Anda di halaman 1dari 120

Fikiran Bawah Sedar adalah sebuah kata benda, kerana fikiran juga kata

benda. Sebelum mengenali fikiran bawah sedar maka kita perlu mengenali

terlebih dulu dimana letak fikiran. Sekarang perhatikan tubuh anda, kalau

perlu berdirilah didepan sebuah cermin lalu lihatlah bahagian tubuh mana

yang Tuhan ciptakan diposisi paling atas.

Bahagian tubuh yang posisinya paling atas adalah kepala, tentu ada

sebab mengapa Tuhan meletakkan kepala di bahagian paling atas bukan

di bawah atau di tengah. Dengan posisi di atas maka letak kepala menjadi

jauh lebih baik dan mudah diawasi, bahkan jika kita menaiki motosikal pun

diwajibkan untuk menggunakan topi keledar agar kepala terlindung .

Kenapa kepala yang harus diletakkan pada posisi paling atas, mari kita

hayati isi kepala kita yang ternyata di dalamnya terdapat otak, yang

fungsinya begitu hebat iaitu sebagai tempat untuk melakukan berbagai

aktiviti yang mengawal seluruh fungsi tubuh di bawahnya. Ibarat sebuah

kilang , maka otak adalah pimpinan dari segala aktiviti tubuh. Selain otak,

cuba anda perhatikan di kepala terdapat semua panca indera kita mulai

dari mata, hidung, telinga, perasa lidah dan kulit. Semua bahagian itu
Tuhan letakkan di kepala, begitu indah dan sempurna terhadap diri ini

dengan menempatkan bahagian menerima informasi dari luar iaitu indera

secara berdekatan dan dalam satu bahagian. Kepala hanyalah bahagian

luar yang terlihat, seperti dikatakan tadi bahwa dalam kepala terdapat otak

yang jika kita pelajari susunannya terbahagi menjadi dua bahagian iaitu

otak kiri dan otak kanan. Cuba kita perhatikan secara peratus mana yang

lebih besar?otak kiri atau kanan? tentu besarnya sama, iaitu otak kanan

50% dan otak kiri 50% . Jika besarnya sama maka manakah yang harus

kita sering gunakan?otak kiri kah?atau otak kanan saja? Kerana

kedudukannya seimbang, maka kedua sisi itu harus sama-sama digunakan

Lalu apa isi dari otak kita?

Apa fungsi dari otak kita?

untuk berfikir kan, kalau begitu dalam otak kita terdapat juga fikiran. Atau

dapat saya analogikan dengan sebuah hard disk komputer, jika otak itu

adalah hardwarenya maka fikiran adalah softwarenya. Ketika otak itu

dibahagi menjadi dua bahagian yang sama iaitu otak kiri dan kanan, maka

fikiran dibagi menjadi dua juga iaitu fikiran sedar dan fikiran bawah sedar
dengan pembahagian yang tidak sama iaitu12% untuk fikiran sedar dan

88% untuk fikiran bawah sedar. Kalau begitu mana yang harus lebih sering

kita gunakan untuk berfikir? Tentu yang peratusannya lebih banyak kan,

iaitu fikiran bawah sedar. Kedua bahagian fikiran ini sudah aktif sejak

kepala terbentuk dan otak bekerja, jadi SALAH jika ada pihak-pihak yang

mengatakan dapat mengaktifkan fikiran bawah sedar sebab organ itu

sudah Tuhan aktifkan sejak awal kita terbentuk di dalam kandungan.

Ada juga yang mengatakan sebagai ALAM BAWAH SEDAR, saya anggap

orang yang mengatakan kalimat ini tidak mengerti makna dari bawah sedar

secara benar sehingga mengatakan bawah sedar sebagai sebuah alam.

Jika dari bahasanya, diambil dari bahasa inggris iaitu subconscious-mind,

di situ tersambung menjadi satu bahagian dengan kata mind yang artinya

adalah “A mind is the complex of cognitive faculties that enables

consciousness, thinking, reasoning, perception, and judgement—a

characteristic of human beings, but which also may apply to other life

forms“

 
Jika kita ingin berkenalan dengan bawah sedar maka harus faham benar

apa itu bawah sedar, sebab jika kita salah memahami tentu salah juga

mengenalinya. Ketika ada sebuah kalimat yang mengatakan “memasuki

alam bawah sedar”, ini juga sangat MENYIMPANG, perlu dibenarkan

menjadi “menggunakan fikiran bawah sedar”. Kerana fikiran adalah

sesuatu yang boleh digunakan bukan dimasuki, jadi sangat berbeza makna

dari kondisi yang sebenarnya. Jika fikiran bawah sedar diistilahkan oleh

masyarakat barat, maka dalam masyarakat agama dikenal istilah QALBU,

sedangkan dalam istilah jawa disebut BATIN. Ketiganya mengacu kepada

bahagian yang sama, iaituisi dari otak kita = FIKIRAN khususnya FIKIRAN

BAWAH SEDAR. Istilah tersebut muncul tergantung dari pemahaman yang

diterima selama hidup, jadi jika anda mempelajari Fikiran Bawah Sedar ke

saya pasti bertemu dengan logika-logika ILMIAH sebab saya adalah

pembelajar fikiran .Yang berbeza jika anda mempelajarinya ke Dukun,

paranormal, spiritual dan orang yang tidak jelas background ILMIAHnya

maka pasti anda bertemu dengan hal-hal mistis, klenik dan ritual yang

aneh-aneh.

Mengenali fikiran bawah sedar sama halnya dengan kita mengenali diri

sendiri, lebih mengenal ciptaan Tuhan yang begitu sempurna iaitu


MANUSIA. Ketika sudah mengenali maka tentu dapat kita gunakan potensi

fikiran bawah sedar yang mendekati 90% itu untuk kebaikan hidup, untuk

kesejahteraan hidup, untuk kebijaksanaan hidup dan sebagai modal dalam

menghadapi setiap masalah hidup. Dengan mengenali Fikiran Bawah

Sedar maka kita otomatis mengenal Tuhan, kerana kita merasa lebih dekat

dengan Tuhan sehingga muncul secara otomatis dalam fikiran anda

rumus :

SUKSES = AKU + TUHAN

setiap manusia menginginkan kehidupan yang lebih baik, termasuk anda

yang membaca buku ini tentu juga kan?

Kenalilah fikiran bawah sedar dengan benar, maksimalkan potensinya dan

nikmati kehidupan yang jauh lebih baik. Maka anda boleh mengijinkan saya

untuk menemani dan membimbing anda langkah demi langkah mengenali

fikiran bawah sedar dengan mengklik disini

 
Melatih Fikiran

Sedarilah bahwa kita menciptakan hidup kita dari dalam ke luar. Kerana itu,

usahakan setiap hari kita selalu meluangkan waktu untuk diri sendiri.

Gunakan waktu tersebut untuk merenungkan kehidupan kita dan untuk

menghargai hal-hal besar yang sudah ada. Rencanakan dengan bijak

target masa depan kita. Bermeditasilah dan bersihkan fikiran kita dari

semua fikiran yang tidak perlu, sehingga kita dapat berfokus pada apa

yang kita inginkan bukan yang kita khawatirkan. Dengan begitu, kita akan

menjadi lebih produktif dan memiliki lebih banyak ide. Dan dengan cara itu

pula, kita telah menghormati diri sendiri sekaligus memperkuat citra diri

kita.

Perhatikan fikiran kita


Jika ada fikiran negatif yang melintas, segera hentikan. Kita secara sedar

dapat memilih sebuah fikiran yang lebih baik, lalu kembali fokus pada

fikiran yang baru. Boleh jadi berfikir negatif sudah telanjur menjadi

kebiasaan lama, akibat pengaruh masyarakat di sekitar Kita. Itu tak

menjadi soal, kerana Kita dapat mengubah kebiasaan tersebut dengan

relatif cepat jika Kita memiliki keinginan kuat. Cukup dengan sedar memilih

fikiran yang baru, pada saat fikiran negatif datang — Kita akan terkejut —

kerana dengan cepat kebiasaan berpikir positif sudah menggantikan

kebiasaan lama Kita.

Visualisasikan

Lihat diri Kita sendiri seakan-akan telah memiliki semua yang ingin Kita

capai. Ini membantu Kita untuk tetap fokus dan berada di jalur tepat

menuju tujuan. Hampir semua olahragawan ternama mengisahkan, bahwa

mereka selalu melakukan visualisasi / imajinasi di sela-sela latihan.

Kerana, tubuh tidak boleh membedakan antara sebuah peristiwa yang

benar-benar nyata, atau hanya simulasi dalam fikiran Kita.


Bersyukurlah dan jangan khawatir

Lihatlah di sekeliling Kita. Ada begitu banyak hal indah, salah satu di

antaranya adalah Kita! Kita adalah seorang individu yang luar biasa

terlepas dari situasi Kita saat ini. Jika Kita mungkin saat ini sedang

menghadapi keadaan tersulit, jangan khawatir, kerana itu dimaksudkan

untuk mempersiapkan diri Kita agar berhasil mencapai tujuan-tujuan Kita

kelak. Oleh kerana itu selalu ingat target Kita, dan jangan biarkan semua

itu hilang sebelum KITA berhasil meraihnya.

“Merenungkan dengan baik, adalah bijaksana; Membuat rencana, lebih

bijaksana; Melaksanakannya dengan baik, adalah yang paling bijaksana

dan sekaligus yang paling baik.” Oleh kerana itu, pada kesempatan ini

kami ajak Kita untuk merenungkan, merencanakan sekaligus

melaksanakan perubahan. Terutama dalam melatih dan mengembangkan

kebiasaan berfikir positif, kerana nyata-nyata lebih mendekatkan kita pada

segala kebaikan.

NIAT
Walaupun kita bukan petani, tapi kita pasti tahu bahawa setiap tanaman

perlu masa untuk tumbuh besar dan berbuah. Tiada biji benih yang di

tanam hari ini dan terus tumbuh besok hari.

Niat juga begitu. Niat adalah inti apapun amalan. Dalam doa-doa kita,

dalam afirmasi-afirmasi kita, dalam mentera-mentera kita, dalam meditasi-

meditasi kita. Pasti ada niat.

Di dalam ilmu quantum, niat-niat ini adalah merupakan 'seeds of creation'

atau benih-benih penciptaan. Setiap kali kita berniat, kita sebenarnya

sedang melontar benih-benih penciptaan ini ke ladang quantum alam

semesta. Niat ini akan tumbuh berbuah menjadi matang sebagai hajat

yang kita niatkan.

Persoalannya... Berapa lamakah masa diperlukan? Tidak pasti. Tapi yang

jelas bukan sehari atau dua hari. Tempoh menunggu niat-niat kita untuk

berbuah, inilah yang selalu jadi dilema kerana kebanyakan kita tidak sabar

dan tidak yakin.


Kita harus belajar dari petani. Mereka menanam biji benih tanaman.

Mereka yakin ia akan tumbuh besar dan berbuah, dan mereka sabar

menunggu hasilnya. Seperti itulah permainan di gelanggang Law of

Attraction.

Tanam benih niat, yakin ia pasti tumbuh, dan sabar menunggu!

Mungkin kita sudah sedar... Bahawa setiap kejadian yang kita alami adalah

buah daripada benih-benih niat yang pernah kita tanam sebelum ini.

Bahkan, keadaan kita sekarang ini pun adalah buah daripada benih-benih

niat kita yang lalu. Apa yang kita tanam, itulah kita tuai. Tanam padi tuai

padi. Tanam pisang tuai pisang. Tanam lalang tuai lalang... Cuba kita

renungkan.

Jadi... Hati-hatilah dengan benih-benih niat yang kita tanam. Hampir setiap

masa kita melontarkan niat-niat kita ke ladang energi alam semesta. Alam

semesta tidak memilih pihak, tidak memilih agama kita, tidak memilih kadar
kealiman kita. Benih apapun yang ada lontar ke ladangnya, akan diterima

baik dan ditumbuhkan.

Sama seperti bumi. Benih tanaman apapun ia terima. Ia tidak pkitang siapa

yang menanam. Pencuri atau pak imam, pemabuk atau pendeta, semua ia

layan sama rata.

Prinsip menanam benih niat adalah... Siapa yang menanam awal, dia

menuai awal. Jangan leka ketika senang dan bekelimpahan sehingga lupa

menanam benih-benih niat yang baru untuk persiapan masa depan.

Jangan tunggu waktu-waktu susah baru mula untuk menanam dan

memaksa alam untuk menumbuhkan benih niat kita segera. Sistem alam

tidak bekerja seperti itu.

Apa pelajaran kita bersama pada hari ini?

1. Tanamlah benih-benih niat yang baik dan menguntungkan.


2. Tanamlah seawal mungkin untuk persiapan masa depan.

3. Yakinlah dengan tanaman kita bahawa ia pasti tumbuh berbuah.

4. Sabarlah menunggu. Kita sedang dalam proses menuai hasil tananan

kita, dan itu hal yang pasti. Kemenangan adalah milik orang-orang yang

sabar.

Kita adalah petani-petani kehidupan, yang menanam melalui hati.

Kekuatan Fikiran Bawah Sedar

Manusia memiliki kekuatan yang luar biasa untuk menciptakan maha

karya. Kekuatan terbesar dalam diri manusia itu terdapat pada alam fikiran

bawah sedar yang apabila dapat dikelola, maka menjadi kekuatan yang

luar biasa. Tetapi kita jarang membuktikan kekuatan fikiran tersebut, sebab

kita sering terjebak dalam zone selesa atau kebiasaan tertentu. Sehingga
selamanya tidak dapat mencari kemungkinan yang lebih baik atau

perubahan nasib yang berarti.

Oleh kerana itu, perlu seseorang memiliki target yang lebih tinggi dari

kemampuan yang dirasakan ada sekarang untuk merangsang kekuatan

dalam fikiran tersebut dengan satu hal, komitmen target. Sebab target atau

sasaran baru yang difikirkan itu akan menggerakkan diri seseorang untuk

melaksanakan tindakan. Apalagi jika diyakini target tersebut bakal tercapai,

maka diri kita akan lebih siap menghadapi tantangan yang ada.

Setelah tindakan-tindakan baru yang lebih konstruktif dikerjakan hingga

berulang-ulang, maka tanpa disedari kita sudah banyak melakukan hal-hal

penting hingga kita tiba di zona baru, dimana kita berhasil mencapai target

yang didambakan. Itulah mengapa dikatakan bahwa manusia mempunyai

potensi yang sangat besar dalam fikiran bawah sedar.

Kekuatan fikiran bawah sedar itu dapat dibangkitkan melalui 2 (dua) cara,

iaitu:

autosuggestion dan visualization.


Autosuggestion

Keinginan-keinginan kita merupakan informasi penting untuk fikiran bawah

sedar. Sebab keinginan yang terakam kuat dalam fikiran bawah sedar

merupakan potensi sangat besar yang dapat menjadi daya dorong untuk

menggerakkan diri kita berbuat sesuatu yang luar biasa bahkan di luar

kebiasaan umumnya manusia.

Keinginan yang sangat besar dan terekam dalam fikiran bawah sedar itulah

yang dinamakan autosuggestion. Autosuggestion harus dilakukan dengan

penuh rasa percaya, melibatkan emosi dalam diri, dilakukan penuh

konsentrasi terhadap sesuatu yang positif, dan dilakukan secara terus

menerus atau berulang-ulang. Selanjutnya, fikiran bawah sedar inilah yang

akan mengerakkan semua gerak-gerik tubuh kita semacam elektrik statik

yang memancar dari otak keseluruh organ tubuh. Kekuatan yang

ditimbulkan oleh fikiran bawah sedar itu sangat dahsyat entah digunakan

untuk melakukan perbuatan buruk atau baik, bergantung kepada keinginan

yang dibuat oleh orang tersebut. Kadangkala niat untuk melakukan sesuatu

secara otomatis muncul dari fikiran bawah sedar.


Autosuggestion akan mengetuk kesedaran (heartknock). Kerana dilakukan

berulang-ulang dan rutin, suatu ketika kata-kata tersebut akan menembus

fikiran bawah sedar. Lalu fikiran bawah sedar itupun memompa semangat.

