Anda di halaman 1dari 2

Kisi2 Materi PPKN kelas XII

1. Pengertian Hak Warga negara , kewajiban warganegara, hak asasi manusis dan kewajiban asasi
manusia
Hak warga negara merupakan seperangkat hak yang melekat pada diri manusia dengan
kedudukannya sebagai anggota dari sebuah negara
kewajiban warga negara adalah suatu keharusan individu dalam menjalankan peran sebagai
warga negara untuk mendapatkan hak yang sesuai dengan pelaksanaan kewajiban tersebut.
Hak asasi manusia adalah hak yang melekat pada diri setiap pribadi manusia
Kewajiban asasi manusia adalah sesuatu yang wajib dilakukan oleh setiap manusia sebagai
makhluk hidup. Kewajiban tersebut sudah ada sejak manusia lahir.
2. Nilaia dasar, nilai instrumental dan nilai praksis Pancasila

3. Nilai praksis sila persatuan Indonesia dan sila keadilan social bagi seluruh rakyat Indonesia
Sila persatuan :
 Rela berkorban untuk kepentingan bangsa.
 Cinta Tanah Air dan bangsa.
 Bangga menjadi bangsa Indonesia dan bertanah air Indonesia.
 Memajukan pergaulan demi persatuan dan kesatuan bangsa yang ber-Bhinneka Tunggal Ika.
 Menempatkan persatuan, kesatuan, kepentingan, dan keselamatan bangsa dan negara di
atas kepentingan pribadi atau golongan
Sila keadilan sosial :
 Menghormati hak-hak orang lain.
 Menjauhi sifat boros dan bergaya hidup mewah.
 Ringan tangan atau gemar membantu orang lain.
 Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban.
4. Sebab2 terjadinya pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara
 Sikap egois/mementingkan diri sendiri
 Rendahnya kesadaran berbangsa dan bernegara
 Sikap tidak toleran
 Penyalahgunaan kekuasaan
 Ketidaktegasan aparat penegak hukum
 Penyalahgunaan teknologi
5. Contoh kasus pelanggaran hak dan kasus pengingkaran kewajiban
Pelanggaran hak warga negara :
 Tidak mendapatkan pendidikan
 Tidak mendapatkan perlindungan
 Tidak bebas berpendapat
 Tidak dapat memeluk agama yg di yakini
Pengingkaran kewajiban :
 Membuang sampah sembarangan
 Melanggar lalu lintas(tidak memakai helm, tdk mempunyai SIM, tdk mempunyai STNK
 Merusak fasilitas negara ( mencoret coret bangunan umum, merusak jaringan telepon)
 Tidak membayar pajak negara (pajak motor, retribusi parkir)
 Tdk berpatisipasi dalam usaha pertahanan dan keamanan negara.
6. Upaya pemerintah dalam mencegah kasus pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban
 Supremasi hukum dan demokrasi harus di tegakkan
 Mengoptimalkan peran lembaga2 negara (KPK, Komnas ham , KPAI , Komnas perempuan)

7. Kasus pelanggaran Hak dan pengingkaran kewajiban yang di tanganani oleh , Polisi , Tentara,
Lembaga Peradilan dan KPK
8. Upaya pemerintah dalam menindak kasus pelangaran hak dan pengingkaran kewajiban
9. Perbedaan antara Konsep perlindungan hukum oleh Andi Hamzah dan oleh Simanjuntak
10. Keadaan yang terjadi apabila tidak ada perlindungan dan penegakkan hukum
11. Tugas polisi
12. Kewenangan polisi
13. Kewenangan kejaksaan di bidang hukum pidana
14. Kewnangan kejaksaan di bidang ketertiban dan ketentraman umum
15. Tugas hakim
16. Hak dan kewajiban ADvokat
17. Tugas KPK
18. Asas yang menjadi pedoman KPK dalam menjalankan tugas dan kewenangannya
19. Sanksi social dan sanksi psikologis bagi pelanggar hukum
20. Contoh perilaku sadar hukum di masyarakat di sekolah dan di Rumah

Anda mungkin juga menyukai