Anda di halaman 1dari 10

NAMA = Fatun Qatrunnada

NIM = 4301418007
ROMBEL = Mikro teaching 24
DOSEN = Dr. Sri Haryani, M. Si

INSTRUMEN NON TES


OBSERVASI MOTIVASI PESERTA DIDIK

1. Kisi- kisi Lembar Observasi Motivasi siswa


Tabel 1. Kisi-Kisi Lembar Observasi Motivasi siswa
Indikator Item Observasi Nomor Kriteria
pernyat
aan
1. Kuatnya 1.1.siswa aktif memperhatikan penjelasan guru dalam kegiatan 1 P1
kemauan untuk pembelajaran
berbuat 1.2.siswa aktif bertanya kepada guru atau teman mengenai 2 P1
materi yang belum dipahami
2. Ulet dalam 2.1.siswa ulet dalam mengoperasikan soal yang sulit. 3 P3
menghadapi
kesulitan 2.2. siswa mengirim tugas yang diberikan tepat waktu 4 P3

3. Menunjukkan 3.1.siswa membangun minatnya selama proses pembelajaran. 5 P1


minat terhadap
bermacam- 3.2 siswa menempatkan waktu yang ada untuk berdiskusi 6 P2
macam masalah tentang pelajaran dengan teman maupun dengan guru
orang dewasa
4. Lebih senang 4.1 siswa lebih senang melatih diri sendiri untuk mengerjakan 7 P2
bekerja mandiri soal secara mandiri.
4.2 siswa tidak mudah putus asa dan mendorong diri sendiri 8 P3
dalam mengerjakan sesuatu di kelas
5. Kerelaan 5.1 siswa tertarik dengan kegiatan pembelajaran yang 9 P3
meninggalkan diadakan guru
kewajiban untuk 5.2 siswa aktif membaca buku untuk mencari sumber 10 P1
belajar jawaban yang benar dalam mengerjakan tugas di kelas.
6. Dapat 6.1 siswa dapat memulai menyatakan pendapatnya selama 11 P4
mempertahanka berdiskusi.
n pendapatnya 6.2 siswa mampu mengoreksi pendapatnya beserta alasannya 12 P2
di hadapan teman yang lainnya
7. Jumlah waktu 7.1 siswa tidak mudah untuk menggantikan hal yang 13 P3
yang disediakan diyakininya
untuk belajar 7.2 siswa percaya diri dalam merancang sesuatu di kelas saat 14 P2
pelajaran
8. Ketekunan 8.1 siswa senang melatih dan memecahkan masalah soal-soal 15 P2
dalam baik secara sendiri maupun secara berkelompok.
mengerjakan
tugas
2. Butir-Butir Lembar Observasi

LEMBAR PENGAMATAN KEGIATAN SISWA PADA PEMBELAJARAN KIMIA


DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN Discovery Learning dan
Inquiry Learning DENGAN PADA MATERI REDOKS

Mata Pelajaran :
Waktu Pelaksanaan :
Sekolah :

Petunjuk : Beri penilaian dengan memberikan tanda (√) pada kolom yang sesuai

Keterangan pilihan jawaban:


1 = sangat baik
2 = baik
3 = cukup
4 = kurang
Tabel 2. Butir Pernyataan Lembar Observasi Motivasi siswa
No. Butir Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 siswa aktif memperhatikan penjelasan guru dalam kegiatan pembelajaran
2 siswa aktif bertanya kepada guru atau teman mengenai materi yang belum dipahami
3 siswa ulet dalam mengerjakan soal yang sulit.
4. siswa mengerjakan tugas yang diberikan tepat waktu
5 siswa menunjukkan minatnya selama proses pembelajaran.
6 siswa memanfaatkan waktu yang ada untuk berdiskusi tentang pelajaran dengan teman maupun dengan guru
7 siswa lebih senang untuk mengerjakan soal secara mandiri.
8 siswa tidak mudah putus asa dalam mengerjakan sesuatu di kelas
9 siswa tertarik dengan kegiatan pembelajaran yang diadakan guru.
10 siswa aktif membaca buku untuk mencari sumber jawaban yang benar dalam mengerjakan tugas di kelas.
11 siswa dapat mempertahankan pendapatnya selama berdiskusi.
12 siswa mampu mempertahankan pendapatnya beserta alasannya di hadapan teman yang lainnya
13 siswa tidak mudah untuk melepaskan hal yang diyakininya.
14 siswa percaya diri dalam melakukan sesuatu di kelas saat pelajaran
15 siswa senang mencari dan memecahkan masalah soal-soal.

