Anda di halaman 1dari 29

Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

SILABUS MATA PELAJARAN

Silabus SMK
A. Pendahuluan
1. Latar Belakang
Perencanaan pembelajaran dirancang dalam bentuk Silabus
dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang mengacu pada
Standar Isi (Permendikbud Nomor 22 Tahun 2016).
Silabus merupakan acuan penyusunan kerangka
pembelajaran untuk setiap bahan kajian mata pelajaran di SMK.
Silabus digunakan sebagai panduan untuk mengajar yang memuat
ringkasan dari apa yang akan dibahas dalam suatu mata pelajaran
yang terdapat pada setiap kompetensi keahlian. Silabus digunakan
sebagai acuan dalam pengembangan rencana pelaksanaan
pembelajaran (RPP).
Silabus adalah rencana pembelajaran pada suatu kelompok
mata pelajaran dengan tema tertentu, yang mencakup standar
kompetensi, kompetensi dasar, Indikator pencapaian kompetensi
(IPK), materi pembelajaran, penilaian, alokasi waktu, dan sumber
belajar yang dikembangkan oleh setiap satuan pendidikan (Mulyasa,
2010:190).
Dari beberapa definisi silabus di atas dapat disimpulkan
bahwa silabus adalah seperangkat rencana yang berisi garis besar
atau pokok-pokok pembelajaran yang mencakup standar
kompetensi, kompetensi dasar, materi pembelajaran, indikator,
penilaian, alokasi waktu, dan sumber belajar yang dikembangkan
oleh setiap satuan pendidikan.
Silabus bermanfaat sebagai pedoman dalam pengembangan
pembelajaran, seperti pembuatan rencana pembelajaran,
pengelolaan kegiatan pembelajaran dan pengembangan sistem
penilaian. Artinya silabus rnerupakan sumber pokok dalam
penyusunan rencana pembelajaran untuk satu pasang kompetensi
dasar (KD), yang terdiri dari KD pengetahuan dan KD keterampilan.

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri
kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Silabus juga bermanfaat sebagai pedoman untuk


merencanakan pengelolaan kegiatan belajar secara klasikal,
kelompok kecil, atau pembelajaran secara individual dan
mengembangkan sistem penilaian.
Pada kurikulum 2013 SMK revisi, silabus harus disusun oleh
sekolah, contoh silabus yang dikeluarkan/dikembangkan oleh
bidang pembelajaran puskurbuk balitbang kemendikbud dapat
digunakan sebagai inspirasi bagi guru dalam mengembangkan
silabus di sekolah.

2. Manfaat
Manfaat silabus adalah sebagai acuan guru untuk:
1. Melaksanakan pembelajaran dihubungkan dengan pencapaian
kompetensi dasar (KD) dan indikator pencapaian kompetensi
(IPK).
2. Menyusun teknik penilaian, indikator soal dan soal melalui
rumusan indikator pencapaian kompetensi (IPK)
3. Memfasilitasi sumber dan media pembelajaran yang digunakan
untuk pelaksanaan pembelajaran.
4. Mengembangkan RPP.

3. Sasaran
Sasaran silabus adalah:
1. Guru, melalui wadah Musyawarah Guru Mata Pelajaran.
2. Kepala sekolah untuk pembinaan guru dalam mengembangkan
silabus.
3. Pengawas sekolah, untuk melakukan pembinaan guru.
4. Dinas Pendidikan, dalam rangka pembinaan kepada sekolah dan
guru.

B. Deskripsi Kompetensi Keahlian dan Jabatan


1. Desain Komunikasi Visual

Adalah salah satu kompetensi keahlian di Sekolah Menengah


Kejuruan (SMK) yang mendidik para peserta didik untuk menjadi
tenaga muda ahli di bidang Desain. Desain Komunikasi Visual
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri
kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

menawarkan pembelajaran ilmu terapan yang membekali lulusan


dengan kemampuan berkonsep yang diimbangi dengan
kemampuan berketerampilan. Kompetensi Keahlian ini
mengembangkan pengetahuan lintas disiplin yang menjadi dasar
berkarya, dengan materi pembelajaran ditekankan pada muatan
lokal.
Desain Komunikasi Visual (DKV) adalah cabang ilmu desain yang
mempelajari konsep komunikasi dan ungkapan kreatif, teknik dan
media dengan memanfaatkan elemen-elemen visual ataupun rupa
untuk menyampaikan pesan untuk tujuan tertentu (tujuan
informasi ataupun tujuan persuasi yaitu mempengaruhi perilaku).

Lulusan program studi ini memiliki kemampuan dalam


pemecahan masalah perancangan komunikasi visual, juga
kemampuan manajerial dan wawasan entrepreneurship. Lulusan
dapat berprofesi sebagai perancang komunikasi visual, desainer
grafis, ilustrator, marketing designer, atau berkarier dalam
industri media dan visual, seperti penerbitan dan production
house.

