Anda di halaman 1dari 1

MKDU4111-3

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2021/22.1 (2021.2)

Fakultas : FHISIP/Fakultas Hukum, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik


Kode/Nama MK : MKDU4111/Pendidikan Kewarganegaraan
Tugas 3

No. Soal
1. Keberhasilan pelaksanaan otonomi daerah tidak hanya diukur dengan kemampuan pemerintah membagi beberapa
wilayah luas menjadi beberapa wilayah kecil (pemekaran). Oleh sebab itu, perlu ditunjang beberapa hal agar
otonomi daerah tersebut dianggap berhasil.

Soal:
Berdasarkan pernyataan di atas, Anda diminta untuk menentukan berbagai kemampuan yang harus dikembangkan
untuk menunjang keberhasilan pelaksanaan otonomi daerah!

2. Pemberlakuan oronomi daerah yang diterapkan sejak 2001 masih dibayangi kendala dalam 20 tahun reformasi
menurut Siti Zuhro (Peneliti LIPI, berita dapat diakses di antaranews edisi 15 Mei 2018).

Soal:
Berdasarkan pernyataan di atas, Anda diminta untuk mengidentifikasi penyebab munculnya berbagai hambatan
dalam pelaksanaan otonomi daerah tersebut!

3. Pelaksanaan otonomi daerah belum dapat berjalan dengan baik dan sesuai dengan tujuan. Hal tersebut disebabkan
masih terlampau banyak hambatan yang belum ditemukan solusinya agar otonomi daerah dapat dilaksanakan
dengan baik.

Soal:
Berdasarkan pernyataan di atas, Anda diminta untuk menganalisis berbagai solusi yang dapat dilakukan agar
pelaksanaan otonomi daerah dapat berjalan dengan baik!

4. Persoalan good governance merupakan salah satu agenda reformasi di Indonesia. Hal itu dilakukan dalam
kerangkan mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik sehingga Indonesia mampu menata diri.

Soal:
Berdasarkan pernyataan di atas, Anda diminta untuk mengurutkan prinsip-prinsip good governance yang di anut
oleh Indonesia dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah!

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai