Anda di halaman 1dari 70

ITB Untuk S e m u a

BEASISWA
ITB
UNTUK
SEMUA
L a p or a n T a h u n a n 2010
Disusu n ol e h: Tim P e n y e l e n g g a r a
B e a sisw a ITB Untuk S e m u a
BEASISWA
ITB
UNTUK
SEMUA

L a p or a n T a h u n a n 2010
Disusu n ol e h: Tim P e n y e l e n g g a r a
B e a sisw a ITB Untuk S e m u a
Tim Peny eleng g ara BEASISWA ITB UNTUK SEMUA

Ketua : Betti Alisjahbana (Majelis Wali Amanat ITB)

Anggota : Brian Yuliarto PhD (Kepala Lembaga Kemahasiswaan)


Djaji Satira MSi (Sekretaris Bidang Kesejahteraan)
Yanti Sukmayanti SKom (Staf Bidang Beasiswa)

Ketua Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru ITB : Dr. Ir. Mindriany Syafila MS
Endowment Fund ITB (SKD) : Ir. Mary Handoko Wijoyo, M.Sc

Koordinator Penggalangan Dana & Promosi : Andrianto Soekarnen

Kontak :
- e mail : kontak@itbuntuksemua.com

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


8. D A FTAR ISI

S a m b ut a n K e tu a Tim P e n y e l e n g g a r a
B e a sisw a ITB Untuk S e m u a 4

S a m b ut a n R e kt or
Institut T e kn olo gi B a n d u n g 6

1. Institut Teknologi Bandung 7


2. ITB Untuk Se mua 11
3. BIUS 2009 15
4. BIUS 2010 27
5. BIUS 2011 45
6. Donatur 49
7. La poran Keuang an 57
8. G aleri Ke giatan d an Prestasi BIUS 59

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


4

8. S a m b ut a n K e tu a Tim P e n y e l e n g g a r a
B e a sisw a ITB Untuk S e m u a

Program ITB Untuk Semua bermula dari kesadaran bahwa perguruan tinggi, terutama
sejak era Badan Usaha Milik Negara menuntut universitas lebih mandiri dalam pendan-
aan, semakin tak terjangkau oleh kalangan kurang mampu. Karenanya, fungsinya sebagai
sarana pergerakan vertikal (sosial dan ekonomi) tak berjalan baik. Akses anak-anak ter-
pandai dan berjiwa pemimpin dari kalangan ekonomi lemah untuk mendapat pendidikan
universitas terhambat biaya.
Memberi kesempatan kepada anak-anak pandai dari keluarga tak mampu untuk berse-
kolah hingga perguruan tinggi bukan masalah sederhana, berbagai tantangan mesti dia-
tasi. Kebanyakan anak-anak ini tak lagi berpikir untuk masuk universitas. Latar belakang
sosial telah memaksa mereka sadar diri untuk tidak bercita-cita muluk. Lalu, kalaupun
mereka terinspirasi masuk universitas, modal pendidikan sekolah menengah umum yang
dimiliki tak mencukupi untuk lulus ujian penerimaan. Selain belajar di sekolah, anak-anak
dari keluarga mampu ditempa bimbingan belajar dengan fokus memberi tips menak-
lukkan ujian masuk. Anak-anak pandai dari keluarga miskin hanya bermodal pelajaran
sekolah sulit bersaing.
Seandainya ”keajaiban” bisa membuat si anak miskin diterima di perguruan tinggi, ia
masih menghadapi masalah biaya. Meski tersedia banyak beasiswa, anak tersebut tetap
harus memiliki dana tambahan guna menopang hidup sehari-hari, membeli buku dan
sebagainya. Di luar masalah dana, anak ini menghadapi masalah penyesuaian diri dengan
lingkungan kampus dan kota metropolitan. Ia bisa jadi menghadapi kendala untuk hidup
sebagai minoritas di tengah pergaulan sosial dengan teman-teman kuliah yang berasal dari
keluarga berada.
Program ITB Untuk Semua diharapkan menjadi salah satu solusi terhadap persoalan ini.
Beasiswa ini bertujuan benar-benar memberi kesempatan kepada anak-anak pandai dari
keluarga berpenghasilan di sekitar Upah Minimum Regional untuk kuliah di perguruan
tinggi terbaik di negerinya.
Berbeda dengan beasiswa yang telah ada sebelumnya, beasiswa ini tidak sekedar mem-
biayai mereka yang sudah diterima di ITB, melainkan juga mencakup upaya pencarian

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


5

dan penjaringan calon mahasiswa tidak mampu dari berbagai daerah di seluruh Indonesia.
Program beasiswa ini juga tidak hanya menjamin biaya pendidikan selama empat tahun,
melainkan juga biaya hidup dan program-program guna mengasah soft skill . Penerima
Beasiswa ITB untuk Semua (BIUS) mendapat pelajaran pengembangan diri dan wawas-
an. Juga, suntikan motivasi melalui berbagai ceramah inspirasional secara berkala. Selain
itu, mereka mendapat kesempatan memperluas wawasan dengan kunjungan ke lokasi im-
plementasi teknologi. Diharapkan setelah lulus, para peserta program Beasiswa ITB untuk
Semua dapat menjadi agen perubahan di daerah asalnya.
Di tahun 2009, yang merupakan tahun pertama program BIUS, 40 mahasiswa men-
dapatkan beasiswa ini. Sementara di tahun 2010 jumlah penerima beasiswa meningkat
menjadi 61. Pada tahun 2011, BIUS berkomitmen untuk membiayai 100 mahasiswa dari
berbagai daerah di seluruh Indonesia.
Program ini tidak mungkin terlaksana tanpa kedermawanan para donatur, baik perusa-
haan, kelompok maupun perorangan. Dalam kesempatan ini kami ingin menyampaikan
apresiasi kami. Semoga budi baik Bapak dan Ibu mendapatkan balasan dari Allah SWT.
Terima kasih juga kami sampaikan kepada para relawan yang telah berkarya tanpa pamrih
untuk menjalankan program ini. Sungguh suatu karunia dan kebahagiaan dapat bekerja
sama dengan Anda semua dalam program yang sangat bermakna ini.
Semoga para penerima Beasiswa ITB untuk Semua berhasil menyelesaikan pendidikan-
nya dengan baik dan kelak bisa memberikan kontribusi yang maksimal bagi keluarga,
lingkungan sosialnya dan negara. Semoga pula program ini bisa berjalan setiap tahun, dan
semakin lama jumlah penerima nya semakin banyak.

Salam hangat penuh semangat,

Betti Alisjahbana

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


6

8. S a m b ut a n R e kt or
Institut T e kn olo gi B a n d u n g

Buku ini merupakan laporan pertangunggjawaban dari program “ITB Untuk Semua” yang,
sebagaimana ditunjukkan namanya, bertujuan memberi penegasan bahwa Institut Te-
knologi Bandung ada dan terbuka bagi seluruh masyarakat Indonesia. Secara khusus, pro-
gram ini menekankan bahwa pendidikan di perguruan tinggi teknik terbaik di Indonesia
ini, di tengah tuntutan untuk lebih mandiri, tetap berkomitmen penuh untuk menerima
mahasiswa pandai dari keluarga kurang mampu dari seluruh pelosok Indonesia.
Beasiswa ITB Untuk Semua merupakan salah satu jawaban kreatif terhadap anggapan
bahwa pendidikan yang mahal menutup akses kepada sebagian besar anak muda Indone-
sia. Melalui pemberian beasiswa penuh ini, ITB hendak meyakinkan semua pihak bahwa,
dengan modal nol rupiah, tetapi dengan kepandaian dan kerja keras, anak muda Indonesia
dapat meraih cita-cita pendidikan tinggi.
Program ini tentunya tak mungkin terlaksana tanpa kedermawanan para donatur. ITB
menghaturkan banyak terimakasih kepada perusahaan, perorangan maupun kelompok
yang telah mendonasikan dana untuk keberhasilan program ini.
Ucapan terimakasih juga saya haturkan kepada para alumni dan non alumni ITB yang
telah meluangkan waktu serta tenaga untuk menjadi relawan yang melancarkan seluruh
kegiatan ini. Kiprah para relawan menunjukkan bahwa solidaritas dan kesediaan untuk
terlibat masih tinggi di tengah masyarakat Indonesia. Ini merupakan modal yang baik bagi
pengembangan demokrasi di negara kita.
Akhir kata, saya juga mengucapkan terimakasih kepada Tim Penyelenggara Beasiswa ITB
Untuk Semua atas segala upaya yang telah dilakukan untuk menyelenggarakan program
ini sejak tahun 2009.

Prof. Akhmaloka, Ph.D.


Rektor

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


7

1. INSTITUT TEKN O L O G I B A N DUN G

Institut Teknologi Bandung merupakan salah ung dipindahkan ke Yogyakarta dan menjadi
satu universitas tertua di Indonesia—kare- cikal bakal Fakultas Teknik Universitas Gajah
nanya memiliki sejarah panjang. Kampus di Mada.
Jalan Ganesha, Bandung, itu berdiri pada 1920 Sementara STT Bandung pindah, di kampus
sebagai Technische Hooge School (THS). Di Ganesha didirikan Faculteit van Technische
kampus itulah presiden Indonesia pertama, Wetenschap yang merupakan bagian dari Uni-
Soekarno, menyelesaikan studi dan meraih gelar versiteit Van Indonesie. Ketika Belanda men-
insinyur dalam bidang teknik sipil. gakui kedaulatan Indonesia, pada 1949, fakultas
Pada masa penjajahan Jepang, THS berubah tersebut berubah nama menjadi Fakultas Teknik
nama menjadi “Bandung Kogyo Daigaku dan Fakultas Ilmu Pasti dan Ilmu Alam dan
(BKD)”. Kemudian, pada masa kemerdekaan merupakan bagian dari Universitas Indonesia.
Indonesia, ia berubah nama lagi menjadi “Se- Pada 2 Maret 1959, ia secara resmi memisahkan
kolah Tinggi Teknik (STT) Bandung”. Pada diri dan menjadi Institut Teknologi Bandung
1946, di masa perang kemerdekaan, STT Band- (ITB).

PRESTASI
ITB menduduki peringkat ke-30 “2010 World University Ranking” dan memperoleh peringkat 11
besar Asia sekaligus peringkat pertama se-Indonesia yang review-nya dilakukan oleh 4 International
Colleges & Universities (4icu).
ITB berhasil meraih peringkat pertama di Indonesia pada pemeringkatan terbaru yang dirilis lem-
baga survey Webrometrics. Hasil yang dipublikasi menempatkan ITB pada posisi 569 di dunia, 56
di Asia, dam peringkat 8 di Asia Tenggara. Selain Webrometrics, lembaga survey 4 International
Colleges and Universiteis (4icu) konsisten menempatkan ITB di posisi teratas nasional.
ITB menduduki peringkat ke-32 diantara 100 universitas terbaik di dunia untuk “2011 World Uni-
versity Ranking” yang diselenggarakan oleh 4 International Colleges & University (4icu). Meskipun
mengalami penurunan 2 peringkat dibandingkan tahun lalu, ITB tetap unggul karena berada pada
urutan pertama di Indonesia dan kedua di Asia Tenggara.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


8

Dua program studi di Institut Teknologi Bandung berhasil memperoleh akreditasi internasional dari
Accreditation Board for Engineering and Technology (ABET). Dua prodi tersebut adalah Teknik
Elektro dari Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI) dan Teknik Kelautan.
Dalam ujian nasional penerimaan mahasiswa baru, ITB senantiasa selalu mendapat mahasiswa
dengan rata-rata nilai ujian terbaik. Selain memiliki pencapaian akademis yang tinggi, para maha-
siswa ITB juga menonjol dalam berbagai perlombaan ilmiah. Beberapa prestasi terbaru diantaranya
adalah Tim ASEANO ITB (Hanief Meinanda, Setiawan Masuki, Deri Haryono dan Dissa Rian-
diaso) dari FTI Juara 1 pada The 4th Industrial Engineering Competion (IECOM 2010).
Tim Ganesh (Puja Pramudya, Andru Putra, Tito Danisworo, Aloysius Adrian dan Kaisar Sire-
gar) dari STEI menjadi juara I Imagine Cup Indonesia 2010, sebuah kompetisi inovasi pembuatan
software yang diselenggarakan oleh Microsoft. Dengan “Mosaic” yang merupakan aplikasi untuk
memerangi wabah flu dengan memberikan informasi yang tepat yaitu berupa wabah flu, data rumah
sakit, dokter, sampai layanan kesehatan dapat diakses seluruh dunia. Tim Ganesh akan mewakili
Indonesia pada Image Cup tingkat dunia.
Student English Forum (SEF) yang beranggotakan Lutfi Abdurrahman, Elfa Nugraha, dan Karina
Patria Soedjatmiko berhasil menjadi juara pada United Asian Debating Championship (UADC)
2010 Kategori English as a Foreign Language (EFL).

SISTEM PENDIDIKAN
Pendidikan di ITB diarahkan kepada Learner Cen- tered Education (LCE). Berbagai inovasi
pembe- lajaran dilaksanakan untuk mengubah paradigma pendidikan yang berpusat pada dosen
menjadi LCE.
Sistem pendidikan di ITB terdiri dari tiga tahap atau strata, yaitu:
R5 ,$(5./5.,.7g5BgC53(!5#,((!5-&-#5&'5j5."/(5(!(5!&,5,$(5%(#%65
Sarjana Sains dan Sarjana Seni
R55 !#-.,5./5.,.7h5BhC53(!5#,((!5-&-#5&'5h5."/(5(!(5!&,5 !#-.,5%(#%65
Magister Manajemen, Magister Sain dan Magister Seni
R55)%.),5./5.,.7i5BiC53(!5#,((!5-&-#5&'5i5."/(5(!(5!&,5)%.),
Guna menyelsaikan pendidikan Program Sarjana, mahasiswa diharuskan menyelesaikan beban
akademik akademik sekurang-kurangnya 144 SKS dan sebanyak-banyaknya 160 SKS yang ter- bagi
dalam:
R55"*5,-#*(5,-'5(!(5(5'#(#75'&5il5 
R55"*5,$(5 /5(!(5(5'#(#'&5mh5 
R55"*5,$(5(!(5(5'#(#'&5il5 
Proses pendidikan tahap Sarjana, tahap Magister, dan tahap Doktor dilaksanakan di 12 Fakultas/
%)&"53(!5''1"#5io5*,)#5B*,)!,'5-./#C5g65jl5*,)#5h65(5hm5*,)#5i85%/&.-I-
kolah membawahi pula kelompok keahliah yang keseluruhannya berjumlah 90.
Kelompok keahlian merupakan organisasi sumber tempat dosen bernaung.
12 Fakultas/Sekolah tersebut adalah sebagai berikut:
R5 %)&"5,-#.%./,65,(((5(5(!'(!(5 #$%(5B C
R5 %)&"5%(#%5&%.,)5(5 ( ),'.#%5B C5
R5 %)&"5,'-#5BC5
L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a
9

R5 %)&"5#-(#-5(5 ($'(5B C5
R5 %)&"5 &'/5(5%()&)!#53.#5B C
R5 %/&.-5 &'/5(5%()&)!#5 /'#(5B C5
R5 %/&.-5%(#%5#*#&5(5 #(!%/(!(5B C5
R5 %/&.-5%()&)!#5 (/-.,#5B C5
R5 %/&.-5 .'.#%5(5 &'/5(!."/(5&'5B C5
R5 %/&.-5%(#%5,.'(!(5(5,'#(3%(5B C5
R5 %/&.-5%(#%5 -#(5(5#,!(.,5B C5
R5 %/&.-5(#5/*5(5-#(5BC
Saat ini, ITB memiliki sekitar 13.503 mahasiswa S1, lebih dari 4,642 mahasiswa S2 dan 626
mahasiswa S3. Jumlah total pengajar 1.022 dosen, sehingga rasio tenaga akademik per mahasiswa
adalah 1:18. ITB memiliki kelas inter- national yang pada tahun 2008 memiliki kapasitas masukan
'"-#15-#(!5-$/'&"5imf8
Pada tahun ajaran 2010, ITB telah menyalurkan 6.349 beasiswa berbagai jenis serta menerima 55
mahasiswa kemiteraan dari dalam negeri dan 22 dari luar negeri.

RISET DAN PEN G ABDIAN MASYARAKAT


Riset bagi ITB yang bervisi menjadi pusat pengembangan sains, teknologi dan seni yang unggul,
handal dan bermartabat merupakan satu kegiatan yang sentral. Riset bertujuan untuk mencapai
kemajuan dalam sains fundamental dan berkontribusi pada pengembangan dan aplikasi komersial
pengetahuan tersebut. Salah satu ukuran kinerja riset di tingkat international adalah besarnya Indeks
Sitasi (Citation Index). Angka capaian sitasi terus menunjukkan kenaikan. Tahun 2009 rata-rata
#(%-5-#.-#5 5*,5)-(55B)*/-C5&"5gg6ij:5."/(5hfgf5(#%5'($#5gj6lm:5
Informasi lebih detil tentang ITB bisa diperoleh di www.itb.ac.id

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


BEASISWA
ITB
UNTUK
SEMUA

L a p or a n T a h u n a n 2010
http:/ /itbuntukse mua.c om
11

2. ITB UNTUK SEMU A

Program ITB Untuk Semua bermula dari kesadaran bahwa perguruan tinggi—
terutama sejak era Badan Usaha Milik Negara menuntut universitas lebih man-
diri dalam pendanaan—semakin tak terjangkau oleh kalangan kurang mampu.
Karenanya, fungsinya sebagai sarana pergerakan vertikal (sosial dan ekonomi)
tak berjalan. Akses anak-anak terpandai dan berjiwa pemimpin dari kalangan ini
untuk mendapat pendidikan universitas terhambat biaya tinggi, baik itu ongkos
kuliah yang mahal maupun uang pendaftaran ujian yang juga tak terjangkau. Ber-
mula dari hambatan tersebut, kebanyakan anak-anak tersebut kemudian memupus
harapan sama sekali untuk dapat kuliah. Karenanya, program ITB Untuk Semua
menyadari bahwa memberi kesempatan kepada anak-anak pandai dari keluarga tak
mampu untuk bersekolah hingga perguruan tinggi adalah upaya yang kompleks.
Berlapis hambatan mesti diatasi. Sebagaimana telah disebutkan, kebanyakan anak-
anak tersebut tak lagi berpikir untuk masuk universitas. Latar belakang sosial telah
memaksa mereka sadar diri untuk tidak bercita-cita muluk. Lalu, kalaupun mereka
terinspirasi masuk universitas, modal pendidikan sekolah menengah umum yang
dimiliki tak mencukupi untuk lulus ujian penerimaan. Selain belajar di sekolah,
anak-anak dari keluarga mampu ditempa bimbingan belajar yang fokus memberi
tips menaklukkan ujian masuk. Anak-anak pandai dari keluarga miskin—hanya
bermodal pelajaran sekolah—sulit bersaing. Seandainya ”keajaiban” bisa membuat
si anak miskin diterima di perguruan tinggi, ia menghadapi masalah biaya. Meski
tersedia banyak beasiswa, anak tersebut tetap harus memiliki dana tambahan guna
menopang hidup sehari-hari, membeli buku dan sebagainya. Di luar masalah dana,

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


12

anak ini menghadapi masalah penyesuaian diri dengan lingkungan kampus dan kota metropolitan.
Ia bisa jadi menghadapi kendala untuk hidup sebagai minoritas di tengah pergaulan sosial dengan
teman-teman kuliah yang berasal dari keluarga berada.

