Anda di halaman 1dari 33

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK Awal Karya Pembangunan (AKP) Galang


Mata Pelajaran : Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif
Kelas/Semester : X TSM /1
Alokasi Waktu : 16 JP ( 4 X Pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KODE
RUMUSAN KOMPETENSI INTI (KI)
KI
KI.3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI.4 Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. KOMPETENSI DASAR (KD)


KODE
RUMUSAN KOMPETENSI DASAR (KD)
KD
3.1 Memahami persyaratan keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
4.1 Melaksanakan keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK) DAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)

KODE RUMUSAN INDIKATOR PENCAPAIAN RUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)


IPK KOMPETENSI (IPK)
3.1.1 Mediskusikan jenis-jenis keselamatan, Melalui dikusi kelompok, siswa dapat menjelaskan jenis-
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) melalui jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
literatur dan sumber lainnya (K3L) melalui literatur dan sumber lainnya dengan benar
dan beratanggungjawab
3.1.2 Mendikusikan uraian jenis-jenis keselamatan, Melalui dikusi kelompok, siswa dapat menjelaskan
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) melalui uraian jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
literatur dan sumber lainnya lingkungan (K3L) melalui literatur dan sumber lainnya
dengan benar dan teliti
3.1.3 Mendiskusikan aplikasi jenis-jenis Melalui dikusi kelompok, siswa dapat menjelaskan
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
(K3L) melalui literatur dan sumber lainnya lingkungan (K3L) melalui literatur dan sumber lainnya
dengan benar dan bertangungjawab
3.1.4 Menganalisis pelaksanaan jenis-jenis Melalui dikusi kelompok, siswa dapat melaksanakan
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan perawatan jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
(K3L) sesuai fungsinya melalui literatur dan lingkungan (K3L) melalui literatur dan sumber lainnya
sumber lainnya dengan benar dan teliti
4.1.1 Membuat tabel jenis-jenis keselamatan, Melalui dikusi kelompok, siswa dapat membuat tabel
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) yang jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
telah dipelajari. lingkungan (K3L) berdasarkan yang telah dipelajari
dengan benar dan bertangungjawab
4.1.2 Membuat uraian fungsi jenis-jenis Melalui dikusi kelompok, siswa dapat membuat uraian
KODE RUMUSAN INDIKATOR PENCAPAIAN RUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)
IPK KOMPETENSI (IPK)
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
(K3L). lingkungan (K3L) dengan benar dan bertanggungjawab
4.1.3 Membuat mekanisme karja aplikasi jenis-jenis Melalui dikusi kelompok, siswa dapat membuat
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan mekanisme karja aplikasi jenis-jenis keselamatan,
(K3L) sesuai SOP. kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
dengan benar dan bertanggungjawab
4.1.4 Membuat petunjuk pelaksanaan dan Melalui dikusi kelompok, siswa dapat melaksanakan
pengawasan jenis-jenis keselamatan, pelaksanaan jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) yang dan lingkungan (K3L) sesuai SOP dengan benar dan
berbeda bertanggungjawab

D. MATERI PEMBELAJARAN
A. jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
B. fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
C. Mekanisme penggunaan/aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
D. Pelaksanaan dan pengawasan jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
E. PENDEKATAN, METODE DAN MODEL PEMBELAJARAN

Pendekatan Saitifik
Metode Setudi literatur, diskusi kelompok dan eksperimen
Model Discovery Learning
F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Pertama = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Garuda Pancasila
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami jenis-jenis keselamatan, kesehatan
kerja dan lingkungan (K3L)
 Mendiskusikan tentang jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L)yang ada di workshop TBSM SMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami jenis-jenis keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) yang ada di workshop TBSMSMK AKP Galang
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) yang
digunakan pada bengkel pemesinan dengan metode diskusi kelompok
o Menyusun tabel jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
dalam kelompok
o Mempresentasikan hasil diskusi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
lingkungan (K3L)
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat diskusi kelompok penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses
Kegiatan Inti ± 150
Sintak model Diskripsi model Problem Based Learning
menit
Fase 1:  Melakukan brainstorming dimana peserta didik dihadapkan pada ± 20
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Orientasi masalah tentang jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan menit
peserta didik lingkungan (K3L) yang berbeda-beda. Peserta didik diminta
kepada menganalisis jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
masalah lingkungan (K3L) yang berbeda-beda, kemudian diberi kesempatan
untuk bertanya mengenai jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja
dan lingkungan (K3L) tersebut?
 Guru menjelaskan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran
kemudian,memberikan satu contoh jenis-jenis keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
 Peserta didik diminta menyimpulkan masalah yang berkaitan dengan
jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
Fase 2:  Pada tahap ini guru membantu peserta didik mendefinisikan dan ± 20
Mengorganisasi mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan masalah menit
kan peserta tersebut.
didik  Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-masing
mengkaji contoh jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
lingkungan (K3L)
Fase 3:  Peserta didik mengumpulkan informasi untuk menciptakan dan ± 20
Membimbing membangun ide mereka sendiri dalam memecahkan masalah. Pada menit
penyelidikan kegiatan ini peserta didik mendiskusikan materi dengan mengkaji teks
individu dan yang terkait jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
kelompok lingkungan (K3L)
 Guru membimbing siswa dalam memecahkan masalah terkait jenis-jenis
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L).
Fase 4 :  Pada tahap ini peserta didik merencanakan dan menyiapkan laporan ± 30
Mengembang- dengan cara berbagi tugas dengan teman dalam menyelesaikan menit
kandan membuat tabel klasifikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja
menyajikan dan lingkungan (K3L)
hasil karya  Membuat laporan secara sistematis dan benar tentang jenis-jenis
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
Fase 5 :  peserta didik mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah ± 60
Menganalisa dipelajari melalui diskusi kelas untuk menganalisis hasil pemecahan menit
dan masalah
mengevaluasi  Peserta diharapkan menggunakan buku sumber untuk batuan
proses mengevaluasi hasil diskusi.
pemecahan  Selanjutnya presentasi hasil diskusi dan penyamaan persepsi tentang
masalah jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L).
Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20
Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar
 Melakukan refleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan jenis-jenis keselamatan, kesehatan
kerja dan lingkungan (K3L)
 Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut yaitu Uraian fungsi jenis-jenis
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai spesifikasinya.
 Do’a penutup pembelajaran
Pertemuan Kedua = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Hime Guru
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami jenis-jenis keselamatan, kesehatan
kerja dan lingkungan (K3L) dan fungsinya sesuai spesifikasi hand tools tersebut.
 Mendiskusikan tentang uraian fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
lingkungan (K3L) yang ada di workshop TSM SMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami uraian fungsi jenis-jenis
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari uraian fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L) dengan metode diskusi kelompok
o Merancang uraianfungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L) di sekolah dalam kelompok
o Mempresentasikan hasil diskusi tentang fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan
kerja dan lingkungan (K3L) sesuai spesifikasinya
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat diskusi kelompok penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses

Kegiatan Inti ± 150


Sintak model Diskripsi model Problem Based Learning
menit
Fase 1:  Melakukan brainstorming dimana peserta didik dihadapkan pada ± 20
Orientasi masalah tentang uraian fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan menit
peserta didik kerja dan lingkungan (K3L) sesuai spesifikasinya yang berbeda-beda.
kepada Peserta didik diminta mengamati contoh fungsi jenis-jenis
masalah keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) yang berbeda-
beda, kemudian diberi kesempatan untuk bertanya mengenai uraian
fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L) tersebut?
 Guru menjelaskan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran
kemudian,memberikan arahan tentang fungsi jenis-jenis keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L).
 Peserta didik diminta menentukan masalah yang berkaitan uraian
fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L)
Fase 2:  Pada tahap ini guru membantu peserta didik mendefinisikan dan ± 20
Mengorganisasi mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan masalah menit
kan peserta tersebut.
didik  Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-masing
mengkaji contoh-contoh uraian fungsi jenis-jenis keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
Fase 3:  Peserta didik mengumpulkan informasi untuk menciptakan dan ± 20
Membimbing membangun ide mereka sendiri dalam memecahkan masalah. Pada menit
penyelidikan kegiatan ini peserta didik mendiskusikan materi dengan mengkaji teks
individu dan yang terkait uraian fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja
kelompok
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
dan lingkungan (K3L)
 Guru membimbing siswa dalam memecahkan masalah terkait uraian
fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L).
Fase 4 :  Pada tahap ini peserta didik merencanakan dan menyiapkan laporan ± 30
Mengembangka dengan cara berbagi tugas dengan teman dalam menyelesaikan menit
ndan membuat uraian fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja
menyajikan dan lingkungan (K3L)
hasil karya  Membuat laporan secara sistematis dan benar tentang membuat uraian
fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L)
Fase 5 :  peserta didik mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah ± 60
Menganalisa dipelajari melalui diskusi kelas untuk menganalisis hasil pemecahan menit
dan masalah
mengevaluasi  Peserta diharapkan menggunakan buku sumber untuk batuan
proses mengevaluasi hasil diskusi.
pemecahan  Selanjutnya presentasi hasil diskusi dan penyamaan persepsi urain
masalah fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L) sesuai spesifikasinya.
Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20
Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar menit
 Melakukan rfleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan fungsi jenis-jenis keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
 Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut yaitu mekanisme
penggunaan/aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
sesuai SOP.
 Do’a penutup pembelajaran

Pertemuan Ketiga = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Satu Nusa Satu Bangsa
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami /aplikasi jenis-jenis keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP.
 Mendiskusikan tentang mekanisme penggunaan/aplikasi jenis-jenis keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP di workshop TBSMSMK AKP
Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami mekanisme /aplikasi jenis-
jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari mekanisme penggunaan /aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan
kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP dengan metode diskusi kelompok
o Merancang mekanisme penggunaan /aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP dalam kelompok
o Mempresentasikan hasil diskusi tentang penggunaan /aplikasi jenis-jenis keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat diskusi kelompok penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses
Kegiatan Inti ± 150
Sintak model Diskripsi model Problem Based Learning
menit
Fase 1:  Melakukan brainstorming dimana peserta didik dihadapkan pada ± 20
Orientasi masalah tentang mekanisme penggunaan /aplikasi jenis-jenis menit
peserta didik keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
kepada yang berbeda-beda. Peserta didik diminta mengamati contoh
masalah penggunaan /aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
lingkungan (K3L) sesuai SOP yang berbeda-beda, kemudian diberi
kesempatan untuk bertanya mengenai mekanisme penggunaan
/aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L) sesuai SOP tersebut?
 Guru menjelaskan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran
kemudian,memberikan konsep dasar tentang mekanisme
penggunaan /aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
lingkungan (K3L) sesuai SOP.
 Peserta didik diminta menentukan masalah yang berkaitan
mekanisme penggunaan /aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan
kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
Fase 2:  Pada tahap ini guru membantu peserta didik mendefinisikan dan ± 20
Mengorganisasi mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan masalah menit
kan peserta tersebut.
didik  Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-masing
mengkaji contoh-contoh mekanisme penggunaan /aplikasi jenis-jenis
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
di workshop TBSMSMK AKP Galang
Fase 3:  Peserta didik mengumpulkan informasi untuk menciptakan dan ± 20
Membimbing membangun ide mereka sendiri dalam memecahkan masalah. Pada menit
penyelidikan kegiatan ini peserta didik mendiskusikan materi dengan mengkaji teks
individu dan yang terkait mekanisme penggunaan /aplikasi jenis-jenis keselamatan,
kelompok kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
 Guru membimbing siswa dalam memecahkan masalah terkait
mekanisme penggunaan /aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan
kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP.
Fase 4 :  Pada tahap ini peserta didik merencanakan dan menyiapkan laporan ± 30
Mengembang- dengan cara berbagi tugas dengan teman dalam menyelesaikan menit
kandan membuat mekanisme penggunaan /aplikasi jenis-jenis keselamatan,
menyajikan kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
hasil karya
Fase 5 :  peserta didik mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah ± 60
Menganalisa dipelajari melalui diskusi kelas untuk menganalisis hasil pemecahan menit
dan masalah
mengevaluasi  Peserta diharapkan menggunakan buku sumber untuk batuan
proses mengevaluasi hasil diskusi.
pemecahan  Selanjutnya presentasi hasil diskusi dan penyamaan persepsi tentang
masalah mekanisme penggunaan /aplikasi jenis-jenis keselamatan, kesehatan
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20
Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar menit
 Melakukan rfleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan penggunaan /aplikasi jenis-jenis
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
 Memberi tahu materi pemebelajaran pada pertemuan berikut yaitu melakukan
pelaksanaan dan pengawasan keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
dengan benar.
 Do’a penutup pembelajaran

Pertemuan Keempat = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Garuda Pancasila
 Memberi motivasi tentang pentingnya melaksanakan pelaksanaan dan pengawasan
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
 Mendiskusikan tentang melaksanakan pelaksanaan dan pengawasan keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP di workshop TBSMSMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : melaksanakan pelaksanaan dan
pengawasan keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari pelaksanaan dan pengawasan keselamatan, kesehatan kerja dan
lingkungan (K3L) sesuai SOP dengan metode diskusi kelompok
o Merancang tabel melaksanakan pelaksanaan dan pengawasan keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP dalam kelompok
o Mempresentasikan hasil rancangan pelaksanaan dan pengawasan keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP secara mandiri
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat tugas mandiri penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi di kelas penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses
Kegiatan Inti ± 150
Sintak model Diskripsi model Projek Based Learning
menit
Penentuan  Peserta didik diminta mengemukakan pertanyaan yang terkait ± 20
Pertanyaan dengan pelaksanaan dan pengawasan keselamatan, kesehatan kerja menit
Mendasar dan lingkungan (K3L) sesuai SOP.
Mendesain  Merencanakan tugas proyek praktik membuat tabel pelaksanaan dan ± 20
Perencanaan pengawasan keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) menit
Proyek sesuai SOP
Menyusun  Peserta didik menyusun jadwal aktivitas penyelesaian proyek dibimbing ± 45
Jadwal guru meliputi : jadwal disain Perencanaan proyek, Pelaksanaan tugas menit
proyek, Pelaporan hasil tugas proyek tentang rancangan pelaksanaan
dan pengawasan keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L) sesuai SOP
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Memonitor  Peserta didik melaksanakan tugas proyek sesuai rancangan kegiatan.
peserta didik  Guru memonitor aktivitas yang penting dari peserta didik selama
dan kemajuan menyelesaikan proyek merancang tabel pelaksanaan dan pengawasan
proyek keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP
menggunakan rubrik yang telah disiapkan
Menguji Hasil  Peserta didik mempresentasikan laporan tugas proyek ± 30
 Guru menilai presentasi laporan tugas proyek, laporan rancangan menit
tugas proyek, laporan praktik merancang tabel pelaksanaan dan
pengawasan keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
sesuai SOP
Mengevaluasi  Mendiskusikan materi kegunaan memahami pelaksanaan dan ± 35
Pengalaman pengawasan keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) menit
sesuai SOP.

Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20


Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar menit
 Melakukan rfleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan pelaksanaan dan pengawasan
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) sesuai SOP.
 Memberi tahu materi pemebelajaran pada pertemuan berikut yaitu Memahami konsep
penggunaan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
 Do’a penutup pembelajaran

G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR

Media Laptop, LCD Projektor, modul kesehatan dan keselamatan kerja


Alat Rambu-rambu kesehatan dan keselamatan kerja di workshop TBSMSMK AKP Galang
Sumber  Rambu-rambu kesehatan dan keselamatan kerja di workshop TBSMSMK AKP Galang.
Belajar Modul penggunaan, pemeliharaan dan perawatan peralatan dan perlengkapan di tempat kerja
 Modul kesehatan dan keselamatan kerja

H. PENILAIAN, PEMBELAJARAN REMEDIAL, DAN PENGAYAAN


I. INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP
1. Teknik Penilaian

No Aspek Teknik Bentuk Instrumen


1. Sikap - Observasi Kegiatan Praktikum membuat definisi jenis-jenis - Lembar Observasi
hand tools
- Observasi Kegiatan Diskusi kelompok - Lembar Observasi
- Jurnal - Catatan
2. Pengetahuan - Tes tertulis - Soal Uraian
3. Keterampilan - Penilaian Proyek - Format Penilaian

2. Instrumen Penilaian
a. Pertemuan Pertama:
1) Penilaian Sikap : Lembar observasi saat diskusi kelompok dan diskusi kelas
2) Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
3) Penilaian Keterampilan : fomat penilaian saat presentasi pada diskusi kelas tetang jenis-jenis keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
b. Pertemuan Kedua:
1) Penilaian Sikap : Lembar observasi saat diskusi kelompok dan diskusi kelas
2) Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang uraian fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
lingkungan (K3L)
3) Penilaian Keterampilan : fomat penilaian saat presentasi pada diskusi kelas tentang uraian fungsi jenis-jenis
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
c. Pertemuan Ketiga:
1) Penilaian Sikap : Lembar observasi saat diskusi kelompok dan diskusi kelas
2) Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang mekanisme penggunaan jenis-jenis keselamatan, kesehatan
kerja dan lingkungan (K3L) sesuai Spesifikasinya
d. Pertemuan Keempat:
1) Penilaian Sikap : Lembar observasi saat Kegiatan Praktikum membuat tabel pelaksanaan dan pengawasan
jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
2) Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang pelaksanaan dan pengawasan jenis-jenis keselamatan,
kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
3. Penilaian Keterampilan : fomat penilaian saat presentasi pada diskusi kelas tentang tabel pelaksanaan dan
pengawasan jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
3. Pembelajaran Remedial

Pembelajaran remedial dilaksanakan segera setelah diadakan penilaian bagi peserta didik yang mendapat nilai
di bawah 80. Strategi pembelajaran remedial dilaksanakan dengan pembelajaran remedial, penugasan dan tutor
sebaya berdasarkan indikator pembelajaran yang belum dicapai oleh masing-masing peserta didik

4. Pengayaan
Peserta didik yang mendapat nilai diatas 80 diberikan tugas mengkaji materi; Memahami persyaratan
keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L).

Galang, Juli 2021


Mengetahui
Kepala SMK AKP Galang Guru Bid, Study
Rudianto, S.Pd Ibnu Alihuddin, S.Pd

Lampiran : Instrumen Penilaian

A. Instrumen Penilaian Pengetahuan:


1. Soal untuk pertemuan Pertama

1. Tuliskan minimal tiga jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) di sekolah!
2. Tuliskan minimal dua jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) secara internasional

2. Soal untuk pertemuan Kedua

1. Tuliskan fungsi keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) ?


2. Tuliskan undang-undang yang mengatur keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)

3. Soal untuk pertemuan Ketiga

1. Tuliskan mekanisme aplikasi keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) di industri
2. Tuliskan perbedaan dan persamaan mekanisme aplikasi keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) di
industry dan di sekolah

4. Soal untuk pertemuan Keempat

Rancang tabel pelaksanaan/pengawasan aplikasi keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L) di industri .

B. Instrumen Penilaian Keterampilan


1. Instrumen penialian praktik pertemuan pertama membuat tabel jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L)
Lembar Pengamatan
Topik : jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
Indikator : membuat tabel jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
No Nama Siswa Perencanaan Proses Hasil Jumlah Skor
1 ……………..
2

Rubrik
No Aspek Yang Dinilai Skor
1. Perencanaan 1 2 3 4
2. Proses Pembuatan
a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pengerjaan
b. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)
3. Hasil Produk
a. Bentuk tabel jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan
(K3L)
b. Keindahan
c. Keterbacaan
d. Kelengkapan atribut
e. Kebersihan

2. Instrumen penilaian praktik pertemuan kedua membuat uraian fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
lingkungan (K3L)

Lembar Pengamatan

Topik : Uraian fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
Indikator : membuat uraian fungsi jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
No Nama Siswa Perencanaan Proses Hasil Jumlah Skor
1 ……………..
2
Rubrik
No Aspek Yang Dinilai Skor
1. Perencanaan 1 2 3 4
2. Proses Pembuatan
a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pengerjaan
c. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)
3. Hasil Produk
a. Keterbacaan
b. Penggunaan pilihan kata
c. Kejelasan bahasa

3. Instrumen penilaian praktik pertemuan ketiga membuat uraian penggunaan jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan
lingkungan (K3L) sesuai spesifikasinya
Lembar Pengamatan

Topik : Mekanisme tugas penggunaan jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)sesuai
spesifikasinya
Indikator : membuat mekanisme tugas penggunaan jenis-jenis keselamatan, kesehatan kerja dan lingkungan (K3L)
sesuai spesifikasinya
No Nama Siswa Perencanaan Proses Hasil Jumlah Skor
1 ……………..
2

Rubrik
No Aspek Yang Dinilai Skor
1. Perencanaan 1 2 3 4
2. Proses Pembuatan
a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pengerjaan
c. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)
3. Hasil Produk
A. Keterbacaan
B. Penggunaan simbol-simbol
C. Kejelasan makna
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK Awal Karya Pembangunan (AKP) Galang


Mata Pelajaran : Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif
Kelas/Semester : X TBSM / 1
Alokasi Waktu : 16 JP ( 4 X Pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KODE
RUMUSAN KOMPETENSI INTI (KI)
KI
KI.3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI.4 Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. KOMPETENSI DASAR (KD)


KODE
RUMUSAN KOMPETENSI DASAR (KD)
KD
3.2 Memahami konsep penggunaan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
4.2 Melakukan pengukuran dengan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK) DAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)

KODE RUMUSAN INDIKATOR PENCAPAIAN RUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)


IPK KOMPETENSI (IPK)
3.2.1 Mediskusikan jenis-jenis alat ukur pembanding Melalui dikusi kelompok, siswa dapat menjelaskan jenis-
dan atau alat ukur dasar melalui literatur dan jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
sumber lainnya melalui literatur dan sumber lainnya dengan benar dan
beratanggungjawab
3.2.2 Mendikusikan uraian jenis-jenis alat ukur Melalui dikusi kelompok, siswa dapat menjelaskan
pembanding dan atau alat ukur dasar melalui uraian jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat
literatur dan sumber lainnya ukur dasar melalui literatur dan sumber lainnya dengan
benar dan teliti
3.2.3 Mendiskusikan mekanisme penggunaan jenis- Melalui dikusi kelompok, siswa dapat menjelaskan
jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur mekanisme kerja penggunaan jenis-jenis alat ukur
dasar melalui literatur dan sumber lainnya pembanding dan atau alat ukur dasar melalui literatur
KODE RUMUSAN INDIKATOR PENCAPAIAN RUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)
IPK KOMPETENSI (IPK)
dan sumber lainnya dengan benar dan
bertangungjawab
3.2.4 Menganalisis perawatan jenis-jenis alat ukur Melalui dikusi kelompok, siswa dapat melakukan
pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai perawatan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
fungsinya melalui literatur dan sumber lainnya alat ukur dasar melalui literatur dan sumber lainnya
dengan benar dan teliti
4.2.1 Membuat tabel jenis-jenis alat ukur Melalui dikusi kelompok, siswa dapat membuat tabel
pembanding dan atau alat ukur dasar yang jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur
telah dipelajari. dasar berdasarkan yang telah dipelajari dengan benar
dan bertangungjawab
4.2.2 Membuat uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Melalui dikusi kelompok, siswa dapat membuat uraian
pembanding dan atau alat ukur dasar. fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat
ukur dasar dengan benar dan bertanggungjawab
4.2.3 Membuat mekanisme karja penggunaan jenis- Melalui dikusi kelompok, siswa dapat membuat
jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur mekanisme karja pengguanaan jenis-jenis alat ukur
dasar sesuai SOP. pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP
dengan benar dan bertanggungjawab
4.2.4 Membuat petunjuk perawatan dan Melalui dikusi kelompok, siswa dapat melaksanakan
penyimpanan jenis-jenis alat ukur pembanding perawatan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
dan atau alat ukur dasar yang berbeda alat ukur dasar sesuai SOP dengan benar dan
bertanggungjawab

D. MATERI PEMBELAJARAN
A. jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
B. fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
C. Mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
D. Perawatan dan penyimpanan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
E. PENDEKATAN, METODE DAN MODEL PEMBELAJARAN

Pendekatan Saitifik
Metode Setudi literatur, diskusi kelompok dan eksperimen
Model Discovery Learning

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Pertama = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Padamu Negeri
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami jenis-jenis alat ukur pembanding dan
atau alat ukur dasar
 Mendiskusikan tentang jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar yang
ada di workshop TBSMSMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami jenis-jenis alat ukur
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
pembanding dan atau alat ukur dasar yang ada di workshop TBSMSMK AKP Galang
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar yang
digunakan pada bengkel pemesinan dengan metode diskusi kelompok
o Menyusun tabel jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar dalam
kelompok
o Mempresentasikan hasil diskusi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur
dasar
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat diskusi kelompok penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses
Kegiatan Inti ± 150
Sintak model Diskripsi model Problem Based Learning
menit
Fase 1:  Melakukan brainstorming dimana peserta didik dihadapkan pada ± 20
Orientasi masalah tentang jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur menit
peserta didik dasar yang berbeda-beda. Peserta didik diminta menganalisis jenis-
kepada jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar yang berbeda-
masalah beda, kemudian diberi kesempatan untuk bertanya mengenai jenis-
jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar tersebut?
 Guru menjelaskan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran
kemudian,memberikan satu contoh jenis-jenis alat ukur pembanding
dan atau alat ukur dasar
 Peserta didik diminta menyimpulkan masalah yang berkaitan dengan
jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
Fase 2:  Pada tahap ini guru membantu peserta didik mendefinisikan dan ± 20
Mengorganisasi mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan masalah menit
kan peserta tersebut.
didik  Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-masing
mengkaji contoh jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur
dasar
Fase 3:  Peserta didik mengumpulkan informasi untuk menciptakan dan ± 20
Membimbing membangun ide mereka sendiri dalam memecahkan masalah. Pada menit
penyelidikan kegiatan ini peserta didik mendiskusikan materi dengan mengkaji teks
individu dan yang terkait jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur
kelompok dasar
 Guru membimbing siswa dalam memecahkan masalah terkait jenis-jenis
alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar.
Fase 4 :  Pada tahap ini peserta didik merencanakan dan menyiapkan laporan ± 30
Mengembang- dengan cara berbagi tugas dengan teman dalam menyelesaikan menit
kandan membuat tabel klasifikasi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
menyajikan alat ukur dasar Membuat laporan secara sistematis dan benar tentang
hasil karya jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
Fase 5 :  peserta didik mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah ± 60
Menganalisa dipelajari melalui diskusi kelas untuk menganalisis hasil pemecahan menit
dan masalah
mengevaluasi  Peserta diharapkan menggunakan buku sumber untuk batuan
proses mengevaluasi hasil diskusi.
pemecahan  Selanjutnya presentasi hasil diskusi dan penyamaan persepsi tentang
masalah jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar.
Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20
Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
 Melakukan refleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan jenis-jenis alat ukur pembanding dan
atau alat ukur dasar
 Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut yaitu Uraian fungsi jenis-jenis
alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai spesifikasinya.
 Do’a penutup pembelajaran

Pertemuan Kedua = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Hime Guru
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami jenis-jenis alat ukur pembanding dan
atau alat ukur dasar dan fungsinya sesuai spesifikasi alat ukur pembanding dan atau
alat ukur dasar tersebut.
 Mendiskusikan tentang uraian fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat
ukur dasar yang ada di workshop TBSMSMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami uraian fungsi jenis-jenis alat
ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari uraian fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur
dasar dengan metode diskusi kelompok
o Merancang uraianfungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
di sekolah dalam kelompok
o Mempresentasikan hasil diskusi tentang fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan
atau alat ukur dasar sesuai spesifikasinya
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat diskusi kelompok penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses

Kegiatan Inti ± 150


Sintak model Diskripsi model Problem Based Learning
menit
Fase 1:  Melakukan brainstorming dimana peserta didik dihadapkan pada ± 20
Orientasi masalah tentang uraian fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan menit
peserta didik atau alat ukur dasar sesuai spesifikasinya yang berbeda-beda.
kepada Peserta didik diminta mengamati contoh fungsi jenis-jenis alat ukur
masalah pembanding dan atau alat ukur dasar yang berbeda-beda, kemudian
diberi kesempatan untuk bertanya mengenai uraian fungsi jenis-jenis
alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar tersebut?
 Guru menjelaskan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran
kemudian,memberikan arahan tentang fungsi jenis-jenis alat ukur
pembanding dan atau alat ukur dasar.
 Peserta didik diminta menentukan masalah yang berkaitan uraian
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
Fase 2:  Pada tahap ini guru membantu peserta didik mendefinisikan dan ± 20
Mengorganisasi mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan masalah menit
kan peserta tersebut.
didik  Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-masing
mengkaji contoh-contoh uraian fungsi jenis-jenis alat ukur
pembanding dan atau alat ukur dasar
Fase 3:  Peserta didik mengumpulkan informasi untuk menciptakan dan ± 20
Membimbing membangun ide mereka sendiri dalam memecahkan masalah. Pada menit
penyelidikan kegiatan ini peserta didik mendiskusikan materi dengan mengkaji teks
individu dan yang terkait uraian fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
kelompok alat ukur dasar
 Guru membimbing siswa dalam memecahkan masalah terkait uraian
fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar.
Fase 4 :  Pada tahap ini peserta didik merencanakan dan menyiapkan laporan ± 30
Mengembangka dengan cara berbagi tugas dengan teman dalam menyelesaikan menit
ndan membuat uraian fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
menyajikan alat ukur dasar
hasil karya  Membuat laporan secara sistematis dan benar tentang membuat uraian
fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
Fase 5 :  peserta didik mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah ± 60
Menganalisa dipelajari melalui diskusi kelas untuk menganalisis hasil pemecahan menit
dan masalah
mengevaluasi  Peserta diharapkan menggunakan buku sumber untuk batuan
proses mengevaluasi hasil diskusi.
pemecahan  Selanjutnya presentasi hasil diskusi dan penyamaan persepsi urain
masalah fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
sesuai spesifikasinya.
Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20
Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar menit
 Melakukan rfleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding
dan atau alat ukur dasar
 Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut yaitu mekanisme
penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP.
 Do’a penutup pembelajaran

Pertemuan Ketiga = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Satu Nusa Satu Bangsa
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami jenis-jenis alat ukur pembanding dan
atau alat ukur dasar, fungsi serta cara penggunaannya sesuai SOP.
 Mendiskusikan tentang mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
atau alat ukur dasar sesuai SOP di workshop TBSMSMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami mekanisme penggunaan
jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat
ukur dasar sesuai SOP dengan metode diskusi kelompok
o Merancang mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat
ukur dasar sesuai SOP dalam kelompok
o Mempresentasikan hasil diskusi tentang penggunaan jenis-jenis alat ukur
pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat diskusi kelompok penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses
Kegiatan Inti ± 150
Sintak model Diskripsi model Problem Based Learning
menit
Fase 1:  Melakukan brainstorming dimana peserta didik dihadapkan pada ± 20
Orientasi masalah tentang mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur menit
peserta didik pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP yang berbeda-
kepada beda. Peserta didik diminta mengamati contoh penggunaan jenis-jenis
masalah alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP yang
berbeda-beda, kemudian diberi kesempatan untuk bertanya mengenai
mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
alat ukur dasar sesuai SOP tersebut?
 Guru menjelaskan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran
kemudian,memberikan konsep dasar tentang mekanisme penggunaan
jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai
SOP.
 Peserta didik diminta menentukan masalah yang berkaitan
mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
alat ukur dasar sesuai SOP
Fase 2:  Pada tahap ini guru membantu peserta didik mendefinisikan dan ± 20
Mengorganisasi mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan masalah menit
kan peserta tersebut.
didik  Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-masing
mengkaji contoh-contoh mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur
pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP di workshop
TBSMSMK AKP Galang
Fase 3:  Peserta didik mengumpulkan informasi untuk menciptakan dan ± 20
Membimbing membangun ide mereka sendiri dalam memecahkan masalah. Pada menit
penyelidikan kegiatan ini peserta didik mendiskusikan materi dengan mengkaji teks
individu dan yang terkait mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding
kelompok dan atau alat ukur dasar sesuai SOP
 Guru membimbing siswa dalam memecahkan masalah terkait
mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
alat ukur dasar sesuai SOP.
Fase 4 :  Pada tahap ini peserta didik merencanakan dan menyiapkan laporan ± 30
Mengembang- dengan cara berbagi tugas dengan teman dalam menyelesaikan menit
kandan membuat mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding
menyajikan dan atau alat ukur dasar sesuai SOP
hasil karya
Fase 5 :  peserta didik mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah ± 60
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Menganalisa dipelajari melalui diskusi kelas untuk menganalisis hasil pemecahan menit
dan masalah
mengevaluasi  Peserta diharapkan menggunakan buku sumber untuk batuan
proses mengevaluasi hasil diskusi.
pemecahan  Selanjutnya presentasi hasil diskusi dan penyamaan persepsi tentang
masalah mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
alat ukur dasar sesuai SOP
Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20
Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar menit
 Melakukan rfleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan penggunaan jenis-jenis alat ukur
pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP
 Memberi tahu materi pemebelajaran pada pertemuan berikut yaitu melakukan perawatan
dan penyimpanan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar dengan
benar.
 Do’a penutup pembelajaran

Pertemuan Keempat = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Garuda Pancasila
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami jenis-jenis alat ukur pembanding dan
atau alat ukur dasar, fungsi, cara penggunaan, perawatan dan penyimpanan alat ukur
pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP
 Mendiskusikan tentang perawatan dan penyimpanan alat ukur pembanding dan atau
alat ukur dasar sesuai SOP di workshop TSM SMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami perawatan dan penyimpanan
alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari perawatan dan penyimpanan alat ukur pembanding dan atau alat ukur
dasar sesuai SOP dengan metode diskusi kelompok
o Merancang tabel perawatan dan penyimpanan alat ukur pembanding dan atau alat
ukur dasar sesuai SOP dalam kelompok
o Mempresentasikan hasil rancangan perawatan dan penyimpanan alat ukur
pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP secara mandiri
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat tugas mandiri penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi di kelas penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses
Kegiatan Inti ± 150
Sintak model Diskripsi model Projek Based Learning
menit
Penentuan  Peserta didik diminta mengemukakan pertanyaan yang terkait ± 20
Pertanyaan dengan perawatan dan penyimpanan alat ukur pembanding dan atau menit
Mendasar alat ukur dasar sesuai SOP. Seperti: bagaimana cara merawat dan
menyimpan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar yang
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
benar?
Mendesain  Merencanakan tugas proyek praktik membuat tabel perawatan dan ± 20
Perencanaan penyimpanan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar menit
Proyek sesuai SOP
Menyusun  Peserta didik menyusun jadwal aktivitas penyelesaian proyek dibimbing ± 45
Jadwal guru meliputi : jadwal disain Perencanaan proyek, Pelaksanaan tugas menit
proyek, Pelaporan hasil tugas proyek tentang rancangan tabel
perawatan dan penyimpanan alat ukur pembanding dan atau alat
ukur dasar sesuai SOP
Memonitor  Peserta didik melaksanakan tugas proyek sesuai rancangan kegiatan.
peserta didik  Guru memonitor aktivitas yang penting dari peserta didik selama
dan kemajuan menyelesaikan proyek merancang tabel perawatan dan penyimpanan
proyek alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP
menggunakan rubrik yang telah disiapkan
Menguji Hasil  Peserta didik mempresentasikan laporan tugas proyek ± 30
 Guru menilai presentasi laporan tugas proyek, laporan rancangan menit
tugas proyek, laporan praktik merancang tabel perawatan dan
penyimpanan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
sesuai SOP
Mengevaluasi  Mendiskusikan materi kegunaan memahami jenis-jenis alat ukur ± 35
Pengalaman pembanding dan atau alat ukur dasar, fungsi, cara penggunaan, menit
perawatan dan penyimpanan sesuai SOP.

Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20


Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar menit
 Melakukan rfleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan perawatan dan penyimpanan alat ukur
pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai SOP.
 Memberi tahu materi pemebelajaran pada pertemuan berikut yaitu Memahami alat ukur
Mekanik Presisi
 Do’a penutup pembelajaran

G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR

Media Laptop, LCD Projektor, modul alat ukur


Alat Alat ukur di workshop TBSMSMK AKP Galang
Sumber  Alat ukur di workshop TBSMSMK AKP Galang.
Belajar Modul penggunaan, pemeliharaan dan perawatan peralatan dan perlengkapan di tempat kerja
 Modul alat ukur

H. PENILAIAN, PEMBELAJARAN REMEDIAL, DAN PENGAYAAN


I. INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP
1. Teknik Penilaian

No Aspek Teknik Bentuk Instrumen


1. Sikap - Observasi Kegiatan Praktikum membuat definisi jenis-jenis - Lembar Observasi
alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
- Observasi Kegiatan Diskusi kelompok - Lembar Observasi
- Jurnal - Catatan
2. Pengetahuan - Tes tertulis - Soal Uraian
3. Keterampilan - Penilaian Proyek - Format Penilaian

2. Instrumen Penilaian
A. Pertemuan Pertama:
1. Penilaian Sikap : Lembar observasi saat diskusi kelompok dan diskusi kelas
2. Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
3. Penilaian Keterampilan : fomat penilaian saat presentasi pada diskusi kelas tetang jenis-jenis alat ukur
pembanding dan atau alat ukur dasar

B. Pertemuan Kedua:
1. Penilaian Sikap : Lembar observasi saat diskusi kelompok dan diskusi kelas
2. Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang uraian fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat
ukur dasar
3. Penilaian Keterampilan : fomat penilaian saat presentasi pada diskusi kelas tentang uraian fungsi jenis-jenis alat
ukur pembanding dan atau alat ukur dasar

C. Pertemuan Ketiga:
1. Penilaian Sikap : Lembar observasi saat diskusi kelompok dan diskusi kelas
2. Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan
atau alat ukur dasar sesuai Spesifikasinya

D. Pertemuan Keempat:

1. Penilaian Sikap : Lembar observasi saat Kegiatan Praktikum membuat tabel perawatan dan penyimpanan jenis-
jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
2. Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang perawatan dan penyimpanan jenis-jenis alat ukur pembanding
dan atau alat ukur dasar
3. Penilaian Keterampilan : fomat penilaian saat presentasi pada diskusi kelas tentang tabel perawatan dan
penyimpanan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
b. Pembelajaran Remedial

Pembelajaran remedial dilaksanakan segera setelah diadakan penilaian bagi peserta didik yang mendapat nilai
di bawah 80. Strategi pembelajaran remedial dilaksanakan dengan pembelajaran remedial, penugasan dan tutor
sebaya berdasarkan indikator pembelajaran yang belum dicapai oleh masing-masing peserta didik
c. Pengayaan
Peserta didik yang mendapat nilai diatas 75 diberikan tugas mengkaji materi; penggunaan alat uku
pembanding dan atau alat ukur dasar

Galang, Juli 2021


Mengetahui
Kepala SMK AKP Galang Guru Bid, Study

Rudianto, S.Pd Ibnu Alihuddin, S.Pd

Lampiran : Instrumen Penilaian

A. Instrumen Penilaian Pengetahuan:

1. Soal untuk pertemuan Pertama

1. Tuliskan minimal tiga jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar di sekolah!
2. Tuliskan minimal dua perbedaan antara alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar!

