Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN JEPARA

DINAS LINGKUNGAN HIDUP


Jl. Sidiq Harun No. 5 Ujungbatu Telp. (0291) 593982 Fax. (0291) 4260703
J E P A R A 59416

KEPUTUSAN
KEPALA DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN JEPARA
NOMOR : 050 / / 2021

TENTANG

PEMBENTUKAN TIM REFORMASI BIROKRASI


DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN JEPARA
TAHUN ANGGARAN 2021

KEPALA DINAS LINGKUNGAN HIDUP


KABUPATEN JEPARA

Menimbang : a. bahwa sebagai pelaksanaan Pasal 5 Peraturan Presiden


Republik Indonesia Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand
Design Reformasi Birokrasi 2010-2025, dan dalam rangka
Evaluasi Reformasi telah ditetapkan Peraturan Menteri
Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
Nomor 14 Tahun 2014 tentang Pedoman Evaluasi Reformasi
Birokrasi Instansi Pemerintah;
b. bahwa untuk melaksanakan program dan kegiatan dalam
Dokumen Road Map Reformasi Birokrasi Dinas Lingkungan
Hidup Kabupaten Jepara, perlu ditetapkan Tim Reformasi
Birokrasi;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
huruf a dan huruf b, perlu ditetapkan dengan Keputusan
Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jepara.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 13 tahun 1950 tentang


Pembentukan Daerah-Daerah Kabupaten Dalam
Lingkungan Provinsi Jawa Tengah;
2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003
Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4286);
3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang
Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4355);
4. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang
Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4400);
5. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang
Pemeriksaan, Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan
Negara;
6. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang
Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan
Pemerintahan Daerah;
7. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana
telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-
Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua
Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahu n 2014 tentang
Pemerintahan Daerah;
8. Peraturan Pemerintah Nomor 3 Tahun 2007 tentang
Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kepada
Pemerintah, Laporan Keterangan Pertanggungjawaban
Kepala Daerah Kepada Dewan Perwakilan Rakyat, Dan
Informasi Laporan Penyelenggaran Pemerintahan Daerah
Kepada Masyarakat;
9. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 81 Tahun
2010 tentang Grand Design Reformasi Birokrasi 2010-
2025;
10 Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan
. Reformasi Birokrasi Nomor 30 Tahun 2018 tentang
Perubahan Atas Peraturan Menteri Pendayagunaan
Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 14 Tahun
2014 tentang Pedoman Evaluasi Reformasi Birokrasi
Instansi Pemerintah;
11 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011
. tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Dalam
Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman
Pengelolaan Keuangan Daerah;
12 Peraturan Daerah Kabupaten Jepara Nomor 14 Tahun
. 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat
Daerah Kabupaten Jepara;
13 Peraturan Daerah Kabupaten Jepara Nomor 11 Tahun
. 2019 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
Kabupaten Jepara Tahun 2020 (Lembaran Daerah
Kabupaten Jepara Tahun 2019 Nomor 11);
14 Peraturan Bupati Jepara Nomor 55 Tahun 2016 tentang
. Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta
Tata Kerja Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jepara;

MEMUTUSKAN :
Menetapka : KEPUTUSAN KEPALA DINAS TENTANG PEMBENTUKAN TIM
n REFORMASI BIROKRASI DINAS LINGKUNGAN HIDUP
KABUPATEN JEPARA TAHUN 2021

KESATU : Menetapkan Tim Reformasi Birokrasi Dinas Lingkungan Hidup


Kabupaten Jepara sebagaimana pada Lampiran I yang
merupakan bagian tidak terpisahkan dalam Keputusan ini.

KEDUA : Tugas dan Tanggungjawab Tim Reformasi Birokrasi


sebagaimana Diktum KESATU Keputusan ini tercantum pada
Lampiran II yang merupakan bagian tidak terpisahkan dalam
Keputusan ini.
KETIGA : Semua biaya yang timbul sebagai akibat ditetapkannya
Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan
Belanja Daerah Kabupaten Jepara Tahun Anggaran 2021

KEEMPAT : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya.

