Anda di halaman 1dari 22

PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH

IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)


WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

MANUAL ACARA
RAPAT KOORDINASI WILAYAH KE-II
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA
WILAYAH 1
(SUMATERA BARAT, RIAU, JAMBI, SUMATERA SELATAN, & LAMPUNG)
PERIODE 2021-2022
KOTA JAMBI, 5 SEPTEMBER 2021

ACARA KETERANGAN
Rapat Pendahuluan 1. Pembahasan Manual Acara Rakorwil
2. Pembahasan Tata Tertib Rakorwil

Rapat I Laporan Perkembangan (Progress Report)


Wilayah

Rapat II Keputusan Tambahan


PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

KETETAPAN
RAPAT KOORDINASI WILAYAH KE-II
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA
WILAYAH I
(SUMATERA BARAT, RIAU, JAMBI, SUMATERA SELATAN & LAMPUNG)

Nomor: 01/Pan-RAKORWIL/ILMPIWIL-I/IX/2021

Tentang :
Pengesahan Manual Acara
Rapat Koordinasi Wilayah
Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia
Wilayah I
(Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung)

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa


Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia

Menimbang :
1. Bahwa demi untuk mewujudkan ketertiban dan kelancaran pelaksanaan kegiatan, maka
dipandang perlu adanya penetapan Manual Acara Rakorwil ILMPI Wilayah I (Sumatera Barat,
Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung) Periode 2021-2022.
2. Bahwa demi untuk memberikan kepastian hukum, maka dipandang perlu untuk menetapkan
keputusan tentang Pengesahan Manual Acara Rakorwil.

Mengingat :
1. Anggaran Dasar (AD) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia
2. Anggaran Rumah Tangga (ART) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia.

Memperhatikan :
Jalannya Rapat Pendahuluan pada Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi
Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung) pada
Pembahasan Manual Acara Rakorwil.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
1. Mengesahkan Manual Acara Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi
Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung) Periode 2021-2022
2. Keputusan ini akan ditinjau kembali jika dikemudian hari terdapat kekeliruan di dalamnya
3. Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan.
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

Ditetapkan di :
Pada tanggal :
Pukul :
Presidium Sidang Sementara

Pimpinan Sidang Wakil Pimpinan Sidang Notulen

( ) ( ) ( )
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

TATA TERTIB
RAPAT KOORDINASI WILAYAH KE-II
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA
WILAYAH I
(SUMATERA BARAT, RIAU, JAMBI, SUMATERA SELATAN, & LAMPUNG)
PERIODE 2021-2022

BAB I
KETENTUAN UMUM

Pasal 1
Nama Kegiatan
Nama kegiatan ini adalah Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) Ikatan Lembaga Mahasiswa
Psikologi Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung)
Periode 2021-2022

Pasal 2
Tempat, Waktu dan Penyelenggara
Tempat : Zoom Meetings
Waktu : Minggu, 5 September 2021
Penyelenggara : Himpunan Mahasiswa Jurusan Psikologi Universitas Jambi

Pasal 3
Landasan Konstitusional
Landasan :
1. Anggaran Dasar (AD) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia
2. Anggaran Rumah Tangga (ART) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia
3. Garis Besar Haluan Organisasi (GBHO)
4. Garis Besar Haluan Kerja (GBHK)
5. Buku Pedoman Umum

BAB II
WEWENANG

Pasal 4
1. Sebagai majelis permusyawaratan di tingkat wilayah
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

2. Membahas, mengesahkan, dan menetapkan Laporan Perkembangan (Progress Report) Pengurus


Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera
Selatan & Lampung) Periode 2021-2022
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

BAB III
PESERTA RAKORWIL

Pasal 5
Peserta
1. Pengurus Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat,
Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung) Periode 2021-2022
2. Delegasi non pengurus yang didelegasikan oleh institusi yang menjadi anggota Ikatan Lembaga
Mahasiswa Psikologi Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan &
Lampung)
3. Tamu undangan

Pasal 6
Hak Peserta
1. Peserta sebagaimana pada pasal 5 poin 1 dan 2 mempunyai hak bicara dan hak suara
2. Peserta sebagaimana pada pasal 5 poin 3 hanya memiliki hak bicara

Pasal 7
Kewajiban Peserta
1. Peserta wajib sudah berada dalam platform persidangan 15 menit sebelum persidangan dimulai.
2. Peserta wajib memakai atribut masing-masing institusi/universitas kecuali diizinkan oleh forum
untuk tidak memakai atribut.
3. Peserta diwajibkan untuk mematikan microphone. Microphone hanya dapat dinyalakan ketika
mendapat izin dari pimpinan sidang, setelah sebelumnya memberikan tanda menggunakan fitur
raise hand atau melalui room chat.
4. Peserta diwajibkan untuk mengaktifkan kamera, kecuali jika keadaannya tidak memungkinkan
dan harus atas seizin pimpinan sidang.
5. Peserta tidak diperkenankan meninggalkan platform sidang tanpa seizin presidium sidang.
6. Peserta harus saling menghormati dan menghargai presidium sidang dan peserta lainnya.
7. Peserta wajib menjaga tingkah lakunya agar tidak mengganggu kelancaran sidang.