2. Soal untuk pertemuan Kedua

1. Tuliskan fungsi alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar?
2. Tuliskan perbedaan dan persamaan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar

3. Soal untuk pertemuan Ketiga

1. Tuliskan mekanisme penggunaan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar Tuliskan perbedaan dan
persamaan mekanisme penggunaan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar

2. Soal untuk pertemuan Keempat

Rancang tabel perawatan dan penyimpanan alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar

B. Instrumen Penilaian Keterampilan

1. Instrumen penialian praktik pertemuan pertama membuat tabel jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur
dasar
Lembar Pengamatan
Topik : jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
Indikator : membuat tabel jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
No Nama Siswa Perencanaan Proses Hasil Jumlah Skor
1 ……………..
2

Rubrik
No Aspek Yang Dinilai Skor
1. Perencanaan 1 2 3 4
2. Proses Pembuatan
d. Persiapan Alat dan Bahan
e. Teknik Pengerjaan
d. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)
3. Hasil Produk
a. Bentuk tabel jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur
dasar
b. Keindahan
c. Keterbacaan
d. Kelengkapan atribut
e. Kebersihan

2. Instrumen penilaian praktik pertemuan kedua membuat uraian fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
alat ukur dasar
Lembar Pengamatan

Topik : Uraian fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
Indikator : membuat uraian fungsi jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar
No Nama Siswa Perencanaan Proses Hasil Jumlah Skor
1 ……………..
2
Rubrik
No Aspek Yang Dinilai Skor
1. Perencanaan 1 2 3 4
2. Proses Pembuatan
a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pengerjaan
e. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)
3. Hasil Produk
f. Keterbacaan
g. Penggunaan pilihan kata
h. Kejelasan bahasa

3. Instrumen penilaian praktik pertemuan ketiga membuat uraian penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau
alat ukur dasar sesuai spesifikasinya
Lembar Pengamatan

Topik : Mekanisme tugas penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai
spesifikasinya
Indikator : membuat mekanisme tugas penggunaan jenis-jenis alat ukur pembanding dan atau alat ukur dasar sesuai
spesifikasinya
No Nama Siswa Perencanaan Proses Hasil Jumlah Skor
1 ……………..
2
Rubrik
No Aspek Yang Dinilai Skor
1. Perencanaan 1 2 3 4
2. Proses Pembuatan
a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pengerjaan
c. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)
3. Hasil Produk
D. Keterbacaan
E. Penggunaan simbol-simbol
F. Kejelasan makna

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK Awal Karya Pembangunan (AKP) Galang


Mata Pelajaran : Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif
Kelas/Semester : X TBSM / 1
Alokasi Waktu : 16 P ( 4 X Pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KODE
RUMUSAN KOMPETENSI INTI (KI)
KI
KI.3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam
bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI.4 Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. KOMPETENSI DASAR (KD)


KODE
RUMUSAN KOMPETENSI DASAR (KD)
KD
3.3 Memahami alat ukur Mekanik Presisi
4.3 Menggunakan alat ukur Mekanik Presisi

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK) DAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)

KODE RUMUSAN INDIKATOR PENCAPAIAN RUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)


IPK KOMPETENSI (IPK)
3.3.1 Mediskusikan jenis-jenis alat ukur Mekanik Melalui dikusi kelompok, siswa dapat menjelaskan jenis-
Presisi (bentuk, bahan) melalui literatur dan jenis alat ukur Mekanik Presisi melalui literatur dan
sumber lainnya sumber lainnya dengan benar dan beratanggungjawab
3.3.2 Mendikusikan uraian jenis-jenis alat ukur Melalui dikusi kelompok, siswa dapat menjelaskan
Mekanik Presisi melalui literatur dan sumber uraian jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi melalui
lainnya literatur dan sumber lainnya dengan benar dan teliti
KODE RUMUSAN INDIKATOR PENCAPAIAN RUMUSAN TUJUAN PEMBELAJARAN (TP)
IPK KOMPETENSI (IPK)
3.3.3 Mendiskusikan mekanisme penggunaan jenis- Melalui dikusi kelompok, siswa dapat menjelaskan
jenis alat ukur Mekanik Presisi melalui literatur mekanisme kerja penggunaan jenis-jenis alat ukur
dan sumber lainnya Mekanik Presisi melalui literatur dan sumber lainnya
dengan benar dan bertangungjawab
3.3.4 Menganalisis perawatan jenis-jenis alat ukur Melalui dikusi kelompok, siswa dapat melakukan
Mekanik Presisi sesuai fungsinya melalui perawatan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi melalui
literatur dan sumber lainnya literatur dan sumber lainnya dengan benar dan teliti
4.3.1 Membuat tabel jenis-jenis alat ukur Mekanik Melalui dikusi kelompok, siswa dapat membuat tabel
Presisi yang telah dipelajari. jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi berdasarkan yang
telah dipelajari dengan benar dan bertangungjawab
4.3.2 Membuat uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Melalui dikusi kelompok, siswa dapat membuat uraian
Mekanik Presisi fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi dengan
benar dan bertanggungjawab
4.3.3 Membuat mekanisme karja penggunaan jenis- Melalui dikusi kelompok, siswa dapat membuat
jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP. mekanisme karja pengguanaan jenis-jenis alat ukur
Mekanik Presisi sesuai SOP dengan benar dan
bertanggungjawab
4.3.4 Membuat petunjuk perawatan dan Melalui dikusi kelompok, siswa dapat melaksanakan
penyimpanan jenis-jenis alat ukur Mekanik perawatan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai
Presisi yang berbeda SOP dengan benar dan bertanggungjawab

D. MATERI PEMBELAJARAN
a. jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
b. fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
c. Mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
d. Perawatan dan penyimpanan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
E. PENDEKATAN, METODE DAN MODEL PEMBELAJARAN

Pendekatan Saitifik
Metode Setudi literatur, diskusi kelompok dan eksperimen
Model Discovery Learning

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Pertama = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Padamu Negeri
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
 Mendiskusikan tentang jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi yang ada di workshop
TBSMSMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami jenis-jenis alat ukur Mekanik
Presisi yang ada di workshop TBSM SMK AKP Galang
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
o Mempelajari jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi yang digunakan pada bengkel
pemesinan dengan metode diskusi kelompok
o Menyusun tabel jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi dalam kelompok
o Mempresentasikan hasil diskusi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat diskusi kelompok penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses
Kegiatan Inti ± 150
Sintak model Diskripsi model Problem Based Learning
menit
Fase 1:  Melakukan brainstorming dimana peserta didik dihadapkan pada ± 20
Orientasi masalah tentang jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi yang berbeda- menit
peserta didik beda. Peserta didik diminta menganalisis jenis-jenis alat ukur Mekanik
kepada Presisi yang berbeda-beda, kemudian diberi kesempatan untuk
masalah bertanya mengenai jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi tersebut?
 Guru menjelaskan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran
kemudian,memberikan satu contoh jenis-jenis alat ukur Mekanik
Presisi
 Peserta didik diminta menyimpulkan masalah yang berkaitan dengan
jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
Fase 2:  Pada tahap ini guru membantu peserta didik mendefinisikan dan ± 20
Mengorganisasi mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan masalah menit
kan peserta tersebut.
didik  Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-masing
mengkaji contoh jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
Fase 3:  Peserta didik mengumpulkan informasi untuk menciptakan dan ± 20
Membimbing membangun ide mereka sendiri dalam memecahkan masalah. Pada menit
penyelidikan kegiatan ini peserta didik mendiskusikan materi dengan mengkaji teks
individu dan yang terkait jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
kelompok  Guru membimbing siswa dalam memecahkan masalah terkait jenis-jenis
alat ukur Mekanik Presisi.
Fase 4 :  Pada tahap ini peserta didik merencanakan dan menyiapkan laporan ± 30
Mengembang- dengan cara berbagi tugas dengan teman dalam menyelesaikan menit
kandan membuat tabel klasifikasi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
menyajikan  Membuat laporan secara sistematis dan benar tentang jenis-jenis alat
hasil karya ukur Mekanik Presisi
Fase 5 :  peserta didik mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah ± 60
Menganalisa dipelajari melalui diskusi kelas untuk menganalisis hasil pemecahan menit
dan masalah
mengevaluasi  Peserta diharapkan menggunakan buku sumber untuk batuan
proses mengevaluasi hasil diskusi.
pemecahan  Selanjutnya presentasi hasil diskusi dan penyamaan persepsi tentang
masalah jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi.
Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20
Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar
 Melakukan refleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
 Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut yaitu Uraian fungsi jenis-jenis
alat ukur Mekanik Presisi sesuai spesifikasinya.
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
 Do’a penutup pembelajaran

