

OWNER

THOMAS SAPUTRA

KEPALA TOKO TEKNISI MARKETING

1. Agus Suryana 1.Ahmad 1. Priska

2.Heryanto Susilo 2.Eka 2. Sepni


3. Ine Puspita 3. Jihan Almaidah
3. Bambang
4. Suprikin
4. Kris
Gambar 2 2 Struktur Organisasi

6
2.4 Aturan Jam Masuk

Setiap karyawan masuk setiap hari kerja sesuai ketentuan berikut:


a. Senin,masuk pukul 10:00 s.d. 20:00
b. Selasa,masukpukul 10:00 s.d. 20:00
c. Rabu,masuk pukul 10:00 s.d. 20:00
d. Kamis,masuk pukul 10:00 s.d. 20:00
e. Jum’at,masuk pukul 10:00 s.d. 20:00
f. Sabtu,masuk pukul 10:00 s.d. 20:00
g. Ahad, masuk pukul 10.00 s.d. 18.00

2.5 Aturan Berbusana


Setiap karyawan mengenakan seragam sesuai ketentuan berikut

a. Senin : Berpakaian bebas, sopan dan rapih.


b. Selasa : Berpakaian bebas, sopan dan rapih.
c. Rabu : Berpakaian bebas, sopan dan rapih.
d. Kamis : Berpakaian bebas, sopan dan rapih.
e. Jumat : Berpakaian bebas, sopan dan rapih.
f. Sabtu : Berpakaian bebas, sopan dan rapih.
g. Minggu : Berpakaian bebas, sopan dan rapih

7
2.6 Uraian Tugas ( Job Description )

Jabatan Uraian Tugas

Onwer -melakukan rencana terhadap keseluruhan pekerjaan

Kepala toko - Melakukan pekerjaan didalam perusahaan


- Melayana konsumen,menawarkanbarang dan jasa
Marketing - Melakukan pekerjaan didalam perusahaan
- Mengontrol persediaan stok barang
- Melayani konsumen, menawarkan barang dan jasa
Teknisi - Teknisi (PC,printer)
- Memperbaiki kerusakan pada pc dan printer
- Merakit dan menginstal pc baru dan pc service
- Menginstal printer baru dan mengisi tinta
Gambar 2 3 Jabatan dan Tugas Perusahaan

BAB III

TINJAUAN TEORITAS DAN PENGERJAAN


3.1 Pengertian Ubuntu

8
Gambar 3. 1 Logo Ubuntu

Ubuntu merupakan salah satu distribusi linux yang berbasiskan debian dan
didistribusikan sebgai perangkat lunak bebas.Nama ubuntu berasal dari filosofiari
afrika selatan yang berarti ‘kemanusiaan kepada sesama’. Ubuntu dirancang untuk
kepentingan penggunaan pribadi,namun versi server ubuntu jua tersedia, dan telah
dipakai secara luas.
Tujuan dari distribusi Linux Ubuntu adalah membawa semangat yang
terkandung di dalam filosofi Ubuntu ke dalam dunia perangkat lunak.Ubuntu
adalah sistem operasi lengkap berbasis Linux, tersedia secara bebas, dan
mempunyai dukungan baik yang berasal dari komunitas maupun tenaga ahli
profesional.

Ubuntu ditawarkan dalam tiga edisi resmi: Ubuntu Desktopuntuk


komputer pribadi, Ubuntu Server untuk server dan komputasi awan  dan Ubuntu
Core untuk "Internet untuk Segala" perangkat kecil dan robot. Versi baru Ubuntu
dengan dukungan standar dirilis tujuh bulan sekali, sementara untuk versi
dukungan jangka-panjang (LTS) dirilis dua tahun sekali.Rilis terbaru Ubuntu
dengan dukungan standar adalah 19.10 (Eoan Ermine) sementara untuk versi LTS
adalah 18.04 (Bionic Beaver), yang mendapat tambahan jangka waktu dukungan
hingga 10 tahun, tidak seperti versi LTS lain yang mendapat dukungan hingga
lima tahun saja.

Nama Ubuntu berasal dari filosofi dari Afrika Selatan yang berarti


"kemanusiaan kepada sesama" Proyek Ubuntu resmi disponsori oleh Canonical
Ltd.yang merupakan sebuah perusahaan yang dimiliki oleh pengusaha Afrika
Selatan Mark Shuttleworth. Tujuan dari distribusi Linux Ubuntu adalah membawa
semangat yang terkandung di dalam filosofi Ubuntu ke dalam dunia perangkat
lunak.Ubuntu adalah sistem operasi lengkap berbasis Linux, tersedia secara bebas,

9
dan mempunyai dukungan baik yang berasal dari komunitas maupun tenaga ahli
profesional.