Observer

(.........................................)
3. Rubrik Pedoman Penskoran Lembar Observasi Motivasi Mahasiswa
Tabel 3. Rubrik Pedoman Penskoran Lembar Observasi Motivasi siswa
No. Skor Kualifikasi Keterangan
1 1 Kurang  Jika dalam dua jam pelajaran (90 menit) siswa aktif dan memperhatikan selama 30 s/d 40 menit
 Jika dalam dua jam pelajaran (90 menit) siswa aktif dan memperhatikan selama kurang dari 30 menit.
2 Cukup Jika dalam dua jam pelajaran (90 menit) siswa aktif dan memperhatikan selama 40 s/d 50 menit .
3 Baik Jika dalam dua jam pelajaran (90 menit) siswa aktif dan memperhatikan selama 60 s/d 70 menit
4 Sangat baik  Jika dalam dua jam pelajaran (90 menit) siswa aktif dan memperhatikan selama 80 s/d 90 menit
 Jika siswa memperhatikan dan tidak mengobrol dengan teman selama guru menjelaskan
2 1 Kurang jika dalam mengikuti pelajaran siswa sama sekali tidak mengajukan pertanyaan apapun.
2 Cukup ika dalam mengikuti pelajaran siswa hanya bertanya satu kali saja.
3 Baik Jika dalam mengikuti pelajaran siswa bertanya pada guru atau teman dua atau tiga pertanyaan.
4 Sangat baik  jika dalam mengikuti pelajaran siswa bertanya pada guru dan murid lebih dari lima kali.
 jika dalam mengikuti pelajaran siswa mau bertanya pada guru atau teman 3 s/d 5 pertanyaan.
3. 1 Kurang  Jika sama sekali tidak berusaha untuk mengerjakan soal yang sulit dan membiarkannya
2 Cukup  Jika siswa berusaha mengerjakan soal yang sulit dengan bertanya kepada teman
3 Baik  Jika siswa menemuhi 1 kriteria sangat baik.
4 Sangat Baik  Jika siswa tidak mudah putus asa dalam menghadapi soal yang sulit, yaitu terus berusaha berkali-kali mencari sampai
menemukan jawabannya.
 Berusaha mencari pada sumber-sumber yang relevan untuk dapat menjawab soal yang sulit
4 1 Kurang  jika diberikan tugas waktu mengumpulkan tugasnya molor maksimal 8 menit
2 Cukup  jika diberikan tugas waktu mengumpulkan tugasnya molor maksimal 5 menit
3 Baik  jika diberikan tugas siswa dalam mengumpulkan tugas tepat pada waktu yang telah di tentukan
4 Sangat baik  jika diberikan tugas mengumpulkannya lebih awal dibandingkan waktu yang telah ditentukan