SEBUAH TANTAN G AN
Pendidikan merupakan menjadi agen perubahan bagi kerja serta karya kepada
sarana pergerakan vertikal lingkungan sosial asalnya. masyarakat sekitarnya. Keru-
paling efektif. Pendidikan gian besar bagi suatu bangsa
universitas tak sekedar ber- Masyarakat bertugas mene- yang tak mampu mendorong
dampak pada masa depan mukan solusi atas tantangan anak-anak paling berbakat dan
anak kurang mampu tersebut. ini. Kita, bersama-sama, harus terpandainya untuk mendapat
Pendidikan—dan pekerjaan memungkinkan—atau paling pendidikan terbaik sehingga
layak yang diperolehnya ke- tidak menginspirasi—bahwa dapat sepenuhnya menjadi
lak—akan membantu ekonomi semua anak Indonesia memi- pemimpin kreatif yang ikut
keluarga. Lebih jauh, lulusan liki kesempatan sama untuk memajukan masyarakat dan
perguruan tinggi tersebut akan maju dan menyumbangkan bangsanya.

PRO GRAM BEASISWA ITB UNTUK SEMUA (BIUS)


Beasiswa ITB Untuk Semua (BIUS) bertujuan untuk memberi-
kan kesempatan kepada anak-anak pandai dari keluarga berpeng-
hasilan di sekitar Upah Minimum Regional (UMR) untuk kuliah
di perguruan tinggi terbaik di negerinya. Secara tidak langsung,
ia hendak ikut serta memotong lingkar kemiskinan. Dari segi
jumlah, untuk tahap awal, program BIUS ini berambisi secara
bertahap mengisi 10% dari mahasiswa baru Institut Teknologi
Bandung (sekitar 300 orang) dengan anak-anak pandai dan ber-
bakat pemimpin dari keluarga kurang mampu. Program BIUS ini
membiayai uang kuliah dan hidup (tempat tinggal, makan, buku
dsb) selama mahasiswa menempuh studi.
Selain menyediakan dana yang cukup, skema beasiswa ini memi-
liki program untuk mempersiapkan para penerima BIUS untuk
mengatasi problema yang mungkin dihadapi, juga untuk men-
gasah soft skill anak-anak tersebut. Pada awal masuk ITB, para
penerima beasiswa akan mengikuti program BRIDGING yang
berisi program pengenalan diri dan pengembangan wawasan.
Secara berkala, mereka juga akan mendapat suntikan motivasi
melalui berbagai ceramah inspirasional secara berkala. Selain itu,
mereka mendapat kesempatan memperluas wawasan dengan
kunjungan ke lokasi implementasi teknologi, melakukan kuliah
kerja, dan sebagainya.
L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a
13

Pada saat program Beasiswa ini dimulai, tahun 2009, dana yang dibutuhkan adalah
Rp 100 juta per anak untuk menyelesaikan kuliah selama empat tahun di Institut
Teknologi Bandung. Pada tahun 2010, kebutuhan dana tersebut meningkat men-
jadi 110 juta. . Dana beasiswa ini diperoleh dari donatur. Jumlah lulusan sekolah
menengah yang diterima program ini disesuaikan dengan total donasi yang ber-
hasil dikumpulkan tim penyelenggara beasiswa.
Di tahun 2011, sejalan dengan diluncurkannya Beasiswa Bidik Misi oleh Direk-
torat Jenderal Pendidikan Tinggi, Kementrian Pendidikan Nasional, maka Bea-
siswa ITB untuk Semua (BIUS) digabungkan dengan Beasiswa Bidik Misi. Den-
gan demikan terjadi kolaborasi 3 pihak di dalam memberikan akses pendidikan
bagi mahasiswa dari keluarga tidak mampu dari seluruh pelosok Indonesia. Untuk
setiap penerima Beasiswa ITB untuk Semua, kolaborasi dalam pembiayaan terse-
but dapat digambarkan sebagai berikut :
R5 5'(-/-##5 5B#35(3&(!!,(5(##%(5#5 /%C55--,5
Rp. 55.000.000,-
R5 )(./,5 655''#3#5/(!5%/&#"5--,5*85k8fff8fffI-'-.,85(./%5
4 tahun kuliah, jumlahnya menjadi Rp. 40.000.000,-
R5 #,%.),.5(##%(5#(!!#65 '(.,#(5(##%(5-#)(&65'&&/#5
*,)!,'5##%5 #-#65'((!!/(!5#35"#/*5--,5*85l8fff8fffI-'-.,85
Jumlah total selama 4 tahun adalah Rp. 48.000.000,-

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


14

SISTEM SELEKSI PENERIMA BEASISWA ITB UNTUK SEMUA (BIUS)


Sistem seleksi penerima Beasiswa ITB untuk Semua (BIUS) dalam rentang tiga tahun pertama ini
terus mengalami penyempurnaan. Jika di awal proses seleksinya cukup panjang dan di luar sistem
baku yang diterapkan ITB dan melibatkan banyak relawan, maka pada tahun kedua, tahun 2010,
sistem seleksi penerima BIUS disederhanakan dengan diintegrasikan ke dalam sistem Ujian Sarin-
gan Masuk (USM) ITB dimana para calon penerima BIUS mengikuti USM ITB secara gratis atas
rekomendasi dari sekolah masing-masing. Demikian pula pada tahun 2011, seleksi penerima BIUS
terintegrasi dengan Seleksi Penerimaan Mahasiswa ITB, yaitu melalui Seleksi Nasional Masuk Per-
guruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2011. Mereka yang lolos seleksi dan datang dari keluarga tidak
mampu secara ekonomi, memenuhi syarat untuk mendapatkan Beasiswa ITB untuk Semua dan
Beasiswa Bidik Misi.

PENERIMA BEASISWA ITB UNTUK SEMUA (BIUS)


Saat ini, Beasiswa ITB untuk Semua (BIUS) telah membiayai 101 mahasiswa Institut Teknologi
Bandung, 40 dari angkatan 2009 dan 61 dari angkatan 2010. Jika pada tahun 2009 program BIUS
tidak mengikutsertakan Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) serta School of Business and
Management (SBM)-ITB, maka pada tahun 2010, kedua fakultas tersebut telah mulai menerima
beberapa mahasiswa dari program BIUS.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


15

3. B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


2009
Empatpuluh siswa lulusan 2009 yang mendapatkan Beasiswa ITB Untuk Semua kini sedang menjalani ta-
hun ketiga sebagai mahasiswa. Secara akademik, rata-rata indeks prestasi kumulatif (IPK) penerima BIUS ini
cukup tinggi dengan nilai rata-rata 3.25 poin dari maksimal 4 poin, dengan 30% di antaranya memperoleh IP
di atas 3.5 poin. Selain aktif secara akademik, para penerima BIUS 2009 juga aktif dalam berbagai organisasi
baik di dalam dan di luar kampus. Di dalam kampus, sebagian besar dari penerima BIUS aktif di Himpunan
Jurusan masing-masing, juga di Keluarga Mahasiswa (KM) ITB, dan berbagai unit-unit kegiatan maha-
siswa yang tersebar di ITB. Di KM ITB dan unit, sebagian para penerima BIUS menduduki posisi strategis
dan atau sebagai ketua penyelenggara acara. Di luar kampus, para penerima BIUS juga aktif, di antaranya di
dalam organisasi kewirausahaan, organisasi seperti TEDx Bandung, lembaga non profit yang mengurusi anak
jalanan, dan lain-lain kegiatan.

Berikut ini adalah profil para penerima BIUS 2009:

Imron Sa e pudin
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-PT Pertamina (Persero)
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Kimia
Asal : Garut, Jawa Barat
Asal Sekolah : SMAN 1 Tarogong Kidul
Prestasi dan Kegiatan SMA : Tim Olimpiade Kimia dan Asah Terampil Kimia
sekolah, anggota KIR, Wakil Ketua DKM

Listia Ningsih
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-PT Pertamina (Persero)
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Sekolah Farmasi (SF)
Asal : Cirebon, Jawa Barat
Asal Sekolah : SMAN 2 Cirebon
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara kelas, anggota tim volley ball
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota Unit Volleyball, aktif di kegiatan HMF

Yeni Fatm awati


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-PT Pertamina (Persero)
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Sekolah Farmasi (SF)
Asal : Lumajang, Jawa Timur
Asal Sekolah : SMAN 2 Lumajang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara kelas, anggota Remaja Mushola,
penerima Beasiswa Kurang Mampu (BKM)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota bidang beasiswa divisi kesejahteraaan
mahasiswa (KESMA) KM ITB, Panitia Pagelaran
Maen Gedhe “LOEDROEK” ITB

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


16

Nur Cha mid ah


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-PT Pertamina (Persero)
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Sekolah Farmasi (SF)
Asal : Nganjuk, Jawa Timur
Asal Sekolah : MAN 3 Kota Kediri
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara II Olimpiade Kimia se-Jawa Timur, Juara I
Olimpiade Biologi se-Jawa Timur, Juara Harapan I
Olimpiade Biologi se Jawa-Bali, Juara Harapan I LKTI
Pelajar se-Jawa Timur, Ketua Asrama Putri, Sekretaris
KIR, penerima Beasiswa Bintang Pelajar MAN 3 Kota
Kediri dan Beasiswa BRI
Prestasi dan Kegiatan Kini : Ketua Departemen Administrasi dan Dokumentasi di
Keluarga Muslim Farmasi, Staf Divisi Akademi dan
Keprofesian di Gamais ITB, Bendahara Kementerian
Keprofesian dan Inovasi Kabinet KM ITB, Asisten
Agama dan Etika Islam, Asisten Praktikum Botani
Farmasi

Wind a Iriani
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-PT Pertamina (Persero)
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Teknik Lingkungan
Asal : Bondowoso, Jawa Timur
Asal Sekolah : SMAN 1 Tenggarang Bondowoso
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara Kelas Pararel (selama 3 tahun); Juara 3 Olimpiade
Kimia; Juara 2 Cerdas Cermat PMR; Bendahara PMR;
Sekretaris Remaja Muslim; Ketua Mading; penerima
Beasiswa Prestasi, BKM dan LBB Primagama
Prestasi dan Kegiatan Kini : Ketua Departemen Kaderisasi KAMMI, Mentor
Gamais ITB, Supervisor Kader Mata’, Guru Privat
SMA

Fatim ah Kusum aningrum


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-PT Pertamina (Persero)
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Perminyakan
Asal : Tuban, Jawa Timur
Asal Sekolah : SMAN 1 Tuban
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara kelas; Semifinalis Olimpiade Fisika, Matematika
dan Farmasi; Ketua Ekskul Pancak Silat; penerima
Beasiswa Kurang Mampu (BKM)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Outstanding Academic Achiever Semester 1 dan 2,
Marketing Manajer Kantin Barat Laut Kokesma ITB,
kepala divisi dana usaha di unit Panahan, staf
pengembangan karir di HMTM Patra, staf divisi
profesi pada Ikatan Ahli Teknik Perminyakan
(IATP) seksi Mahasiswa ITB, staf of Education and
Workshop division di Society of Petroleum Engineers
Student Chapter ITB

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


17

Azward A chm a d Ba d awi


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-PT Pertamina (Persero)
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Sipil
Asal : Sidoarjo, Jawa Timur
Asal Sekolah : SMAN 1 Sidoarjo
Prestasi dan Kegiatan SMA : Lulusan terbaik program IPA SMAN 1 Sidoarjo, Ketua
Dewan Syuro’ Rohis SMAN 1 Sidoarjo, penerima
Beasiswa Pemerintah Kabupaten Sidoarjo
Prestasi dan Kegiatan Kini : Staf Deputi Akademik di Kementerian Pelayanan dan
Kesejahteraan Mahasiswa, Ketua FSLDKN XVI 2012
(Forum Silaturrahim Lembaga Dakwah Kampus
Nasional), Koordinator Gerakan Lima Ribu Beasiswa
Tim Beasiswa KM ITB

Nurul Setia Pertiwi


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-PT Pertamina (Persero)
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Lingkungan
Asal : Balikpapan, Kalimantan Timur
Asal Sekolah : SMAN 1 Balikpapan
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara III Olimpiade Astronomi Kota Balikpapan, Kelas
Percepatan, Ketua Mading, Sekretaris Teater, penerima
Beasiswa Pemerintah Kota Balikpapan dan Beasiswa
Olimpiade Propinsi Kalimantan Timur
Prestasi dan Kegiatan Kini : - Deputi Kajian dan Diskusi Pengabdian Masyarakat
KM ITB: Skhole, Ganesha Rescue, dan Desa Mitra
- Kadiv Hubungan Alumni Tim Beasiswa
- Action Researcher Pengembangan Gelap Nyawang
- Kajian dan Diskusi Keprofesian Himp. Mahasiswa
Teknik Lingkungan
- Pers Mahasiswa ITB

Pomto Ja y a
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-PT Pertamina (Persero)
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Perminyakan
Asal : Kota Jambi, Jambi
Asal Sekolah : SMAN 3 Kota Jambi
Prestasi dan Kegiatan SMA : Olimpiade Fisika Propinsi Jambi, pengajar Sekolah
Minggu, penerima Beasiswa Olimpiade Fisika
Prestasi dan Kegiatan Kini : Outstanding Academic Achiever Semester 1, 2, 3 & 4,
Divisi Beasiswa di Kementerian Pelayanan dan
Kesejahteraan Mahasiswa, Kepala Divisi Dana Usaha
di Himpunan Mahasiswa Jambi, staf dana usaha di
Society of Petroleum Engineers Student Chapter ITB,
Divisi R&D di Kokesma ITB

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


18

Ahm a d Haris Muhtar


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-PT Pertamina (Persero)
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Fisika
Asal : Kediri, Jawa Timur
Asal Sekolah : MAN Purwoasri
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara kelas, Semifinalis Olimpiade Matematika Tingkat
Jawa Timur, Wakil Ketua KIR, anggota PMR, Wakil
Ketua OSIS, anggota Pramuka, penerima Beasiswa
Biaya Pendidikan

Umi Yuniati
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-MedcoEnergi
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Elektro
Asal : Semarang, Jawa Tengah
Asal Sekolah : SMAN 3 Semarang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara Kelas Pararel; Wakil Ketua KIR; penerima
beasiswa AA Gym, SMAN 3 Semarang, Orbit dan
BRI
Prestasi dan Kegiatan Kini : Kadiv Danus PSTK ITB, Staf Pengabdian Masyarakat
HME ITB, BRT Tim Beasiswa KM ITB

Nirm ala Twinta Vidy arani


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-MedcoEnergi
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Elektro
Asal : Nganjuk, Jawa Timur
Asal Sekolah : SMA Taruna Nusantara
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara Kelas, Olimpiade Matematika Kabupaten
Magelang, Juara II Lomba Paduan Suara se-Jawa
Tengah, Seksi Paduan Suara OSIS,
Tim Paduan Suara, penerima beasiswa dari PLN
Prestasi dan Kegiatan Kini : Aktif di KPA ITB dan Paduan Suara ITB,
Bendara Umum di Pengembangan Bisnis HME ITB,
Komite Pemilihan Umum KM ITB 2009

A gnes Novita Sa b atina


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-MedcoEnergi
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Pertambangan
Asal : Banyumas, Jawa Tengah
Asal Sekolah : SMAN Banyumas
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara I Debat Kelompok Bahasa Inggris, Sekretaris
IRMAS, anggota Pramuka, penerima Beasiswa Kurang
Mampu (BKM)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Bendahara IATMI SM –ITB, Kepala Divisi Internal
Tim Beasiswa ITB, Kepala divisi kesekretariatan
Resimen Mahasiswa (Menwa) Mahawarman ITB

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


19

Azk a Muji Burohm an


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-MedcoEnergi
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Matematika
Asal : Banyumas, Jawa Tengah
Asal Sekolah : SMAN Jatilawang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara I Olimpiade Matematika di Unsoed, Bendahara
Pramuka, anggota Rohis, penerima beasiswa
Sampoerna Foundation

Bibit Musnaini
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-MedcoEnergi
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Kimia
Asal : Trenggalek, Jawa Timur
Asal Sekolah : SMAN 1 Boyolangu
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara kelas, Wakil Ketua KIR, Wakil Ketua Ta’mir
Masjid, Koordinator Seksi Kepribadian dan Budi
Pekerti Luhur OSIS, penerima beasiswa Sampoerna
Foundation
Prestasi dan Kegiatan Kini : Ketua Angkatan Kimia 2009, Staf MSDA Gamais
ITB, Staf Dana Usaha PSTK ITB, Staf Pelayanan
Kesejahteraan Mahasiswa KM ITB, Deputi Intra
Kampus Keluarga Mahasiswa Kimia (Amisca) ITB,
Deputi Survey Aspirasi Tim Senator Amisca ITB

Antik a Ang gra eni


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-MedcoEnergi
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Kimia
Asal : Banyumas, Jawa Tengah
Asal Sekolah : SMAN 1 Purwokerto
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara kelas, Seksi Kesekretariatan Palang Merah
Remaja, penerima beasiswa BRI