Ubuntu adalah sistem operasi populer untuk komputasi awan, dan


dijadikan sistem operasi rujukan bagi OpenStack.

3.2 Sejarah dan Perkembangan Ubuntu

Gambar 3. 2 Tampilan deskop pada ubuntu

Ubuntu adalah salah satu proyek andalan Debian Sasaran awal Ubuntu adalah
menciptakan sistem operasi desktop Linux yang mudah dipakai.Ubuntu
dijadwalkan dirilis setiap 6 bulan sehingga sistem Ubuntu dapat terus diperbarui.

Ubuntu pertama kali dirilis pada 20 Oktober 2004.Semenjak itu, Canonical telah
merilis versi Ubuntu yang baru setiap 6 bulan sekali.Setiap rilis didukung selama
18 bulan untuk pembaruan sistem, keamanan, dan kesalahan (bug). Setiap 2 tahun
sekali (versi xx.04 dengan x angka genap) akan mendapatkan Long Term
Support(LTS) selama 3 tahun untuk desktop dan 5 tahun untuk edisi server.
Namun Ubuntu 12.04 yang dirilis pada April 2012 mendapatkan pembaruan
sistem selama 5 tahun.Perpanjangan dukungan ini bertujuan untuk
mengakomodasi bisnis dan pengguna IT yang bekerja pada siklus panjang dan
pertimbangan biaya yang mahal untuk memperbarui sistem.

Paket-paket software Ubuntu berasal dari paket tidak stabil Debian; Ubuntu
memakai format paket dan manajemen paket Debian (APT dan Synaptic).Paket
Debian dan Ubuntu sering kali tidak cocok.Paket Debian sering kali perlu dibuat
ulang dari source agar dapat dipakai di Ubuntu, begitu juga sebaliknya. Ubuntu
bekerja sama dengan Debian untuk berusaha agar perubahan-perubahan sistem
Ubuntu mengarah kembali ke Debian, tetapi hal ini hampir tak terlaksana. Penemu

10
Debian, Ian Murdock, pernah berkata bahwa paket Ubuntu berpotensi mengarah
terlalu jauh dari Debian. Sebelum setiap rilis Ubuntu, paket-paket diambil dari
paket tidak stabil Debian dan digabung dengan modifikasi Ubuntu.Sebulan
sebelum perilisan, pengambilan paket dihentikan dan kerja selanjutnya adalah
memastikan paket-paket yang sudah diambil bekerja dengan baik.

Ubuntu sekarang dibiayai oleh Canonical Ltd. Pada 8 Juli 2005 Mark
Shuttleworth mendirikan pendirian Ubuntu Foundation dan memberikan
pendanaan awal sebesar US$10 juta. Tujuan dari pendirian yayasan ini adalah
untuk memastikan pengembangan dan dukungan semua versi Ubuntu dapat terus
berjalan.

Pada 31 Oktober 2011, Mark Shuttleworth mengumumkan bahwa Ubuntu 14.04


akan mendukung smartphone, tablet, dan smart TV. Dan desain-desainnya pun
sudah mulai dirancang.

Antarmuka GNOME kembali menjadi GUI default sejak versi 17.10


dirilis,menggunakan GNOME versi 3, sementara Unity masih menjadi GUI
default pada versi sebelumya, termasuk semua versi LTS kecuali 18.04
LTS.Dukungan untuk 32-bit mulai dihentikan mulai versi 18.10

3.3 Jenis – Jenis Ubuntu


1. Edubuntu

11

Gambar 3. 3 Logo Edubuntu


Edubuntu adalah distro Linux yang dirancang untuk dipergunakan dalam
sekolah/ruang kelas. Edubuntu merupakan singkatan dari akronim bahasa
Inggris education Ubuntu, yang terjemahan bebasnya kira-kira: “pendidikan untuk
semua orang”. Edubuntu merupakan varian dari Ubuntu.
Edubuntu lebih dikhususkan untuk memenuhi kebutuhan komputasi
server-workstation.Edubuntu menggunakan aplikasi thin client LTSP, terminal
komputer tanpa disk.
Desktop Edubuntu sendiri masih menggunakan GNOME dan GDM
sebagai display manager-nya. Aplikasi yang disertakan sendiri merupakan
gabungan dari aplikasi-aplikasi GNOME dan KDE, namun diutamakan aplikasi-
aplikasi pendidikan untuk anak umur 6 sampai 18 tahun.
2. Gobuntu

