Anda di halaman 1dari 4

UJI MANN-WHITNEY

Dosen : Prof. Dr.Stang, M.Kes


MK : BIOSTATISTIK LANJUT

Nama : Hardin Waly


NIM : K012211040
Kelas :B

A. Uji Statistik Mann-Whitney Manual

Rumus :

Contoh Kasus : Pada penelitian ini yaitu Ingin mengetahui apakah ada perbedaaan
Denyut nadi pria dan denyut nadi wanita. Kemudian dilakukan penarikan sampel untuk
pria dan wanita dengan melihat denyut nadi masing-masing. Berikut hasil perhitungan
masing-masing denyut nadi.

No Denyut Nadi Denyut Nadi


Pria Wanita
1 90 79
2 89 82
3 82 85
4 89 88
5 91 85
6 86 80
7 85 80
8 86 82
9 87
10 88

Hipotesis :
H0 : Tidak ada Perbedaan Denyut nadi wanita dan dengan denyut nadi pria

Ha : Ada Perbedaan Denyut nadi wanita dan denyut nadi pria


No Denyut Nadi Rangking Jenis Kelamin
1 79 1 Wanita
2 80 3,5 Wanita
3 80 3,5 Wanita
4 82 11 Pria
5 82 11 Wanita
6 82 11 Wanita
7 85 18 Pria
8 85 18 Wanita
9 85 18 Wanita
10 86 15,5 Pria
11 86 15,5 Pria
12 87 12 Pria
13 88 20 Pria
14 88 20 Wanita
15 89 23 Pria
16 89 23 Pria
17 90 17 Pria
18 91 18 Pria

No Denyut Nadi Pria Rangking Denyut Nadi Wanita Rangking


1 90 17 79 1
2 89 23 82 11
3 82 11 85 18
4 89 23 88 20
5 91 18 85 18
6 86 15,5 80 3,5
7 85 18 80 3,5
8 86 15,5 82 11
9 87 12
10 88 20
Jumlah rangking 173 Jumlah rangking 86

Mengihitung U1
( )
= 30

α = yang digunakan biasanya 5% (0,05) atau 1% (0,01)

Mengihitung U2

- 86 = 50
Kesimpulan : Oleh karena nilai U statistik uji lebih kecil dari nilai U tabel Mann Whitney
yaitu 50 > 17. Sehingga Keputusan H0 ditolak, H1 diterima. Sehingga
bisa disimpulkan ada perbedaan antara denyut nadi pria dan denyut nadi
wanita.
B. Uji Statistik Mann-Whitney SPSS.24

Mann-Whitney Test

Ranks
Jenis Kelamin N Mean Rank Sum of Ranks
Denyut Nadi Pria 10 12,55 125,50
Wanita 8 5,69 45,50
Total 18

Test Statisticsa
Denyut Nadi
Mann-Whitney U 9,500
Wilcoxon W 45,500
Z -2,727
Asymp. Sig. (2-tailed) ,006
b
Exact Sig. [2*(1-tailed Sig.)] ,004
a. Grouping Variable: Jenis Kelamin
b. Not corrected for ties.

Kesimpulan :

Berdasarkan hasil uji statistik Mann-Whitney Test dengan menggunakan spss.24, dari
tabel diatas diketahui bahwa nilai Sig. (2-tailed) adalah 0,006 lebih kecil dari 0,05 atau
5%, maka dapat disimpulkan terdapat perbedaan denyut nadi wanita berbeda dengan
denyut nadi pria.

Anda mungkin juga menyukai