Le onard Hendrawan
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-MedcoEnergi
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Perminyakan
Asal : Bandung, Jawa Barat
Asal Sekolah : SMA Taruna Bakti
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara Umum Siswa Terbaik Program IPA, Ketua
Rohani Kristen OSIS, Ketua Logistik IHTB, penerima
Beasiswa Yayasan Taruna Bakti
Prestasi dan Kegiatan Kini : Atlet Hoki ITB, HRD Manager di ITB
Technoentrepreneur Club, Relationship Development
Staff di ITB Society of Petroleum Engineer Student
Chapter, Staf Pengembangan Karir di HMTM Patra
ITB, Jakarta Model United Nations, magang di
PT Mitsui Internship

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


20

A chm a d Arbi
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-MedcoEnergi
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Elektro
Asal : Jakarta, DKI Jakarta
Asal Sekolah : SMAN 78 Jakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : Olimpiade Fisika Tingkat DKI Jakarta, Juara I 10 Mata
Pelajaran Tingkat Kota, Wakil Ketua I OSIS, Divisi
Kaderisasi Rohis, Pengembangan SDM KIR, penerima
Beasiswa Ikatan Alumni SMAN 78 Angkatan 89
Prestasi dan Kegiatan Kini : Finalis PIMNAS XXIV (Pekan Ilmiah Mahasiswa
Nasional) Makassar 2011, Ketua Unit Kebudayaan
Betawi (UKB) ITB, Ketua Angkatan 2009 Ikatan
Alumni SMAN 78, Staff MSDA Keluarga Mahasiswa
Islam (Gamais ITB) 2010-2011, Staff CIC Koperasi
Kesejahteraan Mahasiswa (Kokesma ITB) 2010-2011

Setyo Wardoyo
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-MedcoEnergi
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika (STEI)
Asal : Cilacap, Jawa Tengah
Asal Sekolah : SMA Taruna Nusantara
Prestasi dan Kegiatan SMA : Medali Perunggu OSN Matematika, Juara II Lomba
Karya Tulis Matematika, Takmir Masjid, Subsie Amal
dan Sosial OSIS, penerima beasiswa PLN

Irwan Nirwansy ah
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-MedcoEnergi
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Metalurgi
Asal : Jakarta Pusat, DKI Jakarta
Asal Sekolah : SMAN 68 Jakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara I Kejuaraan Futsal antar SMA se-Jakarta,
Juara III Science Competition FT Metalurgi &
Material UI, Bendahara Umum Rohani Islam,
Sekretaris I Ekskul Sepakbola, penerima beasiswa BRI
Prestasi dan Kegiatan Kini : Divisi Eksternal IIMG ITB, Kadiv Komisi Disiplin
TPB Futsal Cup

Annisa Rizki Aulia Ilahi


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Benny Subianto
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Teknik Lingkungan
Asal : Bogor, Jawa Barat
Asal Sekolah : SMAN 1 Bogor
Prestasi dan Kegiatan SMA : Anggota English Assosiation For SMANSA Youth,
unit tari serta karawitan
Prestasi dan Kegiatan Kini : Aktif di HMTL ITB, Gamais, dan LSS, Deputi
Beasiswa Kabinet KM ITB, Pengajar di Skhole ITB

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


21

Karissa M a y angsund a Philom ela


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Benny Subianto
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Teknik Lingkungan
Asal : Tasikmalaya, Jawa Barat
Asal Sekolah : SMAN Karangnunggal
Prestasi dan Kegiatan SMA : Finalis LKTI Peternakan Tingkat Nasional; Ketua
Bidang Pendidikan dan Penelitian OSIS; Bendahara
Koperasi Siswa; Judat-Ambalan Dayangsumbi
Pramuka; penerima beasiswa BKM, beasiswa LKTI
Kedokteran dan beasiswa Olimpiade
Prestasi dan Kegiatan Kini : Bendahara Umum Kabinet KM ITB 2011, aktif di
Lingkung Seni Sunda (LSS) ITB, Staff divisi Kajian
Strategis Dept. Keprofesian HMTL ITB, Ketua Panitia
Seminar dan Talkshow ‘Aku Masuk ITB’ 2011

Top an Eko Raharjo


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Benny Subianto
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Matematika
Asal : Yogyakarta, DI Yogyakarta
Asal Sekolah : SMAN 3 Yogyakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : Tim Kreatif Majelis Perwakilan Kelas; Redaktur
Majalah Progresif; penerima Beasiswa Prestasi, Yayasan
Padmanaba dan Block Grant
Prestasi dan Kegiatan Kini : Top 20 team of Kurukshetra International Business
Plan Competition 2011, Chennai, India,
Best Presentation of Kurukshetra International
Business Plan Competition 2011 Final Round,
Chennai, India (bersama Verry Anggara)

Sury a Dewi Wahyuningrum


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Benny Subianto
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
(FMIPA)
Asal : Mojokerto, Jawa Timur
Asal Sekolah : SMAN 1 Sooko Mojokerto
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara I OSN Astronomi Kabupaten Mojokerto, Juara
III OSN Kimia
Kabupaten Mojokerto, anggota Paskibraka Kabupaten
Mojokerto, Koordinator Seksi OSIS, penerima
beasiswa Bantuan Kurang Mampu (BKM), OSN
Kimia, dan OSN Astronomi
Prestasi dan Kegiatan Kini : Kadiv Sarana dan Kesekretariatan PSTK ITB, Divisi
Survey dan Aspirasi Tim Senator Amisca ITB, Wakil
Ketua Tanggap Warsa PSTK ke-40

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


22

M ahdi Karim
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Benny Subianto
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Planologi
Asal : Cibinong, Jawa Barat
Asal Sekolah : SMAN 1 Cibinong
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara 1 Lomba Cepat Tepat Matematika, Juara I Basket
se-Kota Bogor, Juara III Basket se-Jabodetabek, Second
Runner-up speech contest, Siswa berprestasi Kabupaten
Bogor, Juara III Lomba Pidato, Ketua KIR, Ketua Unit
Basket, Seksi Bidang Pendidikan & Da’wah OSIS,
Seksi Bidang Materi & Acara English Club, penerima
beasiswa Olimpiade Sains
Prestasi dan Kegiatan Kini : Tim Community Development HMP PL ITB, Deputi
Beasiswa kabinet KM-ITB 2010 – 2011, Kepala
Bidang Internal Pers Mahasiswa ITB 2010-2011,
Perunggu Olimpiade ITB cabang Renang Estafet Gaya
Ganti Campuran 2011, Penerima penghargaan
Dermawan ilmu HMP PL ITB 2011, Penghargaan
Mahasiswa Terbaik ke-2 angkatan 2009 Prodi PWK
2010, Penerima Gamais Award kategori Muslim TPB
berprestasi 2010, Penerima penghargaan SAPPK ITB
kategori laki-laki terpintar 2009

Sunary a
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Benny Subianto
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Asal : Karawang, Jawa Barat
Asal Sekolah : SMAN 1 Telagasari
Prestasi dan Kegiatan : Juara Umum SMA, Juara I Olimpiade Matematika
Kabupaten Karawang, Juara 1 Nasyid Accapela
Kabupaten Karawang, Juara 3 Puisi dan Teater Bahasa
Sunda, Ketua KIR, Wakil ketua PMR, Seksi Organisasi
Politik dan Kepemimpinan OSIS, penerima Beasiswa
Prestasi

Te guh Wibowo
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Benny Subianto
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati (SITH)
Asal : Purwokerto, Jawa Tengah
Asal Sekolah : SMAN 1 Purwokerto
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara II LCC UUD’45 Tingkat Jawa Tengah, Juara
kelas, Koordinator Majelis Rohis, anggota Pramuka,
penerima Beasiswa Alumni SMAN 1 Purwokerto
Prestasi dan Kegiatan Kini : Kadiv Syiar Muslim SITH Al-Hayaat, anggota Persma
ITB, Kadiv Humas PSTK ITB, Manager Kominfo
Penkesma Kabinet KM-ITB, Ketua Tanggap Warsa
PSTK ITB ke-40

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


23

Susi Setiyowati
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua-Benny Subianto
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Matematika
Asal : Bandung, Jawa Barat
Asal Sekolah : SMAN 6 Bandung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara Umum SMA, Olimpiade Matematika-Biologi-
Kimia, anggota KIR dan DRI, penerima beasiswa dari
Ikatan Alumni SMAN 6 Bandung
Prestasi dan Kegiatan Kini : Staf pengabdian masyarakat di Himatika ITB,
pengajar privat

Ek a Sri Waningsih
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Benny Subianto
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Sekolah Farmasi (SF)
Asal : Semarang, Jawa Tengah
Asal Sekolah : SMAN 3 Semarang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara 2 Lomba Cerdas Tangkas Pramuka se-Jawa
Tengah, Juara 1 Lintas Medan Ubaloka se-Jawa
Tengah; juara kelas; anggota Pramuka, Karang Taruna,
Saka Bakti Husada dan Ubaloka; penerima beasiswa
Pemerintah Kota Semarang dan XL Siswa Jempolan
Prestasi dan Kegiatan Kini : Kadiv Kekeluargaan PSTK ITB, aktif di Pramuka,
Manajer IPSF di HMF ‘Ars Praeparandi’ ITB

Susanto
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Benny Subianto
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Matematika
Asal : Lampung Timur, Lampung
Asal Sekolah : SMAN 1 Way Jepara
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara I Olimpiade Sains Matematika Tingkat
Kabupaten Lampung Timur, Juara Kaligrafi
se-Lampung, Juara Mading se-Lampung, Juara Komik
Matematika se-Lampung, Ketua Mading, Seksi Seni
OSIS, anggota KIR, penerima Beasiswa Prestasi
Prestasi dan Kegiatan Kini : Staf Kekeluargaan Himatika ITB, aktif di Unit Budaya
Lampung (UBL) ITB, divisi acara di Math Expo

Luki Sub andi


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- PT Adaro Indonesia
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara (FTMD)
Asal : Banyumas, Jawa Tengah
Asal Sekolah : SMAN 1 Purwokerto
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara I Fisika dan II Matematika OSN Tingkat
Kabupaten, Rohis, anggota Karangtaruna, penerima
Beasiswa Olimpiade

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


24

Ardian Rizaldi
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- PT Adaro Indonesia
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara (FTMD)
Asal : Banyuwangi, Jawa Timur
Asal Sekolah : SMAN 1 Glagah
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara I Bintang Pelajar se-Jawa Timur, Juara Kelas
Pararel, Ketua PK PII, Sie Agama Islam OSIS,
Tutor ISC, penerima beasiswa Sampoerna Foundation

Pisk a Nizaria
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- PT Adaro Indonesia
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati (SITH)
Asal : Bandar Lampung, Lampung
Asal Sekolah : SMAN 2 Bandar Lampung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara kelas, anggota Kelompok Jurnalistik Sekolah
(bagian bahan dan artikel, koordinator majalah)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota Departemen Keuangan Kabinet KM ITB,
aktif di Unit Budaya Lampung (UBL) ITB, anggota
divisi Ekonomi Bisnis Himpunan Mahasiswa SITH
(Nymphaea), anggota divisi networking departemen
kewirausahaan

Edi Parlindung an Hutasoit


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- PT Adaro Indonesia
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Fisika
Asal : Lampung Tengah, Lampung
Asal Sekolah : SMAN 1 Metro
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara II Olimpiade Fisika Tingkat Kota/Kabupaten,
anggota Kelompok Ilmiah Remaja
Prestasi dan Kegiatan Kini : Dean List FMIPA semester 4, aktif di Himafi, kepala
departemen seni dan budaya Unit Budaya Lampung
(Ubala) ITB, Screening Manager di Physics Fest

Widi Arfianto
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- PT Newmont Nusa Tenggara
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Teknik Mesin
Asal : Pemalang, Jawa Timur
Asal Sekolah : SMAN 2 Pemalang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara kelas, penerima Beasiswa Prestasi Diknas
Kabupaten Pemalang
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota Persma, staf pendidikan kementerian APK,
tim materi kaderisasi HMM ITB

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


25

Verry Ang g ara Musriana


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- PT Newmont Nusa Tenggara
Diterima melalui jalur USM
Fakultas/Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
(FMIPA)
Asal : Tana Toraja, Sulawesi Selatan
Asal Sekolah : SMAN 1 Makale
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara umum sekolah (kelas 1 sampai 3),
OSN Astronomi 2006-2007, Ketua OSIS,
Ketua Remaja Masjid Baiturrahman, penerima
beasiswa dari Pemda Tana Toraja dan Perhimpunan
Masyarakat Toraja Indonesia
Prestasi dan Kegiatan Kini : Dean List FMIPA ITB, 2010, Top 20 team of
Kurukshetra International Business Plan
Competition 2011, Chennai, India, Best Presentation
of Kurukshetra International Business Plan
Competition 2011 Final Round, Chennai, India
(bersama Topan Eko Raharjo), Indonesia’s Delegates
at ASES (Asia-pacific Student Entrepreneurship
Society) Summit 2011 at Tokyo, dipilih oleh GEPI
(Global Entrepreneurship Program Indonesia) untuk
menjadi salah satu dari 42 wirausaha di Indonesia yang
mendapat sesi mentoring dari anggota GEPI dari
Amerika Serikat

Re y c al Darson M ahmud
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- PT Newmont Nusa Tenggara
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
(FMIPA)
Asal : Kabupaten Gorontalo, Gorontalo
Asal Sekolah : SMA Dwiwarna Bogor
Prestasi dan Kegiatan : Kelas percepatan, anggota Peduli Sosial Remaja (PSR),
penerima beasiswa dari Pemda Gorontalo

Ikrar Ek a Pra y a Gumilar


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Bapak Iman Taufik
Diterima melalui jalur PMBP-ITB
Fakultas/Sekolah : Sekolah Arsitektur, Perencanaan dan Pengembangan
Kebijakan (SAPPK)
Asal : Yogyakarta, DI Yogyakarta
Asal Sekolah : SMAN 9 Yogyakarta
Prestasi dan Kegiatan : Juara pararel dan lulusan terbaik 2009 SMAN 9
Yogyakarta, siswa pertukaran pelajar 2007
(Yogyakarta-Samarinda), Koordinator Sie Agama
Islam, Koordinator Science Club; penerima beasiswa
dari BKM, BOS, Bank BRI, dan Komite Sekolah

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


26

Lutfi Baiti
Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Bapak Mohammad Basyah Ph.D.
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Teknik Geologi
Asal : Pemalang, Jawa Timur
Asal Sekolah : SMAN 1 Pemalang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara kelas, anggota Pramuka dan unit Karawitan SMU,
penerima beasiswa BKM
Prestasi dan Kegiatan Kini : Outstanding Academic Achiever, Bendahara Keluarga
Mahasiswa Pemalang (Karisma), ketua acara forum
Ganesha Pemalang, Anggota Divisi Pengabdian
Masyarakat HMTG (Himpunan Mahasiswa Teknik
Geologi) ‘GEA’ ITB, Anggota Divisi Kesejahteraan
Anggota PSTK (Perkumpulan Seni Tari dan
Karawitan) ITB, Anggota Divisi Eksternal SKHOLE
ITB, Anggota DKA (Divisi Korps Asisten) Comlabs
ITB, Asisten Praktikum Kristalografi dan Mineralogi

Wuland ari Purwaningrum


Penerima Beasiswa ITB Untuk Semua- Ibu Shanti L. Pusposoetjipto
Diterima melalui jalur SNMPTN
Fakultas/Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
(FMIPA)
Asal : Surakarta, Jawa Tengah
Asal Sekolah : SMAN 1 Surakarta
Prestasi dan Kegiatan : Juara kelas, anggota PMR, Rohis Divisi Jurnalis,
penerima beasiswa dari Solo Peduli

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


27

4. B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


2010
Enampuluh satu siswa mendapatkan beasiswa ITB Untuk Semua angkatan 2010 (BIUS
2010) melalui jalur Ujian Saringan Masuk (USM) ITB. Sebagaimana angkatan 2009,
penerima BIUS 2010 juga merupakan siswa-siswi berprestasi sejak di tingkat sekolah
menengah, bahkan sebagian sejak sekolah dasar. Setelah menempuh tahun pertama di
ITB, seperti angkatan 2009 pula, indeks prestasi rata-rata penerima BIUS angkatan
2010 ini cukup tinggi, yaitu 3,34 poin dari 4 poin maksimal dengan hampir separuhnya
(43%) memiliki indeks prestasi di atas 3.5 poin. Bukan hanya berprestasi secara akademik,
penerima BIUS 2010 ini juga mengikuti jejak para penerima BIUS 2010 dengan aktif
di berbagai kegiatan kampus maupun luar kampus dan mulai mengumpulkan berbagai
macam soft skills untuk bekal mereka kelak setelah selesai menempuh pendidikan.