Gambar 3. 4 Logo Gobuntu


Gobuntu merupakan turunan resmi dari sistem operasi Ubuntu yang dikandung
untuk memberikan distribusi yang terdiri sepenuhnya dari perangkat lunak bebas.
Karena Ubuntu sekarang menggabungkan “perangkat lunak bebas hanya” pilihan
installer, proyek Gobuntu itu dianggap berlebihan pada awal 2008.Akibatnya
Canonical membuat keputusan resmi untuk mengakhiri proyek Gobuntu dengan
versi 8.04. Pada bulan Maret 2009, diumumkan bahwa “Gobuntu 8.04.1 adalah
rilis final Gobuntu.Proyek ini telah bergabung kembali ke utama Ubuntu,
sehingga tidak perlu untuk distribusi terpisah”.

3. Kubuntu

12
Kubuntu merupakan varian resmi dari Ubuntu yang
menggunakan KDE sebagai lingkungan Desktop nya, berbeda
dengan Ubuntu yang menggunakan Gnome dan Xubuntu yang
menggunakan Xfce sebagai lingkungan desktop nya. Kubuntu didistribusikan
secara gratis, Kubuntu bisa didapatkan dengan cuma-cuma, baik melalui
media unduh atau ShipIt. Kubuntu berasal dari bahasa bemba yang berarti “Untuk
Kemanusian”.

4. Lubuntu

Gambar 3. 6 Logo Lubuntu


Lubuntu adalah sebuah proyek yang dimaksudkan untuk menghasilkan suatu
turunan resmi dari sistem operasi Ubuntu yang “lebih ringan, lebih sedikit
menggunakan sumber daya dan efisien energi”, menggunakan lingkungan
desktop LXDE.
Desktop LXDE menggunakan window manager Openbox dan dimaksudkan untuk
menjadi sistem yang rendah persyaratan, menggunakan RAM sedikit
untuk netbook, mobile devices dan PC (komputer) tua. Dalam tugas ini Lubuntu
akan bersaing dengan Xubuntu.
Nama Lubuntu adalah kombinasi dari LXDE dan Ubuntu. LXDE adalah
singkatan dari Lightweight X11 Desktop Environment, sedang Ubuntu berarti

13
“perikemanusian terhadap sesama manusia” dalam bahasa Zulu dan
bahasa Xhosa.
5. Xubuntu

Gambar 3. 7 Logo Xubuntu


Xubuntu adalah sebuah distribusi Linux dan varian resmi yang
berbasiskan Ubuntu yang menggunakan lingkungan desktop Xfce.Xubuntu
ditujukan untuk pengguna yang menggunakan komputer dengan kinerja rendah
atau mereka yang mencari lingkungan meja yang lebih efisien pada komputer
dengan kinerja tinggi. Xubuntu dirilis setahun dua kali, mengikuti pola rilis
Ubuntu. Xubuntu menggunakan nomor versi dan nama kode yang sama dengan
Ubuntu, memakai tahun dan bulan rilis sebagai nomor versi.

6. Ubuntu JeOS

Gambar 3. 8 Logo JeOs

JeOS adalah singkatan untuk Sistem Operasi Just Enough yang berlaku untuk
alat perangkat lunak. JeOS mengacu pada sebuah sistem operasi khusus yang
sesuai dengan kebutuhan aplikasi tertentu. Ini bukan generik, satu ukuran cocok
untuk semua sistem operasi sehingga hanya perlu menyertakan potongan-
potongan dari suatu sistem operasi (misalnya, kernel) yang diperlukan untuk
mendukung aplikasi tertentu dan komponen pihak ketiga lain yang terkandung
dalam alat.

14
Hal ini membuat alat yang lebih kecil, dan mungkin lebih aman daripada aplikasi
yang berjalan dibawah penuh tujuan umum OS.