1. Wirausaha
Saat ini lulusan dari Desain Komunikasi Visual mempunyai
peluang berwirausaha tinggi di Industri Kreatif. Lulusan DKV bisa
membuat rumah atau perusahaan yang bergerak dibidang
periklanan, desain grafis, Ilustrasi, Fotografi, Animasi, ataupun
Web Designer.
Bidang-bidang kreatif ini memang sedang menjadi fenomena
sendiri dan tentu saja akan menciptakan lapangan kerja baru jika
bisa mendirikan perusahaan sendiri di bidang-bidang tersebut.
Kesematan berwirausaha di bidang ini sangat besar karena tidak
terlalu membutuhkan banyak biaya.

2. Biro Periklanan (Advertising House)


Bekerja sebagai desainer ataupun ilustrator di perusahaan
Biro Periklanan. Perusahaan ini menjalankan pekerjaan untuk

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri
kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

membuat sebuah iklan berkualitas untuk perusahaan yang


membutuhkan jasanya.

3. Media Televisi
Bekerja di stasiun televisi sebagai desainer ataupun animator
dan bidang grafis lainnya. Tentu saja stasiun Televisi akan
membutuhkan desainer-desainer grafis profesional untuk
membuat tampilannya semakin bagus lagi.

4. Perusahaan Percetakan dan Penerbitan


Biasanya di perusahaan percetakan dan penerbitan ini
dibutuhkan ilustrator dan desainer cover buku dan desainnya
yang akan di cetak.

5. Graphic Designer
Seorang desainer grafis adalah seorang yang profesional
dalam desain grafis dan seni grafis industri yang
mengkombinasikan gambar, tipografi atau grafis gerak untuk
membuat sebuah desain. Seorang desainer grafis menciptakan
grafis terutama untuk diterbitkan, media cetak atau elektronik,
seperti brosur (kadang-kadang) dan iklan. Mereka juga kadang-
kadang bertanggung jawab untuk typesetting, ilustrasi, user
interface, desain web, atau mengambil posisi mengajar. Tanggung
jawab inti dari pekerjaan perancang adalah untuk menyajikan
informasi dengan cara yang baik diakses dan mudah diingat.

6. Illustrator
Illustrator adalah seorang seniman narasi yang
mengkhususkan diri dalam menulis meningkatkan dengan
menyediakan representasi visual yang sesuai dengan isi teks yang
terkait. Ilustrasi mungkin dimaksudkan untuk menjelaskan
konsep-konsep rumit atau benda-benda yang sulit untuk
menggambarkan secara tekstual.

Ilustrasi telah digunakan dalam iklan, kartu ucapan, poster,


buku, majalah dan surat kabar. Sebuah ilustrasi kartun dapat
menambahkan humor untuk esai humor.
6. Freelancer
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri
kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

7. Konsultan / Biro Konsultan Desain


Bekerja sebagai konsultan desain di Biro Konsultan desain.

C. Deskripsi Mata Pelajaran


Komputer Grafis atau Grafic Computer adalah bagian dari ilmu
komputer yang memiliki kaitan dengan memanipulasi gambar.
Komputer Grafis bisa disebut juga dengan proses penyimpanan atau
manipulasi dari suatu model, gambar, grafik, diagram, atau artistik
menggunakan komputer (digital) dengan bantuan software. Secara
singkatnya Komputer Grafis adalah suatu kaitan dengan manipulasi
gambar (visual) secara digital. Awal ditemukannya istilah grafis
computer oleh William Fetter pada tahun 1960. Komputer grafis memiliki
dua jenis, yaitu Komputer grafis 2D dan 3D, perbedaannya terdapat
pada bentuk dan modelnya, jika 2D itu adalah bentuk sederhana dari
computer grafis, sedangkan 3D adalah hasil dikembangkannya 2D yang
akan membuat gambar lebih nyata terlihat.

D. Pemetaan kompetensi keahlian (mata pelajaran) K13 dengan SKKNI


(untuk menghasilkan skill paspor)/(sertifikasi)

Kode Unit
Judul Unit Kompetensi KD pada Kurikulum 2013
Kompetensi
M.74100.001.02 Mengaplikasikan 3.3 Menganalisis fungsi menu dan tools
Prinsip Dasar-dasar untuk membuat elemen-
Desain elemendesain
4.3 Menggunakan menu dan toolsuntuk
membuat elemen-elemen desain
berdasarkan hasil analisis
3.10 Menerapkan prosedurpenggunaan
software untuk multipages layout
(brosur, buku danmajalah)
4.10 Mengoperasikan softwareuntuk
multi pages layout(brosur, buku
dan majalah)
M.74100.002.02 Menerapkan Prinsip 3.11 Memahami konsep Branding
Dasar Komunikasi danKomunikasi Pemasaran
4.11 Mengintegrasikan konsep Branding
dan Komunikasi Pemasaran

