Anda di halaman 1dari 3

RUMAH SAKIT UMUM

ANWAR MEDIKA RONDE KEPERAWATAN

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


PRW/A/ 102 03 - 1/3-

Tanggal terbit : Ditetapkan,


14 Januari 2019 Direktur
SPO

dr. Nungky Taniasari, M.ARS


Ronde keperawatan adalah prosedur dimana dua atau lebih
perawat mengunjungi pasien untuk mendapatkan informasi yang
akan membantu dalam merencanakan pelayanan keperawatan dan
PENGERTIAN
memberikan kesemapatan pada pasien untuk mendiskusikan
masalah keperawatannya serta mengevaluasi pelayanan
keperawatan yang telah diterima pasien .
a. Tujuan umum
Menyelesaikan masalah pasien melalui pendekatan berpikir
kritis dan diskusi

b. Tujuan Khusus
1. Menumbuhkan cara berpikir kritis dan sistimatis
2. Meningkatkan kemampuan validasi data pasien
3. Meningkatkan kemampuan menentukan diagnosa
TUJUAN
keperawatan
4. Menumbuhkan pemikiran tentang tindakan keperawatan
yang berorientasi pada masalah pasien
5. Meningkatkan kemampuan memodifikasi rencana asuhan
keperawatan
6. Meningkatkan kemampuan justifikasi rencana asuhan
7. Meningkatakan kemampuan menilai hasil kerja
RUMAH SAKIT UMUM
ANWAR MEDIKA
RONDE KEPERAWATAN

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


PRW/A/ 102 03 - 2/3 -
Berdasarkan SK Nomor 11a/SK-RSAM/I/2019 tentang
KEBIJAKAN Kebijakan Penetapan Standart Operasional Prosedur
Keperawatan.
a. Persiapan
1. Membuat SAP untuk kegiatan bimbingan (dalam bentuk
tertulis)
2. Mempersiapkan tempat yang cukup sesuai dengan
jumlah peserta ronde
3. Mendapatkan data sesuai mengenai kondisi pasien yang
akan dilakukan ronde keperawatan serta meminta ijin
pasien
4. Menyiapkan alat yang diperlukan
5. Mengatur lingkungan fisik untuk ronde keperawatan
sehingga mudah di dengar dan dilihat oleh peserta
PROSEDUR b. Pelaksanaan
6. Membuka kegiatan ronde dengan mengucapkan salam
7. Menjelaskan tentang kegiatan waktu , tujuan dan ronde
keperawatan (tidak di depan pasien)
8. Menjelaskan tentang hasil yang diharapkan dari hasil
ronde
9. Menjelaskan secara umum pasiennya masing – masing (
data fokus,diagnosa keperawatan, rencana
tindakan,catatan perkembangan,masalah yang belum
bisa dipecahkan
10. Mengajak peserta menuju ruang pasien
11. Memulai kegiatan ronde keperawatan
RUMAH SAKIT UMUM
ANWAR MEDIKA
RONDE KEPERAWATAN

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :


PRW/A/ 102 03 - 3/3 -
12. Memberikan kesemapatan untuk bertanya dan
berdiskusi pada peserta yang lain,keluarga/pasien
13. Memberikan reinforcement pada pasien atas
kerjasamanya dalam melakasanakan kegiatan
c. Evaluasi
14. Menyimpulkan kegiatan ronde keperawatan ( tidak
PROSEDUR didepan pasien)
15. Memberikan reinforcement kepada peserta
16. Rencana tindaklanjut setelah ronde keperawatan
17. Menutup kegiatan ronde keperawatan

UNIT TERKAIT Instalasi Rawat inap

Anda mungkin juga menyukai