Berikut ini adalah daftar para penerima BIUS 2010:

A b dillah Aziz
Fakultas / Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Kota / Kabupaten Asal : Semarang, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA Negeri 3 Semarang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Ketua Perisai Diri SMA Negeri 3 Semarang 2007-2008
Ketua Umum Rohani Islam 2008-2009, Penerima
Beasiswa Pemerintah Kota Semarang 2008-2009
Penerima Beasiswa Block Grant 2009-2010
Prestasi dan Kegiatan Kini : Kabinet KM ITB 2010/2011, Kementrian Pelayanan
dan Kesejahteraan Mahasiswa (Penanggung Jawab Aku
Masuk ITB 2012), Himpunan Mahasiswa Elektro
ITB, Muslim STEI (Kepala Divisi Ukhuwah TPB
2010), Alumni SMA Negeri 3 dan 4 Semarang
(ALSTE) cabang Bandung (Wakil ketua angkatan
2010), Pelatih Ekstrakurikuler Silat PAS ITB

Ahm a d Rizan Ha dziqi


Fakultas / Sekolah : Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati
Kota / Kabupaten Asal : Banyuwangi, Jawa Timur
Asal SMA : MAN Insan Cendekia Gorontalo
Prestasi dan Kegiatan SMA : Buletin Jum’at At-Thulab (Kadiv Distribusi)
Beasiswa Kementrian Agama (2007-2010)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Juara 3 Fahmil Quran se-ITB, magang di divisi Provesi
dan Inovasi HIMASITH Nyimhaea, magang di divisi
Pengabdian Masyarakat HIMASITH Nyimhaea,
Divisi Sarana PSTK ITB

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


28

Ahsana Na dia
Fakultas / Sekolah : Sekolah Ilmu Teknologi Hayati
Kota / Kabupaten Asal : Padang Panjang, Sumatra Barat
Asal SMA : MAN Insan Cendekia Serpong
Prestasi dan Kegiatan SMA : Prestasi Juara 2 Cerdas Cermat se-Kota Padang
Panjang (2005), Penerima Beasiswa MAN Insan
Cendekia dari Departemen Agama

Aid a Roselina
Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan
Kota / Kabupaten Asal : Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur
Asal SMA : SMA Negeri 1 Pandaan
Prestasi dan Kegiatan SMA : Anggota Paskibra dan Kelompok Karya Ilmiah Remaja
Juara 3 Olimpiade Sains Matematika Tingkat
Kabupaten 50 Besar Lomba Matematika Nasional
UGM, Pengajar Ekstrakurikuler Seni Tari
Penerima Beasiswa BKM (2007-2010)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Staf Deputi Media Informasi Kementerian Seni
Budaya KM-ITB 2011-2012, Kadiv Humas dan
Perijinan Wisuda Teknik Kelautan Periode Oktober
2011, Tim MSDM Pagelaran Seni Budaya ITB 2012,
Penanggung Jawab Tari Pagelaran Tanggap Warsa 41
PSTK-ITB

Amiril Pratomo
Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan
Kota / Kabupaten Asal : Kabupaten Malang, Jawa Timur
Asal SMA : SMA Negeri 1 Kepanjen
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara 1 Nominasi Pemimpin Muda Indonesia (2009)
Juara 1 Olimpiade Matematika V Universitas Brawijaya
Malang Se-Jawa Timur (2009), Pelajar Prestasi RSBI
SMA Se-Jawa Timur (2009), Penerima Beasiswa
Peringkat Paralel dari Sekolah (2007-2010)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Gamais, Mata’ Salman, Percama (Catur), Kabinet KM
ITB, Tifan (Beladiri), Darusy Syabab (Komunitas
Pengusaha Muda Muslim), dan usaha susu kedelai

Ang goro Bintang Nur Pa ksi


Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknologi Industri
Kota / Kabupaten Asal : Yogyakarta, DI Yogyakarta
Asal SMA : SMA Negeri 3 Yogyakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : Ketua 2 MPK SMA Negeri 3 Yogyakarta,
Peleton Inti Bhayangkara Padmanaba 64,
Siswa Pertukaran Pelajar AFS-Bina Antarbudaya ke
Belgia, Juara 1 Liga Fisika UNY Tingkat SMA seDIY
Jateng, Juara 3 Debat Bahasa Inggris Dinas Pendidikan
Propinsi DIY
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota Unit Kegiatan Mahasiswa Marching Band
Waditra Ganesha ITB, Staff Divisi Apresiasi
Kementrian Seni Budaya Keluarga Mahasiswa ITB,

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


29

Divisi Serangan Petang Pasar Seni ITB, Oktober 2010,


Divisi Publikasi Mini Pagelaran Seni Budaya ITB,
November 2010

Arg a y asa G ota m a


Fakultas / Sekolah : Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati
Kota / Kabupaten Asal : Lampung Selatan, Lampung
Asal SMA : SMAN 2 Bandar Lampung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Tim Futsal Dharmajaya Cup 2008/2009 dan
2009/2010, Juara 1 LCT Agama Buddha se-Bandar
Lampung, Pengajar Privat Matematika SMP-SMA
Penerima Beasiswa Alumni SMANDA ‘83,
Penerima Beasiswa Adik Asuh SMANDA alumni ‘93
Prestasi dan Kegiatan Kini : Staf Divisi Kerohanian Dhammanano Keluarga
Mahasiswa Buddha (KMB) ITB 2011-2012,
Staf Divisi Kealumnian Unit Bulu Tangkis ITB,
Staf Divisi Sponsorship Bulan Bakti Unit Budaya
Lampung VII 2010, Divisi Profesi dan Inovasi
Himpunan Mahasiswa SITH Nymphaea 2011,
Magang Divisi PSDA Himpunan Mahasiswa SITH
Nymphaea 2011, Tim Volly Putra HIMASITH
Nymphaea Ganesa Volleyball Championship 2011

Arif Nurwahid
Fakultas / Sekolah : Matematika
Kota / Kabupaten Asal : Nganjuk
Asal SMA : SMA Negeri 2 Nganjuk
Prestasi dan Kegiatan SMA : 1. Juara 5 Olimpiade Matematika se-Jawa Bali tahun
2009 oleh Universitas Brawijaya
2. Juara 5 OSN Astronomi tingkat Kabupaten th. 2008
3. Runner Up 2 School Nasyid Contest (Radar Kediri)
th. 2009
4. Semifinalis Kuis Fisika 2009 Tingkat SMA se-Jawa
Timur oleh HIMAFI UNAIR
5. Semifinalis National Logic Competition 2008 oleh
Institut Teknologi Sepuluh Nopember
6. Semifinalis Olimpiade Matematika SMA se-Jawa
Bali 2009 oleh HIMATIKA Universitas Negeri
Malang
Prestasi dan Kegiatan Kini : Pelatih di unit KPA ITB, Himatika ITB, pengajar di
Nurul Fikri

Aulia M ahyud din


Fakultas / Sekolah : Teknik Tenaga Listrik
Kota / Kabupaten Asal : Banda Aceh
Asal SMA : SMA N 10 Fajar Harapan, Banda Aceh
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara Olimpiade Matematika tingkat regional SMA,
Juara Cerdas Cermat tingkat regional SMA, Juara kelas
Prestasi dan Kegiatan Kini : Outstanding Academic Achiever BIUS 2010,
Anggota Unit Kebudayaan Aceh ITB (UKA-ITB),

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


30

magang di Div. Pengembangan Anggota, Anggota


Keluarga Mahasiswa Islam ITB (GAMAIS-ITB),
magang di Div. Manajemen Sumber Daya Manusia,
Anggota Himpunan Mahasiswa Elektro ITB
(HME-ITB)

Ayu Winarni Lanjani


Fakultas / Sekolah : SEKOLAH FARMASI
Kota / Kabupaten Asal : Kabupaten Bandung
Asal SMA : SMA Alfa Centauri Bandung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Perwakilan Murid Teladan dalam lomba seKota
Bandung, Juara 2 Lomba Pramuka seKota Bandung,
Perwakilan Olimpiade Kimia tingkat kota, 3 Besar
babak penyisihan tingkat regional ASTRA KIMIA
UPI.
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota BRT unit UGREEN ITB, Himpunan
Mahasiswa Farmasi, Ikatan Alumni Alfa Centauri

Ba g as Sidiq Ariy anto


Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan
Kota / Kabupaten Asal : Kab. Sukoharjo
Asal SMA : SMA Negeri 1 Surakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : SD: Juara 5 besar kelas, SMP: Juara II Paralel;
Juara I Lomba Pramuka tingkat Kota, SMA: Juara II
Lomba Baris-berbaris tingkat Kota
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota Widya Kelana ITB (Paguyuban Alumni SMA
se-Surakarta di ITB), Magang di divisi sekretaris
umum Kokesma ITB, Anggota Biasa Himpunan
Mahasiswa Sipil ITB

Bernard Budim an
Fakultas / Sekolah : Sekolah Arsitektur, Perencanaan, dan Pengembangan
Kebijakan
Kota / Kabupaten Asal : Kota Bandung
Asal SMA : SMA Negeri 4 Bandung
Prestasi dan Kegiatan SMA : - Juara 3 Lomba Cerdas Cermat Matematika Statistika
XI (di adakan oleh FMIPA UNISBA)
- Juara 2 Cerdas Cermat Matematika kota Bandung
(diadakan oleh SMAN 5 Bandung)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota Ikatan Mahasiswa Arsitektur Gunadharma,
panitia syukuran wisuda oktober IMA-Gunadharma,
panitia Gaung Bandung IMA-Gunadharma, anggota
di unit Apresiasi Musik APRES! ITB, panitia Ganesha
Music Event 2011 unit APRES! ITB

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


31

Doni Widodo
Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara
Kota / Kabupaten Asal : TUBAN
Asal SMA : SMA NEGERI 1 TUBAN
Prestasi dan Kegiatan SMA : SMP: Peringkat 3 terbaik UN Se-Kabupaten,
SMA: Salah satu dari lima perwakilan TUBAN,
BOJONEGORO, LAMONGAN mengikuti
Olimpiade Kimia UNAIR, Peringkat 2 terbaik UN
Se-Kabupaten

Dora Lisnand ani


Fakultas / Sekolah SBM (Sekolah Bisnis dan Manajemen)
Kota / Kabupaten Asal Purbalingga, Jawa Tengah
Asal SMA SMA Negeri 1 Purbalingga
Prestasi dan Kegiatan SMA 1. Juara Kelas 1999 - 2004
2. Juara 2 Lomba Matematika Kabupaten 2004
3. 10 besar Lomba matematika 2007
4. OSIS Terbaik tingkat Kabupaten 2008

Dudi Julianto
Fakultas / Sekolah : Desain Komunikasi dan Visual (DKV) FSRD ITB
Kota / Kabupaten Asal : Sumedang
Asal SMA : SMAN Tanjungsari
Prestasi dan Kegiatan SMA : 1. Juara Kelas 1999 - 2004
2. Juara 2 Lomba Matematika Kabupaten 2004
3. 10 besar Lomba matematika 2007
4. OSIS Terbaik tingkat Kabupaten 2008
Prestasi dan Kegiatan Kini : Juara I nasional Lomba Character Design, Juara I
lomba komik fisika tingkat nasional

Dwi M arha endro Jati Purnomo


Fakultas / Sekolah : FTMD
Kota / Kabupaten Asal : KUDUS
Asal SMA : SMA 1 KUDUS
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara lomba matematika tk kabupaten
Prestasi dan Kegiatan Kini : Outstanding Academic Achiever BIUS 2010,
Unit tenis meja, himpunan mahasiswa

Edi C ahyono
Fakultas / Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Kota / Kabupaten Asal : Grobogan
Asal SMA : SMA N I GODONG
Prestasi dan Kegiatan SMA : Di SMA:
- Peringkat 1 Paralel smt.1,2,5,6
- Peringkat 3 Paralel smt.3,4
- Juara 1 OSK Kimia, Kab.Grobogan, Th.2008
- Peringkat 1 Lomba Mapel Kimia, Kab.Grobogan,
Th.2009
- Peringkat 4 Lomba Mapel Kimia, Prov.Jateng,

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


32

Th.2009
- Juara 1 OSK Kimia, Kab.Grobogan, Th.2009
- Juara 6 OSP Kimia, Prov.Jateng, Th.2009
- Peringkat 4 OKINES, Se-Jawa, Th.2009
Prestasi dan Kegiatan Kini : Unit Pramuka (Instruktur Muda Pramuka Siaga) dan
Karisma (Salman), KM kelas genap Kimia 2010

Eko Tri Prasetyo


Fakultas / Sekolah : FMIPA
Kota / Kabupaten Asal : Cimahi
Asal SMA : SMA Negeri 6 Cimahi
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara umum SMA Negeri 6 Cimahi, Juara III OSN
Fisika Tingkat kota Cimahi th. 2009, Juara I lomba
kaligrafi se-SMAN 6 Cimahi, Juara III lomba melukis
bergrup se-Cimahi
Prestasi dan Kegiatan Kini : Penghargaan Dean List semester 1, Staff divisi
Kaderisasi Keluarga Remaja Islam (KARISMA)
Salman ITB, Magang di divisi CIC KOKESMA ITB,
Staff Divisi Forum Silaturahmi Lembaga Dakwah
Kampus (FSLDK) – GAMAIS ITB, Anggota biasa
Himpunan Mahasiswa Fisika (HIMAFI) ITB

Farizal Ha kiki
Fakultas / Sekolah : Teknik Perminyakan Fakultas Teknik Pertambangan
dan Perminyakan (FTTM)
Kota / Kabupaten Asal : Kabupaten Malang
Asal SMA : SMA Negeri 1 Lawang Malang
Prestasi dan Kegiatan SMA : 1. Juara Harapan I Siswa Teladan se-Kecamatan
Singosari tahun 2003.
2. Peraih nilai Ujian Akhir Nasional tertinggi \
se-Kecamatan Singosari 2004.
3. Juara II Putra Lomba Pramuka Penggalang Aktif
se-Malang Raya di Universitas Kanjuruhan th. 2005.
4. Juara I Putra Lomba Pramuka Tingkat Penggalang
Regional Jawa Timur di SMKN 1 Singosari th. 2005.
5. Juara I Putra Lomba Siswa Berprestasi Kecamatan
Singosari tahun 2006.
6. Juara II Lomba Karya Tulis Ilmiah Sejarah Singosari
se-Kecamatan Singosari 2006.
7. Peserta seleksi IJSO tingkat Provinsi Jawa Timur
2006.
8. Juara II Lomba Drama Bahasa Jerman se-Malang
Raya di Universitas Negeri Malang tahun 2007.
9. Finalis Speech Contest dalam Student Debate
Competition V se-Jawa Timur dan Bali
di Universitas Brawijaya Malang tahun 2008.
10. Juara Harapan III Olimpiade Matematika
se-Malang Raya di Universitas Muhammadiyah
Malang tahun 2008.
11. Penulis Naskah Drama Terbaik Untung Suropati

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


33

se-Jawa Timur dalam Pekan Festival Seni 2008 di


Universitas Brawijaya.
12. Juara I Lomba Drama Bahasa Jerman se-Jawa
Timur di Universitas Negeri Malang tahun 2008.
13. Juara II Speech Contest se-Jawa Timur dan Bali di
Politeknik Negeri Malang tahun 2008.
14. Juara I Lomba Drama Bahasa Jerman se-Jawa
Timur di Universitas Negeri Surabaya tahun 2008.
15. Peringkat I paralel tahun ajaran 2008-2009.
16. Juara I seleksi Olimpiade Sains Nasional tingkat
Kabupaten Malang bidang studi Fisika tahun 2009.
17. Peserta Olimpiade Sains Nasional 2009
DKI Jakarta bidang studi Fisika sebagai kontingen
Provinsi Jawa Timur.
18. Juara I Olimpiade Fisika se-Jawa Timur
di Universitas Negeri Surabaya tahun 2009.
Prestasi dan Kegiatan Kini : Dean list for Outstanding Academic Achievement
semester 1 dan 2, Asisten Laboratorium Fisika Dasar,
Semester 1 Tahun Ajaran 2011/2012, Anggota UKM
Ludruk ITB, Anggota Kementrian Kesejahteraan
Mahasiswa KM ITB, Anggota Lembaga Dakwah
Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan ITB.

G alih Ra k asiwi
Fakultas / Sekolah : Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB)
Kota / Kabupaten Asal : Semarang
Asal SMA : SMA Negeri 3 Semarang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara Kelas
Prestasi dan Kegiatan Kini : Kabinet KM ITB 2011-2012, Kementerian
Kesejahteraan Mahasiswa (Staff Akademik),
KOKESMA ITB (Ketua Maganger KBL ITB
2010-2011), LDFITB (Lembaga Dakwah FITB)
Divisi Danus

Gre gorius Da m ai Putra M ahendra Ja y a


Fakultas / Sekolah : Sekolah Bisnis dan Manajemen
Kota / Kabupaten Asal : Banyuwangi
Asal SMA : SMA Negeri 1 Genteng
Prestasi dan Kegiatan SMA : Anggota Klub Kimia
Prestasi dan Kegiatan Kini : Kabinet Keluarga Mahasiswa ITB (2010-2011),
anggota PENKESMA, Koperasi Keluarga Mahasiswa
ITB (Staff Kantin Barat Laut), anggota Keluarga
Pelajar dan Mahasiswa Banyuwangi di Bandung
(KPMBB), anggota tim Advokasi Kabinet Keluarga
Mahasiswa ITB (2011-2012)

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


34

Ha bibi Alisy ahb ana


Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknologi Industri
Kota / Kabupaten Asal : Banyuwangi, Jawa Timur
Asal SMA : SMA Negeri 1 Glagah Banyuwangi
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara Harapan II Lomba Karya Tulis Ilmiah Na-
sional
Juara II Lomba Kaligrafi Se-Jawa Timur
6 besar OSN Kimia Provinsi Jawa Timur
Juara Kelas Semester I – VI (SMA)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Perisai Diri, Mata’ Salman, dan PAS-Salman, Sy-
ukwis
Teknik Kimia, osjur,pengajar di KLC (Karisma
Learning Center), juara Kaligrafi di ITB

Hendro Yosua
Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan
Kota / Kabupaten Asal : Bandung, Jawa Barat
Asal SMA : SMA Negeri 3 Bandung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Kepala Divisi Pendidikan OSIS LVI SMAN 3
Bandung, Anggota Perhimpunan Penjelajah Alam
Jamadagni, Penerima Beasiswa Alumni SMAN 3
Bandung Angkatan 1990 (Beasiswa Ekonomi Lemah)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota HMTM (Himpunan Mahasiswa Teknik
Perminyakan) “PATRA” ITB, Anggota unit
Persekutuan Mahasiswa Kristen PMK ITB

Hendydy Kwik
Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan
Kota / Kabupaten Asal : Jambi, Jambi
Asal SMA : SMA Xaverius 1 Jambi
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara 4 Olimpiade Biologi tingkat Provinsi Jambi,
Bekerja sampingan sebagai penjual pulsa elektrik,
Guru les privat, Berjualan donat dan makanan ringan
Prestasi dan Kegiatan Kini : Best student untuk Fakultas FTSL, Outstanding
Academic Achiever BIUS 2010, penggiat Ganesha
Hijau, wirausaha Kwik Donuts, pengajar privat,
Promotion manager of McKinsey Young Leaders for
Indonesia Leadership Project “Developing Tofu Nugget
Business from Tofu Industry’s Waste” 2010

Hesti Nuraini
Fakultas / Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Kota / Kabupaten Asal : Solo, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA Negeri 1 Surakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : Siswa Teladan Tahun 2003, Penerima Beasiswa Siswa
Berprestasi (2003 s/d 2006)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Sekretaris Umum Widyakelana ITB, Divisi Teknik dan
Off-Air 8EH Radio ITB, anggota MBWG ITB,
anggota PSTK ITB, magang di Kominfo HME ITB,

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


35

penulis terpilih untuk kumpulan cerpen for


#writers4Indonesia edisi ‘Be Strong, Indonesia #17
2011 dan kumpulan cerita: Surat Terakhir untuk
Penghuni Mars #^ 2011, penulis majalah ‘masukitb’