Energi itu dapat dimanfaatkan untuk mewujudkan impian hidup kita.

Mungkin kegiatan autosuggestion ini akan dianggap pelik oleh orang lain.

Tetapi itulah salah satu cara untuk mengubah diri dari dalam. Biasakan

mendengar pola pikir positif , terstruktur dan melakukan kebiasaan-

kebiasaan yang konstruktif.Jadi jangan ragu untuk melakukan budaya-

budaya yang potensial, menumbuhkan optimisme dan kreatifitas.

Ada 6 (P) petunjuk dalam melakukan autosuggestion, yaitu;

Positive : pada saat melakukan autosuggestion, pikirkan hal-hal yang

positif saja.·
Powerful : lakukan dengan penuh keyakinan sebab dapat memberikan

kekuatan untuk berbuat sesuatu yang luar biasa.·

Precise : keinginan yang hendak dicapai harus sudah dapat dideskripsikan,

kerana fikiran bawah sedar hanya boleh menyusun berdasarkan kategori.·

Present Tense: dalam bentuk keinginan saat ini, bukan keinginan di masa

lalu atau akan datang.

Personal : lakukan perubahan positif terhadap diri sendiri terlebih dahulu.·

Potensial : memungkinkan untuk dicapai dalam target waktu yang telah

ditetapkan.

Visualization

Bila kita menginginkan sesuatu maka fikiran bawah sedar akan

menggambarkan apa yang didambakan itu. Dengan cara

memvisualisasikan impian terlebih dahulu, terciptalah banyak sekali karya-

karya spektakuler di dunia ini. Marcus Aurelius Antonius, seorang kaisar


Romawi zaman dahulu mengatakan, Sesuatu yang selalu divisualisasikan

manusia akan mudah terekam dalam fikiran bawah sedar.

Bahkan kekuatan visualisasi tersebut digunakan seseorang untuk

mengganti kemampuan menghafal tulisan dan gambar. Selanjutnya akan

muncul kekuatan fikiran, yang berperanan sebagai penghubung antara jiwa

dengan tubuh. Sehingga tubuhpun ikut bereaksi dengan mengerahkan

seluruh potensi yang sebelumnya tidak pernah digunakan, dalam bentuk

kreatifiti atau tindakan. Menvisualisasikan impian memungkinkan seluruh

impian tercapai oleh fikiran bawah sedar.

Tuhan Yang Maha Pencipta menganugerahkan potensi yang sama besar

kepada manusia. Tidak ada ruginya membayangkan betapa berpotensinya

diri kita untuk mencapai impian-impian.

Berikut ini beberapa langkah dalam memvisualisasikan impian, iaitu:


1.Mendefinisikan impian

Mendefinisikan impian artinya memberikan batasan atau standar akan

impian yang hendak dicapai. Kemudian, gambarkanlah semua impian

seolah-olah Anda sudah sepatutnya meraih impian tersebut. Meskipun

tindakan ini terkesan sederhana, tetapi dari gambaran impian itulah kita

akan mencuba berbuat sesuatu untuk melakukan perubahan dan akhirnya

dapat meraih cita-cita.

2.Menentukan target waktu


Dambakan impian itu terwujud sesuai target yang telah ditentukan, sebab

impian tanpa target waktu hanya akan menjadi mimpi sesaat. Impian

dengan target waktu akan menggerakkan kesedaran untuk tidak segan-

segan melakukan perubahan. Maka mulailah dari berfikir Besar, Mulai dari

Yang Kecil dan Kerjakan Sekarang, Potensi yang kita miliki sebenarnya

sangatlah besar, kelihatannya sangat sayang jika tidak dioptimalkan.

3.Melakukan berulang-ulang

Melakukan ulangan artinya mengkondisikan diri kita untuk lebih sering

ingat akan impian kita. Jika sering ingat, maka perlahan-lahan impian itu

akan tertanam di alam fikiran bawah sedar. Bila pesan sudah diterima oleh

SCM (sub-conscience mind), maka dia akan menggerakkan diri kita untuk
menciptakan keputusan atau menjadikan kita lebih kreatif. Jika impian lebih

sering diimajinasikan ternyata dapat melipatgandakan kekuatan dari fikiran

bawah sedar. Imajinasi yang diulang-ulang ini akan secara tidak langsung

merangsang ilusi akan kenyataan yang luar biasa tentang potensi kita

sebagai umat manusia. Sehingga diri kita akan berusaha keras mencapai

impian yang divisualisasikan. Begitulah seterusnya kekuatan fikiran bawah

sedar bekerja dan dibangkitkan, hingga perubahan besar terjadi dalam diri

kita pada suatu waktu.

Inti dari membangkitkan kekuatan fikiran bawah sedar adalah :

1.Dengan membayangkan, merasakan …apa yang kita inginkan


2.Jangan sekali-kali memikirkan …. bagaimana cara mencapainya

3.Setelah kita dapat membayangkan, merasakan dengan sejelas-jelasnya

lalu berdoa dan dipasrahkanProses membayangkan, merasakan apa yang

kita inginkan adalah proses mencari tahu keinginan kita yang hakiki /

keinginan kita yang sebenar-benarnya kerana pada dasarnya kita/manusia

memiliki sangat banyak sekali

keinginan/kemauan.

Kemauan yang hakiki biasanya mengandung :


rasa takut ….. takut tidak tercapai

rasa passion …. gregetan, nafsu … harus, harus, harus dapat

rasa berani berkorban …. apapun yang terjadi, kita harus dapat

sesuatu yang lebih besar/baik daripada saat ini Kenapa jangan sekali-kali

memikirkan cara mencapainya? Kerana kemauan hakiki tersebut adalah

KEMAUAN. Kemauan adalah kerjaan otak kanan yang berhubungan

dengan imajinasi, angan-angan, cita-cita, gambaran dan rasa. Jadi tidak

perlu logik. Sedangkan kehidupan atau kondisi kita saat ini adalah

REALITAS/LOGIKA/NYATA.

Realitas/logika/nyata adalah kerjaan otak kiri yang berhubungan dengan

angka, hitungan dan urutan. Kerana kita memiliki Kemauan yang

merupakan kerja Otak Kanan, tapi yang memikirkan caranya (logika)

dengan otak kiri. Jadi setelah kemauan yang hakiki kita peroleh, Otak

Kanan akan memberikan signal ke Otak Kiri. Ketika itu otak kiri mulai

bekerja, terjadilah synergy (kerjasama) antara otak kanan dan otak kiri.
HASILNYA …..

kedua volume Otak Kiri dan Kanan akan bertambah dan hasilnya akan

Luar Biasa ….

dari berbagai sumber

Semoga bermanfaat,
Pernah melihat anggota keluarga kita yang wanita (umumnya) begitu

heboh ketika melihat sinetron striping yang lagi tayang di televisi ? Bahkan

sampai menangis, atau marah dan teriak histeris jika tokoh utama hampir

saja terkena bencana. Mengapa mereka boleh seperti itu ? Padahal

mereka mengetahui bahwa yang dilihat hanyalah sebuah cerita saja, bukan

kenyataan.

Itulah contoh sederhana kondisi hipnosa dimana fikiran bawah sedar

mereka aktif, sehingga terbawa emosi dan fokus kepada cerita yang ada

dalam sinetron itu. Konsentrasi mereka yang mebuat gerbang antara fikiran

sedar dan bawah sedar terbuka.  Perhatikan gambar berikut, konsep fikiran

sering digambarkan seperti fenomena gunung es. Bahagian atas adalah

fikiran sedar dan bahagian bawah adalah fikiran bawah sedar.

Lalu bila kita mengetahui, kita berada dalam kondisi di sedar atau bawah

sedar?

 
Harus difahami dulu sifat-sifat dari 2 jenis fikiran ini, kita mulai dari fikiran

sedar dalam bahasa latinnya adalah Conscious.  Sifat utama dari

Conscious kita adalah :

1. Logika, artinya fikiran sedar menggunakan akal dan berfikiran logik, logik

disini sesuai dengan yang sudah diprogram dari awal di fikiran kita. Dan ini

yang hampir dari kita merasakannnya, ketika diminta melakukan sesuatu

pasti memikirkan dulu “hadiahnya”. Kalau hadiah itu belum masuk hitungan

untung, maka kita pasti menolaknya. Padahal belum tentu yang kita pikir

logik mendapat untung merupakan untung yang kecil. Sekali lagi

ini tergantung dari program yang kita terima saat kecil.

2. Berurutan, artinya fikiran sedar bekerja urut dari awal terus ke tengah

kemudian ke akhir. Jadi sebelum mengetahui akhirnya, harus ke tengah

dulu. Padahal sangat mungkin, menuju akhir dengan hanya mengetahui

awalnya ? Benar ?

 
3. Menganalisa, artinya fikiran sedar melakukan banyak analisa mengenai

untung-rugi dari tindakan kita. Contohnya ketika ada perintah berdoa, maka

fikiran sedar sudah menganalisa dan memunculkan pertanyaan, “Bila

berdoanya ?”, “Apa pasti terkabul tuh doa?”, dan sekali lagi analisa ini

berdasar pengetahuan yang diperoleh selama hidupnya.

Komposisi fikiran sedar hanya sekita 12% dari keseluruhan fikiran.

Mengapa Tuhan hanya menciptakan begitu sedikit?Mengapa bukan fifty-

fifty ?

Berikutnya mari kita lihat sifat dari fikiran bawah sedar yang dalam bahasa

latinnya adalah sub-conscious, komposisinya sekitar 88%. Begitu besar,

tetapi kita jarang memanfaatkannya. Padahal Tuhan telah memberikannya

dalam komposisi yang besar. Sifat utama dari fikiran bawah sedar adalah

kebalikan dari fikiran sedar, iaitu:

1. A-Logika, artinya bertindak tanpa perlu berpikir dulu, apa yang diterima

langsung dikerjakan. Sifat ini tentunya berdampak positif maupun negatif.

Tapi, tetap tenang..kerana Tuhan sudah memikirkan hal ini. Jika informasi
yang diterima bertentangan dengan nilai dasarnya, maka informasi itu juga

gagal diterima oleh fikiran bawah sedar.

2. Acak, sifatnya acak..lihat saja jika anda membaca buku, tetapi langsung

membuka awal, kemudian acak saja membukanya, ke halaman manapun

di tengah dan akhir. Ingat kembali, halaman yang terbuka pasti berisi

informasi yang penting untuk kita ketahui. Bagi kita yang acak melakukan

sesuatu, maka fikiran bawah sedar yang terbuka dan siap membantu kita.

3.  Langsung menerima, ini adalah sifat utama dari fikiran bawah sedar,

ketika gerbang bawah sedar terbuka, maka informasi apapun langsung

masuk tanpa dicermati dan dianalisa. Sifat inilah yang perlu kita

kendalikan, bila waktunya kita membuka dan bila waktunya menutup.

Sekarang, anda bayangkan dari sifat bawah sedar ini, begitu “berbahaya”

kan, oleh kerana itu Tuhan menciptakan gerbang atau Area Kritis dalam

beberapa pengertian disebut RAS (Reticular Activating System) agar kita

mampu membuka dan menutup sendiri pintu gerbang bawah sedar kita.
Bayangkan jika gerbang ini selalu terbuka, apa jadinya dunia ini ? Sekali

lagi, ini kesempurnaan ciptaan Tuhan.

Ada 3 cara yang mudah dapat kita lakukan jika ingin berpindah ke state

sub-conscious, iaitu:

1. Konsentrasi (Fokus), dalam melakukan hal apapun cubalah hanya

memikirkan hal itu saja. Lupakan yang

lain saat Anda mengerjakan sesuatu. Maka cuba diingat kembali, saat

anda berkonsentrasi kepada sesuatu hal, maka KEAJAIBAN terjadi.

Contoh, ketika saya sedang berusaha konsentrasi terhadap bahan untuk

UTS pasca sarjana, tetapi saya belum belajar sebelumnya. Dan saya

merasakan seolah-olah ada yang membisiki saya, soal mana saja yang

keluar. Bahkan saya seperti ditunjuki munculnya sebuah file tentang solusi

manual dari handbook dosen saya. AJAIBNYA ketika saya memperhatikan

suara dan ‘pemuncuan” itu, maka hasilnya benar…soal ujian untuk UTS itu
sama persis dengan soal di solusi manual. LUAR BIASA , fikiran bawah

sedar adalah bahagian dari fikiran yang terhubung dengan Alam Semesta.

2. Berpikir bebas dari URUTAN, ketika urutan itu dilanggar, maka fikiran

bawah sedar bekerja dan membantu kita untuk mengerjakan tugas yang

bebas dari urutan seperti membaca buku. Jadi saat membaca buku, anda

boleh membacanya dari awal ke halaman bebas, dan penutupnya. Atau

anda boleh langsung menuju halaman bebas dulu. Itu BEBAS. Hal ini agar

Fikiran Bawah Sedar terasa lebih bebas dan nyaman.

3. Berpikir acak, Mulailah untuk membaca sebuah buku, dengan menuju

halaman sesuai keinginan kita. Tanpa harus dari awal kemudian ke akhir,

boleh ke halaman 70, kembali ke halaman 10, kemudian ke akhir.

Saya sering menganggap fikiran sedar hanya Tool saja yang Tuhan

Ciptakan. Ketika anda ingin membangun sebuah usaha, perhatikan

bahagian kerja dari fikiran. Saat anda bingung mau buka usaha apa?

tanyakan ke fikiran bawah sedar, usaha apa yang cocok dengan


kemampuan kita, Munculkan gambarannya, beri warna yang jelas. Ingat

terima saja apa yang dimunculkkan oleh sub-conscious kita.

Lalu gunakan Tool fikiran sedar kita, untuk menghitung modal, untung-

ruginya dari membuka usaha tersebut.  Ketika menghitung, kita harus

benar, gunakan logika hitungan yang benar. Gunakan Conscious kita untuk

hal seperti ini.

Kemudian ketika sudah ada hitungannya. LAKSANAKAN impian itu,

wujudkan usaha itu, gunakan kembali fikiran bawah sedar kita, mengapa

harus fikiran bawah sedar ? Kerana semua organ tubuh pusatnya

dikendalikan oleh fikiran bawah sedar. Lakukan saja, sesuai perhitungan,

turuti saja, gunakan Imajinasi kita, tanpa harus urut mengerjakannnya.

Misalnya masih memikirkan ijinnya dulu, LANGSUNG saja…Buka dan

Laksanakan..Bebaskan saja kegiatan itu. Dan biarkan FIKIRAN BAWAH

SEDAR membawa KEAJAIBAN.

Semoga bermanfaat
5 Cara Membiasakan Berpikir KREATIF

Berpikir kreatif, slogan ini mungkin sering kita dengar. Hampir di semua

perusahaan menuntut karyawannya berpikir kreatif. Kreatif muncul dengan

lebih mendominankan fungsi otak kanan kita. Masalahnya masih banyak

lembaga pendidikan yang melakukan metode pengajaran hanya dengan

otak kiri. Harus berurutan membacanya, harus sesuai petunjuk..hal ini

sebenarnya membelenggu otak kanan kita.

Berikut ada 5 Teknik untuk membiasakan diri kita BERPIKIR KREATIF :

1. Buanglah Pembunuh Kreativitas dalam diri Anda

Mungkin dari kita sering mendengar atau memikirkan kata-kata ini:

Aku bukanlah orang yang kreatif

Ikutilah aturan-aturannya

Jangan banyak tanya

Jangan bersikap lain daripada yang lain


Jangan berbeza

Hanya ada satu cara

Bersikap seriuslah

Itu tidak logik

Kita tidak ada waktu

Ya sih, Tapi………..

Sering mendengar kata-kata itu, jika YA..anda harus berhati-hati, kata-kata

tersebut akan membunuh kreatifitas dalam diri anda secara perlahan.

Jangan biarkan orang lain menghalangi ide anda seaneh apapun

kedengarannya.

2. Berpikir Kreatif dengan Mengajukan Pertanyaan-pertanyaan yang Tepat

Ada pertanyaan yang mampu merangsang berpikir kreatif anda, berikut

beberapa pertanyaan tersebut:

Mengapa sih harus dikerjakan begini?