5 1 Kurang  Jika selama proses pembelajaran siswa lebih senang berbicara sendiri dengan temannya dan tidak mendengarkan guru.
 Tidak pernah bertanya mengenai materi yang belum dipahami.
 Tidak pernah mau menjawab pertanyaan yang diajukan oleh guru.
2 Cukup  Jika siswa memnuhi 1 kriteria sangat baik.
3 Baik  Jika siswa memenuhi 2 kriteria sangat baik.
4 Sangat baik  Jika selama proses pembelajaran siswa mendengarkan dengan baik penjelasan guru.
 Bertanya kepada guru mengenai materi yang belum dipahami.
 Menjawab pertanyaan yang diajukan oleh guru.
6 1 Kurang  jika dalam pelajaran siswa diberikan waktu untuk diskusi, siswa hanya membaca-baca buku saja atau bermain sendiri.
2 Cukup  jika dalam pelajaran siswa diberikan waktu untuk diskusi, siswa hanya bertanya sesekali saja
3 Baik  jika dalam pelajaran siswa diberikan waktu untuk diskusi dengan guru atau siswa lain
 siswa tersebut hanya mau bertanya pada guru saja atau siswa lainnya saja secara berulang-ulang
4 Sangat baik  jika dalam pelajaran siswa diberikan waktu untuk diskusi dengan guru atau siswa lain
 siswa tersebut mau bertanya dengan guru maupun siswa lainnya secara berulang-ulang.
7 1 Kurang Jika dalam mengerjakan tugas siswa selalu mencontoh milik teman atau melihat pekerjaan teman.
2 Cukup Jika dalam mengerjakan tugas siswa lebih sering mencontoh temannya dibandingkan mengerjakan sendiri.
3 Baik Jika siswa dalam mengerjakan tugas lebih senang mengerjakan sendiri tetapi kadang mencontoh temannya apabila
mengalami kesulitan.
4 Sangat baik Jika siswa dalam mengerjakan tugas lebih senang mengerjakan sendiri daripada mencontoh temannya karena yakin pada
kemampuannya.
8 1 Kurang jika siswa mengalami kegagalan atau kesulitan dalam mengerjakan hal selanjutnya merasa ogah-ogahan atau malas
2 Cukup jika siswa mengalami kegagalan enggan mengulangi lagi, namun jika biberi tugas baru masih semangat untuk
mengerjakannya
3 Baik siswa dalam mengikuti pelajaran di kelas jika mengalami kesulitan atau kegagalan berusaha mencari solusinya jika tidak
dapat akan dicari lain waktu
4 Sangat baik Siswa dalam mengikuti pelajaran di kelas jika mengalami kesulitan atau kesalahan pada jawaban yang ia dapat antusias
untuk mencari jawaban yang lain dengn cara bertanya, membaca atau apapun itu sampai mendapatkan jawaban yang
membuat siswa merasa puas
9 1 Kurang  Jika siswa tidak tertarik sama sekali dengan turnamen yang guru adakan.
 Siswa tidak aktif selama permainan dan turnamen.
Siswa tidak dapat bekerjasama dengan baik dalam kelompok dan tidak mau ikut melakukan percobaan, hanya diam saja.
2 Cukup Jika siswa memenuhi 1 kriteria sangat baik.
3 Baik Jika siswa memenuhi 2 kriteria sangat baik.
4 Sangat baik  Siswa tertarik dengan turnamen yang guru berikan selama proses pembelajaran sehingga siswa antusias dalam mengikuti
permainan dan turnamen.
 Siswa aktif selama permainan dan turnamen dilaksanakan.
 Siswa dapat bekerjasama dengan baik dalam kelompok dan ikut melakukan percobaan yang sedang berlangsung.
10 1 Kurang  siswa dalam mengerjakan tugas hanya mengandalkan ingatan saja sesekali sambil membuka buku yang ada
2 Cukup  siswa dalam mengerjakan tugas hanya membaca buku yang siswa punya saja
3 Baik  , jika dalam pelajaran siswa diberi tugas, siswa mengerjakan dengan membaca buku sendiri maupun bertukar dengan
teman sampai memperoleh jawabannya
4 Sangat baik  jika dalam pelajaran siswa diberi tugas, siswa mengerjakannya dengan membaca bermacam-macam buku, bahkan
meminjam di perpustakaan sampai menemukan jawaban yang dicari
11 1 Kurang  Jika siswa tidak pernah menanggapi pendapat teman yang berbeda dengannya.
 Tidak dapat mempertahankan pendapatnya.
 Jika siswa terlihat gugup saat mengemukakan pendapatnya.
2 Cukup Jika siswa memenuhi 1 kriteria sangat baik.
3 Baik Jika siswa memenuhi 2 kriteria sangat baik.
4 Sangat baik  Jika siswa menanggapi pendapat teman yang berbeda dengannya.
 Dapat mempertahankan pendapat yang dikemukakannya dengan alasan yang logis.
 Jika siswa tidak gugup dalam memberikan pendapat di depan teman-temannya dan saat membacakan hasil diskusi.
12 1 Kurang  jika siswa dalam berdiskusi menyampaikan pendapat dan ditolak, enggan untuk berpendapat lagi dan cenderung diam
hanya mendengarkan saja
2 Cukup  jika dalam berdiskusi siswa menyampaikan pendapat, namun ditolak oleh anggota lain namun masih berusaha
menyampaikan pendapat yang lain walaupun bnelum tentu diterima
3 Baik  jika dalam berdiskusi siswa mampu memberikan beberapa (banyak) pendapat sehingga salah satu pendapat yang
disampaikan dapat diterima oleh anggota kelompok yang lain.
4 Sangat baik  jika dalam berdiskusi siswa mampu mempertahankan pendapatnya dengan alasan alasan yang bisa diterima oleh anggota
diskusi hingga pendapat tersebut dipakai dan diterima
13 1 Kurang  Jika dalam menjawab soal jawaban siswa berbeda dengan temannya maka akan diganti.
 Selalu tengak-tengok melihat jawaban teman.
 Mengubah-ubah jawaban.
2 Cukup Jika siswa memenuhi 1 kriteria sangat baik.
3 Baik Jika siswa memenuhi 2 kriteria sangat baik.
4 Sangat baik  Jika dalam menjawab soal jawaban siswa tidak sama dengan temannya maka dia tidak akan mengubah jawabannya.
 Dalam mengerjakan soal siswa tidak tengak- tengok untuk melihat jawaban teman.
 Tidak mengubah-ubah jawaban.
14 1 Kurang  maju ke depan mengerjakan soal atau menjawab pertanyaan apabila diminta oleh guru dan ditemani oleh teman yang lain
saat maju ke depan
2 Cukup  maju ke depan mengerjakan soal atau menjawab pertanyaan apabila diminta oleh guru
3 Baik  sering maju ke depan mengerjakan soal atau menjawab pertanyaan tanpa diminta oleh guru. (dalam satu kali pertemuan
maju ke depan 2 s/d 3 kali)
4 Sangat baik  sering maju kedepan mengerjakan soal atau menjawab pertanyaan tanpa di minta oleh guru. (dalam satu kali pertemuan
maju ke depan lebih dari 3 kali)
15 1 Kurang  Jika siswa mengerjakan soal hanya karena diminta oleh guru.
 Tidak senang mengerjakan soal yang sulit.
2 Cukup Jika siswa memenuhi 1 kriteria sangat baik