Hyld a Da m a y anti Puspita Id a Uta mi


Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknologi Industri
Kota / Kabupaten Asal : Kota Semarang, Jawa Tengah
Asal SMA : SMAN 3 Semarang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Peringkat 1 Terbaik UN SMPN 21 Semarang,
Juara 1 Lomba Pramuka Penegak SMA se-Jawa
Tengah, Penerima Beasiswa Bantuan Pendidikan
Walikota Semarang 2005-2007
Prestasi dan Kegiatan Kini : Divisi Marketing “ITB Entrepreneurship Award”,
Divisi Serangan Petang Pasar Seni ITB, Divisi Acara
E-Camp “ITB Entrepreneurship Challange”, Sekretaris
Acara “Aku Masuk ITB”, Divisi Pameran “Pasar
Malam ITB”, Staff Kementrian Kesejahteraan
Mahasiswa Kabinet KM ITB

Im an Sulaim an
Fakultas / Sekolah : Sekolah Farmasi
Kota / Kabupaten Asal : Kota Bandung, Jawa Barat
Asal SMA : SMAN 4 Bandung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Peringkat 7 Asah Terampil Kimia Kota dan Kabupaten
Bandung, Peringkat 2 Olimpiade Kimia SMAN 4
Bandung, Penerima Beasiswa Kalbe Farma
Prestasi dan Kegiatan Kini : Unit Bulu Tangkis ITB (2010-sekarang) Divisi
Pengadaan Latihan, TPB Cup bidang Bulutangkis
(2011) Panitia, Physic Fest (2011) peserta, Himpunan
Mahasiswa Farmasi ‘Ars Praeparandi’(2011-sekarang)
magangers Workshop, PROKM ITB (2011) Keamanan
Ganesha Badminton Championship (2011) publikasi
dan dokumentasi, Syukuran Wisuda Sekolah Farmasi
Oktober (2011) – koordinator lapangan

Ind ah Yuliana
Fakultas / Sekolah : Sekolah Bisnis dan Manajemen
Kota / Kabupaten Asal : Jember, Jawa Timur
Asal SMA : SMAN Ambulu Jember
Prestasi dan Kegiatan SMA : Peringkat pertama saat penerimaan siswa baru SMA
Membuka usaha les umum dan privat untuk anak-anak
SD, Penerima Beasiswa Prestasi 2001-2004, Penerima
Bantuan Khusus Siswa Miskin 2007
Prestasi dan Kegiatan Kini : Unit PSTK (Perkumpulan Seni Tari dan Karawitan)
ITB, Unit Pers Mahasiswa ITB, Kementrian Seni
Budaya KM-ITB, Pengabdian Masyarakat KM-SBM,
Mengajar les privat dalam jaringan lembaga LEIC

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


36

Irfan Ka mil
Fakultas / Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Kota / Kabupaten Asal : Bandung, Jawa Barat
Asal SMA : SMA Negeri 3 Bandung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara 1 EduCompFest Universitas Indonesia,
Juara 1 Lomba Programming IECCC ITH,
Programmer outsourcing di Dinas Pendapatan
Daerah, Pengajar les matematika di Clinic Genius
Prestasi dan Kegiatan Kini : Outstanding Academic Achiever BIUS 2010,
Kementrian Kajian Strategis KM ITB, Simposium
Nasional Deindustrialisasi, Pembina Karisma ITB,
Pelatih di Pelatihan Olimpiade Informatika,
Pengajar di Bimbel Clinic Genius, Asisten
Comlabs, Pembicara di Ngabuburit IT BEC

Irfan Nurha di
Fakultas / Sekolah : Teknik Lingkungan
Kota / Kabupaten Asal : Bantul, DI Yogyakarta
Asal SMA : SMA Taruna Nusantara
Prestasi dan Kegiatan SMA : Ketua Umum Pekan Olah Raga PORSITARA, Juara 3
POPDA Voli Kabupaten Magelang, Penerima BOS
selama SMP (2004-2007), Penerima Beasiswa dari
Bupati Ngawi (2007-2010)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Ikastara bandung (Alumni SMA Taruna Nusantara),
Unit Bola Volley (UBV), Penanggung jawab sementara
dan calon ketua angkatan mahasiswa teknik lingkungan
2010, Anggota divisi Orkes KM ITB (sekarang sudah
non aktif ), Divisi humas “Jelajah ( Jumpa Teknik
Lingkungan Menjadi Hangat)” 2011, Divisi Keamanan
PROKM 2011

Khusnul Khotim ah
Fakultas / Sekolah : Sekolah Bisnis dan Manajemen
Kota / Kabupaten Asal : Tulungagung, Jawa Timur
Asal SMA : SMAN 1 Boyolangu
Prestasi dan Kegiatan SMA : Majelis Perwakilan Kelas SMAN 1 Boyolangu
2008-2010, Juara 2 Smariduta Open’s Olimpiade (S02)
se-Tulungagung, Finalis Olimpiade Kimia se-Jawa
Timur, Penerima Beasiswa Siswa Berprestasi SMPN 2
Tulungagung, Penerima Beasiwa Bantuan Kurang
Mampu

M arianik
Fakultas / Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Kota / Kabupaten Asal : Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA Kharisma Bangsa
Prestasi dan Kegiatan SMA : Ketua Divisi Keputrian Kerohanian Islam, Juara 3
Lomba Matematika se-Jawa Tengah, Juara Harapan I

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


37

LMNas UGM, Penerima Beasiswa dari Yayasan


PASIAD (2007-2010)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Semifinalis Olimpiade Sains Nasional PTI, anggota
Pramuka ITB, staf divisi pendidikan keluarga FMIPA,
staf divisi keuangan Rohis FMIPA, pengajar bimbel

Mucha m a d Fajar Kurniawan


Fakultas / Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Kota / Kabupaten Asal : Magelang, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA Taruna Nusantara
Prestasi dan Kegiatan SMA : Top Challenge of Physics UGM 2009 Tingkat
Nasional, Juara Harapan I Liga Fisika UNY 2010
Tingkat Jawa-Bali, Juara Kelas X, XI dan XII
Penerima Beasiswa Pertamina (2007-2010)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Outstanding Academic Achiever BIUS 2010,
Himpunan Mahasiswa Elektroteknik (HME),
Keluarga Paduan Angklung ITB, Ikatan Alumni SMA
Taruna Nusantara (Ikastara) PVJ

Muha m a d M aulana Sy a b ani


Fakultas / Sekolah : Sekolah Farmasi
Kota / Kabupaten Asal : Pemalang, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA Negeri 2 Pemalang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara II Lomba Mapel Kimia Tingkat Kabupaten,
Juara III OSN Kimia Tingkat Kabupaten, Memberi les
privat, Penerima Beasiswa BRI
Prestasi dan Kegiatan Kini : Himpunan Mahasiswa Farmasi, Keluarga Paduan
Angklung

Muha mm a d Fattah Aziz


Fakultas / Sekolah : Sekolah Bisnis dan Manajemen
Kota / Kabupaten Asal : Bantul
Asal SMA : SMA Negeri 1 Bantul
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara Kelas Sekolah Dasar, Juara III Pesta Siaga tingkat
Provinsi DIY, Juara II Lulusan Terbaik Paralel kelas,
Juara Kelas Sekolah Menengah Pertama, Juara III
Lomba Baris Berbaris PPI tingkat Kabupaten Bantul,
Finalis LKTI tingkat Provinsi DIY
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota PSDM&Penkesma Kabinet KM ITB,
anggota Liv-E KM SBM, anggota PSDA Kokesma,
maganger BKM Gamais, anggota R&D Satoe
Indonesia, anggota SMUTY

Muha mm a d Ikhsan Dwianto


Fakultas / Sekolah : Teknik Kelautan, Fakultas Teknik Sipil & Lingkungan
Kota / Kabupaten Asal : Kota Tangerang Selatan, Banten
Asal SMA : SMAN 2 Kota Tangerang Selatan
Prestasi dan Kegiatan SMA : Koord. Seksi Bidang Pendidikan dan Pendahuluan Bela
Negara OSIS 2007/2008, Sekretaris MPK 2008/2009,
Paskibra Sekolah Angkatan 2008, Anggota Paskibraka
L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a
38

Kabupaten Tangerang 2008


Prestasi dan Kegiatan Kini : Outstanding Academic Achiever BIUS 2010, Juara 1
Lomba Iklan dalam acara Proficio Award – ITB, Hublu
Kabinet KM ITB kepengurusan 2010/2011,
Staf kaderisasi Keluarga Paduan Angklung ITB BP-39,
Anggota Debust-ITB

Muha mm a d Wa chid Kusum a


Fakultas / Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Kota / Kabupaten Asal : Bantul, DI Yogyakarta
Asal SMA : SMAN 1 Yogyakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : Ketua I MPK, Anggota Ekstrakulikuler Robotik,
Peringkat 1 Olimpiade Sains Komputer Tingkat
Propinsi, Penerima BOS (2006 & 2007)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota aktif Himpunan Mahasiswa Informatika
(HMIF) ITB, Anggota Tim Olimpiade Komputer
Indonesia (TOKI) Biro ITB

Muha mm a d Wild an Al-Fathoni


Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan
Kota / Kabupaten Asal : Bekasi, Jawa Barat
Asal SMA : SMA Negeri 62 Jakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : Anggota PMR, Anggota MPK, Penerima Beasiswa
Yayasan Mantab Sejahtera 2005-2007, Penerima
Beasiswa dari PT. Bahtera Nusantara 2009-2010
Prestasi dan Kegiatan Kini : Keluarga Paduan Angklung (KPA) bagian managerial,
Koperasi Kesejahtaraan Mahasiswa (KOKESMA)
divisi kantin barat laut, Staf pengajar di Kharisma
Learning Center (KLC), Staf pengajar di Vektor Privat,
Pengajar di Lembaga Pengembangan Pendidikan
(LPP) Salman

Musa Muja d did Im a dud din


Fakultas / Sekolah : Sekolah Bisnis dan Manajemen
Kota / Kabupaten Asal : Kudus, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA 1 Kudus
Prestasi dan Kegiatan SMA : Sekretaris Garuda Pecinta Alam, Ketua Seksi Humas
Forum Komunikasi Kerohanian Islam, Sub Seksi
Kesetiakawanan Sosial OSIS, Penerima Beasiswa
Khusus Murid (dari SMA 1 Kudus), Penerima
Beasiswa BRI (2010)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Kabinet Keluarga Mahasiswa ITB (2010-2011),
staf PSDMK, anggota GAMAIS PJ Fakultas SBM
angkatan 2010, anggota Smuty (SBM Muslim
Community), Deputi Kontrol dan Perekrutan Kabinet
KM ITB 2011-2012 MSDMK

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


39

Nand a Putra Hara p an Tum ang g er


Fakultas / Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Kota / Kabupaten Asal : Kabupaten Dairi, Sumatera Utara
Asal SMA : SMAN 1 Sidikalang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Peringkat I Olimpiade Komputer SMA Kabupaten
Dairi, Peringkat IV Olimpiade Komputer Sumatera
Utara 2009, Finalis OSN Komputer Nasional 2009,
Freelance Web Developer dan Webmaster
Prestasi dan Kegiatan Kini : HIMAFI, PMK, KMP3D (organisasi mahasiswa asal
Kab. Dairi), pengajar privat, develop web, asian job
express 2011

Niken Fitri Pratiwi


Fakultas / Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Kota / Kabupaten Asal : Bandung, Jawa Barat
Asal SMA : SMA Negeri 3 Bandung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara 1 EduCompFest Universitas Indonesia, Juara 1
Lomba Programming IECCC ITHB, Programmer
outsourcing di Dinas Pendapatan Daerah, Pengajar les
matematika di Clinic Genius
Prestasi dan Kegiatan Kini : Jurnalis Boulevard ITB, editor majalah IFOS KM ITB,
Staf Finance Techno Entrepreneur Club, sekretaris
deputi pelayanan dan kajian kabinet KM ITB, divisi
networking amateur radio club

Nikko A dhita m a
Fakultas / Sekolah : Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati
Kota / Kabupaten Asal : Bantul, DI Yogyakarta
Asal SMA : SMA Taruna Nusantara
Prestasi dan Kegiatan SMA : Ketua Umum Pekan Olah Raga PORSITARA, Juara 3
POPDA Voli Kabupaten Magelang, Penerima BOS
selama SMP (2004-2007), Penerima Beasiswa dari
Bupati Ngawi (2007-2010)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota aktif Himpunan Mahasiswa SITH
“Nymphaea” ITB, Magangers Divisi Keprofesian dan
Inovasi (Proinov) HIMASITH “Nymphaea” ITB,
Asisten PTI-C Comlabs ITB 2011 untuk kelas SF
Internasional, Ketua Divisi Keuangan dan Dana Usaha
Keluarga Mahasiswa Pati di ITB (Organisasi
Kedaerahan) 2011

Novi Fajriani
Fakultas / Sekolah : Fakultas Seni Rupa dan Desain
Kota / Kabupaten Asal : Kabupaten Agam, Sumatera Barat
Asal SMA : R SMA BI Negeri 3 Teladan Bukittinggi
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara 1 Lomba Cepat Tepat Sumatera Barat, Juara 3
Olimpiade Fisika Kotamadya Bukittinggi, Guru privat
fisika untuk siswi kelas 2 SMP, Penerima Beasiswa
Kurang Mampu dan Prestasi dari Madrasah Sumatera
Thawalib Parabek, Penerima Beasiswa Kurang Mampu

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


40

dan Prestasi dari Yayasan Hubbul Wathan Guguak


Tinggi

Nuke Ayu Fe bry ana


Fakultas / Sekolah : Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati
Kota / Kabupaten Asal : Cilacap, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA Negeri 1 Cilacap
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara II Lomba Karya Tulis Ilmiah tingkat se-Jawa
Tengah, Juara III Olimpiade Biologi se-Jawa Tengah,
Penerima Beasiswa Prestasi YPI Al-Azhar (2003-2004)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota Divisi Keprofesian dan Inovasi Nymphaea
ITB, anggota Pers Mahasiswa ITB, anggota WIWEKA
(Divisi Medik PROKM ITB 2011), anggota Divisi
NALCO BIOFRONT 2010, anggota Divisi Acara
Workshop Jurnalistik GATRA

Nur Aziz Im ansy ah


Fakultas / Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Kota / Kabupaten Asal : Surakarta, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA Negeri 1 Surakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara 1 Olimpiade Sains Komputer tingkat Kota
Surakarta, Juara 2 Olimpiade Komputer tingkat
Provinsi Jawa Tengah, Bekerja sebagai guru les privat
Prestasi dan Kegiatan Kini : Outstanding Academic Achiever BIUS 2010,
Anggota ARC (Amateur Radio Club). ARC adalah
sebuah unit kemahasiswaan di ITB yang bergelut di
bidang IT, Web, Networking, dan Radio Wireless.

Nur Ha di Amirudin
Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan
Kota / Kabupaten Asal : Kota Tasikmalaya, Jawa Barat
Asal SMA : SMA Negeri 1 Tasikmalaya
Prestasi dan Kegiatan SMA : Semifinalis Lomba Pengembangan Koperasi, Sekolah
Dinas UKM & Koperasi tingkat Jawa Barat,
Peringkat 1 Tes Tulis Matematika LCT Matematika
Universitas Siliwangi tingkat Jawa Barat, Penerima
Beasiswa BKM (2007-2010), Penerima Beasiswa
Alumni ’70 SMPN 2 Tasikmalaya (2007)

Nur M ahfudhin
Fakultas / Sekolah : Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian
Kota / Kabupaten Asal : Wonogiri, Jawa Tengah
Asal SMA : SMAN 1 Boyolangu
Prestasi dan Kegiatan SMA : Koordinator Perlengkapan Merpati Putih, Koordinator
Keamanan Patroli Keamanan Sekolah, Penerima
Beasiswa dari Sekolah (2007-2010), Penerima Beasiswa
BRI (2008-2010)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Dean List Semester 2, staf advokasi Kabinet KM ITB
2011/2012, Kementrian Kesejahteraan Mahasiswa,
Ketua Angkatan FITB 2010-2011
L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a
41

Pipit Uky Vivitasari


Fakultas / Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Kota / Kabupaten Asal : Tuban, Jawa Timur
Asal SMA : SMAN 1 Tuban
Prestasi dan Kegiatan SMA : Siswa Berprestasi Tingkat Kabupaten (SD dan SMP),
Juara 1 Lomba Pramuka Tingkat I, Juara 1 Lomba
Pramuka Tingkat II
Prestasi dan Kegiatan Kini : Jurnalis Boulevard

Rendy Priana
Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan
Kota / Kabupaten Asal : Kabupaten Bandung, Jawa Barat
Asal SMA : SMAN 5 Bandung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara Olimpiade Fisika Tingkat Kota Bandung, Juara 3
Melukis se-Bandung dan Cimahi, Penerima Beasiswa
Telkomsel (2010)

Rian Setianto
Fakultas / Sekolah : Sekolah Bisnis dan Manajemen
Kota / Kabupaten Asal : Temanggung, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA Negeri 1 Temanggung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Ketua Dewan Penegak SMA Negeri 1 Temanggung,
Pendiri Tim Lingkungan Hidup PKLH SMA Negeri 1
Temanggung, Juara I Lomba Lord Baden Powel
Kabupaten Temanggung, Best Team Management
PPDK V Jawa Tengah, Penerima Beasiswa BRI (2009)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Kabinet KM ITB (chief of business consultant),
Kabinet KM ITB (chief of challenge bureau),
Techno Entrepreneur Club ITB (divisi networking),
Ganesha Entrepreneur Club, Koperasi Kesejahteraan
Mahasiswa ITB (divisi keuangan), Sion Ministry
(divisi inventory)

Riri Ek a Nurhasanah
Fakultas / Sekolah : Sekolah Farmasi
Kota / Kabupaten Asal : Bandung, Jawa Barat
Asal SMA : SMA Negeri 3 Bandung
Prestasi dan Kegiatan SMA : Ketua Divisi Majalah Tiga SMA Negeri 3 Bandung,
Anggota Keluarga Paduan Angklung SMA Negeri 3
Bandung, Juara 1 Lomba Calistung se-gugus 8,
Penerima Beasiswa DPU Daarut Tauhid Bandung
(2004-2007)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Dean List 2011, anggota LSS ITB, anggota Himpunan
Mahasiswa Farmasi Ars Praeparandi