7. Ubuntu Mobile

Gambar 3. 9 Tampilan ubuntu mobile


pada HP

Ubuntu Mobile Internet Device Edition adalah distribusi Ubuntu yang


rencananya beroperasi di platform Intel Mobile Internet Device, komputer
bergerak x86 yang diperkuat prosesor Intel Atom. Ubuntu Mobile rencananya
memakai kerangka kerja GNOME, Hildon, sebagai dasar GUI-nya.

Para produsen perangkat dapat menyesuaikan (kustomisasi) distribusi mereka,


termasuk fitur-fitur seperti Flash, Java, atau antarmuka kustom.

Ubuntu Mobile berhenti dikembangkan pada tahun 2009 dan


penggantinya,Ubuntu for phones, diluncurkan pada tanggal 2 Januari 2013.

8. Ubuntu Netbook Edition

Gambar 3. 10 Tampilan ubuntu


Netbook Edition

15
Ubuntu Netbook Edition ( UNE ) , yang dikenal sebagai Ubuntu Netbook
Remix ( UNR ) sebelum rilis dari Ubuntu 10.04 adalah versi Ubuntu yang telah
dioptimalkan untuk memungkinkan untuk bekerja lebih baik pada netbook dan
perangkat lain dengan layar kecil atau dengan Atom CPU Intel .
UNE yang tersedia mulai dengan Ubuntu release 8.04 ( ” Hardy Heron ” ) . UNE
juga sistem operasi terinstal opsional ( OS ) pada beberapa netbook seperti Dell
Inspiron Mini 10v dan NB100 Toshiba , dan juga berlari pada model populer
seperti Acer Aspire One dan Asus Eee PC Canonical , para pengembang Ubuntu ,
yang bekerja sama dengan Moblin proyek untuk memastikan optimasi untuk
kebutuhan perangkat keras yang lebih rendah dan hidup baterai yang lebih lama.
Dimulai dengan versi 10.10 , Ubuntu Netbook Edition menggunakan desktop
Unity sebagai antarmuka desktop . Antarmuka netbook klasik yang tersedia di
repositori software Ubuntu sebagai opsi. Karena Ubuntu edisi desktop yang telah
pindah ke antarmuka Unity sama dengan edisi netbook , dimulai dengan Ubuntu
11.04 , edisi netbook telah bergabung ke dalam edisi desktop yang.
9. Ubuntu Server
Ubuntu juga menawarkan sistem operasi dalam edisi server . Ubuntu 10.04
Long Term Support ( LTS ) rilis dijadwalkan untuk menerima update terus sampai
April 2015. Dimulai dengan 12,04 dukungan dari varian desktop yang LTS telah
diperpanjang untuk mencocokkan 5 tahun dari server varian . Dukungan jangka
panjang termasuk update untuk mendukung fitur baru dari perangkat keras
komputer terbaru , patch keamanan dan update ke ‘ Ubuntu tumpukan ‘
( infrastruktur komputasi awan ).
Ubuntu 10.04 Server Edition juga dapat berjalan pada VMware ESX
Server , Oracle VirtualBox dan VM , Citrix Systems XenServer hypervisor ,
Microsoft Hyper – V , QEMU , berbasis Kernel Virtual Machine , atau lainnya PC
emulator kompatibel IBM atau virtualizer . Ubuntu menggunakan AppArmor
modul keamanan untuk kernel Linux yang diaktifkan secara default pada paket
perangkat lunak kunci, dan firewall diperluas ke layanan yang umum digunakan
oleh sistem operasi . Rumah dan direktori swasta juga bisa dienkripsi . The 10.04
versi server MySQL 5.1 meliputi , Tomcat 6 , OpenJDK 6 , Samba 3.4 , Nagios

16
3 , PHP 5.3 , Python 2.6 . Banyak dari layanan yang hanya memakan waktu 30
menit untuk mengkonfigurasi .

Ubuntu 10.04 LTS Server mendukung dua arsitektur utama : Intel x86 dan
AMD64 . Edisi server menyediakan fitur seperti file / jasa cetak, web hosting ,
email hosting , dll. Ada beberapa perbedaan antara Ubuntu Server Edition dan
Ubuntu Desktop Edition walaupun keduanya menggunakan repositori apt yang
sama . Perbedaan utama antara dua edisi adalah kurangnya instalasi default
lingkungan X Window di edisi server , meskipun GUI dapat diinstal seperti
GNOME atau Unity ( Ubuntu 11.04 ) , KDE ( Kubuntu 11.04 ) , XFCE ( Xubuntu
11.04 ) , serta lebih sumber daya ekonomis GUI seperti Fluxbox , Openbox dan
Blackbox . Sampai Ubuntu 10.10 , versi kernel yang berbeda. Tapi dalam versi ,
sampai sekarang , tidak ada versi kernel yang berbeda lagi di Server Edition dan
Edisi Desktop . edisi server menggunakan modus layar berbasis karakter interface
untuk instalasi , bukannya proses instalasi grafis .