M.74100.003.02 Menerapkan 3.15 Menerapkan prosedur pembuatan


Pengetahuan desain iklan media cetak
Produksi Desain 4.15 Membuat desain iklan media
cetak
M.74100.004.02 Menerapkan Project 3.8 Menerapkan prosedur pembuatan
Brief logo tipe dalam format RGB dan
CMYK
4.8 Membuat logo tipe dalam format
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri
kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Kode Unit
Judul Unit Kompetensi KD pada Kurikulum 2013
Kompetensi
RGB dan CMYK

M.74100.005.02 Menerapkan Design 3.8 Menerapkan prosedur pembuatan


Brief logo tipe dalam format RGB
danCMYK
4.8 Membuat logo tipe dalam format
RGB dan CMYK
TIK.MM02.039.01 Strategi Desain 3.14 Menerapkan prinsip-prinsip
Corporate Identity
4.14 Merancang Corporate Identity
M.74100.008.02 Menetapkan Konsep 3.8 Menerapkan prosedur pembuatan
Desain logo tipe dalam format RGB
danCMYK
4.8 Membuat logo tipe dalam format
RGB dan CMYK
M.74100.009.02 Mengoperasikan 3.5 Menerapkan Software untuk image-
Perangkat Lunak editing
Desain 4.5 Mengoperasikan Software untuk
image-editing
M.74100.010.02 Menciptakan Karya 3.15 Menerapkan prosedur pembuatan
Desain desain iklan media cetak
4.15 Membuat desain iklan media
cetak

E. Analisis KD pada kompetensi keahlian C3 dikaitkan dengan C2,


C1, dan muatan A dan B

1. Program Keahlian : Seni dan Industri Kreatif


2. Kompetensi Keahlian : Desain Komunikasi Visual
3. Tema : Komputer Grafis

KD/Materi

Kompetensi Materi Pembelajaran


KD IPK
Pendukung Pembelajaran C3

Videografi

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri
kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

3.9 Mengevaluasi - Desain Karya Desain Mengoperasikan


3.9.1 Menilai hasil
hasil karya Dasar 2 Dimensi dan komputer
karya komputer
komputer - Kreativitas 3 Dimensi grafis 3D untuk
grafis
Grafis - Photoshop editing gambar
3.9.2 Menyimpulkan - Ilustrator
hasil karya - Indesign
Komputer grafis
3.9.3 Menentukan
prosedur
pengembangan
karya computer
grafis

4.9.1 Mendesain karya


4.9
desain grafis
Mengembangka 4.9.2 Membuat karya
n karya desain grafis
Komputer 4.9.3 Menyajikan
Grafis karya desain
grafis

F. Silabus

Nama SMK : SMK NEGERI 46 Jakarta


Bidang Keahlian : Seni dan Industri Kreatif
Program Keahlian : Seni Rupa
Kompetensi Keahlian : Desain Komunikasi Visual
Mata Pelajaran : Komputer Grafis
Durasi : 490 Jam Pelajaran (JP) (untuk kelas XI dan XII)

Kompetensi Inti (KI)


KI-1 (Sikap Religius) : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang
dianutnya”.

KI – 2 (Sikap Sosial) : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur,


disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleran, damai), bertanggung-jawab, responsif, dan
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri
kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

proaktif melalui keteladanan, pemberian nasihat,


penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara
berkesinambungan serta menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.

KI-3 (Pengetahuan) : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan


mengevaluasi tentang pengetahuan faktual,
konseptual, operasional dasar, dan metakognitif
sesuai dengan bidang dan lingkup kerja Desain
Komunikasi Visual pada tingkat teknis, spesifik,
detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi
diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia
kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan
internasional.
.KI-4 (Keterampilan) : Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan
alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim
dilakukan serta memecahkan masalah sesuai
dengan bidang kerja Desain Komunikasi Visual.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan
mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan
standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan
menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis,
mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam
ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri
kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan,
meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan
gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri
kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
3.1 Menganalisis 3.1.1 Menelaah  Spesifikasi 6  Mengumpulkan Pengetahuan: Buku
spesifikasi spesifikasi hardware informasi tentang • Tes tulis
spesifikasi hardware Wahana
hardware hardware Komputer • Portofolio
computer grafis komputer.
Komputer komputer Grafis  Mencoba Keterampilan: 2014.
Grafis grafis  Pengtahuan mengoperasikan  Penugasan Pengenalan,
3.1.2
dasar ilmu computer dengan  Unjuk kerja Permasalahan,
Mengidentifikas
Komputer spesifikasi hardware  Portofolio Dan
i spesifikasi
 Prosedur Komputer Grafis Penanganan
hardware
penggunaan  Menyimpulkan cara Hardware
komputer
pengoperasian Komputer: Andi
grafis computer
computer grafis Publisher
3.1.3 Menyimpulkan grafis
spsifikasi sesuai spesifikasi
hardware hardware computer
Komputer grafis
Grafis  Mengkomunikasikan
spesifikasi hardware
4.1.1 Mengoperasikan computer grafis dan
4.1 Menggunakan spesifikasi cara
spesisifikasi hardware pengoperasianya.
hardware Komputer
Komputer Grafis
Grafis
4.1.2 Mengontrol
penggunaan
spesifikasi
hardware
komputer grafis