BAB IV
SANKSI DAN MEKANISME PEMBERIAN SANKSI

Pasal 8
Sanksi
1. Teguran, apabila peserta melanggar tata tertib sidang dan kewajiban yang sesuai dengan BAB III
Pasal 7
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

2. Dicabut hak bicaranya selama 30 menit, apabila peserta masih melakukan pelanggaran setelah
diberi 2 kali teguran.
3. Jika poin kedua tidak diindahkan, maka peserta dikeluarkan dari platform persidangan selama
satu musyawarah atau pleno.

Pasal 9
Mekanisme Pemberian Sanksi
1. Pada pasal 8 ayat 1 dan 2, pemberian sanksi ditetapkan oleh pimpinan sidang
2. Pada pasal 8 ayat 3, pemberian sanksi harus disepakati oleh 50% + 1 dari peserta sidang
Rakornas yang hadir

BAB V
RAPAT

Pasal 10
Rapat Koordinasi Wilayah
1. Rapat Pendahuluan yaitu pembahasan draft Manual Acara dan Tata Tertib Rapat Koordinasi
Wilayah.
2. Rapat I adalah Pembahasan Laporan Perkembangan (Progress Report) Pengurus Ikatan
Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera
Selatan & Lampung) Periode 2021-2022.
3. Rapat II adalah Keputusan Tambahan.

BAB VI
PIMPINAN RAPAT

Pasal 11
1. Rapat Pendahuluan dipimpin oleh Pimpinan Sidang Sementara
2. Rapat Pertama dan Kedua dipimpin oleh Koordinator Wilayah

BAB VII
QUORUM DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Pasal 12
Quorum
1. Persidangan Rakorwil dinyatakan sah apabila dihadiri oleh sekurang-kurangnya 50%+1 dari
jumlah perguruan tinggi yang menjadi anggota ILMPI Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi,
Sumatera Selatan & Lampung)
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

2. Apabila pasal 12 ayat 1 tidak terpenuhi, maka sidang ditunda 2x5 menit dan selanjutnya
persidangan dianggap sah.

Pasal 13
Pengambilan Keputusan
1. Semua keputusan diupayakan dengan jalan musyawarah mufakat
2. Apabila pasal 13 ayat 1 tidak terpenuhi, keputusan diambil dengan cara lobi 2x5 menit
3. Apabila pasal 13 ayat 2 tidak terpenuhi, keputusan diambil dengan suara terbanyak
4. Peserta yang berada di luar ruangan sidang dianggap menyetujui keputusan sidang

BAB VIII
PERATURAN TAMBAHAN

Hal-hal yang belum diatur dalam tata tertib ini akan diatur kemudian oleh pimpinan rapat atas
persetujuan peserta rapat.
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

KETETAPAN
RAPAT KORDINASI WILAYAH KE-II
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA
WILAYAH I
(SUMATERA BARAT, RIAU, JAMBI, SUMATERA SELATAN & LAMPUNG)

Nomor: 02/Pan-RAKORWIL/ILMPIWIL-1/IX/2021

Tentang :
Pengesahan Tata Tertib
Rapat Kordinasi Wilayah
Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia
Wilayah I
(Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung)

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa


Rapat Koordinasi Wilayah I Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia
Menimbang :
1. Bahwa demi untuk mewujudkan ketertiban dan kelancaran pelaksanaan kegiatan, maka
dipandang perlu adanya penetapan tentang Tata Tertib Rakorwil ILMPI Wilayah I (Sumatera
Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung) Periode 2021-2022.
2. Bahwa demi untuk memberikan kepastian hukum, maka dipandang perlu untuk menetapkan
keputusan tentang Pengesahan Tata Tertib Rakorwil.

Mengingat :
1. Anggaran Dasar (AD) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia.
2. Anggaran Rumah Tangga (ART) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia.

Memperhatikan :
Jalannya Rapat Pendahuluan pada Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi
Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung) pada
Pembahasan Tata Tertib Rakorwil.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
1. Mengesahkan Tata Tertib Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi
Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung) Periode 2021-2022.
2. Keputusan ini akan ditinjau kembali jika dikemudian hari terdapat kekeliruan di dalamnya
3. Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan.