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


42

Ririn Ariani Dewi


Fakultas / Sekolah : Sekolah Farmasi
Kota / Kabupaten Asal : Mojokerto, Jawa Timur
Asal SMA : SMAN 1 Sooko
Prestasi dan Kegiatan SMA : Bendahara Pusat Imajinasi dan Kreasi, Smansasoo
(Mading Sekolah) 2008/2009, 60 Besar National Logic
Competition Schematics HMTC ITS, Penerima
Beasiswa Ekonomi Lemah (2008-2010)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Himpunan Mahasiswa Farmasi ‘Ars Praeparandi’ ITB,
kementerian Pengabdian Masyarakat Kabinet KM ITB,
Divisi Humas PSTK ITB, divisi Eksternal Gamais
ITB, Pengajar di SKHOLE ‘ITB Mengajar’, Member
di Technopreneur Club

Rizki Dewi
Fakultas / Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Kota / Kabupaten Asal : Kota Semarang, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA Negeri 3 Semarang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Bendahara Paduan Suara Gita Puja Wiyata, Juara 1
Lomba Baris-Berbaris Paskibra SMP se-Semarang,
Juara 1 Female Group Choir di Universitas Semarang
Prestasi dan Kegiatan Kini : Staf kesekretariatan PSTK ITB, Kokesma ITB magang
di divisi Keuangan

Rr Retna Ayu Mustik arini Kenc anasari


Fakultas / Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Kota / Kabupaten Asal : Kota Semarang, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA N 3 Semarang
Prestasi dan Kegiatan SMA : Peserta Terbaik I Data Print Academy tingkat Nasional,
Juara I Statistic Competition (ITS) se-Jawa Bali (2010),
Pernah magang di sebuah kantor Notaris, Penerima
Beasiswa Walikota (2005-2007)
Prestasi dan Kegiatan Kini : Divisi Logistik ITB Entrepreneur Award 2010, Divisi
Public Relation ITB Entrepreneurship Challenge 2011,
Divisi Dana Usaha Pengmas Camp Himpunan
Mahasiswa Informatika ITB 2011, Divisi
Ekstrakampus Himpunan Mahasiswa Informatika ITB
2011-2012, Anggota DPP (Dewan Pengawasan dan
Perwalian) Himpunan Mahasiswa Informatika
2011-2012, Ketua Divisi Pembukaan Pertunjukkan
Penutupan Pasar Malam ITB 2011

Silvia Lauren Sastra Irawan


Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan
Kota / Kabupaten Asal : Tangerang, Banten
Asal SMA : SMA Santa Ursula
Prestasi dan Kegiatan SMA : Anggota Club Matematika, Anggota Kelompok Ilmiah
Remaja, Mengikuti pelatihan kerja di MC Donald’s,
Bekerja sambilan sebagai guru les matematika dan
fisika, Penerima Beasiswa Ursulin (2008-2010)

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


43

Prestasi dan Kegiatan Kini : Outstanding Academic Achiever BIUS 2010,


Himpunan Mahasiswa Sipil (HMS) ITB,
New Generation of Christ (NGC) Bandung,
Jesus for Youth ( JOY) Jakarta, Antiokhia, Jakarta,
Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK) ITB, atlet Basket,
pengajar privat dan bimbel

Te guh Winari
Fakultas / Sekolah : Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian
Kota / Kabupaten Asal : Karanganyar, Jawa Tengah
Asal SMA : SMA N 1 Karanganyar
Prestasi dan Kegiatan SMA : Sekretaris Pramuka, Juara Olimpiade Fisika
se-Kabupaten Karanganyar (2009), Kerja sambilan
menjual donat dan gorengan
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota Himpunan Mahasiswa Teknik Geologi ‘GEA’,
anggota Widya Kelana

Tia Uta mi
Fakultas / Sekolah : Sekolah Farmasi
Kota / Kabupaten Asal : Pandeglang, Banten
Asal SMA : MAN Insan Cendekia Serpong
Prestasi dan Kegiatan SMA : Wakil Ketua Kelompok Ilmiah Remaja, Karya Ilmiah
Remaja Terbaik 1, Juara 1 LCT Tiga Bahasa, Juara 2
Kompetisi MIPA Kimia Se-Banten, Juara 1 Lomba
Paduan Suara Se-Banten
Prestasi dan Kegiatan Kini : Staf Eksternal di Kementerian Proiniv KM ITB,
Magang di divisi Keuangan Gamais Corp, staf divisi
Eksternal GEMA ITB, magang di Kantin Barat Laut
Kokesma ITB, koordinator Akhwat Fateha, staf divisi
Proficio Award, anggota Himpunan Mahasiswa
Farmasi Ars Praeparandi

Wahyu Dwi Nurc ahyo


Fakultas / Sekolah : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Kota / Kabupaten Asal : Kota Bandung, Jawa Barat
Asal SMA : SMA Alfa Centauri Bandung
Prestasi dan Kegiatan SMA : 10 Besar Lomba Karya Tulis Ilmiah Kimia Universitas
Padjadjaran, Perwakilan Kota Bandung dalam Cerdas
Cermat Fisika di Institut Teknologi Surabaya,
Penerima Beasiswa SSC
Prestasi dan Kegiatan Kini : Anggota PS-ITB (Persatuan Sepak Bola ITB), Kepala
Divisi Biro Rumah Tangga dan Kekeluargaan Ikatan
Alumni Alfa Centauri Bandung (IAAC),
Anggota Biasa HIMAFI ITB (Himpunan Mahasiswa
Fisika ITB)

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


44

Wahyu Utomo
Fakultas / Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Kota / Kabupaten Asal : Surakarta, Jawa Tengah
Asal SMA : SMAN 1 Surakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : Anggota Ekstrakurikuler Sepak Bola, Kerja sambilan
mengajar les privat
Prestasi dan Kegiatan Kini : Staf Akademik, Kabinet KM ITB 2010/2011,
Kementrian Pelayanan dan Kesejahteraan Mahasiswa,
Maganger KBL 2010-2011 KOKESMA ITB

Yopi Yuang g ara


Fakultas / Sekolah : Sekolah Teknik Elektro dan Informatika
Kota / Kabupaten Asal : Kabupaten Agam, Sumatera Barat
Asal SMA : SMAN Agam Cendekia
Prestasi dan Kegiatan SMA : Juara 3 dan Juara 2 Lomba Fisika (SPC) se-Sumatera
Barat (2009 dan 2010), Juara 1 Lomba Matematika
(TENSAI) se-Sumatera Barat 2010, Juara 1 Lomba
Matematika di UNAND se-Sumatera

Za k a Ruhm a
Fakultas / Sekolah : Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan
Kota / Kabupaten Asal : Tangerang, Banten
Asal SMA : SMAN 70 Jakarta
Prestasi dan Kegiatan SMA : Selalu Juara Kelas di SMAN 70 Jakarta, Juara 3 UAN
dan UAS se-SMAN 70 Jakarta, Penerima Beasiswa
Dana Blockgrant RSBI SMAN 70 Jakarta
Prestasi dan Kegiatan Kini : anggota Unit ARC (amateur radio club) ITB, panitia
PROKM ITB 2011 (Pengenalan Ruang dan Orientasi
Keluarga Mahasiswa) Juli - Agustus 2011, anggota
Himpunan MTM ITB (Mahasiswa Teknik Material)

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


45

5. B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


2011
Na m a PENERIMA Be asiswa itb untuk se mua tahun 2011

Na m a Fa kultas SLTA Ka bup aten Provinsi

RINA ELVIRA STEI SM A N 2 M O D AL B A N G SA K A BUP ATEN A C EH BESAR A C EH


FINSA FIRLA N A G USM ARA SITH SM A N 2 KEJURU A N MUD A K A BUP ATEN A C EH TA MIA N G A C EH

EDY A G US MULY O N O FTI SM A N10 K O TA B A N D A A C EH A C EH


RATU H ASTI F SF SM A N C MBBS K A BUP ATEN P A N DE G LA N G B A NTEN
A N G G A HERM A W A N FTM D SM A N C MBBS K A BUP ATEN P A N DE G LA N G B A NTEN
RIEN NUR AZIZA H FSRD SM A N 1 P A N DE G LA N G K A BUP ATEN P A N DE G LA N G B A NTEN

ELFI YULIA FTI M A N INSA N C EN DEKIA K A BUP ATEN TA N G ERA N G B A NTEN

M O C H BUKH O RI ZAINUN FTM D SM A N 1 K O TA SERA N G K O TA SERA N G B A NTEN

ULA N D ARULA N FMIP A SM A N 1 TA N G ERA N G K O TA TA N G ERA N G B A NTEN

M O N ALISA C RYSTA NTI FMIP A SM A N 1 C URUP K O TA K A BUP ATEN REJ A N G LEB- BEN G KULU
ONG
EK A C A HY A DI H ASTI STEI SM A N 5 K O TA BEN G KULU K O TA BEN G KULU BEN G KULU

A H M A D A MRI D H ARM A W A N G SA FITB SM A N 6 BEN G KULU K O TA BEN G KULU BEN G KULU

MERI SURY A NI FTSL SM A N 5 K O TA BEN G KULU K O TA BEN G KULU BEN G KULU

O N G KI HERLA MB A N G STEI SM A N 5 K O TA BEN G KULU K O TA BEN G KULU BEN G KULU

PRASETIY O STEI SM A 2 W ATES K A BUP ATEN KUL O NPR O G O DI Y O G Y A K ARTA

ARIEF J O K O WI C A KS O N O FTTM SM A N1 K O TA Y O G Y A K ARTA DI Y O G Y A K ARTA

A N N A FITRIA N A FMIP A SM A N1 K O TA Y O G Y A K ARTA DI Y O G Y A K ARTA

H A FSH A H N A JM A ASHRA WI SA PPK SM A N3 K O TA Y O G Y A K ARTA DI Y O G Y A K ARTA

KH O IRUN NISA ISTI Q O M A H SITH SM A N1 K O TA Y O G Y A K ARTA DI Y O G Y A K ARTA

DIM AS PRA MUDY A NT O STEI SM A N8 K O TA Y O G Y A K ARTA DI Y O G Y A K ARTA

MIKH A EL R O ME O O . FSRD SM A THERESIA K O TA J A K ARTA PUSAT DKI J A K ARTA

F A N DY D A VID RIV ALDY STEI SM A N 48 J A K ARTA K O TA J A K ARTA TIMUR DKI J A K ARTA

MUH A M M A D O G IN H ASA NUD DIN STEI SM A N 48 J A K ARTA K O TA J A K ARTA TIMUR DKI J A K ARTA

W A O DE RINTA Q . FSRD SM A N 14 J A K ARTA K O TA J A K ARTA TIMUR DKI J A K ARTA

RY A N KUSUM A C H A N DRA FTM D SM A N 13 J A K ARTA K O TA J A K ARTA UTARA DKI J A K ARTA

FU A D AZMINUD DIN FITB M A N INSA N C EN DEKIA K A BUP ATEN B O NEB O LA N G O G O R O NTAL O


G O R O NTAL O
MUH A M M A D YUD H A FTM D SM A N 1 MU ARA BUN G O K A BUP ATEN BUN G O J A MBI

A B A HRUL ULUM AZMI FTI SM AS TITIA N TERAS K A BUP ATEN MU AR O J A MBI J A MBI

VERY B O Y G ULT O M FTI SM A N 03 J A MBI K O TA J A MBI J A MBI

LA URENTIUS T O NI MS SITH SM A 1 C IBIN O N G K A BUP ATEN B O G O R J A W A B ARAT

BELLARIA EK A PUTRI FTSL SM A N 1 G ARUT K A BUP ATEN G ARUT J A W A B ARAT

HID A Y AT SULA EM A N FTM D SM A N 7 G ARUT K A BUP ATEN G ARUT J A W A B ARAT

F A DIL PRA DIPTA A FTI SM A N 1 BEK ASI K O TA BEK ASI J A W A B ARAT

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


46

Na m a Fa kultas SLTA Ka bup aten Provinsi

TRI NURDINI SF SM A N5 K O TA TASIKM ALA Y A J A W A B ARAT

A N DY TRI SEPTIA W A N FTSL SM A N B A NYUM AS K A BUP ATEN B A NYUM AS J A W A TEN G A H

A H M A D R O M A DUN FTM D SM A N 1 KEBUMEN K A BUP ATEN KEBUMEN J A W A TEN G A H

MUH A M M A D ZEN STEI SM A N 1 PEK AL O N G A N K O TA PEK AL O N G A N J A W A TEN G A H

MUH A M M A D MUSY A F A SY A HBID SA PPK SM A N 1 PEK AL O N G A N K O TA PEK AL O N G A N J A W A TEN G A H

DIA N SIT O RUKMI FMIP A SM A SEMESTA K O TA SEM ARA N G J A W A TEN G A H

A MIR F ATH A H M A H ATM A FTM D SM A N 1 SURA K ARTA K O TA SURA K ARTA J A W A TEN G A H

A C H M A D M A ULID S FMIP A SM A N 1 G LA G A H K A BUP ATEN B A NYUW A N G I J A W A TIMUR

Q UMIL LAILA FITB SM A N 01 SUT O J A Y A N K A BUP ATEN BLITAR J A W A TIMUR

M O H A M M A D RA H M A N ARD HI- FTTM SM A N 2 J O MB A N G K A BUP ATEN J O MB A N G J A W A TIMUR


A NSY A H
RIA N YULIA NT O STEI SM A N 1 TREN G G ALEK K A BUP ATEN TREN G G ALEK J A W A TIMUR

BUSTA NUL TA UFI Q FITB SM A N 1 TUB A N K A BUP ATEN TUB A N J A W A TIMUR

EDY M O C H A M A D SUPRA PT O FMIP A SM A N 1 TUB A N K A BUP ATEN TUB A N J A W A TIMUR

B A Y A IN DRA Y A N A IN G G AS FTI SM A N 1 B A NJ ARM ASIN K O TA B A NJ ARM ASIN K ALIM A NTA N SELATA N

D WI PURW A NIN G SIH FTSL SM A N 1 K O TA P A N G K AL PIN A N G KEPULA U A N B A N G K A


BELITUN G
MUH A DJ A DI B ASTIA N FTSL SM A N 3 B ATA M K O TA B ATA M KEPULA U A N RIA U

EDI SUPRA PT O FTM D SM A N 1 W A Y JEP ARA K A BUP ATEN LA MPUN G TIMUR LA MPUN G

A DITY A PUTRA PRATA M A FTI SM A N 02 B A N D AR LA M- K O TA B A N D AR LA MPUN G LA MPUN G


PUN G
HERLIA N A ULF A H SBM SM A N 14 B A N D AR LA M- K O TA B A N D AR LA MPUN G LA MPUN G
PUN G
F A HRELL FEBBRI O G . FITB SM A N 02 B A N D AR LA M- K O TA B A N D AR LA MPUN G LA MPUN G
PUN G
MUSTIK A ME G A SITH SM A N 02 B A N D AR LA M- K O TA B A N D AR LA MPUN G LA MPUN G
PUN G
RA C H M A N B AITA PUTRA FMIP A SM A N 1 METR O K O TA METR O LA MPUN G

SWEETA TUTUP ARY SBM SM A NSIW ALIM A A MB O N K O TA A MB O N M ALUKU

UN A FITRIA SARI FTTM SM A N 1 PRIN G G A B A Y A K A BUP ATEN L O MB O K TIMUR NUSA TEN G G ARA B ARAT

JEFRY FIRM A N DE H A A N FTI SM A N 3 KUP A N G K O TA KUP A N G NUSA TEN G G ARA TIMUR

P A N G ARIBU A N G ULT O M FMIP A SM A N 1 ARS O K A BUP ATEN KEER O M P A PU A

ALFRIA N A M SITH SM A N 1 PIN G G IR K A BUP ATEN BEN G K ALIS RIA U

MUH A M M A D TA UFI Q FITB SM AS IT MUTIARA KE C . K A BUP ATEN BEN G K ALIS RIA U


PIN G G IR
WED D A LE SBM SM A N 1 TEBIN G TIN G G I K A BUP ATEN BEN G K ALIS RIA U

D A NIEL G IVEN FTTM SM A KRISTEN K ALA M K A BUP ATEN BEN G K ALIS RIA U
KUDUS
BEN ASRIP ARUSA FITB SM A N 9 PEK A NB ARU K O TA PEK A NB ARU RIA U

MUH A M M A D ASW A D M FTI SM A N 1 M A JENE K A BUP ATEN M A JENE SULA WESI B ARAT

MUH. A Q SY A H FITB SM A N 2 TIN G G IM O N- K A BUP ATEN G O W A SULA WESI SELATA N


C ONG
MUH RIZKI FTTM SM A N 1 M AR O S K A BUP ATEN M AR O S SULA WESI SELATA N

G USTI PUTRA TULA K FITB SM A KRISTEN B ARA N A ` K A BUP ATEN TA N A T O RA J A SULA WESI SELATA N
RA NTEP A O
H ARFIN YUSUF BIU' STEI SM A KRISTEN B ARA N A ` K A BUP ATEN TA N A T O RA J A SULA WESI SELATA N
RA NTEP A O

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


47

Na m a Fa kultas SLTA Ka bup aten Provinsi

MUH A M M A D HELMI AL A MIN STEI SM A N17 M A K ASSAR K O TA M A K ASAR SULA WESI SELATA N

G RASIA MELI O LLA FMIP A SM A N 1 T O LIT O LI K A BUP ATEN T O LI T O LI SULA WESI TEN G A H

SELL O A DI PUTRA A N DI TJULA N G FTTM SM A N 1 KEN D ARI K O TA KEN D ARI SULA WESI TEN G G ARA

ARTHUR M TIELUN G FTI SM A N01 M A N A D O K O TA M A N A D O SULA WESI UTARA

J A K A FERN A N D O SBM SM A N A G A M C EN DIKIA K A BUP ATEN A G A M SUM ATERA B ARAT

MIFTA HUL J A N N A H FSRD SM A N 1 KE C . P A N G K ALA N K A BUP ATEN LIM A PULUH SUM ATERA B ARAT
K O T O B ARU K O TA
MIFTA HUL HUSN A STEI SM A N 3 BUKITTIN G G I K O TA BUKITTIN G G I SUM ATERA B ARAT