Pengetahuan:
• Tes tulis
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
berupa soal
3.2 Menerapkan 3.2.1 Menentukan ● Prosedur 4 ● Mengumpulkan data Buku
essay
Penggunaan jenis-jenis penggunaan informasi terkait
Hendratman,
Software software software materi Keterampilan:
Hendi.
Komputer Komputer komputer ● Menjelaskan • penugasan
2014.Computer
Grafis grafis grafis pengertian tentang • presentasi
Graphic
● Teknik prinsip kerja software
3.2.2 Memilih Design.Bandun
penggunaan komputer grafis
software g:Informatika
software ● Memperlihatkan cara
komputer
komputer penginstalan software Video Tutorial
grafis
grafis Komputer grafis
3.2.3 Mengurutkan Software sesuai prosedur
prosedur komputer ● Menerapkan
pengggunaan grafis penggunaan software
software ● Fungsi menu komputer grafis
komputer dan tool sesuai prosedur
grafis software ● Melakukan
komputer penginstalan software
4.2 4.2.1 Menginstal grafis komputer grafis
Mengoperasik software ● Latihan
an Software computer grafis mengoperasikan
Komputer sesuai dengan Software komputer
Grafis prosedur grafis sesuai prosedur
4.2.2 Membuat karya
● Mempresentasikan
komputer
pengoperasian
grafis sesuai
software computer
dengan
grafis
prosedur

● Mengumpulkan data
3.3.1 Menelaah ● Fungsi 1 Pengetahuan: Buku
3.3 Menganalisis informasi terkait
fungsi menu menu dan 2 • Tes tertulis
fungsi menu materi Hendratman,
dan tools tools berupa soal
dan tools ● Mengamati tayangan Hendi.
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
untuk video tutorial yang essay dan
pembuat pembuat 2014.Computer
membuat berkaitan dengan pilihan ganda
elemen-elemen elemen- Graphic
elemen-elemen materi
desain elemen Keterampilan: Design.Bandun
desain ● Mendiskusikan fungsi
3.3.2 Menyimpulkan desain • Unjuk kerja g:Informatika
menu dan tools untuk
fungsi menu
membuat elemen- Video tutorial
dan tools
elemen desain
untuk
● Melakukan analisis
membuat
fungsi menu dan tools
elemen-elemen
untuk membuat
desain
elemen-elemen desain
4.3 Menggunakan ● Mempresentasikan
4.3.1 Menyiapkan
menu dan tools fungsi menu dan tools
menu dan tools
untuk untuk membuat
untuk
membuat elemen-elemen desain
membuat
elemen-elemen ● Menyimpulkan
elemen-elemen
desain penggunakan menu
desain
berdasarkan dan tools untuk
berdasarkan
hasil analisis membuat elemen-
hasil analisis
elemen desain dalam
4.3.2 Menyeleksi
mengoperasikan
menu dan tools
komputer grafis
untuk
sesuai prosedur
membuat
● Mengkomunikasikan
elemen-elemen
penggunaan menu
desain
dan tools untuk
4.3.3 Membuat
membuat elemen-
elemen-elemen
elemen desain
desain dengan
menu dan tool
● Software
3.4 Menerapkan 3.4.1 Menjelaskan 1 ● Mengumpulkan data Pengetahuan: Buku
vector
Software Software untuk 2 informasi terkait • Tes tertulis
drawing Hendratman,
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
untuk vector vector drawing - Ilustrator materi
berupa soal
Hendi.
- Coreldra essay
drawing drawing ● Mengamati tayangan 2014.Computer
3.4.2 Menentukan w video tutorial yang Graphic
software untuk berkaitan dengan Keterampilan: Design.Bandun
vector drawing materi - Unjuk kerja g:Informatika
3.4.3 Memilih ● Mengumpulkan - Penugasan
software untuk software untuk vector
vector drawing drawing Video Tutorial
3.4.4 Mengurutkan ● Mendemonstrasikan pengoperasian
prosedur sotware vector software vector
penggunaan drawing drwaing
Software vector ● Mengoperasikan
drawing sesuai komputer
standar menggunakan vector
drawing
● Membuat karya
4.4 4.4.1 Mengenal tools computer grafis
Mengoperasik bar pembuat dengan software
an software gambar vector vector drawing
untuk vector 4.4.2 Meniru gambar
drawing vector
menggunakan
software vector
drawing
4.4.3 Membuat
gambar vector
dengan software
software vector
drawing
3.5.1 Menjelaskan ● Program 1 ● Mengumpulkan data Pengetahuan: Buku
3.5 Menerapkan
software untuk software 2 informasi terkait • Tes tulis
Software Hendratman,
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
berupa soal
image editing image editing materi Hendi.
untuk image- Essay
3.5.2 Mengarahkan (photoshop) ● Mengamati tayangan 2014.Computer
editing
software untuk video tutorial yang Keterampilan: Graphic Design.
image-editing berkaitan dengan • Proyek/ Bandung:Infor
3.5.4 Menentukan materi penugasan matika
software untuk ● Mengamati penjelasan • unjuk kerja
image-editing tentang materi
3.5.5 informasi terkait
Mengaplikasika teknik software untuk
n software image editing
untuk image ● Menerapkan software
editing dengan image editing dalam
baik dan benar melalukan editing
4.5 foto/gambar
Mengoperasika 4.5.1 Mengunakan ● Melakukan
n Software menu dan tool pengoperasian
untuk image- software image- software image-editing
editing editing dalam melakukan
4.5.2 Melakukan editing foto/gambar
editing gambar
dengan Software
image-editing
sesuai prosedur
4.5.3 Membuat karya
komputer grafis
dengan software
image-editing
dengan baik dan
benar
4 Buku
3.6.1 Menjelaskan ● Mengumpulkan data Pengetahuan:
3.6 Menerapkan prosedur teknik  Teknik informasi terkait • Tes tulis Hendratman,
teknik deformasi
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
huruf/teks beruapa soal
deformasi deformasi materi Hendi.
essay
huruf /teks huruf/teks utuk ● Mengamati video 2014.Computer
untuk desain desain tutorial terkait materi Keterampilan: Graphic
3.6.2 Menentukan ● Membuat deformasi  Penugasan Design.Bandun
prosedur teknik huruf/teks untuk  Unjuk kerja g:Informatika
deformasi desain dengan
huruf/teks komputer grafis
untuk desain sesuai prosedur Video tutorial
3.6.3 deformasi
Mengaplikasika huruf/teks
n teknik
deformasi
huruf/teks
untuk desain
dengan baik dan
benar