Apa sih akar masalahnya?


Apa saja sih persoalan mendasarnya?

Ini mengingatkan aku tentang apa ya?

Apakah lawanya?

Perumpamaan atau lambang apakah yang boleh membantu

menjelaskannya?

Mengapa sih  ini demikian penting?

Bagaimanakah cara tersulit atau paling mahal untuk mengerjakanya?

Siapa ya yang mempunyai perspektif yang lain tentang hal ini?

Bagaimana ya seandainya kita tidak mengerjakanya sama sekali?

3. Kembangkanlah Lingkungan yang Kreatif

Jika anda berada dalam lingkungan kerja, organisasi, atau Tim cuba

kembangkan menjadi lingkungan yang kreatif. Berikut ada beberapa tips

untuk membangun lingkungan menjadi kreatif

Mendorong Kreatifitas

Mengutamakan Kepercayaan diatara para anggota Tim dan Individualitas


Merangkul mereka-mereka yang kreatif

Fokus kepada inovasi, bukan sekedar penemuan

Mengutamakan pilihan-pilihan

Bersedia membiarkan orang MELANGGAR garis batasnya

Menghargai kekuatan Impian

4. Lewatkanlah waktu bersama orang-orang kreatif

Cari teman-teman yang kreatif, ngobrollah dengan mereka. Buka Fikiran

Anda, alias open your mind. Banyak orang mempertahankan prinsipnya

yang salah. Padahal mereka berhadapan dengan orang yang kompeten

dibidangnya. Ingat prinsip, berteman dengan pencuri maka tertular

mencuri. Jika berteman Kreatif maka tertular kratifnya

5. Keluarlah dari Kotak Anda

 
Ini prinsip dasar, “out of the box”. Keluar lah dari KOTAK fikiran yang

membelenggu anda. Keluar dari BATAS fikiran anda. Cuba lakukan latihan

berikut :

1. Bayangkan diri anda terbatas oleh sebuah garis kotak

2. Selalu terbentur ketika ingin melangkah

3. Perhatikan garisnya, beri warna jelas garis itu

4. Perlahan, sekarang cuba hapus garis pembatas KOTAK itu

5. Sekarang perhatikan, diri anda tanpa KOTAK, bebas dan lepas..

Untuk melatih prinsip kreatif silahkan cuba buat garis lurus tanpa

mengangkat sipidol/bolpen anda dari gambar berikut

 
 

Semoga bermanfaat,

Self Hypnosis

Prinsip dasar dari Self Hypnosis adalah “berbicara” dan “memberikan

instruksi” kepada diri kita sendiri. Yang dimaksud dengan “diri kita sendiri”

dalam hal ini adalah “Fikiran Bawah Sedar”. Selanjutnya diharapkan jika

fikiran bawah sedar sudah memahami apa yang kita “instruksi”-kan, maka

fikiran bawah sedar ini akan mempengaruhi tindakan kita di kehidupan

sehari-hari, mengingat kontribusi dari fikiran bawah sedar sangat dominan,

yaitu 88%. Bagaimana ya caranya “berbicara” atau “memberikan instruksi”

kepada fikiran bawah sedar ?


Fikiran bawah sedar memiliki “gerbang”, dan juga memiliki “bahasa”

tersendiri. Oleh karena itu jika kita memiliki kemampuan untuk “membuka”

gerbang ini, dan juga kita mampu berkomunikasi dengan “bahasa” yang

dipahami oleh fikiran bawah sedar, maka kitapun dapat melakukan

pemrograman diri sendiri seperti yang telah dijelaskan di awal.

Jadi prinsip dasar dari Self Hypnosis adalah :

Membuka gerbang fikiran bawah sedar

Berbicara dengan fikiran bawah sedar sesuai dengan “bahasa”

yangdipahaminya.

Dari uraian di atas, maka selanjutnya kita akan mulai berlatih untuk

“membuka” gerbang fikiran bawah sedar, akan tetapi sebelumnya kita akan

berlatih untuk berkomunikasi dengan fikiran bawah sedar terlebih dahulu.

Selanjutnya, kita juga akan mempelajari “pola bahasa” fikiran bawah sedar,

serta elemen-elemen lain yang dapat memperkuat pengertian dari fikiran

bawah sedar.
Latihan untuk berkomunikasi dengan Fikiran Bawah Sedar

Sebelum kita benar-benar membuka gerbang fikiran bawah sedar, maka

marilah kita berlatih terlebih dahulu untuk berkomunikasi dengan fikiran

bawah sedar. Teknik yang kita pergunakan adalah dengan “menyuruh”

fikiran bawah sedar kita untuk melakukan hal-hal yang “tidak normal”,

dimana jika fikiran bawah sedar kita

sudah “mendengarkan” kita, maka hal-hal yang “tidak normal”-pun dapat

dilakukannya dengan mudah.

Latihan 1 - Mengunci Mata

Mari kita tutup mata kita, lalu sekitar 5 detik kemudian kita buka kembali

mata kita, tentu kita dapat melakukannya dengan mudah bukan ! Nah,

sekarang mari kita minta fikiran bawah sedar kita untuk “mengunci” mata
kita, sampai kita benar-benar kesulitan bahkan tidak mampu membuka

mata !

Ikuti langkah-langkah berikut ini :

Tutup mata, fokus merasakan nafas selama 10 detik

Imajinasikan bahwa kita sedang berbicara dengan pribadi kita yang lain,

yaitu fikiran bawah sedar, lalu katakan (dalam hati) :

“Saya perintahkan agar mata saya terkunci dengan sangat kuat … (sambil

kita bayangkan ada lem yang sangat kuat melumuri mata kita) …. sangat

rapat … sangat kuat ….. bahkan semakin saya mencoba untuk membuka

…. Makin kuat saya mencoba, maka mata saya justru semakin terkunci

lebih kuat lagi ….” Lalu katakan (dalam hati) secara berulang-ulang, tanpa

jeda : “Mata saya terkunci …. mata saya terkunci …. mata saya terkunci

…..”

Dan sambil terus mengatakan “mata saya terkunci”, kita boleh mulai

mencuba untuk membuka mata kita. Jika mata kita terasa terkunci, maka
artinya kita sudah berhasil untuk memberikan perintah kepada fikiran

bawah sedar. Sebaliknya jika mata kita masih dapat dibuka dengan

mudah, maka apa yang kita katakan belum dapat “menembus” fikiran

bawah sedar.

Jika mata kita terkunci, maka cara menormalkannya juga menggunakan

cara yang sama, yaitu dengan memberikan instruksi sebaliknya kepada

fikiran bawah sedar. Misalkan dengan mengatakan : “Mata … kamu saya

perintahkan agar normal kembali dan dapat dengan mudah saya buka”

Latihan 2 – Melemaskan Tubuh

Latihan ini ditujukan untuk membuat tubuh kita rileks total, sehingga benar-

benar tidak dapat kita gerakkan sedikitpun juga. Nah, sekarang mari kita

minta fikiran bawah sedar kita untuk membuat kita memasuki relaksasi fisik

total, karena ketika fisik kita benar-benar rileks total, maka saat itulah

gerbang fikiran bawah sedar mulai “terbuka”.


Ikuti langkah-langkah berikut ini :

Tutup mata, fokus merasakan nafas selama 10 detik

Imajinasikan bahwa kita sedang berbicara dengan pribadi kita yang lain,

yaitu fikiran bawah sedar, lalu katakan (dalam hati) :

“Saya perintahkan agar tubuh saya dari mulai ujung kepala sampai dengan

ujung kaki …. memasuki relaksasi total ....” [Kita tambahkan dengan

imajinasi seakanakan ada getaran energi yang merambat dengan halus

dari ujung kepala ke ujung kaki]

“Mata saya sangat rileks, leher saya sangat rileks … tangan & kaki saya

sangat rileks …. bahkan fikiran saya juga sangat rileks ….” [Kita

tambahkan imajinasi seakan-akan seluruh tulang-tulang kita lepas,

sehingga tubuh kita benar-benar lemas tanpa daya]

Lalu katakan (dalam hati) secara berulang-ulang, tanpa jeda : “Tubuh saya

lemas …..tubuh saya rileks …..”


Dan sambil terus mengatakan “tubuh saya lemas … tubuh saya rileks …”,

kita boleh mulai mencoba untuk menggerakkan tubuh kita. Jika tubuh kita

benarbenar diam sempurna, maka artinya kita sudah berhasil untuk

memberikan perintah kepada fikiran bawah sedar. Sebaliknya jika tubuh

kita masih dapat digerakkan dengan mudah, maka apa yang kita katakan

belum dapat “menembus” fikiran bawah sedar.

Jika tubuh kita sudah benar-benar lemas, maka cara menormalkannya juga

menggunakan cara yang sama, yaitu dengan memberikan instruksi

sebaliknya kepada fikiran bawah sedar. Misalkan dengan mengatakan :

“Mata, tangan, kaki, dan tubuh … kamu saya perintahkan agar normal

kembali dan dapat dengan mudah saya buka”

Catatan :

Kedua latihan di atas harus benar-benar dilatih sampai anda dapat dengan

mudah melakukannya.
Latihan Relaksasi

Selanjutnya kita akan memasuki latihan relaksasi yang lebih serius, dimana

latihan ini adalah bahagian dari Self Hypnosis yang akan kita lakukan,

tepatnya bahagian awal dari Self-Hypnosis.

Secara utuh Self Hypnosis akan terdiri dari 3 bahagian utama, yaitu :

Relaksasi

Pemrograman diri

Pengakhiran

Relaksasi

Silakan duduk bersandar di tempat yang nyaman, misalkan di sofa,

lakukan secara pribadi dengan kondisi lingkungan yang tenang, matikan

handpone anda ! Niatkan untuk menghentikan seluruh aktivitas dalam

beberapa menit. Letakkan tangan secara bebas di atas paha, dan biarkan

kaki anda lepas bebas pula.


Awal

Pejamkan mata, awasi nafas, berikan perhatian saat menarik dan

menghembuskan nafas. Ucapkan dalam hati : “Saya berniat untuk

memasuki relaksasi …. melepaskan segalanya …. mengistirahatkan tubuh

dan fikiran saya ……” “Setiap tarikan dan hembusan nafas saya membuat

saya memasuki relaksasi yang lebih dalam …. lebih lepas ….”

Relaksasi Mata

“Mata ….. aku perintahkan kamu menjadi sangat santai …. sangat rileks

….. dan sangat malas …… ! Sedemikian malasnya …. sehingga kamu

tidak mau membuka walaupun kamu berkeinginan untuk membuka …..

Bahkan untuk bergerakpun kamu sedemikian malasnya …….. “ [Baca

Script ini berulang-ulang, sampai anda merasakan bahwa mata anda

sudah sangat sangat santai] ……. [Lalu coba anda buka mata, bilamana

sudah terasa berat atau tidak mau terbuka, maka lanjutkan dengan Script

berikut ini]
Relaksasi Leher

“Leher kamu aku perintahkan menjadi sangat santai, malas, dan lemas ….

Sehingga aku sama sekali tidak dapat mengerakkanmu …….. Leher kamu

sangat malas dan lemas, bahkan kau sama sekali tidak berkeinginan untuk

bergerak sedikitpun juga walaupun aku berusaha menggerakkanmu” [Baca

Scriptini berulang-ulang, sampai anda merasakan bahwa leher anda sudah

sangat sangat santai] ……. [Lalu coba anda gerakkan leher anda,

bilamana sudah terasa malas dan tidak mau bergerak sama sekali, maka

lanjutkan dengan Script berikut ini]

Relaksasi Tangan

“Wahai kedua belah tangan dan jari-jemari ….. Kamu saya perintahkan

untuk memasuki relaksasi total, sehingga saat ini juga kau menjadi sangat

malas, lemas, dan tidak berkeinginan sama sekali untuk bergerak,

walaupun aku mencoba untuk menggerakkanmu …….” [Baca Script ini

berulang-ulang, sampai anda merasakan bahwa jari-jari tangan anda

sudah sangat sangat santai dan malas untuk bergerak] ……. [Lalu coba

anda gerakkan tangan dan jari-jari anda, bilamana sudah terasa malas dan
tidak mau bergerak sama sekali, maka lanjutkan dengan Script Relaksasi

berikutnya]

Relaksasi fikiran

“Wahai kedua belah kaki dan telapak kaki ….. kamu saya perintahkan

untuk memasuki relaksasi total, sehingga saat ini juga kau menjadi sangat

malas, lemas, dan tidak berkeinginan sama sekali untuk bergerak,

walaupun aku mencoba untuk menggerakkanmu …….” [Baca Script ini

berulang-ulang, sampai anda merasakan bahwa kaki anda sudah sangat

sangat santai dan malas untuk bergerak] ……. [Lalu coba anda gerakkan

kaki anda, bilamana sudah terasa malas dan tidak mau bergerak sama

sekali, maka lanjutkan dengan Script Relaksasi berikutnya]

Pendalaman

“Saya akan menghitung mundur dari 25 ke 1 bersama hembusan nafas

saya …… dan setiap kali saya menghitung ….. saya akan merasakan

kenyamanan dan ketenangan yang lebih dalam dari sebelumnya …….”

[Lakukan hitungan mundur].


Pemrograman Diri

Nanti di bahagian inilah kita lakukan pemrograman diri. Tetapi karena saat

ini kita belum membahas mengenai pemrograman diri, maka kita gantikan

dengan diam selama lebih kurang 10 menit, sambil menikmati relaksasim

ini.

Pengakhiran

“Saya akan menghitung dari 1 sampai dengan 5, dan pada hitungan ke-5

saya akan bangun membuka mata dalam kondisi yang sangat segar,

sehat, dan positif

“[Mulai lakukan penghitungan secara perlahan-lahan].

Pemrograman Diri

Pemrograman diri merupakan inti dari Self Hypnosis yang dilakukan

setelah kita berada dalam kondisi rileks sempurna. Kondisi rileks sempurna

adalah kondisi dimana gerbang fikiran bawah sedar mulai “terbuka” dan

siap menerima program.


Apa yang dapat kita programkan ?

Apa saja, meliputi seluruh kondisi emosional yang kita inginkan. Mulai dari

ingin sehat, ingin bahagia, ingin berkelimpahan, ingin memiliki motivasi diri

yang tinggi, ingin menambah rasa percaya diri, dll.

Penyusunan program :

Tetapkan satu macam saja tema utama ! Contoh : ingin meningkatkan rasa

percaya diri untuk berbicara di depan umum. Susun skrip yang baik

sehubungan dengan tema utama ini, dengan mematuhi kaedah asas, iaitu :

Gunakan kalimat positif. Sebutkan apa yang anda inginkan, bukan apa

yang anda hindari.

Gunakan kalimat present Tense. Anggap saja anda sudah berada dalam

kondisi dimaksud.

Lakukan pengulangan-pengulangan di kalimat-kalimat pokok yang

berkaitan dengan tema utama.


Pergunakan kalimat-kalimat yang dapat menggugah emosi positif,

mengingat bahwa fikiran bawah sedar sangat peka dengan emosional.

Saat membacakan program tersebut, tambahkan imajinasi, buatlah

imjainasi ini sedemikian detail, seakan-akan anda sudah berada dalam

kondisi dimaksud, sampai dengan anda dapat merasakan emosi positif

(bahagia, bangga, dsb.).

Contoh skrip :

“Saya adalah pribadi yang sangat istimewa …. saya memiliki rasa percaya

diri yang sangat tinggi ….. saya selalu tampil dengan sempurna di depan

umum …. saya memiliki kemampuan untuk presentasi dan berbicara di

depan umum dengan sangat sempurna ….. saya sangat bangga dan

sangat bahagia karena memiliki kemampuan yang sangat luar biasa ini …..

saya adalah pribadi yang sempurna … saya adalah pribadi yang penuh

percaya diri …. saya sangat menyukai tampil di depan umum ….

Berbicara di depan publik ….. saya adalah pembicara yang hebat …..

presenter yang terampil …… saya penuh rasa percaya diri ….. saya pribadi

istimewa …..”
Dibawakan sambil berimajinasi bahwa kita tengah melakukan presentasi

atau berbicara di depan publik dengan penuh rasa percaya diri.

