Anda di halaman 1dari 8

SEJARAH SINGKAT

LEMBAGA YUDIKATIF
ZIF HIBRA PRAPANCA SATYA
X MIPA 2
MAHKAMAH AGUNG
(MA)
Mahkamah Agung Republik Indonesia
adalah lembaga tinggi negara dalam
sistem ketatanegaraan Indonesia yang
merupakan pemegang kekuasaan
kehakiman bersama-sama dengan
Mahkamah Konstitusi dan bebas dari
pengaruh cabang-cabang kekuasaan
lainnya.

Pada saat ini MA diketuai oleh Dr. H.M


Syarifuddin, lahir pada 17 oktober 1954 Ia
adalah ketua MA periode 2020-2025.
SEJARAH SINGKAT MAHKAMAH AGUNG

MA pertama kali didirikan pada tanggal 18 Agustus 1945, sehari setelah hari
kemerdekaan Indonesia. Dengan metode penyusunan yang didominasikan
oleh Komisi Yudisial dengan persetujuan DPR dan penetapan Presiden.
Sejarah berdirinya Mahkamah Agung RI tidak dapat dilepaskan dari masa
penjajahan atau sejarah penjajahan di bumi Indonesia ini. Hal mana terbukti
dengan adanya kurun-kurun waktu, dimana bumi Indonesia sebagian waktunya
dijajah oleh Belanda dan sebagian lagi oleh Pemerintah Inggris dan terakhir
oleh Pemerintah Jepang.
MAHKAMAH KONSTITUSI
(MK)
Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia
adalah lembaga tinggi negara dalam
sistem ketatanegaraan Indonesia yang
merupakan pemegang kekuasaan
kehakiman bersama-sama dengan
Mahkamah Agung.

Pada saat ini MK diketuai oleh Dr. Anwar


Usman, lahir pada 31 Desember 1956
beliau sekarang menjabat sebagai ketua
MK dari tahun 2018- hingga sekarang
SEJARAH SINGKAT MAHAKAMAH KONSTITUSI

Mahkamah Konsititusi didirikan pada tanggal 13 Agustus 2003, Pembentukan


Mahkamah Konstitusi merupakan salah satu perkembangan pemikiran hukum
dan ketatanegaraan modern yang muncul pada abad ke-20 yang diadopsi
oleh MPR dalam perubahan UUD N RI Tahun 1945 tahap ketiga, yang disyahkan
pada 9 November 2001. Dan dibentuk selambat-lambatnya pada tanggal 13
Agustus 2003.
KOMISI YUDISIAL (KY)

Komisi Yudisial (disingkat KY RI atau KY)


adalah lembaga negara yang dibentuk
berdasarkan Undang-Undang Dasar
Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
dibentuk pada tanggal 13 Agustus
2004.

Pada saat ini KY diketuai oleh Prof. Dr.


Mukti Fajar Nur Dewata, lahir pada
tanggal 29 September 1968.
SEJARAH SINGKAT KOMISI YUDISIAL

Sejarah lembaga Komisi Yudisial dimulai pada 9 November 2001, saat sidang
tahunan Majelis Permusyarawatan Rakyat RI mengesahkan amendemen ketiga
pada UUD 1945. Dalam sidang itulah Komisi Yudisial resmi menjadi salah satu
lembaga yudikatif negara Indonesia yang diatur secara khusus dalam konstitusi
atau dasar negara dalam Pasal 24B UUD 1945.
WEWENANG LEMBAGA YUDIKATIF
Mahkamah Agung:
1. Berwenang mengadili pada tingkat kasasi.
2. Mengajukan 3 orang anggota hakim konstitusi.
3. Menguji perundang-undangan dibawah undang-undang.
4. Memberikan pertimbangan dalam hal presiden memberi grasi dan rehabilitasi.

Mahkamah Konstitusi:
1. Menguji undang-undang terhadap UUD.
2. Memutus sengketa kewenangan lembaga yang kewenangannya diberikan oleh UUD.
3. Memutus pembubaran partai politik.

Komisi Yudisial:
1. Menjaga dan menegakkan kehormatan, keluhuran martbat, serta perilaku hakim.
2. Menetapkan Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH) bersama dengan MA.
3. Menjaga dan menegakkan pelaksanaan (KEPPH).

Anda mungkin juga menyukai