Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR TINDAKAN PENGUKURAN TEKANAN DARAH

Pengertian Menghitung jumlah dari proses mengembang dan


mengempisnya pembuluh darah arteri secara teratur
akibat desakan darah ke dalam pembuluh darah arteri
sebagai hasil kontraksi ventrikel kiri.
Tujuan 1. Untuk mengetahui keadaan umum klien
2. Untuk mengetahui kelainan fungsi jantung secara dini
3. Untuk membantu menegakkan diagnosa dan rencana
therapi pengobatan.
Alat dan bahan 1. Arloji atau jam tangan dengan petunjuk detik
2. Tensimeter

Prosedur 1. Cuci tangan


2. Mendekatkan alat ke klien
3. Memberikan salam dan menjelaskan tujuan tindakan
4. Menanyakan kesiapan klien sebelum tindakan
dilakukan
5. Menutup sampiran
3. Mengatur posisi klien : supinasi (terlentang),
4. Mengatur pencahayaan ruangan
5. Menggunakan handscoon
6. Membebaskan lengan bagian kiri klien dari baju
7. Memasang manset 3 jari di atas mediana cubiti dan
selang sejajar dengan arteri brachialis
8. Meletakkan 3 jari di arteri radialis dan memompa
manset sampai denyut nadi tidak teraba sambil
melihat turunnya air raksa/jarum pada
spygnomanometer (catat nilai terakhir)
9. Meletakkan diafragma stetoskop pada arteri brachialis
10. Memompa manset sampai angka terakhir yang di catat
ditambah 20 mmhg.
11. Membuka skrup balon perlahan-lahan sambil melihat
turunnya jarum dan dengarkan bunyi denyut pertama
(sistole) hingga bunyi terakhir (diastole) sampai
tekanan nol.
12. Melakukan validasi dengan mengulang poin 10-14 (bila
hasil pengukuran keduanya berbeda, ulangi sekali lagi).
13. Melepas manset
14. Rapikan pasien
15. Mencatat hasil pengukuran tekanan darah pada buku
catatan
PROSEDUR TINDAKAN PENGUKURAN SUHU TUBUH

Pengertian Merupakan cara pemeriksaan suhu tubuh. Suhu tubuh


merupakan indikator untuk menilaikeseimbangan antara
pembentukan dan pengeluaran panas. Rentang suhu tubuh
dapat diukur dengan menggunakan termometer air raksa
melalui oral, rektal, maupun axila danmenggunakan
termometer digital
Tujuan Pengukuran suhu tubuh dilakukan untuk mengetahui rentang
suhu tubuh
Alat dan bahan 1. Termometer
2. Tiga buah botol
- Botol pertama berisi larutan sabun
- Botol kedua berisi larutan desinfektan
- Botol ketiga berisi larutan air bersih
3. Bengkok
4. 3 kom

Pemeriksaan suhu rektal


1. Jelaskan prosedur pada klien
2. Cuci tangan
3.

Anda mungkin juga menyukai