KEMAMPUAN MEMFOKUS FIKIRAN ADALAH MODAL TERBESAR

PEMBANGUNAN DIRI

Salah 1 kualiti pemimpin adalah kemampun melakukan self-motivation,

atau memotivasikan diri sendiri ketika semua orang dan semua keadaan

terlihat begitu menekan.

Mencapai kemampuan self-motivation perlukan kita memahami erti

FOKUS. Kalau kita fokus, maka kita akan abaikan apapun hal-hal yang

tidak perlu dan tidak membantu dalam usaha kita menjayakan suatu niat.

Jika kita sudah FOKUS, automatik kita akan KONSISTEN atau

ISTIQAMAH dalam apa yng kita perjuangkan. Kita gagal untuk konsisten

adalah kerana kita belum fokus. Maka sekali lagi, kemampuan untuk fokus

adalah keutamaan.
Bagaimana melatih fokus yang kuat? Iaitu dengan MEDITASI atau

TAFAKKUR. Ini adalah satu-satunya cara latihan untuk mengawal keliaran

fikiran dan mencipta fokus. Tanpa sikap meditasi dan tafakkur, mustahil

untuk kita mampu mengawal fikiran dan memperolehi fokus.

Meditasi dan tafakkur adalah proses mengawal dan mengarahkan fokus

fikiran. Tidak semestinya dilakukan dengan posisi yoga di mana dua kaki

terlipat ke atas leher. Tidak begitu. Meditasi dan tafakkur itu intinya

MENGARAHKAN dan MEMFOKUSKAN fikiran dalam suatu tempoh masa

secara rutin setiap hari. Gitu jew!

Ada orang meditasi dan tafakkur dengan memanah. Ada pula yang

memandang api lilin selama 20-30 minit. Ada yang memandang ombak

yang beralun. Ada pula dengan zikir. Ada yang dengan mentera. Ada

dengan gerakan badan seperi yoga, taichi, silat dan lain-lain.


Intinya adalah latihan dengan rutin mengawal dan memfokuskan fikiran.

Lain orang lain 'mazhab' , tapi 1 prinsip.

Kemampuan ini nanti yang akan dipraktikkan di dalam field work. Jika kita

fokus maka kita akan mampu melakukan dan mencapai apa saja.

Fikiran kita adalah satu-satunya kuasa yang HIDUP di alam ini, kerana

fikiran itu sendiri adalah penzahiran kuasa rohani dari yang Maha Hidup.

Segala yang kita fikirkan jika diberikan FOKUS yang cukup melalui

KONSISTEN, pasti lambat laun akan mencari jalan untuk terzahir di dunia

fizikal.

Maka sangat rugilah orang-orang yang FOKUS dan KONSISTEN berfikir

perkara-perkara negatif dan tidak bermanfaat buat dirinya sendiri atau

masyarakatnya.

Kita dapat apa yang kita fokus dengan konsisten. Kita tuai apa kita tanam.
Percaya Diri Sepenuhnya

Seringkali jika saya bertemu banyak orang “awam”, dan mereka bertanya

apakah profesi saya, respon mereka akan jawaban saya yang umum

adalah “o..o.. motivator ya? Supaya PD (percaya diri)…seperti…”

Sekarang ini banyak sekali training yang memberitahu cara-cara menjadi

kaya, dan banyak sekali respon setelah ikut workshopnya, merasa tertipu,
atau caranya tidak mungkin, atau malah tidak action, Cuma untuk tahu

saja.

Pertanyaannya, apakah workshop tersebut mengajarkan sesuatu yang

berguna? TENTU SAJA!!. Kerana cara-cara mereka sudah pernah

dilakukan dan boleh. Dan saya termasuk selah satu yang pernah ikuti,

pernah praktek, dan merubah hidup keluarga saya bagaikan bumi dan

langit. Namun, masih banyak juga, rekan-rekan yang setelah ikut

workshop, masih “begitu-begitu” saja, atau “begini-begini” saja.

Apa yang membezakan ?

Jawabnya, “PERCAYA DIRI”..

Percaya diri itu sangat penting dan esensial dalam meraih sukses yang kita

perlukan.

Mengapa Percaya diri itu perlu? 


 

1. Orang yang PERCAYA DIRI adalah orang yang vital, sukses, aktif

dinamis dan melakukan massive action.

Dalam buku 7 habit for highy effective people, dikatakan, habit yang

pertama adalah “proaktif”, lalu di buku berpikir dan berjiwa besar, ciri-ciri

orang sukses adalah bergerak dan melangkah lebih cepat dari orang rata-

rata. Ini cukup menjelaskan mengapa seorang yang PERCAYA DIRI

adalah orang yang mampu meraih sukses lebih dari orang rata-rata pada

umumnya.

 2. Dari pengalaman, seringkali kita terdorong, tergerak oleh orang yang

percaya diri

Salahsatu rahasia sukses dalam hidup adalah sukses dalam komunikasi

dengan manusia, kerana hampir dalam setiap bisnis, kita selalu

berhubungan dengan manusia. Riset menunjukkan bahwa 83% dari semua

penjualan berdasarkan perasaan suka pembeli kepada penjual (NLP, New


Technology of achievement). Banyak orang suka membeli sesuatu kerana

suka dengan penjualnya. Seperti yang banyak saya ceritakan di banyak

training sales baik di bidang asuransi atau network marketing, bahwa

pembeli tidak membeli produk anda, melainkan membeli kerana

kepercayaan dan suka pada diri penjualnya. Dengan kata lain, mereka

sebenarnya sedang memasarkan diri mereka sendiri.

Dan emosi itu menular, seringkali trust terjadi adanya keyakinan yang

terpancar dari kita, bukan kerana konten atau isi percabila kita. Kerana

komunikasi kita yang sesungguhnya adalah 93 % bawah sedar (intonasi

dan bahasa tubuh). Dari penilitian Mehrabian dan Ferris , di dapatkan

komunikasi kita 55% dipengaruhi oleh bahasa tubuh, 38% dipengaruhi oleh

intonasi suara dan hanya 7% dipengaruhi oleh kata-kata atau isinya.

Sedangkan bahasa tubuh dan intonosi suara sebenarnya merupakan

bahasa bawah sedar dari manusia, sehingga 93% komunikasi kita

sebenarnya dipengaruhi oleh bawah sedar kita.

Sehingga seringkali, orang yang percaya diri, mampu meyakinkan orang

dan dan membuat orang mengikuti mereka, bukan kerana mereka pintar
atau isi yang mereka ucapkan, tetapi antusias, emosi yang ditularkan oleh

mereka yang terpancar melalui intonasi suara dan bahasa tubuh mereka.

3. Orang yang PERCAYA DIRI lebih kredibel, boleh dipercaya, dan

berkomitmen

Orang yang percaya diri adalah orang yang berkredibilitas, ia tahu yang

dilakukan oleh dirinya dan ia berkomitmen melakukan hal tersebut, dan

akan menyelesaikan apa yang telah tetapkan. Sehingga orang yang

PERCAYA DIRI adalah orang yang mampu untuk dipercaya dan diberika

tanggung jawab serta disiplin dalam melakukan tugasnya. Mereka bukan

tipe orang yang tergesa-gesa dalam melakukan sesuatu melainkan efektif

dalam menggunakan resources (sumber daya) yang mereka miliki.

4. Orang yang PERCAYA DIRI adalah orang yang selalu bahagia dan lebih

menghargai orang lain dan membahagiakan orang lain.

 
Orang yang PERCAYA DIRI tipe orang yang memiliki kontrol atas dirinya

sendiri dan walaupun ia menerima input dari orang lain, sumber dari

motivasinya berasal dari dirinya sendiri. Sehingga ia lebih boleh

menghargai dirinya sendiri dibandingkan orang pada umumnya.

Orang yang boleh menghargai dirinya terlebih dahulu adalah orang yang

boleh menghargai orang lain apa adanya dan lebih bersimpati dari orang

lain. Kerana, jika ia tidak pernah boleh menghargai dirinya sendiri,

bagaimana ia boleh menghargai orang lain? Jika ia tidak tahu apa itu

membahagiakan dirinya sendiri (dengan pengertian yang tepat),

bagaimana ia boleh membahagiakan orang lain?. Dalam NLP, juga

dikatakan, perlunya kita melakukan teknik NLP pada diri kita, kehidupan

kita dahulu, baru praktekkan kepada orang lain.

5. Orang yang PERCAYA DIRI adalah orang dapat membuat mimpi

menjadi kenyataan.

 
Sebuah keajaiban dari action adalah, sekali anda melakukannya, maka ia

akan seperti bola salju yang akan terus bergulir dan bergulir semakin besar

dan cepat.

Sehingga, kerana mereka action dan konsisten dengan action mereka,

maka mereka mampu untuk melakukan apa yang mereka perlu lakukan

untuk mencapai impian mereka, bahkan lebih cepat dari kebanyakan

orang.

Percaya Diri memampukan orang tersebut untuk action lebih dari orang

umumnya.

5 Rahasia Membuat Sugesti yang Mujarab

Sugesti, satu kata ini sering dianggap suatu yang menakutkan kerana pasti

fikiran kita langsung menghubungkan dengan proses hipnotis yang jahat.

Banyak orang menganggap sugesti adalah suatu kalimat sakti dan hasil

dari ilmu hitam.  Itulah nilai yang tertanam pada fikiran masyarakat kita.
Menganggap sugesti merupakan sesuatu mantra..sehingga jika ada

kalimat ” Dengarkan sugesti saya”…membuat langsung merinding.

Menurut saya, sugesti berasal dari bahasa Inggris iaitu suggestion yang

artinya saranan .  Jadi sugesti adalah saranan yang disampaikan oleh

figur yang memiliki dominansi lebih tinggi sehingga mampu masuk ke

fikiran bawah sedar.

Misalnya dokter kepada pasiennya, lalu seorang kyai kepada

santrinya…………

Agar saran itu mampu menembus gerbang batas fikiran sedar dan bawah

sedar maka harus memenuhi hukum berikut :

5 Hukum Sugesti yang “Mujarab”

1. Menggunakan kata “Bayangkan dan Rasakan”


 

Dua kata sakti diatas merupakan kata yang mudah menembus fikiran

bawah sedar setiap orang, kata bayangkan akan menggali semua memori

dalam fikiran bawah sedar kita.

2. Menghindari kata Jangan

Sifat fikiran yang menolak kata Jangan harus kita waspadai, jika anda

seorang dokter kemudian mengatakan “jangan makan jeroan ya bu”, maka

yang pasien anda terima adalah makan jeroan. Kerana fikiran akan

membayangkan jeroan, iaitukata setelah kata “jangan”

3. Dominasi Figur

Jika anda ingin memberikan sugesti yang mujarab, maka buat diri anda

lebih dari orang yang akan anda sugesti. Misal pakaian anda berbeza,

gaya bicara yang berbeza. Contoh seorang dokter yang memakai jas putih

lebih dominan jika dibanding tanpa memakai jas


 

4. Reaksi Berkebalikan

Pernah mendengar lirik lagu ini “semakin aku mencintaimu semakin ku

menggilaimu”

Ya itu adalah contoh dari hukum reaksi berkebalikan. Semakin A maka

kamu semakin B

5. Pertegas.

Jika anda member sugesti, pertegas waktu mulainya. Contoh :”Mulai

sekarang dan seterusnya, kamu harus belajar lebih baik

Itulah 5 Hukum dasar dalam membuat sugesti yang mujarab

 
Dengan memahami beberapa prinsip diatas, maka kita dapat menyusun

kalimat-kalimat saran ajakan atupun perintah langsung menjadi sebuah

sugesti.

Pernahkah Anda mendengar kata “Sugesti”? Saya yakin Anda sudah

pernah bahkan sering mendengarnya. Dalam kamus bahasa Indonesia,

sugesti selain artinya suatu saran / pendapat juga berarti suatu pengaruh

yang dapat menggerakkan hati orang dan memberikan dorongan atau

motivasi terhadap suatu keyakinan.

Simple bukan ? Kedengarannya memang demikian. Tapi pada prakteknya,

sugesti memiliki makna yang cukup besar dalam ruang lingkup kesehatan.

Pada banyak kasus saya jumpai orang yang sebenarnya sehat, namun ia

mendapatkan self-suggestion (tersugesti oleh dirinya sendiri) bahwa ia

sebenarnya sakit; dan dia  pun benar-benar sakit.

Demikian pula sebaliknya, saya juga beberapa kali menjumpai orang yang

sebenarnya sedang sakit, tapi kerana mendapatkan sugesti yang kuat

akhirnya dia seketika itu pula mengalami peningkatan kesehatan.


Pernahkan Anda mendengar cerita tentang seorang dokter top di suatu

tempat yang pasiennya demikian banyaknya hingga harus antri panjang

sekali? Pada kondisi seperti ini sering sugesti bermain pada orang yang

mendengar tentang sang dokter tersebut. Kadang baru dengar namanya

saja sudah merasa enak dan sembuh.

Setiap orang pasti memiliki impian dan cita-cita, kali ini saya akan mencuba

berbagi tentang 7 teknik membangun impian hidup.

Siapapun orangnya memiliki hak yang sama untuk meraih apapun yang

diinginkan. Kita diberi kebebasan untuk mendapatkan yang kita inginkan,

meskipun terlihat mustahil bagi orang lain. Impian adalah pembimbing kita

dalam menjalani hidup, sebab jika kita menjalani hidup tanpa impian lebih

baik cubalah untuk berhenti hidup. Tetapi ada sebahagian orang yang

mengeluh kerana mereka capek untuk bermimpi sebab semua mimpinya

tanpa wujud.

 
Mari kita perhatikan teknik dibawah ini untuk membangun apapun impian

anda:

1. Buat Impian Positif, fikiran bawah sedar lebih menyukai hal positif.

contohnya adalah : Saya ingin menjadi orang yang sabar tahun

ini, bukannya..saya ingin menjadi orang yang tidak pemarah lagi.

2. Buat Sejelas Mungkin, jika anda mengajukan sebuah proposal kepada

penyandang dana tentu memperjelas jumlah dan kebutuhannya kan?

Sama dengan fikiran kita, buatlah serinci mungkin. Jika anda ingin memiliki

mobil tahun ini, katakan pada diri anda..“tahun ini saya pasti memiliki mobil

xenia warna hitam terbaru untuk membantu saya memperlancar mobilitas

usaha”

3. Buat mudah dibayangkan, buatlah impian yang boleh anda bayangkan.

Cuba pejamkan mata dan bayangkan impian anda. Semakin jelas anda

mampu membayangkan maka semakin besar pula kemungkinan impian itu

terwujud. Jika belum boleh membayangkan, maka anda cuba cari gambar
atau foto yang mirip dengan impian itu. Lalu berlatihlah untuk

membayangkan gambar tersebut.

4. Buat yang sesuai dengan DIRI ANDA, kebanyakan orang gagal

mewujudkan impiannya kerana impian itu adalah impian dari keluarga. Jadi

impian tersebut hanya enak didengar kerana paksaan, bukan berdasar

kebutuhan diri kita yang sebenarnya. Misalnya..jika tahun ini anda punya

tujuan mobil, sementara keluarga anda mendesak anda memiliki rumah,

maka pilihlah impian mobil dulu..kerana itulah yang sesuai dengan fikiran

anda

5. Buat Alasan kuat untuk Mewujudkan Impian Itu, carilah alasan kuat

bahwa anda harus mewujudkannya, jika perlu tanamkan dalam diri anda

bahwa impian itu adalah hidup anda. Anda boleh mati jika impian itu gagal

terwujud.

6. Buat  langkah-langkah yang harus dilakukan.  Tuliskan rencana anda

untuk mewujudkan impian itu, buat daftarnya dan urutkan dari langkah kecil

ke besar.
 