Pertemuan Kedua = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Hime Guru
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
dan fungsinya sesuai spesifikasi special service tools tersebut.
 Mendiskusikan tentang uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi yang ada di
workshop TBSMSMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami uraian fungsi jenis-jenis alat
ukur Mekanik Presisi
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi dengan metode
diskusi kelompok
o Merancang uraianfungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi di sekolah dalam
kelompok
o Mempresentasikan hasil diskusi tentang fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
sesuai spesifikasinya
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat diskusi kelompok penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses

Kegiatan Inti ± 150


Sintak model Diskripsi model Problem Based Learning
menit
Fase 1:  Melakukan brainstorming dimana peserta didik dihadapkan pada ± 20
Orientasi masalah tentang uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi menit
peserta didik sesuai spesifikasinya yang berbeda-beda. Peserta didik diminta
kepada mengamati contoh fungsi jenis-jenis s alat ukur Mekanik Presisi yang
masalah berbeda-beda, kemudian diberi kesempatan untuk bertanya mengenai
uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi tersebut?
 Guru menjelaskan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran
kemudian,memberikan arahan tentang fungsi jenis-jenis alat ukur
Mekanik Presisi. Peserta didik diminta menentukan masalah yang
berkaitan uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
Fase 2:  Pada tahap ini guru membantu peserta didik mendefinisikan dan ± 20
Mengorganisasi mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan masalah menit
kan peserta tersebut.
didik  Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-masing
mengkaji contoh-contoh uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik
Presisi
Fase 3:  Peserta didik mengumpulkan informasi untuk menciptakan dan ± 20
Membimbing membangun ide mereka sendiri dalam memecahkan masalah. Pada menit
penyelidikan kegiatan ini peserta didik mendiskusikan materi dengan mengkaji teks
individu dan yang terkait uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
kelompok  Guru membimbing siswa dalam memecahkan masalah terkait uraian
fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Fase 4 :  Pada tahap ini peserta didik merencanakan dan menyiapkan laporan ± 30
Mengembangka dengan cara berbagi tugas dengan teman dalam menyelesaikan menit
ndan membuat uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi Membuat
menyajikan laporan secara sistematis dan benar tentang membuat uraian fungsi
hasil karya jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
Fase 5 :  peserta didik mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah ± 60
Menganalisa dipelajari melalui diskusi kelas untuk menganalisis hasil pemecahan menit
dan masalah
mengevaluasi  Peserta diharapkan menggunakan buku sumber untuk batuan
proses mengevaluasi hasil diskusi.
pemecahan  Selanjutnya presentasi hasil diskusi dan penyamaan persepsi urain
masalah fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai spesifikasinya.
Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20
Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar menit
 Melakukan rfleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik
Presisi Memberi tahu materi pembelajaran pada pertemuan berikut yaitu mekanisme
penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP.
 Do’a penutup pembelajaran

Pertemuan Ketiga = 4 x 45 menit

Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Satu Nusa Satu Bangsa
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi,
fungsi serta cara penggunaannya sesuai SOP.
 Mendiskusikan tentang mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
sesuai SOP di workshop TBSMSMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami mekanisme penggunaan
jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai
SOP dengan metode diskusi kelompok
o Merancang mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP
dalam kelompok
o Mempresentasikan hasil diskusi tentang penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik
Presisi sesuai SOP
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat diskusi kelompok penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses
Kegiatan Inti ± 150
Sintak model Diskripsi model Problem Based Learning
menit
Fase 1:  Melakukan brainstorming dimana peserta didik dihadapkan pada ± 20
Orientasi masalah tentang mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur menit
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
peserta didik Mekanik Presisi sesuai SOP yang berbeda-beda. Peserta didik
kepada diminta mengamati contoh penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik
masalah Presisi sesuai SOP yang berbeda-beda, kemudian diberi kesempatan
untuk bertanya mengenai mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur
Mekanik Presisi sesuai SOP tersebut?
 Guru menjelaskan indikator pencapaian kompetensi pembelajaran
kemudian,memberikan konsep dasar tentang mekanisme penggunaan
jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP.
 Peserta didik diminta menentukan masalah yang berkaitan
mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai
SOP
Fase 2:  Pada tahap ini guru membantu peserta didik mendefinisikan dan ± 20
Mengorganisasi mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan masalah menit
kan peserta tersebut.
didik  Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-masing
mengkaji contoh-contoh mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur
Mekanik Presisi sesuai SOP di workshop TSM SMK AKP Galang
Fase 3:  Peserta didik mengumpulkan informasi untuk menciptakan dan ± 20
Membimbing membangun ide mereka sendiri dalam memecahkan masalah. Pada menit
penyelidikan kegiatan ini peserta didik mendiskusikan materi dengan mengkaji teks
individu dan yang terkait mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik
kelompok Presisi sesuai SOP
 Guru membimbing siswa dalam memecahkan masalah terkait
mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai
SOP.
Fase 4 :  Pada tahap ini peserta didik merencanakan dan menyiapkan laporan ± 30
Mengembang- dengan cara berbagi tugas dengan teman dalam menyelesaikan menit
kandan membuat mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik
menyajikan Presisi sesuai SOP
hasil karya
Fase 5 :  peserta didik mengevaluasi hasil belajar tentang materi yang telah ± 60
Menganalisa dipelajari melalui diskusi kelas untuk menganalisis hasil pemecahan menit
dan masalah
mengevaluasi  Peserta diharapkan menggunakan buku sumber untuk batuan
proses mengevaluasi hasil diskusi.
pemecahan  Selanjutnya presentasi hasil diskusi dan penyamaan persepsi tentang
masalah mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai
SOP
Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20
Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar menit
 Melakukan rfleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan penggunaan jenis-jenis alat ukur
Mekanik Presisi sesuai SOP
 Memberi tahu materi pemebelajaran pada pertemuan berikut yaitu melakukan perawatan
dan penyimpanan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi dengan benar.
 Do’a penutup pembelajaran

