Anda di halaman 1dari 4

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Bimbingan dan Konseling


A. Identitas Siswa
Nama siswa : Muhammad Arkan
Ramadhan
Kelas : 8e
Hari/tgl : Selasa, 10 Agustus 2021
Judul materi layanan : Motivasi Belajar
Tujuan : Membangun motivasi belajar peserta didik
Pemberi materi : Sri Wahyuni (Guru BK)

B. Kegiatan/ latihan pemahaman peserta didik terhadap materi motivasi belajar.

1. Analisis faktor internal dan faktor eksternal yang dapat mempengaruhi motivasi belajar,
jelaskan berdasarkan pengalaman Ananda dalam belajar selama ini?
Jawab :
Faktor interna l: cara pembelajaran yg baik
Faktor : eksternal tidakada

2. Jabarkan bagaimana ciri-ciri seorang siswa yang memiliki motivasi belajar ?

Jawab :
Sering mengikuti pembelajaran dan rajin

3. Coba Ananda menguraikan hal-hal apa yang dilakukan untuk membangun motivasi
belajar, berikan dengan contoh?
Jawab :
1. Membuat agenda belajar
2. Menetukan gaya belajar
3. istirahat yang cukup
4. Hindari gangguan belajar
5. Cari tempat dan suasana yang tenang
6. Belajar bersama teman

4. Upaya apa yang Ananda lakukan untuk bisa mempertahankan motivasi yang telah
dibangun agar selalu tetap memiliki motivasi dalam belajar ?
Jawab:
1. Memilih pelajaran yang dianggap paling muda dulu untuk dikerjakan
2. berkomunikasi dengan guru bidang studi apabila ada pelajaran yang kurang
dimengerti dan dipahami
3. berkerja sama dengan teman teman
Isilah angket di bawah ini berupa ceklist pada bagian alternatif jawaban yang telah di sediakan.
Keterangan:
Selalu 4
Sering 3
Kadang-kadang 2
Tidak pernah 1
Angket Motivasi Belajar

N Pernyataan Alternatif
o Jawaban
Selalu Sering Kadang- Tidak
kadang pernah
1 Saya 4
mengerjakan
tugas/PR dari Guru
2 Saya 4
berusaha
mendapatkan nilai
tertinggi
3 Saya tertarik dengan 4
materi
yang disampaikan
4 Saya mempelajari 4
kembali
pelajaran yang
sudah
diajarkan
5 Orangtua membantu 4
saya
jika saya kesulitan
dalam
mengerjakan tugas
6 Jika ada penampilan
tugas
di depan kelas atau 3
melalui saya ingin
terlebih dahulu tampil
Zoom/classroom
penampilan tugas
saya ingin terlebih dahulu
tampil
7 Saya ji ad
bertanya k a
a
materi yang tida say
k a
pahami 4
Kesimpulan
1. Buatlah kesimpulan dari materi yang telah Ananda pahami !
“Harus selalu semangat belajar, mengerjakan tugas yang diberikan, berkomunikasi
dengan guru bidang studi apabila kurang dipahami itulah sebagai motivasi dalam
belajar saya”

Anda mungkin juga menyukai