7. ACTION NOW, semua langkah diatas menjadi percuma jika anda hanya

diam saja. Lakukan dan lakukan…ACTION NOW, ingat semua

keberhasilan besok terjadi atas langkah hari ini. Maka Lakukanlah untuk

mewujudkan IMPIAN tersebut

Beranilah membangun impian, karen itu menjadi penuntun dalam

kehidupan. Semakin jelas tahapan menuju impian tersebut, maka jalan

hidup kita semakin terlihat dan jalani saja tahapan-tahapannya maka tanpa

disedari kita mewujudkan impian tersebut.

Jika ada sebuah kereta api tujuan jakarta dari surabaya, sudah berada

pada rel yang benar maka lambat atau cepat pasti sampai juga di jakarta. 

Benar bukan? begitu juga dengan impian, jika sudah berada dalam rel

yang tepat, jalan yang benar maka IMPIAN itu pasti terwujud. Tergantung

anda, maukah melakukan percepatan atau tetap melambat saja?

 
Ketika membuat tulisan ini, juga mengajarkan sesuatu dalam fikiran saya.

Bahwa mulai detik ini saya memilih percepatan dalam mewujudkan IMPIAN

saya.

Apa itu gelombang Alpha

Banyak yang bertanya ke saya tentang apa itu gelombang Alpha, apa

fungsinya untuk diri kita dan bagaimana cara menggunakannya. Semua itu

sebenarnya dibahas tuntas di workshop Alpha Mind Control (AMC), tapi

dalam tulisan kali ini saya bahas tentang apa itu gelombang alpha.

Apa itu gelombang Alpha?

Gelombang otak Alpha adalah salah satu dari empat gelombang otak

dasar (Delta , Theta  Alpha, dan Beta) yang dilihat dalam EEG, merupakan

kependekan dari electroencephalogram dan juga electroencephalograph.

Electroencephalograph adalah alat perekam yang menghasilkan

electroencephalogram tersebut.

 
4 gelombang otak ini semua menghasilkan tegangan listrik yang berosilasi

di otak, tetapi tegangannya sangat kecil, hanya beberapa sepersejuta volt.

Gelombang otak Alpha  berosilasi sekitar 10 kali per detik, dan berkisar 8-

13 siklus per detik. Gelombang otak yang disebut “Alpha”  pertama

ditemukan (sekitar 1908, oleh seorang psikiater Austria bernama Hans

Berger). Itulah sebabnya mereka disebut “gelombang Alpha , gelombang

otak Alpha ditemukan pertama kali. Alpha adalah huruf pertama dari

alfabet Yunani, iaitu“a”.

Ratusan ilmuwan telah menghabiskan banyak waktu mempelajari

gelombang otak dasar EEG, sehingga ada banyak pengetahuan dasar

tentang apa gelombang otak Alpha dan apa yang membuat mereka muncul

dan menghilang dalam otak kita. Ya, mereka muncul dan menghilang.

Gelombang otak Alpha tidak selalu hadir. Misalnya, dalam tidur nyenyak

ada gelombang Alpha , dan jika seseorang sangat sangat terangsang

seperti pada takut atau marah,  hampir tidak ada gelombang otak Alpha.

Gelombang otak delta terlihat hanya dalam tahap terdalam tidur .

Gelombang otak Theta terlihat dalam tidur ringan dan mengantuk .

Gelombang otak Alpha terlihat dalam kondisi santai dan relaks. Gelombang
otak beta terlihat dalam situasi yang sangat stres, dan di mana ada

konsentrasi mental sulit  fokus.

Gelombang delta adalah gelombang otak yang paling lambat berosilasi (0-

4 siklus per detik). Gelombang theta berosilasi agak lebih cepat (4-7 siklus

per detik). Gelombang Alpha berosilasi 8-13 kali per detik. Gelombang beta

berosilasi masih lebih cepat (13-40 siklus per detik). Ada banyak jenis

aktivitas listrik di otak, terutama yang ringan dapat membangkitkan potensi

yang terjadi ketika otak menanggapi masukan sensorik (seperti suara, atau

sentuhan, atau kilatan cahaya). Namun, empat gelombang otak EEG

dasar, Delta ,Theta, Alpha, dan Beta merupakan perwujudan standar

aktivitas gelombang otak yang terukur di EEG.

Aktivitas gelombang inilah yang saya gunakan dalam metode Alpha

Telepati dan Alpha Mind Control, untuk lebih jelas boleh langsung

mengikuti workshopnya denganklik disini


Pada tulisan sebelumnya saya jelaskan mengenai gelombang otak (brain

wave) yang terdiri dari empat kondisi iaituBeta, Alpha, Theta dan Delta

yang merupakan perbezaan state dari fikiran bawah sedar sesuai dengan

kebutuhan dari kegiatan pikira bawah sedar.

Anda tahu, bahwa kita boleh mendapat masalah jika kita tidak boleh

mengubah gelombang fikiran untuk disesuaikan dengan kebutuhan.

Sebagai contoh, jika kita tidak boleh mengubah pada posisi gelombang

theta dan delta maka kita akan menjadi orang insomnia kerana tidak boleh

tidur. Dalam kata lain, orang yang boleh menyesuaikan gelombang

fikirannya menjadi sesuai dengan situasi dan kebutuhan.

Saya ilustrasikan, empat gelombang dasar dari brainwave seperti empat

gear porsneling pada mobil. Kondisi delta (gelombang terendah) adalah

porsneling/gear pertama. Kondisi Theta adalah gear kedua. Kondisi Alpha

adalah gear ketiga. Kondisi beta adalah  gear ke empat. Tidak ada satu

pun gear yang terbaik untuk setiap kondisi mengemudi dan tidak ada satu

kondisi brain wave yang terbaik untuk semua tantangan hidup. Kita

seringkali mendapat masalah jika satu dari gear mobil kita rusak, atau jika
kita lupa untuk menggunakan beberapa gear. Sebagai contoh jika kita

mengendarai mobil dimulai dengan gear pertama lalu kemudian langsung

menuju gear ke-empat (melalui gear kedua dan ketiga), kita akan berjalan

dengan lambat sehingga mengakibatkan kerusakan fatal pada kendaraan.

Hal ini juga berlaku kepada otak kita, banyak orang melampui gear kedua

dan ketiga iaitutheta dan alpha, akibatnya otak bekerja dengan tidak benar

dan sering mengakibatkan “sakit” pada kepala anda? Benar?

Situasi ini sering terjadi dalam kehidupan kita, sebagai contoh: seseorang

sering terbangun tiba-tiba dari tidur sangat dalam (delta) dengan suara

alarm. Kemudian mereka menjadi stres dan tidak nyaman (beta) seolah-

olah merasa terlambat dan penuh tekanan. Setelah mengalami tidur yang

tidak cukup, maka kita melanjutkan dengan ritual minum kopi untuk

membuat terjaga (kondisi beta). Kondisi theta dan alpha terlewati, dalam

sepanjang hari bekerja dalam kondisi stres, penuh tekanan dan dikejar

waktu (beta, beta dan terus kondisi beta) sampai malam hari. Bahkan

untuk tidur kita melewati begitu saja alpha dan theta, kerana kita tidak

melakukan proses relaksasi dulu untuk menurunkan perlahan gelombang

otak kita. Banyak orang mungkin juga anda dengan cepat mengubah

kondisi otaknya dari Beta ke Delta dan dari Delta ke Beta.


 

Berada dalam kondisi alpha adalah sebuah keahlian dari otak kita, menjadi

sebuah konsekuensi dari gaya hidup modern bahwa kita melupakan untuk

berada dalam kondisi theta dan alpha. Akibatnya kita menjadi mudah untuk

stres dan tidak nyaman, padahal kondisi stres akan menurunkan sistem

kekebalan tubuh anda maka virus pun mudah masuk ke tubuh kita.

Seseorang yang sering berada dalam kondisi alpha akan jarang stres,

maka sering berada dialpha berarti selalu dalam kondisi nyaman yang

berhubungan dengan kuatnya kekebalan tubuh anda dan hal ini sangat

baik untuk setiap orang.

Kreativitas adalah aktivitas lain yang dapat terjadi dalam kondisi alpha.

Para ilmuwan menemukan bahwa tingkat kreatifitas seseorang bergantung

pada perbezaan kondisi gelombang otaknya. Untuk mendapat sebuah ide

kreatif maka otakmu perlu berada dalam kondisi alpha, dengan bekerja

pada kondisi alpha sangat membantu untuk memunculkan ide-ide yang

penuh inspirasi untuk membantu dalam mengatasi masalah apapun juga

dalam hidup kita. Banyak orang saat menemui masalah masih bekerja

pada kondisi beta, hal inilah yang membuat mereka tidak menemukan
solusi dari berbagai masalah kehidupan. Maka dari itu, begitu nikmatnya

hidup kita jika senantiasa berada dalam kondisi alpha, berada di alpha

akan meningkatkan kreatifitas dan boleh melepas semua stress ujung-

ujungnya meningkatkan kesehatan diri.

Kerana begitu luar biasanya kondisi Alpha ini maka saya membuat sebuah

metode khusus untuk membuat anda senantiasa berada dalam kondisi

alpha. Workshop ini dikenal dengan ALPHA MIND CONTROL (AMC).

Dalam workshop AMC anda akan diajarkan teknik-teknik untuk senantiasa

berada dalam kondisi alpha, sehingga membuat diri anda selalui tenang,

menemukan ide, jawaban dari masalah anda dan menjadi lebih dekat

dengan Tuhan.

Berpikir Positif Belum Tentu Berdampak “Positif”

Berbicara tentang Positif Thinking mungkin bukan hal yang baru bagi kita,

disetiap seminar, disetiap buku selalu ditulis dan diajarkan tentang

pentingnya berpikir postif, benar? Bahkan ditelevisi, di radio, dikantor dan

di jejaring sosial seperti facebook dan twitter juga ditulis tentang pentingnya
berpikir positif. Jika anda baca, maka manfaat berpikir postif agar hidup kita

bahagia, agar hidup kita selalu postif dan menjadi sukses,katanya seperti

itu kan? Hmm..saya akan kutip sebuah artikel yang menulis tentang

manfaat berpikir Positif.

Ada lima keuntungan utama jika anda berpikir positif (katanya)

Pertama, berpikir positif dapat menenangkan jiwa.

Kedua. dengan berpikir positif seseorang mudah mendapat energi yang

menyenangkan

Ketiga, orang selalu berpikir positif, dikasih racun, dia jadikan obat!

Keempat, dengan berpikir positif otak di kepalapun ikut nyaman, adem,

tidak panas mendidih!

 
Kelima, orang yang berpikir positif akan semakin memperbanyak teman

dan tak pernah punya musuh! 

Dari lima manfaat tersebut saya sangat setuju, tapi banyak buku, banyak

seminar hanya mengulas manfaat dari berpikir postif. Jarang sekali yang

membahasa caranya, benar kan? Owh..ada juga yang membahas caranya

tetapi malah menyesatkan dan membuat manfaat dari berpikir positif tidak

tercapai.

Mengapa saya membuat judul artikel ini, berpikir postif belum tentu

berdampak positif ? Ya..kerana memang itulah fakta yang terjadi, cuba

anda rasakan, anda ingat-ingat..Seberapa sering anda berpikir positif

namun hasilnya malah sebaliknya. Apa sih sebenarnya berpikir positif ?

Apa hanya dengan sering mengatakan kepada diri sendiri, “Saya Positif”

atau yang sering mengikuti seminar motivasi disarankan untuk berkata

“Saya Boleh” setiap hari.. Benar?

 
Berdampak postif setiap hari kah, kata-kata “Saya boleh” itu? Tunggu dulu,

pasti anda tidak merasakan manfaatnya bukan, dan anda pun mulai malas

untuk mengucapkan kata-kata tersebut.

Ada seorang distributor MLM datang ke klinik saya, sambil mengeluhkan

masalahnya. Dia mengatakan “Saya sering ikut pelatihan motivasi, waktu

pelatihan motivasi merasa begitu positif dan semangat namun setelah

keluar dari acara tersebut, keesokan harinya kembali lemas lagi tanpa

semangat. Padahal setiap saat saya sering mengepalkan tangan sambil

berkata “saya boleh”, dimana salahnya mas?

Anda tahu dimana salahnya? Kata-kata “saya boleh” tentu merupakan cara

berpikir positif tetapi kata-kata itu hanya sampai di fikiran sedar, belum

menembus fikiran bawah sedar kita. Artinya kata itu tidak akan dieksekusi

oleh fikiran bawah sedar untuk diaplikasikan ke seluruh diri. Ketika saya

bertanya kepada klien td ” kalau saya bertanya, “anda boleh apa”? Klien ini

kebingungan menjawabnya.

 
Inilah salahnya, ketika anda mengatakan “saya boleh” maka fikiran bawah

sedar mempunyai pertanyaan lagi “boleh apa?” jika itu tidak akan katakan

ke diri anda, maka mustahil akan dieksekusi oleh fikiran bawah sedar.

Konsep berpikir positif saya anggap tidak sesuai dengan fikiran bawah

sedar, kerana banyak kata-kata yang katanya positif tapi malah

menyesatkan fikiran bawah sedar dan efeknya malah terjadi sebaliknya.

 Cara memunculkan semangat diri

Semangat menjadi bahan bakar bagi setiap diri manusia, seperti

kendaraan yang penuh bahan bakar maka pasti boleh melaju dengan

cepat dan tepat. Namun jika bahan bakar itu mulai menipis atau bahkan

mau habis, otomatis pengemudi akan mulai berpikir untuk mengisi bahan

bakarnya. Entah itu akan melihat dan mencari tempat pengisian bahan

bakar atau boleh mencari kios-kios eceran. Jika mengisi di pomba bensin

resmi maka sudah terjamin pasti kemurnian bahan bakarnya, berbeza

dengan di kios eceran yang terkadang sudah dicampur dengan bahan

bakar lain yang pasti akan mengurangi kemurniannya yang tentunya

berakibat kerusakan kepada kendaraan.

 
Eh..kok jadi bahas kendaraan ya…saya hanya membandingkan semangat

dengan bahan bakar. Jika semangat diri sedang lemah atau bahkan mulai

menipis maka anda perlu mengisinya lagi atau perlu melakukan charging

spirit di tempat yang boleh memberikan anda semangat yang murni untuk

kembali bergerak maju dalam hidup. Apakah indikator diri seseorang

sedang mengalami penipisan semangat, memang hanya orang itu sendiri

yang mengetahuinya apakah dirinya sedang mengalami kondisi semangat

yang tinggal sedikit atau bahkan kehabolehn semangat.

Apa sih sebenarnya semangat itu, yang menjadi bahan bakar kita?

Sebenarnya, semangat itu hanyalah sebuah perasaan yang muncul di hati

kita, yang bersumber dari fikiran bawah sedar. Perasaan yang bagaimana?

Perasaan dimana kita merasa bahagia, senang dan gembira ketika

menjalani sesuatu akibatnya sesuatu yang berat dan susah menjadi

terselesaikan. Benar kan?

Kalau begitu, semangat dapat kita munculkan sendiri atau kita kontrol

kerana merupakan perasaan kita sendiri. Semua perasaan terletak di hati,

kerana di hatilah semua data tentang perasaan tersimpan. Otomatis jika


bicara hati maka akan terkoneksi dengan fikiran bawah sedar. Semangat

muncul jika kita mengetahui apa yang membuat itu muncul?benar kan?

he.he..sederhana sekali kuncinya. Manusia akan melakukan apapun untuk

dirinya jika mengetahui secara pasti apa manfaatnya, jika terlihat

manfaatnya begitu besar dibandingkan dengan usahanya maka pasti

semangat yang muncul. Tapi…jika manfaatnya lebih kecil dibandingkan

dengan usaha pasti kita menjadi kurang semangat untuk melakukan hal

tersebut.

Owh..kalau begitu kita harus pandai mencari suatu hal yang membuat kita

mau melakukan sesuatu aktivitas itu. Ya..itulah yang dinamakan keinginan,

untuk membuat diri tetap semangat maka kita harus selalu mencari

berbagai point di fikiran kita tentang hal-hal yang besar tentang tujuan

hidup. Sebab jika kita memikirkan hal-hal yang kecil, otomatis semangat

akan menurun, sebab tanpa disedari gambaran yang kecil mempengaruhi

ke fisik yang berdampak menjadi malas untuk melakukan aktivitas.