4.6 Membuat 4.6.1 Mengoperasikan


deformasi software
huruf/teks pembuat
untuk desain deformasi
huruf/teks
untuk desain
4.6.1 Menciptakan
deformasi
huruf/teks
untuk desain
dengan baik dan
benar
3.7 Menganalisis 3.7.1 Menjelaskan ● Prosedur 1 ● Mengumpulkan data Pengetahuan: Buku
prosedur prosedur penggabunga 2 informasi terkait • Tes tulis
Hendratman,
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
beruap soal
penggabunga penggabungan n teks materi Hendi.
essay
n teks dan teks ● Mengamati tayangan 2014.Computer
● Prosedur • Tes lisan
foto video tutorial yang Graphic Design.
3.7.2 Menjelaskan penggabunga
berkaitan dengan Keterampilan: Bandung:Infor
prosedur n foto
materi • Penilaian matika
penggabungan
● Melakukan analisis unjuk kerja
foto Video Tutorial
prosedur • Proyek/
3.7.3
penggabungan teks penugasan
Mengidentifikas
dan foto • Portofolio
i prosedur
● Melakukan diskusi
penggabungan
secara berkelompok
teks
● Mengoperasikan
3.7.4
komputer grafis
Mengidentifikas
program indesign dan
i prosedur
melakukan proses
penggabungan
editing penggabungan
foto
teks dan image/foto
3.7.7 Menentukan
sesuai prosedur
prosedur
● Mempresentasikan
penggabungan
hasil penggabungan
teks
teks dan image/foto
3.7.8 Menentukan
prosedur
penggabungan
foto
3.7.9 Menilai
prosedur
penggabungan
teks sesuai
prosedur
3.7.9 Menilai
prosedur

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
penggabungan
foto sesuai
prosedur

4.7.1 Menggunakan
4.7 software yang
Menggabungk tepat untuk
an teks dan melakukan
foto penggabungan
teks dan foto
sesuai
prosedur
4.7.2 Menggunakan
menu dan tools
pada software
untuk
melakukan
penggabungan
teks dan foto
sesuai
prosedur
4.7.3
Menggabungka
n teks dan foto
dengan
software
sesuai
prosedur