F AISAL ARDI FMIP A SM A N 4 BUKITTIN G G I K O TA BUKITTIN G G I SUM ATERA B ARAT

DERI LA KTIK A HERD A STEI SM A N 1 P A D A N G K O TA P A D A N G SUM ATERA B ARAT

DILLA A NISA FTI SM A N 3 P A D A N G K O TA P A D A N G SUM ATERA B ARAT

EFRI MULIA YUSLI FTI SM A N 1 P A D A N G K O TA P A D A N G SUM ATERA B ARAT

F A KHRI RA M A D H A N FSRD SM A N 2 P A D A N G K O TA P A D A N G SUM ATERA B ARAT

REN DI O RASKI FSRD SM A N 10 P A D A N G K O TA P A D A N G SUM ATERA B ARAT

IM A M SU A N DI STEI SM A N 01 K O TA P A D A N G P A NJ A N G SUM ATERA B ARAT

A KB AR PRIM A J A Y A FITB SM A N 1 UN G G ULA N K A BUP ATEN MU ARA ENIM SUM ATERA SELATA N
MU ARA ENIM
TEJ O SA N DI SA PUTRA SBM SM A N 2 UN G G UL SEK A YU K A BUP ATEN MUSI B A NYU ASIN SUM ATERA SELATA N

MUH A M M A D KURNIA W A N FITB SM A N 1 IN DRALA Y A K A BUP ATEN O G A N ILIR SUM ATERA SELATA N
UTARA
M F A UZI SA PPK SM A N 1 IN DRALA Y A K A BUP ATEN O G A N ILIR SUM ATERA SELATA N
UTARA
M ATSA NI FTI SM A N 3 K A YU A G UN G K A BUP ATEN O G A N K O MER- SUM ATERA SELATA N
IN G ILIR
D A N A RIY A DI FTM D SM A N 13 P ALEMB A N G K O TA P ALEMB A N G SUM ATERA SELATA N

MI C H A EL STEI SM A KUSUM A B A N G SA K O TA P ALEMB A N G SUM ATERA SELATA N

LIDIA S R N AIB A H O FMIP A SM A SA NT O PETRUS K A BUP ATEN D AIRI SUM ATERA UTARA
SIDIK ALA N G
REBEK A N AIB A H O FTSL SM A N 1 SIDIK ALA N G K A BUP ATEN D AIRI SUM ATERA UTARA

EUREK A A A N FMIP A SM A N 1 RA Y A K A BUP ATEN SIM ALUN G UN SUM ATERA UTARA

T O U G O SS SASKY B AIA N O FITB SM A N 2 B A N D AR K A BUP ATEN SIM ALUN G UN SUM ATERA UTARA

P O LM A J SILIT O N G A FTM D SM A N 1 TARUTUN G K A BUP ATEN TA P A NULI UTARA SUM ATERA UTARA

IM M A NUEL BUTARBUTAR FTTM SM A N 2 B ALI G E K A BUP ATEN T O B A SA M O SIR SUM ATERA UTARA

Y O SHU A V FTTM SM A N 2 B ALI G E K A BUP ATEN T O B A SA M O SIR SUM ATERA UTARA

A N DIK A K P FITB SM A N 2 B ALI G E K A BUP ATEN T O B A SA M O SIR SUM ATERA UTARA

DEVI C A N ATALIA BR G INTIN G FITB SM A N 17 MED A N K O TA MED A N SUM ATERA UTARA

FEBRIN A KH O IRUN NISA FMIPA SMAN 4 P.SIDIMPUAN KOTA PADAN G SIDEMPUAN SUMATERA UTARA

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


BEASISWA
ITB
UNTUK
SEMUA

L a p or a n T a h u n a n 2010
http:/ /itbuntukse mua.c om
49

6. D O N ATUR

Beasiswa ITB untuk Semua dapat terlaksana karena budi baik para donatur, baik Perusa-
haan, Kelompok maupun Perorangan. Atas budi baik para donatur tersebut, ITB, Panitia
Penyeleggara Beasiswa dan para penerima Beasiswa ITB untuk Semua menyampaikan
terima kasih dan penghargaan.
Berikut ini adalah daftar Donatur Beasiswa ITB Untuk Semua sampai dengan tanggal 3
Agustus 2011.

DO NATUR BESAR

1. Me d c o Found ation
Medco Foundation yang berdiri pada tahun 2007 adalah pengembangan dari Yayasan
Pendidikan Medco yang sebelumnya sudah ada sejak tahun 2003. Medco Foundation
merupakan partner strategis dan efektif untuk mewujudkan tujuan dan peran dari Cor-
porate Social Responsibility (CSR) Medco Group. Lewat program-program di bidang
pendidikan, kebudayaan, sosial ekonomi, kesehatan dan lingkungan, Medco Foundation
berharap dapat membantu berbagai dimensi penting dari kehidupan masyarakat dan men-
dorong masyarakat untuk menjadi masyarakat yang lebih maju dan sejahtera, terutama
masyarakat di sekitar lokasi dimana Medco Group beroperasi.
Untuk program Beasiswa ITB Untuk Semua, Medco Foundation merupakan pendonor
dengan jumlah terbesar dengan sumbangan sebesar Rp 2,1 miliar, dimana sumbangan
itu diperuntukkan bagi 10 mahasiwa angkatan 2009 dan 10 mahasiswa angkatan 2010.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


50

Pada tahun 2011 Medco Foundation telah setuju untuk memberikan donasi lagi. Karena
memberikan beasiswa pada lebih dari 10 orang mahasiswa, maka Beasiswa yang di berikan
oleh Medco Foundation ini dinamakan : Beasiswa ITB untuk Semua - Medco Founda-
tions.
Informasi lebih lanjut mengenai Medco Foundation dapat dilihat pada http://www.med-
cofoundation.org

2. Benny Subianto

Bapak Benny Subianto adalah Alumni Mesin ITB angkatan 61. Beliau memulai karirnya
di PT Astra International Tbk, dimana beliau berperan besar didalam mendirikan PT
Astra Argo Lestari dan PT United Tractors. Setelah itu Bapak Benny berpindah jalur dan
menjadi entrepreneur dengan mendirikan dan memimpin PT Persada Capital Investama,
perusahaan investasi yang terutama menfokuskan diri dalam bidang sumberdaya alam;
khususnya di sektor batu bara, kelapa sawit, karet dan playwood. Didirikan pada 2003,
PCI merupakan perusahaan induk dari PT Tri Nur Cakarwala dan PT Pandu Alam
Persada.
Aktivitas filantropi telah menjadi bagian dari kehidupan Bapak Benny. Diantaranya beliau
mendirikan Yayasan Harapan Keluarga dan Yayasan Dharma Bhakti Parasahabat yang
berupaya meningkatkan kesejahteraan dengan memberikan kredit mikro untuk modal
usaha. Untuk program Beasiswa ITB Untuk Semua, Bapak Benny memberikan sumban-
gan sebesar Rp. 1 miliar pada tahun 2009 untuk sepuluh mahasiswa, dan sebesar Rp. 550
juta pada tahun 2010, sehingga total yang sudah di terima di rekening SKD ITB adalah
Rp. 1.550.000. Pada tahun 2011 pun pak Benny telah bersedia untuk memberikan donasi
lagi. Karena memberikan beasiswa kepada lebih dari sepuluh mahasiswa, maka beasiswa
yang di berikan oleh Bapak Benny dinamakan : “Beasiswa ITB Untuk Semua – Benny
Subianto”

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


51

3. PT A d aro Indonesia
PT Adaro Indonesia pertama kali melakukan kegiatan pertambangan
pada 1992, yakni dengan menambang batu bara di daerah Tanjung,
Kalimantan Selatan. Kini, ia telah menjelma sebagai salah satu perusa-
haan pertambangan terbesar di Tanah Air. Kegiatan utamanya adalah
pertambangan batu bara di Tutupan, Kalimantan Selatan.
Sejak pertama kali beroperasi, Adaro telah memiliki komitmen untuk
mengintegrasikan diri dengan masyarakat sekitar dan menciptakan
program-program pengembangan komunitas yang berkelanjutan. Prak-
tek tersebut menjadi pedoman bagi operasi-operasi Adaro selanjutnya.
Program di bidang pengembangan bisnis, pendidikan, keagamaan serta
kesejahteraan sosial terus di pertajam dengan tujuan akhir menjadi self-
sustaining.
Untuk program Beasiswa ITB Untuk Semya, Adaro telah memberikan
donasi sebesar Rp. 500 juta pada tahun 2009 dan Rp. 550 juta pada
pada tahun 2010. Karena memberikan beasiswa kepada lebih dari sepu-
luh mahasiswa, maka beasiswa yang diberikan oleh Adaro dinamakan :
“Beasiswa ITB Untuk Semua - Adaro”
Informasi lebih lanjut tentang Adaro bisa dilihat di http://www.adaro.
com

4. Perta mina
Selama lebih dari setengah abad, Pertamina telah melayani kebutuhan
energi dalam negeri dengan mengelola kegiatan operasi yang terinte-
grasi di sektor minyak, gas dan panas bumi. Sebagaimana tekad para
pemangku kepentingan, perusahaan ini berupaya mempertahankan
sekaligus mengembangkan diri sebagai sebuah economy powerhouse.
Dalam kegiatannya, Pertamina bertujuan menciptakan dan memelihara
hubungan yang harmonis dengan lingkungan di sekitar daerah operasi
serta bekerja sama dengan pemerintah untuk memberikan manfaat
yang besar bagi masyarakat.
Pertamina memiliki komitmen untuk melaksanakan tanggung jawab
perusahaan di bidang sosial serta lingkungan sesuai dengan prinsip
pengembangan lingkungan yang berkelanjutan. Di Pertamina, semua
kegiatan dilaksanakan secara bertanggung jawab baik secara ekonomi,
sosial maupun lingkungan.
Untuk program Beasiswa ITB Untuk Semua, Pertamina telah mem-
berikan donasi sebesar Rp 960 juta rupiah, untuk sepuluh mahasiwa,
beasiswa dari Pertamina ini diberi nama : “Beasiswa ITB Untuk Semua
- Pertamina”.
Informasi lebih lanjut tentang Pertamina bisa dilihat di http://www.
pertamina.com

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


52

5. Bank M andiri
Bank Mandiri yang didirikan pada 2 Oktober 1998 sebagai bagian
dari program restrukturisasi perbankan dengan meleburkan 4 bank
pemerintah (Bank Bumi Daya, Bank Dagang Negara, Bank Exim and
Bapindo) merupakan Bank dengan aset terbesar di Indonesia. Pada
tahun 2011 ini Bank Mandiri memperoleh penghargaan dari Eurom-
oney sebagai Asia’s Best Company dan Best Managed and Governed
Company-Asia Poll 2011. Sebagai bagian dari komitmen sosial ter-
hadap masyarakat, Bank Mandiri memiliki Program Kemitraan dan
Bina Lingkungan (PKBL), dimana bidang pendidikan merupakan
salah satu fokus utamanya. Sebagai bukti dari komitmennya terhadap
bidang pendidikan, Bank Mandiri telah berkomitmen untuk memberi-
kan Beasiswa ITB Untuk Semua kepada 10 mahasiswa angkatan 2010
sejumlah Rp 1.1 milliar yang pembayarannya dilakukan dalam empat
kali pembayaran. Karena membiayai 10 mahasiswa, Beasiswa dari Bank
Mandiri ini dinamai : “Beasiswa ITB Untuk Semua – Bank Mandiri.
Informasi lebih lanjut mengenai Bank Mandiri dapat di lihat di
http://www.bankmandiri.co.id

6. The odore Perm a di Ra chm at


Bapak Theodore Permadi Rachmat menyelesaikan pendidikannya
dari Institut Teknologi Bandung pada tahun 1968 dari jurusan Teknik
Mesin. Ia kini menjabat sebagai Wakil Presiden Komisaris di Adaro,
Komisaris di ATA, IBT, JPI dan Dianlia, serta menjabat sebagai Presi-
den Komisaris di PT Adira Dinamika Multifinance Tbk
Bapak Theodore Permadi Rachmat memulai karirnya di Astra sejak
tahun 1969, kemudian menjadi General Manager HE Division (1971-
1973), Direktur Marketing (1973-1976), Direktur Grup (1977-1980),
Wakil Presiden Komisaris (1981-1984), Presiden Direktur (1984-
1998), Komisaris (1998-2000), menjabat sebagai Presiden Direktur
(2000-2002) untuk kedua kalinya, dan Presiden Komisaris (2002-
2005).
Aktivitas filantropi telah menjadi bagian dari kehidupan Bapak Teddy.
Diantaranya beliau mendirikan Yayasan Dharma Bhakti Parasahabat
yang berupaya meningkatkan kesejahteraan dengan memberikan kredit
mikro untuk modal usaha. Ia juga mendirikan yayasan yang membantu
memberikan beasiswa untuk para mahasiswa. Untuk program Beasiswa
ITB Untuk Semua, Bapak Teddy memberikan donasi sebesar Rp. 550
juta.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


53

7. PT Newmont Pa cific Nusantara


PT Newmont Pacific Nusantara (PTNPN) adalah perusahaan jasa
pertambangan yang mengurus kepentingan Newmont di Indonesia.
PTNPN dimiliki 100% oleh Newmont. Bidang yang ditangani oleh
PTNPN antara lain adalah kegiatan eksplorasi, hubungan pemerin-
tah, perpajakan dan pelayanan lainnya. Selain PT Newmont Pacific
Nusantara, Newmont hadir di Indonesia dalam PT Newmont Nusa
Tenggara (PTNNT) merupakan perusahaan patungan Indonesia yang
dimiliki Nusa Tenggara Partnership dan PT Pukuafu Indah dan PT
Newmont Minahasa Raya.
PT Newmont Pacific Nusantara telah memberikan donasi sebesar Rp.
200 juta pada tahun 2009 dan Rp. 220 juta pada tahun 2010. Informasi
lebih lanjut tentang PTNPN dapat dilihat di http://www.newmont.
co.id

8. PT Chevron Pa cific Indonesia


Chevron merupakan perusahaan multinasional yang menjadi partner
penting bagi ekonomi Indonesia dan anggota aktif dalam masyarakat.
Melalui anak perusahaannya, PT Chevron Pacific Indonesia, Chevron
menyumbang kurang lebih 40% dari total produksi minyak mentah
Indonesia, dan kini tengah mengekploorasi cadangan-cadangan min-
yak dan gas baru di Sumatra Tengah dan perairan Kalimantan Timur.
Kegiatan di Indonesia menjadikan Chevron produsen energi panas
bumi terbesar di dunia. Chevron telah telah menyumbang Rp 220 juta
untuk membiayai 2 mahasiwa angkatan 2010 hingga lulus.http://www.
chevron.com/co

9. Ha minanto A dinugraha
Bapak Haminanto Adinugraha adalah Ketua Komite Investasi, Direk-
tur Utama dan pendiri PT. Insight Investments Management. Menye-
lesaikan kuliah di ITB pada 1995, Bapak Haminanto memulai karirnya
di PT. Bank Indonesia Raya dan pernah menjadi anggota Indonesia
Bond Index Committee di PT. Bursa Efek Surabaya. Sebelum mendiri-
kan PT. Insight Investments Management, beliau menjabat Vice
President for Fixed Income di PT. Andalan Artha Advisindo Sekuritas.
Bapak Haminanto Adinugraha memberikan donasi sebesar Rp. 100
juta di tahun 2009 dan Rp 110 juta di Tahun 2010.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


54

10. Betti Alisjahb ana


Betti Alisjahbana lulus dari ITB pada 1984. Ia adalah Presiden Direk-
tur IBM Indonesia tahun 2000-2008. Sejak 2008, Betti beralih jalur
menjadi pengusaha dengan mendirikan dan memimpin PT Quan-
tum Business International. Tanggungjawab lain yang diembannya
di antaranya Wakil Ketua Dewan Riset Nasional, Anggota Komite
Inovasi Nasional, Komisaris PT Sigma Cipta Caraka, Ketua Asosiasi
Open Source Indonesia dan Ketua Komite Tetap Perangkat Lunak
Kadin. Ibu Betti Alisjahbana membiayai transportasi dan akomodasi
kedatangan 200 calon penerima beasiswa untuk mengikuti tes di Band-
ung, sejumlah Rp 100 juta, serta biaya operasional sekretariat Beasiswa
ITB untuk Semua sejak tahun 2009 hingga saat ini.

11. Im an Taufik
Bapak Iman Taufik adalah lulusan ITB tahun 1967. Beliau adalah
pendiri PT Tripatra Engineering, pada 1972. Kemudian, menyusul
pendirian PT Gunanusa Utama Fabricators yang bergerak di industri
anjungan minyak lepas pantai. Dengan modal Rp4 miliar, perusahaan
tersebut menyerap sekitar 600 tenaga kerja. Bapak Iman mengawali
karir sebagai mechanical engineer perusahaan minyak Caltex. Bapak
Iman Taufik telah memberikan donasi Rp 100 juta untuk satu maha-
siswa angkatan 2009.

12. Moha mm a d Basy ah Ph.D.


Bapak Mohammad Basyah adalah pimpinan PT. Citra Van Titipan
Kilat (TIKI). Beliau dikenal ringan berbagi ilmu, dengan menjadi
pengajar tamu di Universitas Padjadjaran Bandung. Bapak Basyah
menyelesaikan program doktor ekonomi di Oklahoma City University,
Amerika Serikat. Salah satu buku ekonomi yang ditulisnya, bersama
James C. Hartigan, adalah “Analysts’ earnings forecast revisions and er-
rors in antidumping (AD) petition investigations”. Bapak Mohammad
Basyah memberikan donasi Rp 100 juta untuk satu mahasiswa angka-
tan 2009.