Semangat….harus selalu diberikan terhadap berbagai aktivitas agar

merasa nyaman dalam menjalankannya. Seperti, semangat untuk


beribadah, semangat untuk bekerja, semangat untuk belajar dan semangat

lainnya. Semua itu membutuhkan gambaran besar mengenai apa manfaat

dari aktivitas tersebut. Jadi sebelum melakukan aktivitas apapun, misalnya

beribadah…anda dapat memikirkan dulu apa manfaat besar dari ibadah

anda, pikirkan sebanyak-banyaknya dan sebesar-besarnya. Maka ibadah

anda akan terasa begitu nyaman dan tenang.

Dengan mengetahui kunci memunculkan semangat, diharapkan kita dapat

senantiasa memiliki semangat untuk melakukan berbagai aktivitas dalam

hidup. Jika anda mengalami kesusahan memunculkan semangat diri, itu

berarti tandanya anda membutuhkan seorang ahli fikiran untuk

mebangkitkan semangat kembali. Dalam kata lain, jika dibandingkan

dengan sebuah mobil maka mobil itu rusak kerana salah mengisi bahan

bakar dan butuh diperbaiki ke bengkel agar dapat berjalan normal kembali.

 Kecerdasan Tanpa Batas ada dalam Diri kita

Ketika  Anda sedang bingung, kacau, takut dan Anda bertanya-tanya,

keputusan apa yang harus Anda ambil, ingatlah bahwa Anda

memilikipenuntun batin yang akan memandu dan mengarahkan Anda di

dalam setiap langkah Anda, mengungkapkan rencana yang sempurna


kepada Anda, dan menunjukan jalan yang harus Anda tempuh.  Rahasia

tuntunan atau tindakan yang benar adalah memusatkan mental pada

jawaban yang tepat, sampai Anda menemukan responsnya dalam diri

Anda.

Kecerdasan yang tak terhingga berada jauh dalam fikiran bawah sedar

Anda bersifat responsif terhadap permintaan Anda. Respons ini akan Anda

kenali sebagai perasaan batin, kesedaran, firasat yang sangat kuat, yang

memandu Anda ke tempat yang tepat di waktu yang tepat, meletakan kata-

kata yang tepat ke dalam mulut Anda, dan menyebabkan Anda melakukan

hal yang tepat dengan cara yang tepat pula.

Ikuti Panduan yang Datang

Teman saya “seorang ustadz” pernah bertanya apakah menurut saya

takmir masjis yang ia pimpin harus membeli sebuah properti masjid yang

saat itu mereka tidak miliki. Saya menjawab, “ Mari kita berdoa untuk hal itu

dan mengikuti panduan yang datang.”


 

Selama beberapa hari, tidak terjadi apa-apa; lalu ia menelpon saya dan

mengatakan bahwa mereka akan mengadakan rapat takmir untuk

menentukan apakah mereka akan memberi properti itu atau tidak.  Saat ia

sedang berbicara, saya bolehmerasakan bahwa jawabannya adalah

“tidak”, dan ia mengatakan bahwa perasaan intuitif yang mengatakan

“tidak” juga dirasakan olehnya. Kejadian-kejadian selanjutnya membuktikan

bahwa ia benar.

Selalu Ada Jawaban

Seorang  alumni workshop AMC (Alpha Mind Control) mengirimkan

sepucuk surat kepada saya yang mengatakan bahwa salah satu penyewa

apartemennya sangat ribut, kasar, dan berisik, serta sering terlibat

kececokan dalam keadaan mabuk di apartemennya sehingga mengganggu

para penyewa lain. Ia menolak untuk pergi. Namun, sang alumni itu

menenangkan fikirannya dan berdoa agar Kecerdasan Tak Terhingga

dalam fikiran bawah sedar penyewa apartemennya itu akan menuntun dan

mengarahkannya ke tempat yang sesungguhnya dan akan mendorong


untuk segera pergi dalam damai dan harmoni. Ia menyatakan dengan

tegas, “ Aku membebaskannya sepenuhnya. Aku melepaskan membiarkan

ia pergi, sambil mendoakan kedamaian, kasih, dan kebahagiaan bagi

dinya.”

Ia terus berdoa seperti itu sampai ia mendapatkan reaksi yang

memuaskan, iaitukedamaian dan ketengan batin. Penyewa apartemennya

tiba-tida melunasi uang sewa nya dan pergi begitu saja. Setelah itu , ia

mendapatkan seorang penyewa yang berfikiran spiritual.

Rumus Penuntun Seorang Pebisnis

Seorang pebisnis baru-baru ini menceritakan pada saya bagaimana ia

berdoa untuk meminta tuntunan. Ia memiliki teknik yang cukup sederhana.

Di pagi hari, ia masuk ke ruangan pribadinya dimana ia tidak diganggu,

menutup matanya, dan memikirkan sifat-sifat serta kualitas-kualitas Tuhan

yang ia tahu dalam dirinya; hal ini menghasilkan suasana yang penuh

damai, kekuatan, dan kepercayaan diri. Kemudian, ia berbicara secara

sederhana kepada Tuhan di dalam dirinya yang bertindak : “ Tuhan, Yang


Mahatau. Berikanlah aku gagasan yang diperlukan untuk sebuah program

baru.” Ia kemudian membayangkan bahwa ia memiliki jawabannya dan

bahwa jawaban itu mengalir melalui fikirannya. Ia menyatakan, “Aku

menerima jawabannya, dan mengucap syukur atasnya sekarang.”

Setelah doa itu, ia menyibukan diri dan tenggelam dalam urusan-urusan

rutin, dan jawabannya muncul begitu saja ketika ia tidak memikirkannya. Ia

mengatakan bahwa sering kali jawaban datang seperti kilat, secara

spontan dan tanpa pemberitahuan. Kemendadakan luar biasa yang

mengantarkan solusi-solusi bagi masalah-masalah bisnisnya memang

terkadang mengejutkan.

Kecerdasan tanpa batas terletak di Fikiran Bawah Sedar anda, maka hal

itu perlu kita kenali, kita maksimalkan untuk menjawab semua kebingungan

kita. Kecerdasan tanpa batas itu saya istilahkan dengan sahabat virtual,

dan itu adalah hasil dari modifikasi fikiran bawah sedar kita untuk

mengenalinya. Dengan mengenali sebuah sistem kecerdasan tanpa batas

maka kita terhubung dengan Kuasa Tuhan yang sangat luas, maka
optimalkan fikiran bawah sedar untuk mencapai ketenangan, kesuksesan

dan keikhlasan.

Mengendalikan Emosi Positif dalam Diri

Orang Yunani Kuno mengatakan, “ Manusia, kenalilah dirimu sendiri.” Saat

mempelajari diri Anda, Anda akan melihat bahwa tubuh Anda terdiri atas

empat bahagian: Tubuh fisik, sisi emosional, intelektual, dan sisi spiritual.

Anda menemukan blog ini untuk mendisiplinkan diri Anda agar sisi-sisi

intelektual, emosional, dan fisik Anda sepenuhnya selaras, terkendali, dan

terarah sesuai dengan cara-cara Tuhan.

Tubuh fisik Anda tidak mempunyai inisiatif sendiri, tidak memiliki

kecerdasan dengan kesedaran sendiri, serta tidak memiliki kehendak di

dalam dan untuk dirinya sendiri. Tubuh Anda sepenuhnya bergantung pada

perintah atau tekad Anda. Anggaplah tubuh Anda sebuah kaset hebat

dimana Anda memainkan semua emosi dan kepercayaan Anda.

 
Sebagai kaset, dimana segala macam kesan dibuat, tubuh Anda akan

dengan patuh merekam semua konsep yang teresapi dan tidak

menyimpang darinya; kerana itu, Anda boleh memasukan melodi kasih dan

keindahan, atau melodi duka dan kesedihan.

Sakit hati, ceburu, benci, amarah, dan melankonia di ekspresikan di dalam

tubuh sebagai beragam penyakit. Setelah Anda belajar mengendalikan sisi

mental dan emosional, Anda akan menjadi saluran bagi Tuhan, maka Anda

akan membebaskan kemegahan yang terpenjara di dalam diri Anda.

Dewasa Secara Emosional

Pikirkan ini sebentar: Anda tidak  boleh membeli tubuh yang sehat bahkan

dengan semua uang di dunia, tetapi Anda boleh mendapatkan kesehatan

melalui kekayaan fikiran, seperti pemikiran-pemikiran damai, harmoni, dan

kesehatan yang sempurna.

 
Sangat penting bagi Anda untuk mengendalikan emosi jika Anda ingin

menjadi dewasa secara emosional dan spiritual. Anda dianggap dewasa

secara emosional ketika Anda melepaskan perasaan Anda secara

konstruktif dan harmonis. Jika Anda tidak mendisiplinkan atau mengikat

emosi Anda, Anda dianggap tidak dewasa secara emosional dan belum

matang, walaupun secara kronologik Anda mungkin berusia lima puluh

tahun.

Mendapatkan Konsep Diri yang Tepat

Gangguan terbesar adalah gagasan sesat yang mengendalikan fikiran

Anda dan menahan Anda di dalam perbudakan. Gagasan-gagasan yang

Anda miliki tentang diri Anda membangkitkan emosi-emosi tertentu di

dalam diri Anda. Secara psikologik, emosi mengendalikan tindakan Anda

untuk kebaikan atau kejahatan di sepanjang jalan kehidupan.

Jika Anda dipenuhi sakit hati atau dendam kepada seseorang atau

dipenuhi dengan dendam, emosi-emosi ini akanmendesakkan pengaruh

jahat pada diri Anda dan akan mengatur semua tindakan Anda dengan
cara yang jauh berbeza dari apa yang mungkin benar-benar Anda

inginkan. Ketika Anda ingin bersikap bersahabat, sopan, dan ramah, Anda

akan bersikap buruk, sinis, dan pahit. Ketika Anda ingin menjadi sehat,

berhasil, dan sejahtera di dalam hidup, Anda akan melihat bagaimana

semuanya berjalan dengan buruk.

Anda yang membaca tulisan ini menyadari kapasitas Anda untuk memmilih

konsep kedamaian dan niat baik. Dengan tulus, terimalah gagasan

kedamaian dan kasih di dalam fikiran Anda, dan Anda akan diatur,

dikendalikan, serta dituntun sesuai dengan gagasan itu.

Mengatasi Depresi

Seorang ibu, yang telah kehilangan anak semata wayangnya, diserang

rasa duka yang mendalam. Ia begitu sedih hinnga dukanya memengaruhi

penglihatannya. Selain itu, menderita migrain. Ia sampai mengalami

depresi dan melankolia yang hebat. Wanita ini adalah mantan perawat,

kerana itu saya menyarankan untuk pergi ke sebuah rumah sakit dan

menawarkan jasanya di bangsal anak-anak. Ia mengikuti saran saya, dan


saat meluangkan waktunya di sebuah rumah sakit lokal, ia mulai

mencurahkan kasih kepada anak-anak; ia memanjakan, merawat, serta

menyuapi mereka. Kasihnya tidak lagi terpendam di dalam dirinya; ia

kembali memiliki seseorang yang memerlukannya, dan ia mulai

melepaskan emosi kasih melalui saluran-saluran yang konstruktif.

Ia mempraktikan apa yang dinamakan “ sublimasi” dengan mengalihkan

energi yang terkurung di dalam fikiran bawah sedarnya dalam cara-cara

ilahi. Dengan begitu ia mengeluarkan semua racun yang tersimpan di

dalam fikirannya, dan ia bersukacita, bahagia, berseri-seri serta bebas.

Andalah yang boleh mengendalikan emosi yang tersimpan di dalam diri

sendiri…kenali diri anda, kenali emosi-emosinya dan mulailah untuk

mengendalikannya

Pasrah dengan Nasib atau Berusaha Mengubahnya?

Seringkali kita mendengar banyak orang mengeluh dengan berkata

“ya..inilah nasib..harus dijalani”, seolah-olah sudah menerima saja bahwa

nasibnya yang seperti itu. Terkadang ketika menerima sesuatu masalah

yang berat juga berkata, inilah nasib…mau gimana lagi. Nasib…nasib…


dan nasib…apa memang betul jika itu nasib yang sudah Tuhan tuliskan

buat kita? Dan kita seringkali mengeluh jika peristiwa yang kita alami

adalah negatif atau kesusahan, artinya saat seolah-olah nasib kita jelek

maka kita mengeluh. Namun saat nasib kita sedang baik, apakah kita juga

berkata? “enak juga ya nasibku?” , “wah ternyata nasibku baik juga”…

pernahkah kita seperti itu saat menerima peristiwa yang baik?

Apakah sebenarnya NASIB itu? apakah sesuatu yang jelek saja atau yang

baik juga? NASIB lebih disamakan dengan TAKDIR yang Tuhan berikan

kepada kita, tapi apakah iya Tuhan menakdirkan kita sesuatu yang jelek?

atukah kejelekan atau hal negatif itu hanya sebuah proses untuk menuju

sebuah takdir yang baik. Semua kembali kepada persepsi kita kepada

peristiwa yang terjadi dalam hidup kita sehari-hari. Jika kita menganggap

itu adalah nasib yang sudah harga mati sebuah nasib jelek maka akan

terasa jelek terus semakin jelek maka hidup kita benar-benar dikelilingi

oleh kesusahan. Tetapi jika kita berusaha mengubah persepsi tentang

peristiwa yang terlihat jelek menjadi hal yang positif maka tanpa disedari

perlahan akan mengalami hal-hal yang berubah menjadi positif dan hidup

kita akan berubah dikelilingi oleh kebahagiaan.


 

Berarti jika kita mengalami sebuah peristiwa yang terkesan negatif atau

terkesan jelek, sikap awal yang harus kita lakukan bukan mengeluh atau

terus menghayati sisi negatif. Bahkan kita, seringkali malah berdoa dengan

mengeluhkan kepada Tuhan atas peristiwa yang jelek ini, kita lebih

menghayati dan kita meresapi begitu dalam peristiwa jelek akibatnya yang

kita rasakan hanyalah sebuah ketenangan semu. Mengapa saya katakan

ketenangan semu, kerana ketenangan yang dirasakan dalam hati mereka

yang selalu mengeluh atas peristiwa negatif hanya kelegaan kerana sudah

mengeluarkan semua uneg-uneg dalam diri. Tapi yang tersimpan dihati

tetap sebuah pandangan negatif terhadap peristiwa tersebut, cuba kita pikir

bersama, saat kita menganggap bahwa sebuah peristiwa yang terjadi

adalah hal negatif bagi diri sendiri berarti kita juga menganggap Tuhan

sedang berbuat jelek kepada kita, benar kan? Bukankah itu kita

berprasangka buruk kepada Tuhan?

Mari kita renungkan melalui hati, Tuhan adalah sosok yang Maha Baik,

yang Maha Positif dan yang Maha Pengasih. Kalau begitu, apakah begitu

pantas jika kita berprasangka buruk kepada Tuhan? Sebagai makhluk


ciptaan-Nya maka kita sebenarnya hanya pantas untuk berprasangka

positif kepada Tuhan. Artinya, saat kita mendapat sesuatu yang orang

umum mengatakan itu semua musibah atau kejelekan maka itu hanyalah

persepsi manusia saja. Ketika kita menganggapnya sebuah musibah

artinya kita membiarkan saja musibah itu terus terjadi dalam kehidupan ini,

solusi tercepat untuk mengubahnya adalah dengan mencuba membalikkan

persepsi kita saat mengalami peristiwa itu.