Ubuntu Server juga dibagikan secara gratis. Pengguna dapat memilih untuk
membayar dukungan konsultasi dan teknis . Sebuah kontrak dukungan tahunan
dengan 9×5 mendukung bisnis jam adalah sekitar $ 750 per server , dan kontrak
yang mencakup 24×7 lebih dari satu tahun biaya $ 1.200.
10. Ubuntu Tv

Ubuntu TV adalah sistemGambar


operasi smart TV yang dikembangkan oleh
3. 11 Logo
ubuntu TV
Canonical, berdasarkan pada sistem operasi Ubuntu dan menggunakan user
interface Unity Hal ini dirancang untuk TV ruang tamu dengan menggunakan
remote control.
Ubuntu TV adalah varian dari distribusi Linux Ubuntu yang dirancang khusus
untuk embedded system diintegrasikan ke televisi. Hal itu disampaikan oleh
Canonical di CES 2012 dengan slogan “TV bagi manusia”.Ubuntu TV

17
ditunjukkan di Mobile World Congress 2012. Ubuntu untuk Android akan
menggunakan Ubuntu antarmuka TV ketika terhubung ke TV. Ubuntu TV akan
didasarkan pada Ubuntu 12.04, kemampuan untuk merekam dan memutar video,
DVD-Video dan dukungan Blu-ray Disc, sentuhan siap-interface kemampuan
untuk mengintegrasikan semua sistem penyiaran terestrial standar dan layanan
juga satelit dan kabel, kemampuan untuk streaming musik, foto dan video dari PC
ke TV dan aplikasi yang dirancang khusus untuk Ubuntu TV.

11. Ubuntu For Android

Gambar 3. 12 Logo ubuntu for


android

Ubuntu untuk Android, saat ini sedang dikembangkan, adalah varian bebas
dan open source Ubuntu dirancang untuk berjalan pada ponsel Android. Hal ini
diharapkan untuk datang pre-loaded pada beberapa ponsel. Sebuah Ubuntu untuk
Android mock-up ditunjukkan di Mobile World Congress 2012. Ubuntu dan
Android berjalan pada waktu yang sama pada perangkat mobile, tanpa emulasi
atau virtualisasi, dan tanpa perlu reboot. Hal ini dimungkinkan karena baik
Ubuntu dan Android berbagi kernel yang sama (Linux).

3.4 Kelebihan dan Kekurangan Ubuntu

Kelebihan Ubuntu

 Open Source (Gratis)


 Update Jelas
 Lebih Kebal Virus

18
 Aplikasi Bawaan Relatif Lengkap
 User Interface yang refresing
 Driver lengkap

Kekurangan Ubuntu

 Perlu adaptasi untuk menggunakannya


 Aplikasi relatif sedikit jika dibandingkan dengan Microsoft Windows
 Kurang cocok digunakan untuk bermain Game

3.5 Cara Install Moodle Ubuntu 18.04


Moodle adalah perangkat lunak open source berbasis web untuk e-learning
atau membuat kelas belajar secara online. Moodle banyak diterapkan di sekolah
dan perguruan tinggi termasuk di Indonesia.

Fitur Moodle antara lain:

19
1. Modern, easy to use interface

2. Personalised Dashboard

3. Collaborative tools and activities

4. All-in-one calendar

5. Convenient file management

6. Simple and intuitive text editor

1.Install Apache

Update Ubuntu terlebih dahulu

Dengan cara:

Install Apache web server dengan cara:

2. Install PHP

3.Install MariaDB

Install MariaDB database

Lalu jika ada pertanyaan jawab dengan Y

20
Konfigurasi MariaDB

Tambahkan konfigurasinya di bawah [mysqld]

