Anda di halaman 1dari 6

Guide Wawancara

Adversity Quotient pada Mahasiswa Broken Home di

Asrama Mahasiswa Universitas Teknologi Sumbawa

Teori Aspek Indikator Pertanyaan

Adversity Control (Kendali) Rasa pengendalian diri 1. Bagaimana anda mampu mengendalikan diri ketika dalam
Quotient seseorang terhadap kesulitan kesulitan saat tinggal di asrama ?
(Stoltz : Huda yang terjadi. 2. Seberapa banyak kendali yang anda rasakan terhadap suatu
dan Mulyana, kesulitan ?
2018) Origin dan Asal usul timbulnya kesulitan 1. Apa penyebab kesulitan itu bisa hadir ?
Ownership (Asal- atau penyebab hadirnya 2. Siapa penyebab dari hadirnya kesulitan ini ?
usul dan kesulitan.
pengakuan)
Sejauh mana tingkat 1. Apakah anda menyadari dampak kesulitan yang anda hadapi
kesadaran terhadap akibat ini ?
yang ditimbulkan kesulitan

Reach Sejauh mana pengaruh 1. Bagaimana pengaruh dari kesulitan yang anda alami selama
(Jangkauan) kesulitan dalam kehidupan tinggal di asrama dalam menjalani hidup-hidup anda ?
Endurance (Daya Ketahanan individu sejauh 1 Apakah anda bisa mencari jalan keluar dari kesulitan yang ada
tahan) mana ia mampu memecahkan hadapi ?
masalah

2. Apakah anda mampu memecahkan dan menyelesaikan


kesulitan itu ?
Broken Home Academic Seseorang akan menjadi 1. Bagaimana dengan tugas-tugas kuliah anda ?
(Hasanah dkk, problem malas belajar, tidak
2017) bersemangat, dan tidak 2. Apakah anda setiap harinya belajar ?
berprestasi.
3. Bagaimana anda menjalani hari-hari anda ?

4. Berapa ipk anda ?

Behavioural Membentak, kasar, masa 1. Ketika terjadi sesuatu yang kurang menyenangkan, apakah
problem bodoh, memiliki kebiasaan anda akan membentak lawan bicara atau orang-orang
buruk. disekeliling anda ?
2. Ketika kamu marah, apa yang anda lakukan ?
3. Apakah anda peduli dengan orang-orang disekeliling anda ?

4. Apakah anda suka tidur ?

5. Apakah anda suka bergadang tanpa keperluan apa-apa ?

6. Jika anda memiliki tugas, kapan tugas tersebut anda


selesaikan ?
Sexual problem Krisis kasih sayang sehingga 1. Apa anda memiliki seseorang yang spesial dalam hidup anda
mau mencoba menutupi ?
dengan mencukupi kebutuhan 2. Bagaimana anda menjalani hari-hari anda bersama orang
hawa nafsu. spesial tersebut ?
3. Kebiasaan apa yang anda lakukan bersama orang spesail
tersebut ?
Spritual problem Karena kehilangan sosok ayah 1. Bagaimana ibadah anda ?
sehingga Tuhan hanya bagian
sandiwara.

2. Apakah anda sholat tepat waktu ?

3. Apakah anda setiap hariya tilawah ?

4. Jika anda mengalami kesulitan, hapakah anda langsung datang


ke sang pencipta (sholat) ?
Guide Observasi
Adversity Quotient pada Mahasiswa Broken Home di
Asrama Mahasiswa Universitas Teknologi Sumbawa
Teori Aspek Indikator Karakteristik
Adversity Control Rasa pengendalian diri Antusias
Quotient (Kendali) terhadap kesulitan yang
1. Mata berbinar
(Stoltz : Huda terjadi.
2. Mengepalkan
dan Mulyana, tangan
2018) 3. Bersemangat
Pesimis
1. Mata berkaca-kaca
2. Bibir cemberut
3. Dahi berkerut
Tenang
1. Sikap tubuh tenang
2. Nada suara datar
Origin dan Asal usul timbulnya Raut wajah
Ownership kesulitan atau penyebab
1. Sedih
(Asal-usul dan hadirnya kesulitan.
2. Marah
pengakuan) 3. Alis mengkerut
4. Mata terbelalak
Gerak tubuh
1. Menunjuk orang
lain
2. Mengepalkan
tangan
3. Mengusap air mata
Sejauh mana tingkat Raut wajah
kesadaran terhadap akibat
1. Senang
yang ditimbulkan
2. Sedih
kesulitan 3. Kecewa
Ritme nafas
1. Cepat
2. Tenang
Reach Sejauh mana pengaruh Terpuruk
(Jangkauan) kesulitan dalam
1. Sedih
kehidupan
2. Terisak
3. Menangis
Optimis
1. Menunjukan
perilaku positif
2. Menebarkan
semangat
3. Raut wajah ceria
Endurance (Daya Ketahanan individu Raut wajah
tahan) sejauh mana ia mampu
1. Alis mengkerut
memecahkan masalah
2. Mata menyempit
Nada suara
1. Nada suara datar
2. Volume suara kecil
Broken Home Academic Seseorang akan menjadi 1. Lemes
(Hasanah dkk, problem malas belajar, tidak
bersemangat, dan tidak 2. Wajah yang datar
2017))
berprestasi.

Behavioural Membentak, kasar, masa 1. Muka jutek


problem bodoh, memiliki 2. Lemes
kebiasaan buruk. 3. Cuek

Sexual problem Krisis kasih sayang 1. Raut wajah ceria


sehingga mau mencoba 2. Tersipu malu
menutupi dengan 3. Senyum-senyum
mencukupi kebutuhan
hawa nafsu.

Spritual problem Karena kehilangan sosok 1. Raut wajah sedih


ayah sehingga Tuhan 2. Alis mengkerut
hanya bagian sandiwara. 3. Nada suara kecil

Anda mungkin juga menyukai