Anda di halaman 1dari 3

Petunjuk Pembuatan User dan Billing BPJS Kesehatan Untuk Pemdes

melalui Simponi
 Baryati Kusnadi  Juni 9, 2017  Pemerintahan Desa, Teknologi Informasi  24,601 Views

Sebelum membuat user id untuk pembuatan Billing BPJS Kesehatan melalui Sistem Informasi PNBP

Online (Simponi), pastikan kita mempunyai email yang aktif, karena link / tautan untuk aktivasi

pendaftaran user akan dikirimkan melalui alamat email.

Berikut ini petunjuk pembuatan User Simponi :

1. Akses internet,  Ketik pada browser :  simponi.kemenkeu.go.id

2. Klik  Daftar

3. Pada pilihan tipe pengguna : klik / beri tanda v pada :user billing K/L (pilihan ke 2 ) dan user billing non
anggaran  (pilihan ke 5)

4. Isi data wajib bayar / wajib setor dengan data yang benar. Untuk kolom isian nama isi dengan
“Bendahara nama desa), Pastikan alamat email ditulis dengan benar

5. Pada kolom isian Kementerian / Lembaga : Isi / pilih Kementerian Lembaga dengan 999 Bendahara
Umum Negara.  Isi Unit dengan pilihan : 99 Pengelolaan khusus.  Isi Satuan kerja dengan pilihan
440780 Pengembalian Penerimaan Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) 

6. Pada kolom isian data akun : isi kolom username dan password dengan nama pengguna dan password
yang akan kita gunakan saat login untuk pembuatan billing

7. Klik Daftar

8. Ok

Aktivasi pendaftaran user Simponi :

1. Buka email yang ditulis pada saat pendaftaran user Simponi

2. Buka email aktivasi dari Kementerian Keuangan RI

3. Klik link alamat aktivasi

4. Klik Aktifkan

Petunjuk Pembuatan Billing untuk pembayaran BPJS Kesehatan Bagi Pemerintah Desa :

1. Buka website simponi.kemenkeu.go.id

2. Ketik user dan  password

3. Klik Masuk

4. Pilih Billing

5. Pilih Pembuatan Billing  Non Anggaran

6. Pada kolom isian jenis setoran, pilih : Perhitungan Fihak Ketiga(PFK)


Jualan di Instagram BUKA
7. Pada kolom keterangan, iai dengan lengkap, contoh “Pembayaran iuran BPJS Kes. 9 orang perangkat
desa Slinga Kec. Kaligondang, Pbg, bln Jan-Mei 2017

8. Pada kolom isian Akun, pilih :811152  Penerimaan setoran / potongan PFK 3% iuran jaminan
kesehatan dari pemberi kerja Pegawai Pemerintah Non PNS-APBD

9. Setelah semua kolom isian terisi, klik  Simpan lalu Cetak

Share this:

 

Terkait

Berikut cara membuat PIN ebilling Cara Mendaftar Internet Banking BPD Jateng Membuat Kelas Baru Dengan Google
pajak.go.id September 13, 2018 Classroom
Juli 4, 2017 dalam "Teknologi Informasi" Agustus 3, 2020
dalam "Teknologi Informasi" dalam "Teknologi Informasi"

Invoicing. Made Easier.


Iklan Invoice Home

Buat Toko Online


dalam 2 Menit -
Jualan di Instagram
Iklan klik.us

Berikut cara membuat


PIN ebilling
pajak.go.id
bralink.id

Jasa Pembukuan dan


Perpajakan - Migrasi
Program Accounting
Iklan erlykonsultanpajak.com

Cara Mudah Membuat


Survey Menggunakan
Google Form
bralink.id

Contoh Surat
Keputusan Kepala
Desa tentang…
bralink.id

Invoicing. Made Easier.


Create and send PDF invoices using 100 professional
templates
Invoice Home Open

Anda mungkin juga menyukai