Pertemuan Keempat = 4 x 45 menit


Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Kegiatan  Mengucapkan salam ± 10
Pendahuluan  Berdo’a menit
 Menyanyikan lagu wajib Garuda Pancasila
 Memberi motivasi tentang pentingnya memahami jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi,
fungsi, cara penggunaan, perawatan dan penyimpanan alat ukur Mekanik Presisi sesuai
SOP
 Mendiskusikan tentang perawatan dan penyimpanan alat ukur Mekanik Presisi sesuai
SOP di workshop TSM SMK AKP Galang
 Menyampaikan kompetensi yang akan dipelajari : Memahami perawatan dan penyimpanan
alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP
 Menyampaikan cakupan materi dan teknik mempelajarinya:
o Mempelajari perawatan dan penyimpanan alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP
dengan metode diskusi kelompok
o Merancang tabel perawatan dan penyimpanan alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP
dalam kelompok
o Mempresentasikan hasil rancangan perawatan dan penyimpanan alat ukur Mekanik
Presisi sesuai SOP secara mandiri
 Menyampaikan teknik penilaian:
o Saat tugas mandiri penilaian sikap dan pengetahuan
o Saat presentasi di kelas penilaian sikap,pengetahuan dan keterampilan proses
Kegiatan Inti ± 150
Sintak model Diskripsi model Projek Based Learning
menit
Penentuan  Peserta didik diminta mengemukakan pertanyaan yang terkait ± 20
Pertanyaan dengan perawatan dan penyimpanan alat ukur Mekanik Presisi sesuai menit
Mendasar SOP
Mendesain  Merencanakan tugas proyek praktik membuat tabel perawatan dan ± 20
Perencanaan penyimpanan alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP menit
Proyek
Menyusun  Peserta didik menyusun jadwal aktivitas penyelesaian proyek dibimbing ± 45
Jadwal guru meliputi : jadwal disain Perencanaan proyek, Pelaksanaan tugas menit
proyek, Pelaporan hasil tugas proyek tentang rancangan tabel
perawatan dan penyimpanan alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP
Memonitor  Peserta didik melaksanakan tugas proyek sesuai rancangan kegiatan.
peserta didik  Guru memonitor aktivitas yang penting dari peserta didik selama
dan kemajuan menyelesaikan proyek merancang tabel perawatan dan penyimpanan
proyek alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP menggunakan rubrik yang
telah disiapkan
Menguji Hasil  Peserta didik mempresentasikan laporan tugas proyek ± 30
 Guru menilai presentasi laporan tugas proyek, laporan rancangan menit
tugas proyek, laporan praktik merancang tabel perawatan dan
penyimpanan alat ukur Mekanik Presisi sesuai SOP
Mengevaluasi  Mendiskusikan materi kegunaan memahami jenis-jenis alat ukur ± 35
Pengalaman Mekanik Presisi, fungsi, cara penggunaan, perawatan dan menit
penyimpanan sesuai SOP.
Kegiatan  Guru Bersama dengan peserta didik: ± 20
Penutup  Membuat rangkuman hasil belajar menit
 Melakukan rfleksi terhadap proses yang sudah dilalui
 Memberikan umpan balik tentang hasil-hasil yang diperolah selama diskusi kelas
 Guru melalukan:
 Penilaian dan mengumumkan hasil penilaian kepada peserta didik
 Memberi tugas baca dirumah berkaitan dengan perawatan dan penyimpanan alat ukur
Langkah Alokasi
Diskripsi
Pembelajaran Waktu
Mekanik Presisi sesuai SOP.
 Memberi tahu materi pemebelajaran pada pertemuan berikut yaitu Mengevaluasihasil
penggunaan perkakas tangan.
 Do’a penutup pembelajaran

G. MEDIA, ALAT DAN SUMBER BELAJAR

Media Laptop, LCD Projektor, modul alat ukur


Alat Alat ukur di workshop TBSMSMK AKP Galang
Sumber  Alat ukur di workshop TBSMSMK AKP Galang.
Belajar Modul penggunaan, pemeliharaan dan perawatan peralatan dan perlengkapan di tempat kerja
 Modul alat ukur

H. PENILAIAN, PEMBELAJARAN REMEDIAL, DAN PENGAYAAN


II. INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP
1. Teknik Penilaian

No Aspek Teknik Bentuk Instrumen


1. Sikap - Observasi Kegiatan Praktikum membuat definisi jenis-jenis - Lembar Observasi
alat ukur Mekanik Presisi
- Observasi Kegiatan Diskusi kelompok - Lembar Observasi
- Jurnal - Catatan
2. Pengetahuan - Tes tertulis - Soal Uraian
3. Keterampilan - Penilaian Proyek - Format Penilaian

2. Instrumen Penilaian
a. Pertemuan Pertama:
1. Penilaian Sikap : Lembar observasi saat diskusi kelompok dan diskusi kelas
2. Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
3. Penilaian Keterampilan : fomat penilaian saat presentasi pada diskusi kelas tetang jenis-jenis alat ukur Mekanik
Presisi
b. Pertemuan Kedua:
1. Penilaian Sikap : Lembar observasi saat diskusi kelompok dan diskusi kelas
2. Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
3. Penilaian Keterampilan : fomat penilaian saat presentasi pada diskusi kelas tentang uraian fungsi jenis-jenis alat ukur
Mekanik Presisi

C. Pertemuan Ketiga:

1. Penilaian Sikap : Lembar observasi saat diskusi kelompok dan diskusi kelas
2. Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang mekanisme penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai
Spesifikasinya

d. Pertemuan Keempat:
1. Penilaian Sikap : Lembar observasi saat Kegiatan Praktikum membuat tabel perawatan dan penyimpanan jenis-jenis
alat ukur Mekanik Presisi
2. Penilaian Pengetahuan : soal uraian tentang perawatan dan penyimpanan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
3. Penilaian Keterampilan : fomat penilaian saat presentasi pada diskusi kelas tentang tabel perawatan dan penyimpanan
jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi

Pembelajaran Remedial

Pembelajaran remedial dilaksanakan segera setelah diadakan penilaian bagi peserta didik yang mendapat nilai
di bawah 80. Strategi pembelajaran remedial dilaksanakan dengan pembelajaran remedial, penugasan dan tutor
sebaya berdasarkan indikator pembelajaran yang belum dicapai oleh masing-masing peserta didik

Pengayaan

Peserta didik yang mendapat nilai diatas 75 diberikan tugas mengkaji materi; analisis jenis-jenis alat ukur
Mekanik Presisi

Galang, Juli 2021


Mengetahui
Kepala SMK AKP Galang Guru Bid, Study

Arbiansyah, ST Saridin, S.Pd

Lampiran : Instrumen Penilaian

C. Instrumen Penilaian Pengetahuan:


1. Soal untuk pertemuan Pertama

1. Tuliskan minimal tiga jenis special alat ukur Mekanik Presisi di sekolah!
2. Tuliskan karakteristik alat ukur Mekanik Presisi!
2. Soal untuk pertemuan Kedua

1. Tuliskan fungsi alat ukur Mekanik Presisi ?


2. Tuliskan perbedaan dan persamaan mikrometer dan dial indicator

3. Soal untuk pertemuan Ketiga

1. Tuliskan mekanisme penggunaan dial indikator sesuai prosedur


2. Tuliskan perbedaan dan persamaan mekanisme penggunaan vernier caliper dan mikrometer

4. Soal untuk pertemuan Keempat

Rancang tabel perawatan dan penyimpanan alat ukur Mekanik Presisi

a. Instrumen Penilaian Keterampilan


1. Instrumen penialian praktik pertemuan pertama membuat tabel jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
Lembar Pengamatan
Topik : jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
Indikator : membuat tabel jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
No Nama Siswa Perencanaan Proses Hasil Jumlah Skor
1 ……………..
2

Rubrik
No Aspek Yang Dinilai Skor
1. Perencanaan 1 2 3 4
2. Proses Pembuatan
e. Persiapan Alat dan Bahan
f. Teknik Pengerjaan
f. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)
3. Hasil Produk
a. Bentuk tabel jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
b. Keindahan
c. Keterbacaan
d. Kelengkapan atribut
e. Kebersihan

4. Instrumen penilaian praktik pertemuan kedua membuat uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
Lembar Pengamatan

Topik : Uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi


Indikator : membuat uraian fungsi jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi
No Nama Siswa Perencanaan Proses Hasil Jumlah Skor
1 ……………..
2
Rubrik
No Aspek Yang Dinilai Skor
1. Perencanaan 1 2 3 4
2. Proses Pembuatan
f. Persiapan Alat dan Bahan
g. Teknik Pengerjaan
g. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)
3. Hasil Produk
d. Keterbacaan
e. Penggunaan pilihan kata
f. Kejelasan bahasa

5. Instrumen penilaian praktik pertemuan ketiga membuat uraian penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai
spesifikasinya
Lembar Pengamatan

Topik : Mekanisme tugas penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai spesifikasinya
Indikator : membuat mekanisme tugas penggunaan jenis-jenis alat ukur Mekanik Presisi sesuai spesifikasinya
No Nama Siswa Perencanaan Proses Hasil Jumlah Skor
1 ……………..
2

Rubrik
No Aspek Yang Dinilai Skor
1. Perencanaan 1 2 3 4
2. Proses Pembuatan
a. Persiapan Alat dan Bahan
b. Teknik Pengerjaan
c. K3 (Keamanan, Keselamatan dan Kebersihan)
3. Hasil Produk
G. Keterbacaan
H. Penggunaan simbol-simbol
I. Kejelasan makna

Anda mungkin juga menyukai