Anda di halaman 1dari 2

Cookpad Masuk

Si Darling Si Darling

Ikuti

Photo

Seblak Basah Khas Bandung

30 menit 2 Masakan bandung camilan

Beberapa tahun menetap di Bandung membuat saya mengenal da...selengkapnya

Bahan-bahan

150 g ▪ Kerupuk merah mentah

100 ml ▪ Air hangat (untuk merendam kerupuk)

100 ml ▪ Air

1 batang ▪ Daun bawang (diiris)

3 sdm ▪ Minyak goreng

1/2 sdt ▪ Penyedap rasa

Bumbu halus :

4 siung Bawang merah

3 siung Bawang putih

2 cm Kencur

1 sdt Garam

Langkah

Rendam kerupuk dalam air hangat kurang lebih 15 menit hingga agak lunak, lalu tiriskan

Tumis bumbu halus hingga harum, lalu masukkan kerupuk


+

Tambahkan air, penyedap rasa, dan garam sesuai selera, diamkan hingga bumbu meresap dan air
mulai surut

Sebagai pelengkap tambahkan irisan daun bawang lalu aduk rata

Seblak basah siap untuk disajikan

Foto Recook

Apakah kamu memasak resep ini?

Bagikan foto Recook-mu

Ditulis pada Selasa, 07 April 2015

Si Darling

Si Darling

Ibu rumah tangga baru yang sedang belajar memasak. Semangat!

Ikuti

Pencarian terkait dengan Seblak Basah Khas Bandung

seblak jawa barat masakan indonesia kerupuk seblak mentah seblak basah seblak bandung kerupuk
mentah

日本 Español English Indonesia ‫ العربية‬Việt Nam ไทย ...

Copyright © Cookpad Inc. Kirim Saran

Anda mungkin juga menyukai