Anda di halaman 1dari 2

1.2.a.3.

Mulai dari diri - Nilai dan Peran Guru Penggerak


A. TRAPESIUM USIA

USIA KERJA
60
23 S1 31
S1 22
PPG 33
MA 17

PENSIUN
MTs 14

SD 11
USIA SEKOLAH

1. Peristiwa bernuangsa Positif :

a. USIA 35 - 23 (12 tahun yang lalu)


 Mulai Bekerja dan mengabdi dinstansi pemerintah.
b. USIA 35 - 31 (4 tahun yang lalu)
 Menyelesaikan Pendidikan S1 yang linier dengan pekerjaan
c. USIA 35 - 33 ( 2 tahun yang lalu)
 Menyelesaikan Pendidikan Profesi di UPI

d. Peristiwa bernuangsa Negatif :

USIA 18 ( 35 -18 = 17 tahun yang lalu)

 Tidak direstui orang tua di jurusan yang diinginkan ketika masuk Universitas, hari itu rasanya
sudah tidak bersemangat lagi untuk kuliah, kemudian dinasehati orang tua, guru dan saudara
serta sahabat-sahabat terdekat untuk bangkit dan memilih jurusan lain.

USIA 26 ( 35 -26 = 9 tahun yang lalu

 Kebimbangan dan pengorbanaan atas tuntutan linieritas pekerjaan dengan pendidikan,


sehingga memaksa saya harus kuliah S1 dengan program study yang liner dengan pekerjaan.
 Apa yang saya inginkan belum tentu terbaik untuk diri saya, dan harus yakin dari segala
kegagalan Allah menyiapkan yang terrbaik buat saya, menjadi seorang guru yang dulu bukan cita
cita saya namun sekarang berbanding terbalik menjadi seorang guru adalah panggilan jiwa dan
Al Hamdulillah saya menikmatinya.

Anda mungkin juga menyukai