Ditetapkan di :
Pada tanggal :
Pukul :
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

Presidium Sidang Sementara

Pimpinan Sidang Wakil Pimpinan Sidang Notulen

( ) ( ) ( )
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

KETETAPAN
RAPAT KORDINASI WILAYAH I KE-II
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA
WILAYAH I
(SUMATERA BARAT, RIAU, JAMBI, SUMATERA SELATAN & LAMPUNG)
PERIODE 2021-2022

Nomor: 03/Pan-RAKORWIL/ILMPIWIL-1/IX/2021

Tentang :
Pengesahan Laporan Perkembangan Wilayah
Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia
Wilayah I
(Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung)
Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa
Rapat Koordinasi Wilayah I Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia
Menimbang :
1. Bahwa Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia merupakan
majelis permusyawaratan ditingkat Wilayah sebagaimana yang dimaksudkan kedalam AD/ART
Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia.
2. Diperlukan Pengesahan Laporan Perkembangan (Progress Report) Wilayah Ikatan Lembaga
Mahasiswa Psikologi Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan &
Lampung) sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari kegiatan ini.

Mengingat :
1. Anggaran Dasar (AD) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia.
2. Anggaran Rumah Tangga (ART) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia.

Memperhatikan :
Jalannya Rapat Pertama pada Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi
Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung) pada
Pembahasan Laporan Perkembangan (Progress Report) Wilayah.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
1. Mengesahkan Laporan Perkembangan (Progress Report) Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa
Psikologi Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung)
Periode 2021-2022.
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya.

Ditetapkan di :
Pada tanggal :
Pukul :
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

Presidium Sidang

Pimpinan Sidang Wakil Pimpinan Sidang Notulen

( ) ( ) ( )
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

LAPORAN PROGRESS REPORT


RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA
WILAYAH I
(SUMATERA BARAT, RIAU, JAMBI, SUMATERA SELATAN & LAMPUNG)
PERIODE 2021-2022

1. Laporan Perkembangan (Progress Report) dibacakan oleh masing-masing Koordinator Badan


Kelengkapan dan Koordinator Provinsi
2. Rapat koordinasi wilayah bertujuan untuk melakukan monitoring dan evaluasi kepengurusan
wilayah
3. Waktu pembacaan laporan perkembangan (Progress Report) akan disepakati oleh forum.
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

KEPUTUSAN TAMBAHAN
RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA
WILAYAH I
(SUMATERA BARAT, RIAU, JAMBI, SUMATERA SELATAN & LAMPUNG)
PERIODE 2021-2022

Rekomendasi wilayah pemegang tender MUKERNAS ke-XI

No. Nama Lembaga


PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

KETETAPAN
RAPAT KORDINASI WILAYAH I KE-II
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA
WILAYAH I
(SUMATERA BARAT, RIAU, JAMBI, SUMATERA SELATAN & LAMPUNG)
PERIODE 2021-2022

Nomor: 04/Pan-RAKORWIL/ILMPIWIL-I/IX/2021

Tentang :
Pengesahan Keputusan Tambahan
Rapat Kordinasi Wilayah
Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia
Wilayah I
(Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung)

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa


Rapat Koordinasi Wilayah I Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia
Menimbang :
1. Bahwa Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia merupakan
majelis permusyawaratan ditingkat Wilayah sebagaimana yang dimaksudkan kedalam AD/ART
Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia.
2. Diperlukan Pengesahan Keputusan Tambahan Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga
Mahasiswa Psikologi Indonesia sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari kegiatan ini.

Mengingat :
1. Anggaran Dasar (AD) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia.
2. Anggaran Rumah Tangga (ART) Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi Indonesia.

Memperhatikan :
Jalannya Rapat Kedua pada Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga Mahasiswa Psikologi
Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan & Lampung) pada
Pembahasan Keputusan Tambahan.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
1. Mengesahkan hasil Keputusan Tambahan Rapat Koordinasi Wilayah Ikatan Lembaga
Mahasiswa Psikologi Indonesia Wilayah I (Sumatera Barat, Riau, Jambi, Sumatera Selatan &
Lampung) Periode 2021-2022.
2. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya.

Ditetapkan di :
Pada tanggal :
PANITIA RAPAT KOORDINASI WILAYAH
IKATAN LEMBAGA MAHASISWA PSIKOLOGI INDONESIA (ILMPI)
WILAYAH 1 TAHUN 2021
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PSIKOLOGI
UNIVERSITAS JAMBI

Sekretariat : Jl. Letjen Suprapto No.33, Telanaipura, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36361
Telp. (0741) 60246, Fax. (0741) 60246 Webside: https://fkik.unja.ac.id/
E-mail: fkiktelanai@gmail.com

Pukul :
Presidium Sidang

Pimpinan Sidang Wakil Pimpinan Sidang Notulen

( ) ( ) ( )

Anda mungkin juga menyukai