Gambar 3. 13 Tampilan MariaDB Configuration

Restart MariaDB

Membuat database untuk Moodle

21
Gambar 3. 14 Tampilan Create database

4.Download Moodle

Download Moodle v3.8

Membuat folder untuk Moodle

Konfigurasi virtual host untuk moodle.defnex.com

22
Masukkan konfigurasi virtual host

Aktifkan virtual host dan restart Apache

5.Install SSL Let’s Encrypt

Download certbot-auto

Reques SSL untuk subdomain moodle.denfnex.com

Install packages, Do you want to continue? [Y/n] Y

Masukkan alamat email

23
Setuju ToS

Persetujuan untuk dikirim informasi mengenai Let’s Encrypt, bias jawab Y atau N

Sertifikasi SSL dibuat mengubah dan menambahkan konfigurasi virtual host


untuk SSL

Kemudian pilih 2 untuk redirect HTTP ke HTTPS

Install SSL untuk moodle.defnex.com selesai

Sertifikasi SLL hanya berlaku selama 90 hari, renew untuk memperbarui


sertifikasi SSL

6.Install Moodle

24
Browse https://moodle.defnex.com

Pemilihan bahasa, Next

Gambar 3. 15 Tampilan Choose a language

Data directory isi dengan /var/www/moodle/data

Gambar 3. 16 Tampilan Confirm paths

Database driver, Type pilih MariaDB (native/mariadb)

25
Gambar 3. 17 Tampilan Choose database driver

Masukkan nama database, user database, dan password database

Gambar 3. 18 Tampilan database settinng

Konfirmasi lisensi, Continue

26
Gambar 3. 19 Tampilan confirm license

\Pemeriksaan server apakah server sudah siap untuk diinstall moodle

Gambar 3. 20 Tampilan server checks

Installation berjalan

27
Gambar 3. 21 Tampilan installation

28
3.6 Cara Membuat Akun Administrator

Gambar 3. 22 Tampilan administration account

Masukkan full site name, Short name for site dan Front page summary

Gambar 3. 23 Tampilan front page settings

Jika berhasil, langsung masuk ke dashboard administrator

29
Gambar 3. 24 Tampilan Moodle dashboard

30
BAB IV PENUTUP

Demikian yang bisa saya paparkan mengenai judul laporan yang berjudul “ Membuat
Server pembelajaran menggunakan Moodle pada OS Ubuntu”. Mohon maaf jika ada
kesalahan yang penulis lakukan dalam membuat laporan ini. Penulis berharap semoga
laporan ini dapat bermanfaat bagi semua yang membacanya.

4.1 Kesimpulan
Adapun kesimpulan dari pembuatan laporan ini :

Ubuntu sebagai sistem operasi open source mempunyai filosofi sebagai perangkat
lunak yang tersedia secara bebas. Ubuntu juga mempunyai kelebihan seperti free,bebas
virus 3D interface sedangkan kekurangannya yaitu koneksi internet masih
membutuhkan plugin yang banyak, fitur standart, serta tidak user frendly.

4.2 Saran
Penulis menyadari bahwa laporan ini belum sepenuhnya sempurna, oleh karena itu
penulis mengharapkan saran-saran dari pembaca agar untuk kedepannya penulis dapat
lebih maksimal dalam membuat sebuah laporan.

31
DAFTAR PUSTAKA
http://blog.unnes.ac.id/widiyanti/2016/02/01/pengertian-ubuntu/

https://blog.cilsy.id/2018/04/pengertian-ubuntu.html

https://www.mangladatech.com/2020/01/pengertian-ubuntu-linux-sejarah-
kelebihan-dan-kukurangan-ubuntu.html

https://musaamin.web.id/cara-install-moodle-di-ubuntu-18-04/

32
BIOGRAFI PENULIS

Nama saya Viona Rohali, saya lahir di Cirebon, 28 Februari


2005 saat ini saya tinggal di desa KubangKarang Kecamatan
Karang Sembung Kabupaten Cirebon. Saya adalah anak dari
seorang ibu yang bernama Rohanah dan ayah yang bernama
Tohali, saya anak dari dua bersaudara, kakak saya bernama
Puji Antosaputra. Dibawah ini riwayat pendidikan saya:

1. PAUD AL-Muzzaki
2. DTA Al-Fattah,
3. SDN 2 KubangKarang
4. MTsN 06 Cirebon
5. SMK Muhammdiyah Lemahabang

Saat ini saya tinggal bersama ibu,ayah dan kakak saya. Cita-cita saya ingin
menjadi pengusaha sukses agar bisa membuka lapangan kerja untuk orang dan
dapat membanggakan kedua orangtua saya.

33
LAMPIRAN

34

Anda mungkin juga menyukai