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
3.8.1 Menentukan
3.8 Menerapkan  Warna RGB 1 ● Mengumpulkan data Pengetahuan: Buku
fungsi logotipe
prosedur dan CMYK 2 informasi terkait • Tes tulis
dalam format Hendratman,
pembuatan  Fungsi materi
RGB Hendi.
logotipe Warna RGB ● Menjelaskan prosedur
3.8.2 Menentukan Keterampilan: 2014.Computer
dalam format pembuatan logotipe
fungsi logotipe dan CMYK • Penilaian Graphic Design.
RGB dan dalam format RGB
dalam format  Prosedur unjuk kerja Bandung:Infor
CMYK dan CMYK sesuai
CMYK pembuatan • Proyek/ matika
prosedur
3.8.3 Mengurutkan penugasan
logotipe ● Membuat sketsa
prosedur • Portofolio
dalam format logotype dengan cara
pembuatan
RGB dan manual sesuai
logotipe dalam
CMYK prosedur
format RGB
● Mengoperasikan
3.8.4 Mengurutkan
komputer dalam
Prosedur
melakukan
pembuatan
pembuatan logotipe
logotipe dalam
dalam format RGB
format CMYK
dan CMYK sesuai
prosedur
4.8 Membuat 4.8.1 Membuat
logotipe sketsa logotipe
dalam format secara manual
RGB dan sesuai
CMYK prosedur
4.8.2 Menggunakan
software
aplikasi desain
dalam
pembuatan
logotipe dalam
format RGB
sesuai rosedur

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
4.8.3 Menggunakan
software
aplikasi desain
dalam
pembuatan
logotipe dalam
format CMYK
sesuai
prosedur
4.8.4 Menciptakan
logotipe dalam
format RGB
dengan
software
aplikasi desain
dengan baik
dan benar
4.8.5 menciptakan
logotipe dalam
format CMYK
dengan
software
aplikasi desain
dengan baik
dan benar
4.8.6
Mengkomunika
sikan cara
pembuatan
logotype dalam  Teknik
format RGB evaluasi
dan CMYK  Editing Buku
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
3.9 Mengevaluasi 3.9.2  Penciptaan 8  Mengumpulkan data Pengetahuan: Hendratman,
hasil karya Membandingka karya tentang bentuk karya • Tes tulis Hendi.
Komputer n hasil karya Komputer Komputer Grafis berupa soal 2014.Computer
Grafis Komputer Grafis  Melakukan essay Graphic
Grafis perbandingan hasil • Tes lisan Design.Bandun
3.9.3 Menyimpulkan karya komputer grafis g:Informatika
hasil Karya  Menyimpulkan hasil
Komputer Grafis Keterampilan:
Komputer
sesuai standar • Penilaian
Grafis
 Menilai hasil unjuk kerja
3.9.4 Menilai hasil
komputer grafis • Portofolio
karya
Komputer  Mengedit hasil karya
Grafis komputer grafis
3.9.5 Mengkritik sesuai standar
hasil karya  Mengoperasikan
Komputer komputer grafis
Grafis dalam
mengembankan karya
4.9 4.9.1 Membuat karya komputer grafis
Mengembang Komputer
kan karya Grafis dengan
Komputer baik dan benar
Grafis 4.9.2 Mengedit karya
komputer
grafis sesuai
standar
4.9.3 Menciptakan
kembali karya
dengan
komputer
grafis

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
Software 1 Pengetahuan: Buku
3.10 Menerapkan 3.10.1 Menentukan
Multipages 2  Mengumpulkan data • Tes tulis
prosedur Prosedur berkaitan dengan Hendratman,
layout • Tes lisan
penggunaan penggunaan materi Hendi.
● Indesign
software software untuk  Menentukan prosedur 2014.Computer
● Quarkexpress
untuk multipage penggunaan software Keterampilan: Graphic
multipages layout (brosur, untuk multi page • Penilaian Design.Bandun
layout buku dan layout (brosur, buku unjuk kerja g:Informatika
(brosur, buku majalah) dan majalah) • Proyek/
dan majalah) 3.10.2 Mengurutkan  Mempraktikkan penugasan
prosedur pengoperasian • Portofolio
penggunaan komputer dengan
software untuk software untuk multi
multipages page
layout (brosur,  Membuat brosur,
buku dan brosur dan majalah
majalah) dengan software multi
4.10 pages layout
Mengoperasik 4.10.2 Menggunakan
an software menu dan tools
untuk multi pada software
pages layout multi pages
(brosur, buku layout (brosur,
dan majalah) buku dan
majalah)
4.10.2 Membuat
brosur, buku
dan majalah
menggunakan
software multi
pages layout

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
3.11 Memahami
● Konsep 4 ● Mengumpulkan data Pengetahuan: Buku
konsep 3.11.1 Menjelaskan
Desain terkait dengan materi • Tes tulis
Branding dan Fungsi konsep Kertamukti,
brading
Komunikasi branding ● Menjelaskan fungsi Keterampilan: Rama.2015.Str
Pemasaran 3.11.2 Menjelaskan ● Konsep konsep branding dan • Proyek/ ategi Kreatif
Fungsi konsep Komuniasi komunikasi penugasan dalam
komunikasi Pemasaran pemasaran • Portofolio Periklanan.Dep
pemasaran ok: Rajawali
● Mengintegrasikan
3.11.3 Menerapkan Pers.
konsep branding dan
Konsep komunikasi
Branding dan pemasaran
4.11 komunikasi berdasarkan fungsi
Mengintegras pemasaran
ikan konsep
Branding dan 4.11.1
Komunikasi Menghubungka
Pemasaran n konsep
Branding dan
komunikasi
dalam
pembuatan
sebuah karya
4.11.2
Menggabungka
n konsep
Branding dan
komunikasi
pemasaran
berdasarkan
fungsi dalam
pembuatan
karya

