Anda di halaman 1dari 7

STRATEGI MENDAFTAR SNBP

2023
DIJAMIN BERHASIL 99,99%
KHUSUS MAHASISWA
BERPRESTASI
1. Memperhatikan Nilai Rapor

• Pastikan nilai mata pelajaran dari program studi yang dipilih dalam
keadaan baik semua atau paling besar nilainya.
 Misalnya anda memiliki nilai biologi yang tinggi, maka prodi yang
berhubungan dengan Biologi menjadi pilihan utama,
 Jika anda memiliki nilai kimia yang paling tinggi maka disarankan
memilih program studi dengan rumpun kimia. Kita bisa memilih
Farmasi, Apoteker, atau pendidikan kimia.
• Nilai mata pelajaran diperoleh berdasarkan hasil analisis dari
keseluruhan perhitungan nilai semester 1 sampai 5.
• Analisis secara mandiri, atau meminta bantuan pihak sekolah.

(NTMP = N1+.....Nn / n)
2. Memperhatikan Jurusan atau prodi yang Dipilih

• Hindari menumpuk pada satu jurusan atau program studi.


Misalnya, jika dalam satu sekolah di dominasi oleh peserta SNBP
yang memilih jurusan atau prodi kedokteran, maka dipastikan
peluang untuk lulus SNBP akan sangat kecil.
• Pastikan memilih jurusan yang paling sedikit di pilih terutama di
sekolah kalian, itu akan memberikan peluang lebih besar untuk
lulus.
• Pastikan memilih jurusan dengan pasing grade rendah
• Memilih jurusan yang ada portofolionya (seni dan olahraga)
• Memilih jurusan yang mempertimbangkan prestasi non
akademik.
• Sebaiknya hindari lintas jurusan
3. Memperhatikan Perguruan Tinggi Target

• Semakin tinggi status perguruan tinggi, maka semakin banyak


orang yang ingin kuliah di sana.
• Itu artinya akan semakin banyak pesaing. Lihat apakah perguruan
tinggi yang anda tuju memiliki daya saing tinggi atau tidak.
• Kalau dalam hal ini, tentu anda harus berpikir bijak. Logikanya,
semakin populer dan semakin berkualitas sebuah perguruan
tinggi maka akan semakin banyak yang bersaing untuk masuk ke
dalamnya.
• Maka jika ingin masuk perguruan tinggi populer, anda harus
benar-benar matang dalam mempersiapkan segala sesuatunya.
• Memilih perguruan tinggi yang kurang diminati
4. Memperhatikan Jadwal dan syarat
pendaftaran SNBP
• angan lupa untuk memenuhi persyaratan pendaftaran
SNBP, baik persyaratan umum maupun persyaratan khusus.
• Sebagai siswa SMA sederajat yang duduk di bangku kelas
12, kamu wajib memenuhi syarat-syarat yang ditentukan
oleh PTN beserta jurusan tujuanmu.
• Sebab, persyaratan yang diberikan di satu jurusan PTN
dengan jurusan lain di PTN berbeda seringkali tidak sama.
• Informasi terkait syarat masuk suatu jurusan di PTN bisa
kamu peroleh dengan mengunjungi laman website PTN
terkait.
5. Optimis dan Berdoa
• Meminta restu dan doa dari kedua orang tua
• Memaksimalkan waktu-waktu yang mustajab
untuk berdoa agar dimudahkan langkahnya
• Berserah diri kepada Allah.swt
• " Mereka Yang Berhasil Adalah Mereka Yang
Fokus "

• Rencanakan dan diperhitungkan dari sekarang


ya sobat,...

Anda mungkin juga menyukai