Anda di halaman 1dari 8

TUGAS INDIVIDU 02

(HASIL OBSERVASI DAN WAWANCARA)

STATISTIKA
SEMESTER GANJIL 2021/2022

Oleh :
Nama Mahasiswa:
Mukhammad Afan Oktafianto

Nim:

205150700111032
Kelas:

TI - B

PRODI TEKNOLOGI INFORMASI


FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS BRAWIJAYA
2021
RANGKUMAN HASIL OBSERVASI DAN WAWANCARA

Hasil observasi yang dilakukan oleh peneliti bahwa Website resmi universitas UB
(http://ub.ac.id) merupakan website yang berisikan berbagai informasi yang berhubungan dengan
universitas brawijaya. Setelah melakukan observasi, menurut saya secara subjektif website UB
mengalami beberapa permasalahan terkait user interface dan user experience nya, misalnya terdapat
fitur yang tidak dapat digunakan. Dalam fitur direktori, tidak ada informasi yang ditampilkan sehingga
halaman tersebut masih kosong. Dan juga untuk tampilannya terkesan tidak konsisten, dimana terdapat
bagian tombol dengan sudut lancip, sedangkan lainnya menggunakan sudut yang tumpul. Hal ini
menurut saya mengurangi estetika dari sebuah web tersebut. Hal ini tentu akan mengurangi
pengalaman dalam mengunjungi halaman web Universitas Brawijaya.

Hasil wawancara yang dilakukan oleh peneliti kepada 5 responden bahwa sebagian besar
responden menilai bahwa website UB (http://ub.ac.id) merupakan website yang cukup bagus, dilihat
dari jawaban yang menyatakan website UB bagus dalam hal tampilan yang cukup bagus namun di
beberapa bagian terkesan kurang modern, dan juga dalam hal fitur yang ada pada web UB seluruh
responden mengatakan bahwa fitur dari web UB berfungsi dengan baik.
LAMPIRAN WAWANCARA
Nama Responden ke 1 : Bimbi Budi Astiyana

NIM : 205090500111022

Prodi : Statistika

Fakultas : MIPA

No Butir Pertanyaan Jawaban


1. Seberapa sering anda mengunjungi web sangat jarang
UB (ub.ac.id) dalam setahun?
2. Menurut anda, apakah tujuan dari memudahkan mahasiswa untuk mendapatkan
dibuatnya web UB? informasi seputar UB
3. Untuk tujuan apakah biasanya anda melihat informasi terbaru tentang UB
mengunjungi web UB?
4. Apakah web UB termasuk web yang Ya
mudah digunakan?
5. Menurut anda, apakah semua informasi Ya
yang ingin anda cari terkait Universitas
Brawijaya terdapat dalam web UB?
6. Apakah website UB merupakan website Ya
yang up to date?
7. Bagaimana penulisan kosa kata dari penggunaan bahasa mudah dipahami dan
beberapa berita yang ada di web UB? informatif
8. Bagaimana fungsi fitur yang ada pada berfungsi dengan baik
website UB?
9. Menurut anda, bagaimana penilaian anda pemilihan warnanya bagus dan sangat sesuai
mengenai pemilihan warna pada web dengan warna identitas UB
UB?
10. Menurut anda, bagaimana tampilan menurut saya tampilannya cukup baik namun
website UB dari segi penataan konten? masih agak kurang menarik perhatian

Tulungagung, 5 September 2021

Bimbi Budi Astiyana


Nama Responden ke 2 : Revia Chatarina Giyantari

NIM : 205090400111050

Prodi : Matematika

Fakultas : MIPA

No Butir Pertanyaan Jawaban

1. Seberapa sering anda mengunjungi web Hanya beberapa kali saja, tidak sering. Saya
UB (ub.ac.id) dalam setahun? mengunjungi web UB hanya saat saya
membutuhkan informasi terkait UB
2. Menurut anda, apakah tujuan dari Untuk memberi semua informasi yang
dibuatnya web UB? berhubungan dengan Universitas Brawijaya
3. Untuk tujuan apakah biasanya anda Paling sering saya mengunjungi UB untuk
mengunjungi web UB? melihat kalender akademiknya. Web UB saya
gunakan untuk melihat informasi terkait
beasiswa.
4. Apakah web UB termasuk web yang Ya
mudah digunakan?
5. Menurut anda, apakah semua informasi Ya
yang ingin anda cari terkait Universitas
Brawijaya terdapat dalam web UB?
6. Apakah website UB merupakan website Ya
yang up to date?
7. Bagaimana penulisan kosa kata dari Sudah jelas dan mudah dimengerti
beberapa berita yang ada di web UB?
8. Bagaimana fungsi fitur yang ada pada Sudah tersusun rapi dan mudah dipahami
website UB?
9. Menurut anda, bagaimana penilaian anda Sudah bagus, cocok dengan Universitas
mengenai pemilihan warna pada web Brawijaya yang terkenal dengan warna biru
UB? tuanya
10. Menurut anda, bagaimana tampilan Untuk segi penataan sudah bagus. Tapi
website UB dari segi penataan konten? mungkin bisa lebih di perbarui lagi supaya
terlihat lebih modern.