13. Shanti L. Pusposo etjipto


Ibu Shanti Poesposoetjipto lulus dari Munich University of Technol-
ogy, Jerman, pada 1974. Ia memulai karir di Soedarpo Corporation
yang didirikan ayahnya, Soedarpo Sastrosatomo, pada 1952. Saat ini,
Ibu Shanty adalah CEO dari PT. Praweda Ciptakarsa Informatika
dan Soedarpo Informatika Group. Beliau juga sangat aktif di kegiatan
sosial, di antaranya di Nature Conservancy dan Child Welfare Founda-
tion, serta ikut mendirikan SEJATI Foundation. Ibu Shanti Poespo-
soetjipto telah memberikan donasi Rp 100 juta untuk satu mahasiswa
angkatan 2009.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


55

14. A dira Financ e :


Dibangun dengan kesungguhan tekad untuk menjadi perusahaan
terbaik dan terpercaya di sektor pembiayaan konsumen bidang oto-
motif, PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk (“Adira Finance” atau
“Perusahaan”) yang didirikan sejak tahun 1990 telah menjadi salah satu
perusahaan pembiayaan terbesar untuk berbagai merek otomotif di
Indonesia berdasarkan pangsa pasar dan jumlah aktiva yang dikelola.
Sejak didirikannya Adira terus berkembang pesat dan kini mempunyai
lebih dari 12,500 karyawan dan 245 jaringan usaha yang tersebar di
banyak kota di Indonesia. Adira Finance memberikan donasi Rp. 110
juta rupiah. ttp://www.adira.co.id/

DO NATUR KELO MPOK


Berikut ini adalah donasi dari berbagai kelompok alumni Institut Teknologi

IA ITB Perth
IA ITB Perth adalah kumpulan alumni ITB yang kini bermukim di Perth, Australia. Mereka bekerja, ber-
bisnis ataupun melanjutkan kuliah di kota di utara Benua Australia tersebut. Sumbangan dari IA ITB Perth
adalah sebesar Rp 63.317.500.

SC Barat
SC Barat adalah kumpulan alumni ITB berbagai jurusan, dari angkatan 1990 s/d 1999. Kelompok ini berak-
tivitas bersama di kampus ITB pada era Reformasi 1998 dan kemudian membentuk unit kegiatan Lembaga
Kajian dan Praktis Demokrasi VERITAS. Sumbangan SC Barat adalah sebesar Rp 33.330.000.

IA ITB Q atar
IA ITB Qatar adalah kumpulan alumni ITB yang kini bermukim di Qatar. Sumbangan dari IA ITB Qatar
adalah sebesar Rp 31,194,295.

Teknik Lingkung an ITB ’95


Teknik Lingkungan ITB ‘95 adalah alumni jurusan Teknik Lingkungan ITB angkatan 1995. Sumbangan
dari Teknik Lingkungan ITB ‘95 adalah sebesar Rp 6.623.300.

Pa guyub an 89
Paguyubuan 89 adalah kumpulan alumni ITB angkatan 1989 yang menyumbang sebesar Rp 5.400.000

Kuy a 2000
Kuya 2000 adalah alumni jurusan Teknik Sipil ITB angkatan 2000. Sumbangan dari Kuya 2000adalah sebe-
sar Rp 2.300.000.

Planologi ITB ‘96


Planologi ITB ’96 adalah alumni jurusan Planologi ITB angkatan 1996. Sumbangan dari Planologi ITB ’96
adalah sebesar Rp1.800.000.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


56

DO NATUR RETAIL
Berikut ini adalah daftar para donatur perseorangan yang menyumbang dalam jumlah bebas:

Ju ml a h D o n a si Ju ml a h D o n a si
Nama Nama
(Rp ) (Rp )
S a ifu d d in Z a mro ni 12.294.000,- In dr a 500.000,-
S a n g g a m P P a rli a n 5.000.000,- In dr a 500.000,-
A nt o n A khi a r 3.000.000,- I c h w a n F A g us 500.000,-
Ari e In dr a 3.000.000,- M u h a m m a d Im a n Suro t o 500.000,-
A g u n g Wi d o d o L 3.000.000,-
A dri Dj a n a ik 500.000,-
Su p a rd i Z a in a l 2.500.000,-
Bu d i Win a rn o 500.000,-
A g u n g WL 2.190.016,-
K a rin a Kusu m a w a rd a ni 300.000,-
F a uz a n a 2.000.000,-
Wi d hiy a ni Sri W ul a n d a ri 250.000,-
R a mli Sih a lo h o 2.000.000,-
Bu d i Win a rn o 200.000,-
Rusd i H A 1.100.000,-
D wi Trisn o Sus a nt o 200.000,-
L e o Susy Villi a n n y 1.000.000,-
Dill a H a n d ini 150.000,-
H a n d a y a ni K a rik o 1.000.000,-
K a rin a Kusu m a w a rd a ni 150.000,-
R a h m a ni a h H a sd i a ni 1.000.000,-
=DNLD/XWÀ\DQL 100.000,-
S a n g g a m P P a rli a n 1.000.000,-
Lily Suli a n d a ri 100.000,-
F a uz a n a 1.000.000,-
N uzuli a L a tif a h 100.000,-
A l drin A vi a n a n d a 1.000.000,-
Putrikin a sih 100.000,-
S a n g g a m Lu m b a n G a ol 1.000.000,-
A g us S a lim Wi d o d o 100.000,-
Dill a H a n d ini 1.000.000,-
N urul H a s a n a h 100.000,-
C h a n dr a Jin a t a 1.000.000,-
D e d d y Dju ni a rd i 100.000,-
BIUS 1.000.000,-
Bu d i S a nt oso 50.000,-
Eliz a b e th Li b e rtin a Hut a h a e a n 500.000,-

F e th m a M. N or 500.000,-

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


57

7. LA P O RA N KEU A N G A N

PER 3 A GUSTUS 2011

PENERIMA AN
Penerimaan Donasi Rp 7,781,049,111
Hasil Investasi s.d Juli 2011 Rp 240,443,188

Jumlah Rp 8,021,492,299

Peng eluaran Rp 3,683,656,445


Saldo (di SKD) Rp 4,337,835,854

PERIN CIAN PENERIMA AN


Total Penerim a an Dana Donasi Per 3 A gustus 2011 Rp 7,781,049,111

Dengan rincian sebagai berikut


Donatur Besar Rp 7,585,000,000
Medco Group Rp 2,100,000,000
Benny Subianto Rp 1,500,000,000
Pertamina Rp 960,000,000
Adaro Rp 1,050,000,000
T Permadi Rachmat Rp 550,000,000
B Mandiri Rp 275,000,000
Chevron Rp 220,000,000
Newmont Rp 420,000,000
Haminanto A.N Rp 210,000,000
Mohammad Basyah, Ph.D. Rp 100,000,000
Iman Taufik Rp 100,000,000
Santi L Poesposoetjipto Rp 100,000,000
Donatur Kelompok Rp 143,965,095
IA ITB Perth Rp 63,317,500
SC Barat Rp 33,330,000
IA ITB Qatar Rp 31,194,295
TL Angkatan ‘95 Rp 6,623,300
Paguyuban ‘89 Rp 5,400,000
Dana Kolektif Kuya 2000 Rp 2,300,000
Planologi 96 Rp 1,800,000
Donatur Retail (p erincian bisa dilihat di b a b 6) Rp 52,084,016

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


58

PEN GELUARAN

BIUS 2009 BIUS 2010 TOTAL


[4 S e m e st e r, 40 M hs] [2 S e m e st e r, 61 M hs]
Bi a y a P e n d i d ik a n 809.200.000,- 714.150.000,- 1.523.350.000,-
U a n g S a ku M a h a sisw a 490.250.000,- 421.230.000,- 911.480.000,-

U a n g Buku 80.000.000,- 64.600.000,- 144.600.000,-


Po n d o k a n 388.861.000,- 402.600.000,- 791.461.000,-
Kese h a t a n 92.250.000,- 18.023.300,- 110.273.300,-
Bri d gin g & Pro gr a m 149.297.045,- 53.195.000,- 202.492.045,-

2.009.858.045,- 1.673.798.300,- 3.683.656.345,-

Rincian Peng eluaran p er Se m ester


BIUS 2009
SEMESTER 1 SEMESTER 2 SEMESTER 3 SEMESTER 4 TOTAL
U a n g Kuli a h 60.000.000,- 60.000.000,- 60.000.000,- 60.000.000,- 240.000.000,-
U a n g SKS 120.000.000,- 120.000.000,- 120.000.000,- 120.000.000,- 480.000.000,-
Bi a y a P e rl e n g k a p a n 44.600.000,- 44.600.000,- 0,- 0,- 89.200.000,-
U a n g S a ku M a h a sisw a 125.400.000,- 124.850.000,- 120.000.000,- 120.000.000,- 490.250.000,-
U a n g Buku 20.000.000,- 20.000.000,- 20.000.000,- 20.000.000,- 80.000.000,-
Po n d o k a n 24.000.000,- 24.435.000,- 100.426.000,- 240.000.000,- 388.861.000,-

M e dic al 24.300.000,- 31.950.000,- 0,- 36.000.000,- 92.250.000,-

Pro gr a m & A c a r a 110.582.00,- 24.165.045,- 14.500.000,- 50.000,- 149.297.045,-

528.882.000,- 450.000.045,- 434.926.000,- 596.050.000,- 2.009.858.045,-

BIUS 2010
SEMESTER 1 SEMESTER 2 TOTAL
U a n g Kuli a h 106.750.000,- 106.750.000,- 213.500.000,-
U a n g SKS 137.250.000,- 217.000.000,- 354.250.000,-
Bi a y a P e rl e n g k a p a n 73.200.000,- 73.200.000,- 146.400.000,-
U a n g S a ku M a h a sisw a 232.530.000,- 188.700.000,- 421.230.000,-
U a n g Buku 30.500.000,- 34.100.000,- 64.600.000,-
Po n d o k a n 36.600.000,- 366.000.000,- 402.600.000,-

M e dic al 5.557.600,- 12.465.700,- 18.023.300,-

Pro gr a m & A c a r a 44.095.00,- 9.100.000,- 53.195.000,-

666.482.600,- 1.007.315.700,- 1.673.798.300,-

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


59

8. G ALERI KE G IATA N D A N
PRESTASI BIUS
Progra m Brid ging 2010
Program BRIDGING Beasiswa ITB untuk Semua (BIUS), bertujuan membekali
para penerima BIUS dengan ilmu pengetahuan, serta pembekalan lain yang dibu-
tuhkan untuk bisa sukses dalam menempuh Ilmu di ITB.
Bagi para mahasiswa penerima BIUS 2010 program ini di koordinasikan oleh
para mahasiswa BIUS Angkatan 2009, bekerja sama dengan Keluarga Mahasiswa
(KM) ITB. Verry Anggara (BIUS 2009, Fisika) adalah ketua panitia penyeleng-
garanya.
Program BRIDGING dilaksanakan pada tanggal 21 Juni-28 Juli 2010 setiap hari
selama kurang lebih 5 minggu sebelum masa perkuliahan dimulai. Materi program
BRIDGING terdiri atas program pengenalan kampus dan tips dan trik kuliah
yang diberikan oleh tim dari Keluarga Mahasiswa (KM) ITB. Tim psikologi ITB
yang dikepalai oleh Ibu Dr. Ciptati, MS., M.Sc. memberikan program pengenalan
diri, manajemen stress, dan manajemen waktu. Tambahan pengajaran Matematika,
Fisika, dan Kimia, diberikan oleh penerima BIUS 2009. Peningkatan Softskills
seperti leadership, presentation skill, dan creative thinking diberikan oleh ketua
panitia penyelenggara BIUS, ibu Betti Alisjahbana beserta tim. Materi kewirausa-
haan diberikan oleh Pak Dwi Larso beserta tim dari Sekolah Bisnis dan Mana-
jemen (SBM) ITB. Selain itu beberapa alumni ITB memberikan gambaran besar
dunia setelah kuliah dalam acara temu alumni. Disela kegiatan-kegiatan tersebut,
diselipkan juga acara relaksasi seperti nonton bareng, olahraga bersama, serta pen-
genalan kota Bandung secara umum.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


60

Ba kti Sosial BIUS 2010


Acara Bakti Sosial ini dilakukan sebagai bagian dari penutupan acara
BRIDGING 2010. Para penerima BIUS berkunjung ke panti asuhan
dan bermain bersama anak-anak yang tinggal disana dan memberi-
kan kado dari hasil dana usaha BIUS 2010. Ketua acara adalah Rian
Setianto (SBM 2010)

Aku M asuk ITB


Ketua Panitia: Karissa Mayangsunda (Teknik Lingkungan 2009,
saat ini menjabat sebagai Bendahara I Kabinet KM ITB 2011)
‘Aku Masuk ITB’ adalah acara seminar dan talkshow untuk siswa
SMA se-Bandung untuk menumbuhkan semangat adik-adik
SMA untuk masuk ITB. Acara ini berisi talkshow dengan pihak
rektorat (mengenai mekanisme pendaftaran), mahasiswa berpresta-
si (akademik dan non akademik), mahasiswa penerima beasiswa,
dan seminar motivasi dengan mahasiswa berprestasi yang berasal dari daerah dan
presiden KM. Acara ini secara khusus memberi tahu kepada siswa SMA akan
adanya loket beasiswa (untuk menunjukkan bahwa setelah masuk mahasiswa
masih punya kesempatan mendapat beasiswa). Selain acara-acara tersebut di atas
ada tambahan berupa ekspo fakultas yang dilaksanakan oleh Himpunan Maha-
siswa Jurusan.
Acara “Aku Masuk ITB” dihad-
iri sekitar 423 siswa SMA yang
tidak hanya datang dari Band-
ung dan sekitarnya, tapi juga
hingga Jawa Timur dan Sumat-
era. Selain Karissa Mayangsun-
da, Verry Anggara (BIUS 2009,
Fisika) juga menjadi pembicara
dalam acara ini.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


61

ASES (Asia -Pa cific Stud ent Entre preneurship So ciety) Summit
2011
Asia-Pacific Student Entrepreneurship Society (ASES) adalah sebuah organ-
isasi pelajar internasional yang bertujuan untuk menciptakan sebuah komunitas
wirausaha global, terutama di Asia Pasifik, dengan mendidik dan menyediakan
ruang berjejaring bagi para pemimpin masa depan. Pada acara puncaknya yang
diselenggarakan di Tokyo, salah seorang penerima BIUS 2009 yaitu Verry Anggara
(Fisika) menjadi salah satu wakil Indonesia dalam acara ini.

INAICTA 2011
Indonesia ICT Award (INAICTA) adalah acara tahunan pemberian penghargaan
pretasi di bidang ICT yang di selenggarakan oleh Kementrian Komunidasi dan
Informatika. Acara yang digelar di Jakarta Convention Center ini diikuti pula oleh
salah satu penerima BIUS 2010, Dudi Julianto.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


62

Ja k arta Mod el Unite d Nations 2011 (www.ja k arta mun.org)


Model United Nation (MUN) adalah simulasi kegiatan diplomatik PBB dimana
para delegasi datang untuk bernegosiasi dalam debat dan bekerjasama untuk
menghasilkan resolusi dari masala-masalah internasional. MUN biasanya ter-
diri atas komite, sekretaris jendral, dan delegasi.
Dalam acara Jakarta Model United Nations 2011,
salah seorang penerima BIUS 2009, yaitu Leon-
ard Hendrawan (Teknik Perminyakan) terlibat
dalam simulasi ini dengan menjadi delegasi dari
Kamerun.

Ka mp any e (c alon) Presid en KM 2011-2012 Tizar Bija ksana


Dalam rangkaian kampanye calon presiden KM 2011-2011, beberapa penerima
BIUS 2011 yaitu Bibit Musnaini (Kimia 2009) dalam kapasitasnya sebagai ketua
angkatan Kimia 2009 dan Mahdi Karim (Planologi 2009) sebagai Deputi Bea-
siswa Penkesma Kabinet KM-ITB terlibat dalam kampanye sebagai endorser.
Tizar Bijaksana kemudian memenangkan pemilu dan menjadi Presiden KM ITB
2011-2012.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


63

Kurukshetra International Business Plan C omp etition 2011


Dua orang penerima BIUS 2009,
yaitu Verry Anggara (Fisika) dan
Topan Eko Raharjo(Matematika)
mengikuti acara Kurukshetra In-
ternational Business Plan Compe-
tition 2011 dan berhasil masuk ke
seleksi akhir yang diselenggarakan
di Chennai, India. Di Chennai,
India, mereka berhasil memperoleh
penghargaan sebagai Best Presen-
tation.

MTQ Nasional-M a k assar 2011


Salah seorang penerima BIUS 2009, Ardian Rizaldi memenangkan lomba MTQ
untuk tingkat ITB dan mewakili ITB di tingkat nasional di Makassar

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


64

Rum ah Belajar Ciroyom


Rumah Belajar Ciroyom adalah tempat belajar anak-anak jalanan yang berlokasi
di Ciroyom dimana di tempat ini para anak jalanan berkumpul dan belajar dibantu
para relawan. Para penerima BIUS (2009) sebagian besar pernah membantu di
Rumah Belajar ini dan salah satunya adalah Nurul Setia Pertiwi (TL 2009)

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


65

Tang g a p Warsa PSTK


Ketua Panitia Teguh Wibowo (SITH 2009)
Wakil Ketua Suryadewi Wahyuningrum (Kimia 2009)
Ketua Divisi Internal Eka Sri Waningsih (Farmasi 2009)

Perkumpulan Seni Tari dan Karawitan Jawa (PSTK) ITB merupakan salah satu
unit kebudayaan di Institut Teknologi Bandung yang bertujuan mewadahi para
mahasiswa yang memiliki ketertarikan pada budaya dan kesenian Jawa. Didiri-
kan pada tanggal 7 Maret 1971, pada tahun 2011 ini, PSTK berulang tahun yang
ke-40. Angka 40 merupakan simbol eksistensi PSTK ITB dalam keikutsertaan-
nya melestarikan budaya Indonesia khususnya budaya Jawa. Untuk memperingati
ulang tahun PSTK ke-40 pada tahun 2011 ini, PSTK mengadakan acara yang
berjudul “TANGGAP WARSA 40 PSTK ITB”. Tanggap Warsa 40 PSTK ITB
merupakan serangkaian acara yang diawali dengan Ganesha Membatik, Reuni
Alumni, Pagelaran Sendratari Ramayana dan diakhiri dengan Festival Gamelan
Internasional. Rangkaian acara ini diketuai oleh salah seorang penerima BIUS
2009, Teguh Wibowo (SITH), dengan Suryadewi Wahyuningrum (BIUS 2009,
Kimia) sebagai wakil ketua, dan Eka Sri Waningsih (BIUS 2009, Sekolah Farmasi)
sebagai kepala divisi internal. Para penerima BIUS lainnya yang juga aktif bergiat
di unit PSTK juga banyak membantu kegiatan ini.

L a p or a n T a h u n a n 2010 - B e a sisw a ITB Untuk S e m u a


htt p :/ /it b u ntuks e m u a . c o m /

Anda mungkin juga menyukai