3 Baik Jika siswa memenuhi 2 kriteria sangat baik.


4 Sangat baik  Jika siswa senang dengan soal yang diberikan oleh guru.
 Tertantang untuk mengerjakan soal yang sulit.
 Apabila ada soal yang belum dikerjakan maka akan dikerjakan.
4. Skoring Penilaian
Keterangan:
Instrumen ini disajikan dengan empat pilihan menggunakan skala likert. Pilihan jawaban berupa Sangat Baik (4), Baik (3), Cukup (2) dan
Kurang (1), dimana dari pilihan tersebut memiliki skor masing-masing.
Tabel 4. Skor alternatif jawaban untuk butir pertanyaan positif
Alternatif Jawaban Skor untuk tiap pernyataan
Sangat Baik 4
Baik 3
Cukup 2
Kurang 1

Skor maksimal = 4 x 15 = 60
Skor minimal = 1 x 15 = 20

Skala kriteria = = = 11,25
Kriteria
1. 48,75 ≤ a ≤ 60 (sangat baik)
2. 37,5 ≤ a ≤ 48,75 (baik)
3. 26,25 ≤ a ≤ 37,5 (cukup)
4. 15 ≤ a ≤ 26,25 (kurang)

5. Analisis Data Lembar Observasi


Teknik analisis data yang digunakan perlu dilakukan secara jelas sesuai dengan jenis data yang dikumpulkan. Untuk jenis data yang tidak
dapat dikualifikasikan ke dalam bentuk kata, dapat diuraikan dengan analisis kualitatif. Dalam analisis ini, dapat ditetapkan pula kriteria-
kriteria untuk setiap aspek yang diteliti, sesuai dengan ketentuan yang diinginkan.
Teknis analisis data deskriptif, yaitu statistik yang digunakan untuk menganalisis data dengan cara mendeskripsikan atau menggambarkan
data yang telah dikumpulkan sebagai mana adanya tanpa bermaksud membuat generalisasi hasil penelitian. Yang termasuk dalam teknik
analisis data statistik deskriptif antara lain : penyajian data melalui tabel, grafik, diagram, presentase dsb.
6. Data observer
Mata Pelajaran =
Hari/Tanggal =
Petunjuk Berilah skor 1 sampai 4 untuk 20 responden di setiap butir pengamatan di bawah ini!
No. Butir Pengamatan Nomor Absen Mahasiswa
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
1 siswa aktif memperhatikan penjelasan
guru dalam kegiatan pembelajaran
2 siswa aktif bertanya kepada guru atau
teman mengenai materi yang belum
dipahami
3 siswa ulet dalam mengerjakan soal yang
sulit.
4. siswa mengerjakan tugas yang diberikan
tepat waktu
5 siswa menunjukkan minatnya selama
proses pembelajaran.
6 siswa memanfaatkan waktu yang ada
untuk berdiskusi tentang pelajaran
dengan teman maupun dengan guru
7 siswa lebih senang untuk mengerjakan
soal secara mandiri.
8 siswa tidak mudah putus asa dalam
mengerjakan sesuatu di kelas
9 siswa tertarik dengan kegiatan
pembelajaran yang diadakan guru.
10 siswa aktif membaca buku untuk
mencari sumber jawaban yang benar
dalam mengerjakan tugas di kelas.
11 siswa dapat mempertahankan
pendapatnya selama berdiskusi.
12 siswa mampu mempertahankan
pendapatnya beserta alasannya di
hadapan teman yang lainnya
13 siswa tidak mudah untuk melepaskan hal
yang diyakininya.
14 siswa percaya diri dalam melakukan
sesuatu di kelas saat pelajaran
15 siswa senang mencari dan memecahkan
masalah soal-soal.

Observer

(……………………..)

Anda mungkin juga menyukai