Ditetapkan : Jepara
Pada Tanggal : Juni 2021

KEPALA DINAS LINGKUNGAN HIDUP


KABUPATEN JEPARA

FARIKHAH ELIDA, ST, MT


Pembina Tingkat I
NIP. 19671217 199503 2 002

Lampiran I : Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan


Hidup Kabupaten Jepara
Nomor : 050 / / 2021
Tangga : Juni 2021
l
SUSUNAN TIM REFORMASI BIROKRASI
DINAS LINGKUNGAN HIDUP
KABUPATEN JEPARA
TAHUN ANGGARAN 2021
NO KEDUDUKAN DALAM TIM NAMA JABATAN DALAM
DINAS
1 Pengarah Farikhah Elida, ST, MT Kepala Dinas
2. Penanggung Jawab Anik Susila, SP, M.Si Sekretaris Dinas
3. Tim Sekretariat
A. Koordinator Sumarni, SH Kasubag Umum &
Kepegawaian
B. Anggota Isnuryati, SE, MM Kasubag Keuangan
Edy Cahyono Staf Umum dan
Kepegawaian
4. Tim Kerja
A. Manajemen Perubahan
Koordinator Lulut Andi Ariyanto, ST Kabid Pengelolaan
Persampahan
Anggota Wahyu Kurniawan Staf Bidang Pengelolaan
Persampahan
B. Penguatan Pengawasan
Koordinator Nurnaini, SE, MM Kabid Pengendalian
Pencemaran &
Pemeliharaan
Lingkungan Hidup
Anggota Nur Miyanjari, Amd Staf Bidang P3LH
C. Penguatan Akuntabilitas Kinerja
Koordinator Hermawan Oktavianto, SP Kabid
Penataan&Penaatan
Perlindungan &
Pengelolaan LH
Anggota Nuruz Zaman, ST Staf Bidang P4LH
D. Penguatan Kelembagaan
Koordinator Havid Widiyanto, ST Ka. UPT Laboratorium
Anggota Laelatri Agustina, S.Si Staf UPT Laboratorium
E. Penguatan Tata Laksana
Koordinator Eko Yudi Nofianto, ST Kasie Penanganan
Persampahan
Anggota Ahmad Hadliq Luthfi Staf Bidang Pengelolaan
Persampahan
F. Penguatan Sistem Manajemen SDM Aparatur
Koordinator Karwadi, SH, MM Kasubag Perencanaan
& Evaluasi
Anggota Budiyanto Staf Umum dan
Kepegawaian
G. Penguatan Peraturan dan Kebijakan
Koordinator Helmi Ferdian, S.Si. M.Si Kasie
Perencanaan&Kajian
Dampak Lingkungan
Anggota Jauharotul Maknun, SE Staf Bidang P4LH
H. Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik
Koordinator Duddy Ika Kurniawan, S.Sos Kasie Pengurangan &
Kerjasama Pengelolaan
Persampahan
Anggota Artika Henny Artanti, ST Staf Bidang P3LH
I. Monitoring dan Evaluasi
Koordinator Muhammad Safrudin, Kasi Pengendalian
S.Sos,M.Si Pencemaran dan
Kerusakan Lingkungan
Hidup
Anggota Dyah Kustin Pramastuti Staf Keuangan
Anggota Dradjad Sulistiyono Staf Bidang P3LH
KEPALA DINAS LINGKUNGAN HIDUP
KABUPATEN JEPARA

FARIKHAH ELIDA, ST, MT


Pembina Tingkat I
NIP. 19671217 199503 2 002

Lampiran II : Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan


Hidup Kabupaten Jepara
Nomor : 050 / / 2021
Tangga : Juni 2021
l

TUGAS DAN TANGGUNGJAWAB TIM REFORMASI BIROKRASI


DINAS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN JEPARA
TAHUN 2021

1 Pengarah :
.
a. Memberikan arahan mengenai program Reformasi Birokrasi di
lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jepara;
b. Melakukan Pengawasan tgerhadap proses pelaksanaan Reformasi
Birokrasi di lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jepara;
2 Penanggungjawab :
.
a. Melaksanakan arahan Pengarah dalam pelaksanaan Reformasi
Birokrasi di lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jepara
b. Bertanggungjawab seluruh program dan kegiatan yang tercantum
dalam dokumen Road Map Reformasi Birokrasi Dinas Lingkungan
Hidup Kabupaten Jepara;
c. Melakukan analisis dan evaluasi kondisi dan permasalahan masing-
masing program;
d. Mengkoordinasikan pelaksanaan program dan kegiatan Reformasi
Birokrasi dengan unit kerja di lingkungan Dinas Lingkungan Hidup
Kabupaten Jepara;
3 Tim Sekretariat :
.
a. Membantu tugas-tugas Pengarah;
b. Melaksanakan koordinasi dengan seluruh Tim Kerja;
c. Melaksanakan monitoring pelaksanaan Reformasi Birokrasi di
Lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jepara;
4 Tim Kerja :
.
a. Mensosialisasikan pelaksanaan Reformasi Birokrasi di lingkungan
Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Jepara;
b. Mengumpulkan bukti-bukti (evidence) dalam bentuk softcopy dan
hardcopy untuk mendukung PMPRB Dinas Lingkungan Hidup
Kabupaten Jepara;

KEPALA DINAS LINGKUNGAN HIDUP


KABUPATEN JEPARA

FARIKHAH ELIDA, ST, MT


Pembina Tingkat I
NIP. 19671217 199503 2 002

Anda mungkin juga menyukai