Teknik dasar untuk membalikkan persepsi terhadap sebuah musibah atau

sesuatu yang kita anggap nasib buruk adalah dengan mencari 1001 alasan

POSITIF tentang peristiwa itu? Berpikir berarti menyibukkan diri untuk

mencari hal-hal yang positif dan memenuhi fikiran dan hati tentang hal

yang positif maka itu artinya kita berusaha berprasangka positif kepada

Tuhan. Anda tahu apa dampaknya jika kita melakukan hal itu? Jika ingin

tahu, maka cubalah dan rasakan bahwa hidup kita akan dikelilingi dengan

segala sesuatu yang POSITIF, bahkan disaat semua orang mengganggap

keadaan yang kita alami adalah keburukan hati kita akan tetap

mengatakan bahwa “ini adalah proses Tuhan untuk menuju sebuah

kebaikan dan pasti BAIK kerana Tuhan adalah MAHA BAIK”


 

Rahasia Besar untuk Mengubah Kualitas Hidup

Mengubah kualitas hidup merupakan sesuatu hal yang perlu terus

dilakukan selama kita hidup kerana waktu terus bergerak mulai dari kita

dilahirkan sampai tumbuh menjadi dewasa. Ketika masih bayi dan anak-

anak, maka secara mutlak kualitas hidup kita ditentukan dari kualitas hidup

orang tua kita, benar kan? Jika kita dilahirkan dari keluarga yang

berkecukupan maka pasti boleh menikmati kualitas hidup yang cukup juga,

namun jika kita dilahirkan dari keluarga yang kurang mampu maka kualitas

hidup kita juga menjadi kurang bagus.

Tapi, apakah menjadi sebuah KEPASTIAN jika berasal dari keluarga yang

cukup atau kaya akan terus menikmati hidup yang cukup selamanya?

Juga, jika kita dari keluarga yang kurang mampu apakah akan terus selalu

berada dalam kondisi yang tidak cukup selamanya? Jawabannya tentu


TIDAK, sebab apapun didunia ini merupakan sebuah ketidakpastian. Tidak

ada satupun dari kita mengetahui apa yang akan terjadi pada hidup ini

pada keesokan harinya.

Sebagai contoh, ibu Tri seorang nasabah bank Century pernah datang ke

tempat saya kerana merasa begitu down begitu mengetahui pada suatu

pagi bahwa dana dia di bank Century tidak dapat diambil padahal

jumlahnya sebesar 2 Milliar rupiah dan itu adalah semua hartanya yang dia

kumpulkan selama hidupnya. Dia merasa bahwa dengan memiliki uang

Tabungan sebanyak 2 Milliar rupiah akan menjamin hidupnya, tapi semua

yang Dia harapkan hilang dalam waktu sekejap. Luar biasa kesesakan

yang dirasakan ibu ini sampai dia jatuh sakit dan ingin bunuh diri, namun

itulah kehidupan.

Jika ibu Tri mengalami perubahan menuju ke level bawah, berbeza dengan

kawan saya seorang ibu juga yang mengalami perubahan hidup tapi

menuju level keatas. Pada suatu pagi sehabis ibu ini memasakkan

makanan untuk sarapan kepada anak-anaknya, tiba-tiba mendapat telepon

dari sebuah bank dimana dia menabung bahwa dirinya memenangkan


hadiah mobil dan siap diantar. Meskipun pada awalnya tidak percaya, tapi

setelah hadiah mobil diantar ke rumah dengan diantar oleh karyawan bank

resmi tentu itu artinya hadiahnya juga benar.

Perubahan kualitas hidup menjadi sebuah misteri yang tidak diketahui oleh

kita dan terkadang terkesan negatif oleh kita sebagai pihak yang

menjalankan prosesnya. Tapi apakah benarkah dengan menganggap

sebuah proses itu negatif akan membuat proses itu menjadi positif ? Justru

yang terjadi adalah sebaliknya, kita akan dipenuhi dengan perasaan yang

bersalah, perasaan marah, perasaan benci dan perasaan mulai

mengatakan jika Tuhan itu tidak adil, tidak sayang, tidak perhatian dan

tidak pernah mau mengabulkan doa-doa kita. Tapi apakah memang iya

Tuhan seperti itu?sementara Tuhan sudah melekatkan sebuah sifat

sebagai Maha Pengasih dan Penyayang, lalu siapa yang kita katakan tidak

adil? Bukankah itu hanya menjadi prasangka kita saja kepada Tuhan?

Sebuah rahasia besar untuk mengubah kualitas hidup adalah dengan

melakukan sebuah tindakan Ajaib iaituBERSYUKUR. Apa makna dari

bersyukur? iaituselalu melakukan prasangka positif atau berbaik sangka


kepada Tuhan atas segala sesuatu yang terjadi dalam diri kita.

Berprasangka baik kepda Tuhan yang paling mudah dilakukan adalah

dengan sering berkata dalam HATI kita, “terima kasih Tuhan”. Setiap kita

berprasangka baik atau POSITIF kepada Tuhan atas segala peristiwa yang

terjadi dalam diri maka kita akan terus menumbuhkan rasa DAMAI dan

TENANG di HATI sehingga dengan dua modal perasaan itu membuat diri

kita menemukan apa sebenarnya yang hendak Tuhan berikan kepada diri

ini, dan jika kita sudah menemukannya maka PASTILAH Sebuah kualitas

hidup yang lebih baik yang Tuhan inginkan. Tuhan lah yang menciptakan

diri kita, serta Tuhan juga lah yang berjanji untuk menjaganya agar menjadi

bentuk Makhluk yang paling SEMPURNA sebab TUHAN juga lah yang

memastikan bahwa DIA menciptakan MANUSIA sebagai makhluk paling

sempurna diantara makhluk lainnya.

Maka mulai sekarang, mulailah untuk senantiasa berprasangka POSITIF

kepada TUHAN dan Rasakan Perubahan Kualitas Hidup yang menjadi

Jauh Lebih baik dari semua aspek kehidupan.

 
Manusia diciptakan dengan perangkat tubuh yang begitu komplek, dari

organ tubuh yang dapat terlihat secara kasat mata seperti tangan, kaki,

kepala dan organ lainnya. Ada juga organ yang tidak terlihat oleh mata kita,

yang ada dialam perut misalnya, syaraf juga, impuls informasi yang

membuat kita boleh bergerak juga tidak terlihat. Begitu kompleknya maka

semua organ baik yang terlihat maupun tiak terlihat harus kita kenali agar

boleh kita fungsikan dengan maksimal melalui proses memberikan instruksi

terhadap organ-organ itu.

Salah satu organ yang tidak terlihat adalah FIKIRAN, bahagian ini tidak

terlihat secara langsung oleh mata tetapi dapat dirasakan manfaatnya.

Kerana itu fikiran juga harus kita kenali bagaimana fungsinya dan cara

melatih fikiran agar boleh bekerja sesuai yang kita inginkan. Jika FIKIRAN

adalah sebuah bahagian yang memang ada dalam diri,maka kita wajib

tahu cara melatih kekuatan fikiran itu agar dapat bekerja dengan maksimal.

Mengapa perlu dilatih? Sebab semua organ tubuh kita perlu dilatih, contoh

saja tangan, bukankah saat kita masih kecil orang tua melatih kita untuk

menggerakkan tangan, melatih untuk memegang benda dan yang lainnya.

Benar kan?
 

Begitu juga dengan kaki, kita dilatih untuk berjalan sejak kecil, perlahan kita

berlatih berdiri, kita jatuh, lalu bangun lagi untuk terus bergerak dan terus

melangkah. Artinya semua dari tubuh kita perlu dilatih dulu baru boleh

berfungsi dengan baik, dan proses melatihnya juga tidak cepat kan? mana

ada bayi yang langsung boleh berlari? Pasti merangkak dulu, berdiri

berjalan tertatih baru boleh berjalan sempurna. Begitu juga dengan fikiran

kita, melatihnya harus dengan perintah-perintah yang sederhana dulu agar

boleh mulai mengenali instruksi yang kita berikan.

Semua orang memiliki FIKIRAN, artinya kita semua memiliki kekuatan

fikiran, jadi tidak perlu diaktifkan lagi sebab sudah ada. Yang perlu

dilakukan  adalah mengenali seperti apa kerja dari fikiran kita. Cuba anda

lakukan cara sederhana ini untuk melatih kekuatan fikiran, bagaimana

caranya? Iaitudengan berpikir.

Anda ambil satu buku, lalu bukalah satu halaman kemudian baca saja isi

halaman itu dengan perlahan dari setiap kalimatnya. Mengapa dengan

perlahan?Sebab anda baru ditahap awal dalam melatihnya, kalau sudah

sering melakukan latihan ini maka dapat membaca dengan cepat. Setelah
membaca satu halaman itu, kemudian tutuplah halaman tersebut. Lalu

anda pikirkan tadi isinya apa saja ya? Jawablah pertanyaan berikut setelah

halaman tertutup

Kira-kira isi halaman tadi apa ya?

Apakah ada gambarnya ya?

Berapa paragraf ya tulisannya?

Jika ada angka dalam halaman tadi, berapa angkanya?

Jika ada warna, apa saja warnanya?

Setelah dijawab, lalu anda cek halaman yang anda baca tadi dan

perhatikan seberapa akurat jawaban anda tentang halaman itu. Jika masih

jauh dari tepat, maka berlatihlah terus menggunakan teknik ini. Saya sebut

teknik sederhana ini sebagai TEKNIK SIBUTA atau BLIND METHODE,

mengapa kerana saya melatih anda untuk menebak apa yang  sudah anda

lihat tadi, kerana seperti itulah fikiran anda bekerja Berbagai metode

lainnya dapat dipelajari melalui workshop AMC (Alpha Mind Control),

Hukum kerja fikiran adalah hukum fisika yang pasti, tanpa sesuatu yang
aneh dan mistis, jika kita boleh mengenalinya maka kita boleh

maksimalkan fungsinya.

Jika anda berpikir bahwa kekuatan fikiran boleh menarik benda,

mematahkan besi, membuat kebal dan segala pertunjukan lainnya..saya

katakan itu semua trik permainan saja apalagi yang ada di televisi. Jadi

hilangkan persepsi anda bahwa kekuatan Fikiran adalah sesuatu yang

aneh apalagi untuk kesaktian. Mulai sekarang gunakan persepsi bahwa

kekuatan fikiran adalah modal untuk meraih impian dan cita-cita anda.

MENGENAL DIRI MANUSIA

Manusia merupakan sebaik-baik kejadian makhluk ciptaan Allah Taala

yang mempunyai 3 elemen penting iaitu

Jasad

Fizikal,

Akal/Minda
Hati/Jiwa/Ruh. 

Allah Taala mencipta manusia dengan IlmuNya yang Maha Sempurna.

Ertinya Allah Taala itu Ujud hakikinya tersendiri.

Maka Dia mencipta manusia sesuai dengan kaedah supaya manusia dapat

mengenaliNya sesuai dengan Kemuliaan ZatNya. Oleh itu terciptalah

manusia dengan jasad, akal, hati, dan alam maya.  

Manusia terdiri daripada zahir dan batin. Maksudnya Jasad adalah tempat

tilik mengenal sifat ALLah Taala dan Akal berkaitan dengan alam maya

iaitu alam tempat tilik akal untuk mengenal Kekuasaan ALLah Taala. 

Sementara hati pula tempat merasakan hadirnya ALLah Taala. Maka inilah

cara bersistematik bagi Muslim untuk mengenal Allah Taala. 

Jika Tuhan hanya dirasa, apakah Tuhan itu hakikatnya? Jika Tuhan hanya

difikir, tiadalah tawadu’ hamba itu. Maka jelas dzahir dan bathin adalah

umpama isi dan kuku, saling berkaitan dan memerlukan.


JASAD/FIZIKAL

Jasad atau Fizikal manusia mempunyai lima (5) pancaindera zahir yang

berfungsi sebagai alat untuk manusia berkomunikasi dengan pesekitaran

dalam alam maya

1.  Telinga untuk mendengar

2.  Mata untuk melihat

3.  Hidung untuk mencium bau

4.  Lidah untuk merasa

5.  Kulit untuk sentuhan

AKAL/MINDA

Otak manusia terdiri dari dua (2) belahan  iaitu


Otak Kiri (Minda Sedar) dan otak Kanan (Minda Bawah Sedar)

Otak kiri berkaitan dengan fungsi akademik yang terdiri dari kemampunan

berbicara, kemampuan mengolah tata bahasa, baca tulis, daya ingat

(nama, waktu dan peristiwa), logik, angka, analisis, dan lain-lain.

Sementara otak kanan tempat untuk perkembangan hal-hal yang bersifat

artistik, kreativiti, perasaan, emosi, gaya bahasa, irama musik, imaginasi,

khayalan, warna, pengenalan diri dan orang lain, sosialisasi,

pengembangan kepribadian. 

Para ahli metafizik banyak yang mengatakan otak kiri sebagai pengendali

IQ (Intelligence Quotient), sementara otak kanan memegang peranan

penting bagi perkembangan EQ (Emotional Ouotient) seseorang.

Penyelidikan yang dijalankan saintis  menunjukkan bahawa Otak kiri  dan

otak kanan mempunyai fungsi yang agak berbeza. Untuk memahami fungsi

otak kita huraikan sebagai berikut:

Potensi Otak Kiri (Minda Sedar)


Fungsi otak kiri pula dikaitkan dengan hal-hal yang sudah konkrit, sudah

ada bentuk dan ini termasuklah dalam aspek-aspek bahasa, formula

matematik, logik (mantik, taakulan), nombor, sekwens, lineariti, analisis,

senikata lagu dan sebagainya. Otak kiri digelar ‘otak sains’.

Otak kiri – ANALITIK - Bahasa verbal, Matematika, Logika, Angka2,

Urutan2, Penilaian, Analisis, Linier

Potensi Otak Kanan (Minda Bawah Sedar)

Otak kanan berfungsi dalam hal-hal yang masih belum konkrit, masih

kabur-kabur. Tergolong dalam medan fungsi otak kanan ialah dalam aspek

bentuk dan pola, manipulasi ruang, ritma dan apresiasi muzik, imej dan

gambaran, imaginasi, khayalan, rentak lagu dan sebagainya. Oleh itu otak

kanan digelar ‘otak seni’.

Otak kanan — KREATIF — Bentuk, Intuisi, Lagu &musik, Warna warni,

Simbol, Gambar, Imajinasi, Menghayal


Manusia mampu mempertingkatkan Potensi Akal/Minda ini sepenuhnya

dengan cara menseimbangkan kekuatan otak kiri dan otak kanan. Manusia

dapat memberikan  saranan positif melalui otak kiri (minda sedar) ke dalam

otak kanan (minda bawah sedar) agar dapat mengaktifkan kekuatan batin

yang dikenali sebagai ‘INDERA KEENAM’

  

Allah swt berfirman;  Allah  menganugerahkan hikmah (kebijaksanaan

atau ilmu yang berguna) kepada sesiapa yang dikehendaki-Nya (menurut

aturan yang ditentukan-Nya). Sesiapa yang dianugerahkan hikmah maka

dia benar-benar telah dianugerahkan kurniaan yang banyak. Hanya orang-

orang yang berakal sahaja yang dapat mengambil pelajaran (dari firman

Allah.)

 (surah al-Baqarah ayat 269)

HATI/JIWA/RUH
Ruh itu adalah diri kita yang sebenarnya.Yang kita harus tahu mengenai

sifat-sifatnya dan  asal usulnya kerana (roh) inilah yang akan kembali

kehadrat Allah, dan bukannya diri jasad ini.Jasad hanya menjadi

pembungkus diri batin yang sifatnya (mahdas) dan akan hancur ditelan

bumi. Kekuatan Ruh amat diperlukan untuk mengawal emosi, akal dan

jasad,Kekuatan jasad amat terhad, ianya mengikut kata hatinya.Kekuatan

daya intelek (IQ) juga terbatas, ia boleh merancang, bijak dalam tindakan

dan sebagainya, tetapi dalam reality kehidupan banyak perkara luar

dugaan akal berlaku.Akal menjadi lemah apabila perancangannya gagal,

lemah bila menghadapi musibah kematian, kesakitan, perpisahan dan

sebagainya.

