Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN MAGELANG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 2 CANDIMULYO
Alamat: Jl Raya Candimulyo-Mungkid, Km 1 Telp (0293) 3219122 KP 56191

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN (RPL)


BIMBINGAN KLASIKAL
SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Materi layanan : Stress Pada Remaja


Jenis layanan : Penguasaan Konten
Fungsi layanan : Pemahaman, Pengentasan
Bidang Bimbingan : Pribadi
Kelas / Semester : 8 / Genap
Alokasi Waktu : 2 x 40 menit
`
A. Tujuan Layanan
1. Mengidentifikasi Ketegangan pada otot/syaraf tubuh sebagai gejala stres
2. Menjelaskan Teknik relaksasi diafragma dan langkah-langkahnya
3. Mengaitkan relaksasi diafragma sebagai salah satu mengurangi ketegangan otot/syaraf dan cara
pengelolaan stress
4. Menemukan relaksasi diafragma untuk mengurangi ketegangan otot/syaraf dan mengelola stress
5. Memilih Relaksasi Diafragma untuk mengurangi ketegangan otot/syaraf dan mengelola stress
yang sesuai dirinya
B. Metode, Alat dan Media
1. Metode: Daring
2. Alat / Media : HP/Komputer yang terkoneksi dengan internet, Video di Youtube, Microsoft Form
dan Media Social Whatsapp
C. Langkah-Langkah Kegiatan Layanan
1. Tahap Awal/Pendahuluan
a. Membuka dengan salam dan berdoa di Group Whatshapp Kelas/ Google meet
b. Membina hubungan baik dengan peserta didik di dalam group
c. Menyampaikan tujuan layanan materi Bimbingan dan Konseling
d. Menanayakan kesiapan kepada peserta didik dalam mengikuti layanan daring
2. Tahap Inti
a. Menampilkan materi dalam bentuk video di link
https://www.youtube.com/watch?v=v4qG9ry6M28
b. Peserta didik menyaksikan video tersebut
c. Curah pendapat dan tanya jawab sekitar materi melalui whatshapp/ google meet
d. Peserta didik yang kurang paham diberi kesempatan bertanya dengan cara memunculkan emoji
tangan/ melambaikan tangan dan diberi kesempatan untuk bertanya (jika lewat google meet)
e. Menampilkan beberapa flyer yang ada hubungannya dengan materi layanan
3. Tahap Penutup
a. Mengajak peserta didik membuat kesimpulan yang terkait dengan materi layanan
b. Membagikan link Microsoft Form https://gg.gg/stresremaja yang berisi umpan baik dan
pertanyaan-pertanyaan seputar motivasi belajar peserta didik
c. Menyampaikan rencana layanan yang akan datang
d. Mengakhiri kegiatan dengan berdoa dan salam
D. Evaluasi
1. Evaluasi Proses : Memperhatikan proses layanan via whatsapp grup tentang sikap atau antusias
peserta didik dalam mengikuti kegiatan layanan dan pengisian kuesioner lewat Microsoft Form.
2. Evaluasi Hasil : Evaluasi dari hasil layanan ini akan dilakukan secara daring melalui Microsoft
form https://gg.gg/evaluasistresremaja yang akan diisi oleh siswa

Candimulyo, Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru BK

Sudiyanta, S.Pd Isma Naimatul Hani, S.Pd


NIP 19701014 199501 1 001 NIP. 19921004 201903 2 018
LEMBAR EVALUASI HASIL LAYANAN BIMBINGAN KLASIKAL

Petunjuk :
Bacalah pernyataan di bawah ini dan berilah tanda centang (√) pada kolom skor sesuai dengan
apa yang terjadi dalam kegiatan bimbingan klasikal yang dilakukan!

SKOR
No PERNYATAAN
1 2 3 4
Saya memahami dengan baik tujuan yang diharapkan
1
dari materi yang disampaikan

Saya memperoleh banyak pengetahuan dan Informasi


2
dari materi yang disampaikan

Saya menyadari pentingnya bersikap sesuai dengan


3
materi yang disampaikan.

Saya meyakini diri akan lebih baik apabila bersikap


4
sesuai dengan materi yang disampaikan.

Saya dapat mengembangkan perilaku yang lebih


5
positif setelah mendapatkan materi yang disampaikan.

Saya dapat mengubah perilaku sehingga kehidupan


6
saya menjadi lebih teratur dan bermakna

Total Skor

Keterangan:
4 = Sangat Setuju
3 = Setuju
2 = Cukup Setuju
1 = Kurang Setuju
LEMBAR EVALUASI PROSES LAYANAN BIMBINGAN KLASIKAL

Petunjuk :
Bacalah pernyataan di bawah ini dan berilah tanda centang (√) pada kolom skor sesuai dengan
apa yang terjadi dalam kegiatan bimbingan klasikal yang dilakukan!

SKOR
No PERNYATAAN 1 2 3 4
Materi yang disampaikan dalam bimbingan klasikal
1
dibutuhkan peserta didik

2 Peserta didik terlibat aktif dalam kegiatan layanan

3 Peserta didik tertarik dengan media yang digunakan

Peserta didik senang mengikuti kegiatan bimbingan


4
klasikal yang dilakukan

Kegiatan bimbingan klasikal memberikan manfaat bagi


5
peserta didik

Alokasi waktu dalam pelaksanaan bimbingan klasikal


6
mencukupi.

CATATAN
.....................................................................................................................................................................
.....................................................................................................................................................................
...........................................................................................................................................................

Keterangan :

4 = Sangat Baik
3 = Baik
2 = Cukup
1 = Kurang
MATERI VIDEO

Anda mungkin juga menyukai