Anda di halaman 1dari 3

UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN DAN UPAYA PEMANTAUAN LINGUNGAN

Pengelolaan dan Pemantauan Lingkungan Hidup

Jenis Dampak Upaya Pengelolaan yang Telah Dilakukan Upaya Pemantauan yang Telah Dilakukan

Adanya kesempatan - Melakukan koordinasi dengan lembaga- - Telah dilakukan pengamatan langsung
masyarakat untuk bekerja di lembaga terkait setempat terkait dilapangan selama tahap operasional.
Rumah Sakit Candimas kebutuhan tenaga kerja. - Sebagian besar tenaga kerja di RS
Medical Center dengan - Menggunakan tenaga kerja lokal sesuai Candimas Medical Center berasal dari
keahlian yang dibutuhkan dengan bidang keahlian yang wilayah Kotabumi Lampung Utara.
dibutuhkan.

Adanya peningkatan - Memberikan kemudahan dan pelayanan - Telah dilakukan pengamatan dilapangan
pelayanan kesehatan terhadap yang maksimal terhadap semua pasien. dan wawancara secara langsung selama
masyarakat. - Merujuk pasien yang tidak dapat tahap operasional.
ditangani di Rumah Sakit Candimas - Rumah sakit rujukan yaitu RSU. Ryacudu,
Medical Center ke Rumah Sakit RSU Handayani, RS. Harapan Bunda
Rujukan. Lampung Tengah, RS. Abdul Moeloek
Bandar Lampung.
Pencemaran lingkungan akibat - Terkelolanya limbah cair rumah sakit di - Pengujian air limbah tiap 1 bulan sekali
limbah cair dari kegiatan Instalasi Pengelolaan Air Limbah untuk parameter mikrobiologi dan tiap 6
rumah sakit (IPAL). bulan sekali untuk parameter kimia.
- Penjadwalan pengujian kualitas air
limbah.

Peningkatan timbunan limbah - Menyediakan tempat sampah baik - Telah dilakukan pengamatan langsung
padat medis dan non medis medis dan non medis. dilapangan, tempat sampah terpisah baik
- Tidak mencampur sampah medis dan medis dan non medis.
non medis. - Kotak sampah telah disediakan ditempat-
- Menyediakan dan menempatkan kotak tempat pelayanan dan ditempat strategis.
sampah dilokasi strategis. - Terdapat TPS sebagai Tempat
- Sampah medis diserahkan kpada pihak Penyimpanan Sementara sebelum limbah
ketiga (PT. JAT Teknik Medika) yang medis diserahkan kepada pihak ketiga
telah mempunyai izin pengelolaan, (PT. JAT Teknik Medika.
- RS Candimas Medical Center telah
melakukan MOU dengan PT. JAT Teknik
Medika untuk pembuangan limbah medis.
-

Anda mungkin juga menyukai