Kekuatan emosi juga tidak kuat jika tidak bertaut dengan Tuhan.Manusia

akan menjadi kuat jika ia dapat berhubung dengan Allah swt. Tetapi

bagaimana mahu berhubung denganNya walaupun Ia lebih dekat dari leher

(halkum) insan itu sendiri. Firman Allah: 

“Dan Kami lebih dekat kepadanya dari urat lehernya sendiri.” (al-Qaf:16)
Kekuatan ruh dalam berhubungan dengan Allah berdasarkan ingatan (zikir)

Tanpa ingat padaNya, ruh tidak berhubung denganNya. Firman Allah swt: 

“….Ketahuilah dengan mengingati Allah itu hati menjadi tenang.” (ar-

Ra’d:28)

Kekuatan emosi juga tidak kuat jika tidak bertaut dengan Tuhan.Manusia

akan menjadi kuat jika ia dapat berhubung dengan Allah swt.Tetapi

bagaimana mahu berhubung denganNya walaupun Ia lebih dekat dari leher

(halkum) insan itu sendiri.

Firman Allah

:“Dan Kami lebih dekat kepadanya dari urat lehernya sendiri.” (al-Qaf:16) 

Kekuatan Ruh amat diperlukan untuk mengawal emosi, akal dan

jasad,Kekuatan jasad amat terhad, ianya mengikut kata hatinya.Kekuatan

daya intelek (IQ) juga terbatas, ia boleh merancang, bijak dalam tindakan
dan sebagainya, tetapi dalam reality kehidupan banyak perkara luar

dugaan akal berlaku.Akal menjadi lemah apabila perancangannya gagal,

lemah bila menghadapi musibah kematian, kesakitan, perpisahan dan

sebagainya.

Selama ini kita hanya mengenal potensi tubuh fizikal kita. Kita menjaga

badan fizikal sama ada dari segi kecantikan atau ketampanan Kita juga

semakin mengenal potensi mental kita melalui ceramah-ceramah motivasi

di media-media cetak dan elektronik.

Kita belajar untuk mengolah fikiran dan emosi, kita belajar cara-cara berfikir

dan beremosi positif, belajar kaedah-kaedah visualisasi dan imajinasi.

Sekalipun potensi mental yang terpendam di dalam diri kita belum kita

terokai sempurna, tapi sekurang-kurangnya kita sudah mengetahui akan

kewujudannya.

Bagaimana dengan potensi roh? Adakah kita sudah memiliki pengetahuan

tentangnya. Pengetahuan tentang roh hanya diturunkan kepada ahli

makrifah. Begitu tinggi darjat ilmu tentang roh sehingga sangat jarang

dibicarakan.
Kalau pun ada dibicarakan di mana-mana, kita tiada rezeki pula untuk

melihat atau mendengarnya. Kalau pun ada rezeki untuk mendengar dan

melihat penyampaian ilmu tentang roh, belum lah pula ada rezek untuk

memahaminya. Inilah selection of nature, mekanisme alam yang digariskan

oleh Tuhan agar ilmu-ilmu kategori 'secret weapon' sentiasa hanya

dikuasai oleh orang-orang yang spiritualnya hensem dan cool :)

Mengenali diri membawa kesedaran kita ke atas, iaitu menuju dimensi-

dimensi tinggi. Mengajak kita untuk melihat persamaan darjat. Kita akan

melihat bahawa semua manusia sama saja. Asal muasalnya hanya satu.

Kita hanya ada Fizikal, Mental, dan Roh yang mana asalnya hanyalah dari

Tuhan yang satu. Benar Tuhan yang satu, tidak kira kita panggil Tuhan itu

dengan nama apapun, kita sifati Dia dengan sifat apapun, Dia tetaplah juga

Tunggal. Jika kita memahami hakikat ini, kita tidak akan melatah jika 'tuhan

kita' dihina oleh orang yang 'tuhannya berbeza daripada kita'. Sekali lagi,

belajar ilmu spiritual akan membawa kita kepada kesedaran kebersamaan.

Pada hakikatnya perbezaan hanya wujud di luar diri. Cara berfikir dan

beremosi kita boleh berbeza, rupa bentuk tubuh fizikal kita memang
berbeza, namun tetaplah kita sama-sama memiliki elemen yang sama iaitu

tubuh fizikal dan mental.

Perbezaan hanya wujud di luar diri. Kita beza hanya pada bangsa, agama,

kewarganegaraan, geografi, nilai harta benda, pekerjaan, dan lain-lain

aspek luar yang dikaitkan diri kita. Inilah yang digelar sebagai Dunia.

Akan tetapi apabila kita menaiki dimensi yang yang semakin tinggi ke atas,

ke alam yang semakin spiritual, maka perbezaan itu semakin hilang jejak

dan kita semakin melihat kebersamaan.

Apa yang ada pada diri kita itu juga yang berada pada diri orang disekitar

kita . Kita ada fizikal, mental dan roh. Mereka di sana pun ada. dan potensi

kita semua sama.

Para manusia suci, para wali, dan para nabi juga sama-sama memiliki

jasad fizikal, mental dan roh. Cuma kadar keterbukaan potensi mental dan

roh mereka jauh lebih tinggi daripada kita manusia-manusia biasa

menjadikan mereka manusia-manusia super.

Kita juga boleh jadi manusia-manusia super kerana potensi kita sama saja.

Cuma kadar keterbukaannya yang berbeza. Menjadi manusia super

bukanlah bererti kita juga boleh jadi nabi, tidak begitu kerana nabi adalah
pangkat. Namun kita boleh memiliki kemampuan ilmu, kebijaksaan,

kepimpinan dan lain-lain potensi super insani yang sekelas dengan

kemampuan mereka.

Nasib malang, penyakit, kemiskinan dan berbagai masalah kehidupan

yang sekarang ini kita alami kerana kita gagal mengenal dan

memanfaatkan potensi roh kita secara benar. Roh adalah potensi tertinggi

yang dimiliki setiap manusia tanpa mengira bangsa, agama dan keyakinan

yang dipegang.

Roh adalah bahagian dari Zat Ketuhanan yang ertinya, roh kita memiliki

potensi-potensi ketuhanan dari tujuh sifat aktif iaitu, hayat, ilmu, iradat,

kudrat, sami', bashar, dan qalam serta 99 potensi asmaul husna. Oh

yakah??? Benar... Kerana manusia adalah wadah atau medium di mana

tuhan ingin memperlihatkan dirinya, wujud serta semua sifat dan

perbuatanNya.

Kita sebagai manusia adalah terbatas samada aspek wujud mahupun sifat.

Sedangkan Tuhan adalah zat yang wujud dan sifatNya mutlak. Yang

Mutlak memperlihatkan diriNya melalui wujud manusia Yang Terhad. Yang

Mutlak bertindak melalui tindakan manusia Yang Terhad. Hayat kita adalah
penzahiran terhad dari HayatNya. Iradat (kehendak) kita adalah penzahiran

terhad dari IradatNya yang mutlak. Qudrat ( Kuasa/kemampuan) kita

adalah penzahiran terhad dari QudratNya yang mutlak. Begitu seterusnya

dengan sifat-sifat aktif dari 20 dalam kajian ilmu uluhiah.

Begitu pula dengan sifat-sifat daripada asma-asmaNya. Kekuatan kita kita

yang terbatas adalah penzahiran terhad daripada KekuatanNya yang

mutlak. Kekayaan kita adalah penzahiran terhad dari KekayaanNya yang

mutlak.

Kasih-sayang kita adalah penzahiran terhad dari kasih-sayangNya yang

mutlak. Sifat penyembuhan yang ada pada kita yang kerjanya sebagai

Healer adalah penzahiran terhad dari kemampuan penyembuhanNya yang

mutlak... Pendek kata, wujud, sifat, dan perbuatan kita adalah penzahiran

terhad dari wujud, sifat dan perbuatanNya yang mutlak.

Kita perlu mengenali diri kita secara sempurna jika kita ingin mengecapi

kebahagiaan yang sejati dan hakiki. Kesengsaraan yang kita alami

sebelum ini, sekarang ini dan selepas ini adalah kerana kita belum

mengenal diri kita dengan baik. Kita masih dipengaruhi keadaan.


Kita masih memerlukan keadaan untuk merasa senang, gembira dan

bahagia. Kita hanya akan merasa senang jika keadaan yang muncul dalam

kehidupan kita menyenangkan. Kita akan merasa susah jika keadaan

susah pada anggapan kita. You see? Kita belum merdeka sebenarnya.

Merdeka pada pandangan spiritual adalah apabila kita tidak lagi

dipengaruhi keadaan. Malah kita yang mempengaruhi keadaan. Kita boleh

menghadirkan keadaan-keadaan yang baik dan positif. Kita tidak

bergantung kepada apapa untuk merasa senang dan bahagia. You are the

master of your fate!

Diri kita ada dua aspek, zahir dan batin, terhad dan mutlak. Sepanjang

berkaitan dengan batin kita, maka kita adalah mutlak. Sepanjang berkaitan

dengan zahir kita maka kita terhad.

Perjalanan spiritual juga ada dua aspek, naik dan turun, 'uruj dan nuzul.

Dari mutlak menuju terhad, jadilah kita manusia yang lengkap dengan

tubuh.

Kita kini terhad kerana kemampuan diri kita yang dulunya mutllak kini

dibatasi oleh jasad kita. Penglihatan kita yang dulu mutlak kini dibatasi oleh
kapasiti mata zahir kita. Begitu juga dengan pendengaran, percakapan,

kekuatan, kehendak dan lain-lain sifat kita.

Semakin turun perjalanan kita ke bawah, maka kita akan menemui sifat-

sifat peribadi kita. Misalnya sifat zahir seperti gemuk, kurus, tinggi, rendah

dan lain-lain.

Sifat mental kita seperti pemarah, penakut, berani berkeyakinan dan lain-

lain lagi. Sering kita baca di dalam buku-buku motivasi, kenalilah diri kita,

kelemahan dan kekuatan kita. Itu hanyalah sifat-sifat peribadi kita, sifat

yang muncul dari persepsi-persepsi kita setelah terkurung dalam jasad kita.

Kita lebih luas daripada semua itu.

Kini kita mula ada kesedaran tentang diri kita. Kita merasakan diri kita

bukan sekadar ini ini dan begini-begini saja. Jauh di lubuk hati kita terasa

meronta-ronta ingin lepas dan bebas dari had dan batasan yang dicipta

oleh persepri kita. Lalu kita mula merenung, beribadat dan lain-lain aktiviti

kerohanian.

Perjalanan menuju ke atas berliku-liku. Banyak simpang siur, banyak

perangkap-perangkap. Ibadat, ilmu, dosa, pahala, syurga, neraka boleh

menjadi penjara-penjara baru bagi kesedaran kita.


Jika ibadat kita membuat kesedaran kita mengejar syurga, jika ibadat kita

membuat kita merasa alim dan suci, jika ibadat kita membuat kita tidak

semakin mencintai Tuhan maka kita sedang terperangkap dalam penjara-

penjara spiritual yang baru. Pendeknya, di mana saja kesedaran kita

melekat itulah penjara baru kita dan setiap penjar itu ada siksanya yang

tersendiri.

Jika perjalanan kita bahagia menuju diri kita yang mutlak, dalam disiplin

ilmu sufi itu dikenali sebagai maqam fana. Jika kita kembali memulakan

perjalanan menuju ke bawah menuju diri kita yang terhad, dan diri kita tidak

lagi terpenjara oleh mana-mana maqam spiritual, maka kita sudah memiliki

maqam baqa.

Kita kini mutlak dan terhad, kita kini adalah ada dan tiada. Kita menguasai

'uruj dan nuzul, naik dan turun. Kita temui diri kita dalam semua. Kita

melihat satu dalam yang banyak, dan banyak dalam yang satu.

Kita tidak tergolong di mana-mana golongan dan tidak pula terasing dari

mana-mana golongan. Inilah peringkat tertinggi dalam kerohanian.

Kewalian adalah fana, melebur dalam keagungan cinta yang tidak terbatas.

Kenabian pula adalah lepas dari fana, lalu kembali ke bawah melayani

makhluk, membimbing menuju hakikat sebagaimana yang telah pernah


dilaluinya. Itulah beza antara kewalian dan kenabian. Siapakah pewaris

nabi? Mereka yang sudah pulang dari kefanaannya, yang sudah

memahami perjalanan naik dan turun, yang boleh menilai seluruh maqam

dan memberikan bimbingan untuk semua peringkat.

Fikiran adalah Sebab, manakala kehidupan adalah Akibat. Fikiran adalah

alam spiritual, sedang kehidupan adalah alam nyata. Apa yang ada di alam

fikiran itulah yang akan keluar ke alam kehidupan kita. Sebab wujud lebih

dulu baru diikuti oleh Akibat.

Setiap masalah yang kita hadapi dalam kehidupan kita adalah Akibat dari

sebuah Sebab yang mana wujud di alam spiritual, alam fikiran kita.

Umumnya, untuk setiap masalah yang muncul kita sudah diajar dan terlatih

untuk memfokus dan menyelesaikan masalah itu, yang bermaksud kita

fokus untuk mengubah Akibat. Ilmu spiritual sangat berbeza. Ia

mengajarkan satu alternatif yang sangat unik.

Apabila kena musibah, ucaplah Innalillahi wainna ilahi roji'un. Ya, kita

diarahkan untuk mengembalikan kesedaran kepada Tuhan, yang

merupakan aspek spiritual yang Maha Tinggi. Tuhan sebagai sumber

segala Sebab bagi Akibat yang terjadi di alam kehidupan kita.


Kembali kepada Tuhan bermakna kembali ke Hati kita. Merombak dan

memperbaiki keyakinan kita yang berkaitan dengan Akibat atau masalah

yang muncul dalam kehidupan kita?

Cuma bahasa agama ni bahasa sastera tinggi. Agak sukar digapai oleh

fikiran manusia umum. Agama memberikan Tujuan, sedang sains

mencarikan Jalan menuju Tujuan tersebut. Mencari Jalan atau Ilmu adalah

proses menuju Makrifah.

Fikiran yang mencipta alam ini adalah fikiran yang sama yang terzahir

dalam semua manusia. Kehendak dan Kuasa yang mencipta alam ini

adalah kehendak dan kuasa yang sama yang terzahir dalam diri setiap

manusia. Bezanya cuma pada tahap atau kadar kehendak dan kuasa itu.

Kehendak dan Kuasa yang mencipta alam adalah Mutlak, sedangkan

kehendak dan kuasa yang ada pada manusia adalah terhad mengikut

batas kesedaran rohaninya. Seperti air, di dalam air laut, air sungai, air

paya, air kolam, air kopi, air pepsi tetap juga air yang terdiri daripada ikatan

atom H2O. Bezanya cuma nilai atau kadar berapa banyak air murni dalam

air-air tersebut.
Semua jenis energi yang kita latih apapun alirannya, serta semua jenis

mantra, zikir dan bacaan-bacaan hanyalah ALAT untuk memfokuskan

fikiran kita.

Fikiran kitalah yeng menggerakkan energi ketika kita bermain energi. Oleh

sebab itu kekuatan SEJATI di sini bukanlah energi tersebut melainkan

aspek mental kita iaitu minda kita.

Pada satu tahap kesedaran spiritual tertentu, kita tidak akan lagi perlukan

energi-energi luar serta mentera-mentera atau apa saja jenis bacaan. Kita

hanya perlukan sebuah konsentrasi fikiran yang penuh untuk melakukan

kerja-kerja metafizik. Di sinilah kita mula menyedari Diri Sejati kita, Higher

Self kita kata orang-orang reiki.

Perbezaan ilmuan metafiizk Timur adalah memasuki alam spiritual dengan

beragam upacara atau ritual-ritual suci kerana ilmuan Timur sangat

menghormati dan mengkeramatkan alam spiritual.

Manakala ilmuan metafizik Barat pula langsung hanya melaksanakan

sahaja secara ‘sambarono”. Mereka memasuki alam spiritual tanpa banyak

terikat dengan adat.

Pendekatan ilmuan Timur adalah menyeluruh dan mengambil masa yang

agak panjang namun mematangkan kesedaran rohani. Pendekatan ilmuan


Barat pula cepat kerana terus ke sumber kekuatan utama manusia tanpa

banyak ritual-ritualyangmelelahkan namun peningkatan kesedaran rohani

boleh jadi kurang menyeluruh. Setiap pendekatan yang diambil dua

kelompok ini masing-masing ada kelemahan dan kekurangan.

Anda mungkin juga menyukai