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
3.12.1 Menentukan  Fungsi 1 ● Mengumpulkan data Pengetahuan: Buku
3.12 Menerapakan
prinsip-prinsip Desain logo 2 terkait dengan materi • Tes tulis
prinsip- Hendratman,
desain logo  Prinsip- berupa sola
prinsip ● Menjelaskan prinsip- Hendi.
prinsip essay
desain logo 3.12.2 Mengurutkan prinsip desain logo 2014.Computer
prinsip-prinsip desain logo Keterampilan: Graphic Design.
● Melakukan
desain logo • Proyek/ Bandung:Infor
pembuatan mind
penugasan matika
3.12.3 Menelaah maping desain logo
prinsip-prinsip
● Melakukan
desain logo
pembuatan sketsa
3.12.4 Menggunakan desain logo serta
prinsip-prinsip menerapkan prinsip-
desain logo prinsipnya
● Mengoperasikan
4.12 Merancang komputer grafis
desain logo 4.12.1 Membuat
praktik membuat
mind maping
desain logo
desain logo
4.12.2 Membuat
sketsa desain
logo
4.12.3 Menciptakan
desain logo
dengan
software
komputer grafis
pembuat logo

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
3.13 Menerapkan
3.13.1Menentukan ● Desain 1 ● Mengumpulkan data Pengetahuan: Buku
prinsip-
prinsip-prinsip stationery 2 berdasarkan materi • Tes tulis
prinsip Hendratman,
desain berupa soal
desain ● Fungsi dan ● Menguraikan Prinsip- Hendi.
stationery kit essay
Stationery Kit prosedur prisip desain 2014.Computer
3.13.2 Mengurutkan
dalam stationery kit Keterampilan: Graphic
prinsip-prinsip
pembuatan
● Menjelaskan fungsi  Proyek/ Design.Bandun
desain
desain penugasan g:Informatika
stationery kit dan prosedur
stationey  Portofolio
3.13.3 Menelaah pembuatan desain
prinsip-prinsip ● Elemen stationery kit
desain Desain
● Membuat konsep
stationey kit Stationery Kit
desain stationery dan
3.13.4 Menggunakan membuat brief
prinsip-prinsip
desain ● Membuat sketsa
stationery kit desain stationey
sesuai ● Membuat desain
4.13 Merancang
prosedur stationery kit dengan
desain
Stationery Kit komputer grafis
4.13.1 Membuat
sketsa desain
stationery kit
4.13.2 Mengkreasi
desain
stationery kit
4.13.3 Menciptakan
desain
stationery kit

Pengetahuan:
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
3.14 Menerapkan • Tes tulis
● Corporate 1 ● Menguraikan Buku
prinsip- 3.14.1 Menentukan berupa soal
Indentity 2 pengertian corporate
prinsip Prinsip-prinsip essay Hendratman,
identity
Corporate corporate ● Fungsi dan Hendi.
Keterampilan:
Identity Identity karakter ● Menguraikan fungsi 2014.Computer
corporate dan karakter  Proyek/ Graphic Design.
3.14.2 Menentukan
identity corporate identity penugasan Bandung:Infor
fungsi prinsip-
 Portofolio matika
prinsip ● Prinsip- ● Menjelaskan prinsip-
corporate prinsip prinsip dalam
identity corporate merancang corporate
3.14.3 Mengurutkan indentity identity
Prinsip-prinsip
corporate ● Prosedur ● Melakukan
Indentity perancangan pembuatan rancangan
sesuai standar corporate corporate identity
3.14.3 Menggunakan identity dengan menerapkan
prinsip-prinsip prinsip-prinsip
Corporate
Identity