Tulungagung, 5 September 2021

Revia Chatarina Giyantari


Nama Responden ke 3 : Bagas Fernando

NIM : 205060300111061

Prodi : Teknik Elektro

Fakultas : Fakultas Teknik

No Butir Pertanyaan Jawaban

1. Seberapa sering anda mengunjungi web lebih dari 100x


UB (ub.ac.id) dalam setahun?
2. Menurut anda, apakah tujuan dari untuk memudahkan mahasiswa dalam segala
dibuatnya web UB? aktifitasnya sebagai mahasiswa
3. Untuk tujuan apakah biasanya anda absensi, melihat nilai, melihat jadwal, melihat
mengunjungi web UB? kelas dll
4. Apakah web UB termasuk web yang ya
mudah digunakan?
5. Menurut anda, apakah semua informasi tidak
yang ingin anda cari terkait Universitas
Brawijaya terdapat dalam web UB?
6. Apakah website UB merupakan website ya
yang up to date?
7. Bagaimana penulisan kosa kata dari bagus, penulisan sudah benar
beberapa berita yang ada di web UB?
8. Bagaimana fungsi fitur yang ada pada lumayan membantu
website UB?
9. Menurut anda, bagaimana penilaian anda bagus, sesuai dengan UB yang terkenal
mengenai pemilihan warna pada web dengan nama kampus biru
UB?
10. Menurut anda, bagaimana tampilan bagus, sudah tertata rapi
website UB dari segi penataan konten?

Tulungagung, 5 September 2021

Bagas Fernando
Nama Responden ke 4 : Fira Agung Purnaningtyas

NIM : 205090500111030

Prodi : Statistika

Fakultas : MIPA

No Butir Pertanyaan Jawaban

1. Seberapa sering anda mengunjungi web Jarang, beberapa kali saja


UB (ub.ac.id) dalam setahun?
2. Menurut anda, apakah tujuan dari Untuk memudahkan orang lain mencari
dibuatnya web UB? informasi tentang universitas Brawijaya
3. Untuk tujuan apakah biasanya anda Mencari tau informasi tertentu dalam
mengunjungi web UB? penugasan ospek
4. Apakah web UB termasuk web yang ya
mudah digunakan?
5. Menurut anda, apakah semua informasi ya
yang ingin anda cari terkait Universitas
Brawijaya terdapat dalam web UB?
6. Apakah website UB merupakan website ya
yang up to date?
7. Bagaimana penulisan kosa kata dari Sudah bagus
beberapa berita yang ada di web UB?
8. Bagaimana fungsi fitur yang ada pada Berfungsi dengan baik
website UB?
9. Menurut anda, bagaimana penilaian anda Bagus
mengenai pemilihan warna pada web
UB?
10. Menurut anda, bagaimana tampilan Lumayan menarik
website UB dari segi penataan konten?

Tulungagung, 5 September 2021

Fira Agung Purnaningtyas


Nama Responden ke 5 : Aprilia Ferdinasari

NIM : 205090300111028

Prodi : Fisika

Fakultas : MIPA

No Butir Pertanyaan Jawaban

1. Seberapa sering anda mengunjungi web 3-5 kali (jarang)


UB (ub.ac.id) dalam setahun?
2. Menurut anda, apakah tujuan dari supaya mahasiswa ub bisa dengan mudah
dibuatnya web UB? mengakses informasi tentang ub
3. Untuk tujuan apakah biasanya anda melihat jadwal registrasi akademik dan info-
mengunjungi web UB? info seputar ub
4. Apakah web UB termasuk web yang lumayan
mudah digunakan?
5. Menurut anda, apakah semua informasi tidak semua
yang ingin anda cari terkait Universitas
Brawijaya terdapat dalam web UB?
6. Apakah website UB merupakan website tidak
yang up to date?
7. Bagaimana penulisan kosa kata dari sudah bagus
beberapa berita yang ada di web UB?
8. Bagaimana fungsi fitur yang ada pada sudah bagus
website UB?
9. Menurut anda, bagaimana penilaian anda sudah bagus nyaman di mata
mengenai pemilihan warna pada web
UB?
10. Menurut anda, bagaimana tampilan masih kurang rapi kadang bingung juga nyari
website UB dari segi penataan konten? info yang terbarunya dimana

Tulungagung, 5 September 2021

Aprilia Ferdinasari
LAMPIRAN FOTO WAWANCARA

Anda mungkin juga menyukai