4.14 Merancang
Corporate 4.14. Membuat
Identity Sketsa
corporate
Indentity
4.14.2 Mengkreasi
corporate
identity
4.14.3 Menciptakan
corporate
identity
Pengetahuan:
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
• Tes tulis
3.15 Menerapkan 3.15.1 Menentukan ● Desain Iklan 4 ● Mengumpulkan data Buku
berupa soal
prosedur Prosedur media cetak berkaitan dengan
essay Hendratman,
pembuatan pembuatan materi prosedur
● Prosedur Hendi.
desain iklan media desain iklan pembuatan desain Keterampilan:
pembuatan 2014.Computer
cetak media cetak media cetak • Proyek/
desain iklan Graphic Design.
3.15.2 Menelaah penugasan
media cetak ● Menguraikan Bandung:
prosedur
Prosedur desain media Informatika
pembuatan
cetak
desain iklan
media cetak ● Menjelaskan strategi
3.15.3 Mengurutkan pembuatan desain
prosedur iklan media cetak
pembuatan ● Menjelaskan langkah-
desain iklan langkah dalam
media cetak pembuatan desain
3.15.4 Menggunakan iklan media cetak
prosedur
pembuatan ● Membuat konsep
desain iklan rancangan desain
media cetak media cetak
● Membuat desain
sketsa/brief dan
4.15 Membuat 4.15.3 Menciptakan naskah desain iklan
desain iklan media desain iklan media cetak
cetak media cetak
sesuai ● Melakukan
prosedur pembuatan desain
4.15.3 Mengkreasi media cetak dengan
desain iklan komputer grafis
media cetak
sesuai
Pengetahuan:
prosedur
Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
● Mengumpulkan data • Tes tulis
Desain final 1 Buku
3.16 3.16.1 Menentukan berdasarkan materi berupa soal
artwork 2
Menerapkan Final Final Artwork ● Menjelaskan cara essay dan Hendratman,
Artwork 3.16.2 Menggunakan Membuat bleed dan pilihan ganda Hendi.
final artwork ukuran yang sesuai 2014.Computer
Keterampilan:
dalam mendesain Graphic Design.
• Proyek/
final artwork Bandung:
penugasan
4.16 Mendesain 4.16.1 Mengedit final ● Melakukan convert Informatika
Final Artwork Artwork font dan image dalam
dengan mendesain final
komputer artwork
grafis sesuai ● Menentukan resolusi
prosedur terbaik dalam
4.16.2 Mengkreasi mendesain final
final Artwork artwork
dengan ● Memilih mode warna
komputer RGB atau CMYK
grafis sesuai dalam mendesain
prosedur final artwork
4.16.3 Merancang ● Membuat Crop Mark
final Artwork atau garis potong
dengan dalam mendesain
komputer final artwork
grafis sesuai ● Melakukan desain
prosedur Final Artwork
4.16.3 Membuat final menggunakan
Artwork komputer grafis
dengan sesuai prosedur
komputer
grafis sesuai
prosedur
Pengetahuan:

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
• Tes tulis
3.17 Menerapkan 3.17.1 Menjelaskan ● HAKI 8 ● Mengumpulkan data Buku
berupa soal
Hak Atas fungsi Hak berkaitan dengan
● Prinsip- essay Djaja,
Kekayaan Atas Kekayaan materi HAKI
prinsip HAKI Ermansjah.201
Intelektual (HAKI) Intelektual Keterampilan:
● Menjelaskan 0. Hukum Hak
terhadap (HAKI) ● Dasar • Proyek/
pengertian HAKI Kekayaan
karya desain terhadap Karya Hukum penugasan
Intelektual.
desain HAKI ● Menguraikan prinsip-
Jakarta: Sinar
prinsip HAKI
3.17.2 Menggunakan Garafika.
Hak Atas ● Mendiskusikan
Kekayaan Penerapan HAKI
Intelektual ● Mempresentasikan
(HAKI) HAKI terhadap karya
terhadap Karya desain
desain

4.17
Mempresentasika 4.17.1 Menerangkan
n Hak Atas Hak Atas
Kekayaan Kekayaan
Intelektual Intelektual (HAKI)
(HAKI) terhadap karya
terhadap desain
karya desain 4.17.1
Mengkomunikasi
kan Hak Atas
Kekayaan
Intelektual (HAKI)
terhadap karya
desain
Pengetahuan:

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif
Buram 5, Silabus Mata Pelajaran: Komputer Grafis (C3)

Indikator Sumber
Kompetensi J
Pencapaian Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian Belajar
Dasar P
Kompetensi
● Teknik • Tes tulis
3.18 3.18.1 ● Mengumpulkan data Buku
evaluasi berupa soal
Mengevaluasi Membandingka berakaitan dengan Pembelajar
● Editing essay
karya n karya materi komputer
● Penciptaan Modul
komputer komputer grafis Keterampilan:
karya
Grafis grafis ● Mengklasifikasikan • Proyek/
Komputer
fungsi Karya penugasan
3.18.2 Menilai karya Grafis
komputer grafis
komputer
● Mengevaluasi karya
grafis
komputer grafis
3.18.3 Mengkritik ● Menilai hasil karya
Karya komputer grafis
komputer ● Melakukan perbaikan
Grafis karya komputer grafis
4.18 4.18.1 Mengkoreksi ● Mengkomunikasikan
Memperbaiki karya hasil karya desain
karya komputer grafis
komputer
grafis 4.18.2 Mengedit
karya
komputer grafis
4.18.3 Mencipta
kembali karya
Komputer
grafis

Penulis: Muhammad Riyadi, SMKN 46 Jakarta Produk Puskurbuk: 14, 15 Mei 2018 Seni dan Industri kreatif

Anda mungkin juga menyukai