Anda di halaman 1dari 10

Catatan milik ISKA YUNI PARMANTI

SOSIALISASI JAMBORE 25Th WORLD SCOUT JAMBORE 2023

 Bahwa Kepanduan Dunia Atau Pramuka Adalah Organisasi Dunia Di Thn 2021 Yang Telah
Berkembang Di 172 Negara Jumlah Angota 55 Juta Anggota
 Tujuan Mendidik Angota Untuk Ikut Turut Membangun Persahabatan Tanpa Membedakan Suku,
Ras Dan Agama Demi Terwujudnya Perdamaian Dunia Melalui Pemahaman Atas Keberagaman
Pramuka
 Jambore Dunia Diselenggakrakan 4 Tahun Sekali
 Yang Diikuti Oleh Penggalang, Pembina Pendamping. Penegak , Pandega Dan Pembina Memiliki
Kesempatan Yang Sama Untuk Menjadi International Service Team (IST)
 Pelaksanaan : 01-12 Agustus 2023
 Tempat : Bumi Perkemahan seamangum korea selatan seamangeum, jeollabuk-do korea selatan
 Target peserta Indonesia : 1000+ Peserta

 Arahan Waka hub. Luar negeri (Ahmad Rusdi), menghimbau kwartir cabang untuk memberikan
penghargaan kpd 1 orang pramuka penggalang garuda putra dan 1 orang pramuka penggalang
garuda putri untuk ikut jamboree dunia

Persyaratan pesetra jambore:

1. Pramuka penggalang / penegak putra/putri


2. Berusia 14-17 tahun (lahir antara 22 juli 2005 – 31 Juli 2009)
3. Memiliki kartu Tanda Anggota Gerakan Pramuka
4. Berbadan sehat, dinyatakan dengan surat keternagan dari dokter
5. Parpor masih berlaku (Habis 6 bulan sebelum tanggal keberangkatan tanggal 31 juli 2023)
6. Surat ijin dari kepala sekolah, asli
7. Surat ijin orang tua bermaterai 10.000 asli, disertai dengan FC KTP Ayah dan ibu (bagi yang
berusia dibawah 17 tahun)
8. FC kartu keluarga
9. FC KTP jika sudah berusia 17 tahun
10. FC surat Nikah Orang tua
11. Pas foto berwarna terbaru paling lambat tiga bulan terakhir dengan latar belakang putih ukuran
4,5 cm x 4,5cm (berseragam pramuka tanpa tutup kepala dan kacamata, bukan hasl editan,
bukan foto dari hp, tidak buram dan tidak berbayang)
12. Mendapat rekomendasi tertulis dari Ka Kwardanya
13. Dapat berbahasa inggris dengan baik
14. Telah mendapatkan vaksin Covid-19 moderna atau Pfizer, dibuktikan dengan menyertakan
serrtifikat vaksin serta surat keterangan sehat dari dokter
15. Sanggup membayar biaya yang diperlukan

Persyaratan Pembina Pendamping :

1. Pembina Pramuka
2. Pernah menjadi Pembina Pendamping pada kegiatan Internasional atau minimal memiliki Ijazah
KMD
3. Berusia 27 s.d. 55 tahun
4. Memiliki kartu Tanda Anggota Gerakan Pramuka
5. Berbadan sehat, dinyatakan dengan surat keternagan dari dokter
6. Parpor masih berlaku (Habis 6 bulan sebelum tanggal keberangkatan tanggal 31 juli 2023)
7. Surat ijin dari kepala sekolah, asli
Catatan milik ISKA YUNI PARMANTI

8. Surat ijin orang tua bermaterai 10.000 asli, disertai dengan FC KTP Ayah dan ibu (bagi yang
berusia dibawah 17 tahun)
9. FC kartu keluarga
10. FC KTP jika sudah berusia 17 tahun
11. FC surat Nikah Orang tua
12. Pas foto berwarna terbaru paling lambat tiga bulan terakhir dengan latar belakang putih ukuran
4,5 cm x 4,5cm (berseragam pramuka tanpa tutup kepala dan kacamata, bukan hasl editan,
bukan foto dari hp, tidak buram dan tidak berbayang)
13. Mendapat rekomendasi tertulis dari Ka Kwardanya
14. Dapat berbahasa inggris dengan baik
15. Telah mendapatkan vaksin Covid-19 moderna atau Pfizer, dibuktikan dengan menyertakan
serrtifikat vaksin serta surat keterangan sehat dari dokter
16. Sanggup membayar biaya yang diperlukan

Persyaratan International Service Team (IST):


1. Penegak/Pandega dan Pembina Pramuka putra/putri
2. Pernah menjadi Pembina Pendamping pada kegiatan Internasional atau minimal memiliki Ijazah
KMD
3. Berusia 18 s.d. 55 tahun
4. Memiliki kartu Tanda Anggota Gerakan Pramuka
5. Berbadan sehat, dinyatakan dengan surat keternagan dari dokter
6. Parpor masih berlaku (Habis 6 bulan sebelum tanggal keberangkatan tanggal 31 juli 2023)
7. Surat ijin dari kepala sekolah, asli
8. Surat ijin orang tua bermaterai 10.000 asli, disertai dengan FC KTP Ayah dan ibu (bagi yang
berusia dibawah 17 tahun)
9. FC kartu keluarga
10. FC KTP jika sudah berusia 17 tahun
11. FC surat Nikah Orang tua
12. Pas foto berwarna terbaru paling lambat tiga bulan terakhir dengan latar belakang putih ukuran
4,5 cm x 4,5cm (berseragam pramuka tanpa tutup kepala dan kacamata, bukan hasl editan,
bukan foto dari hp, tidak buram dan tidak berbayang)
13. Mendapat rekomendasi tertulis dari Ka Kwardanya
14. Dapat berbahasa inggris dengan baik
15. Telah mendapatkan vaksin Covid-19 moderna atau Pfizer, dibuktikan dengan menyertakan
serrtifikat vaksin serta surat keterangan sehat dari dokter
16. Sanggup membayar biaya yang diperlukan

Rincian Biaya terdiri dari :

1. Tiket Jakarta – Incheon Int. Airport


2. Camp. Fee
3. Tour
4. VISA
5. perlengkapan kontingen

Estimasi Biaya :
Catatan milik ISKA YUNI PARMANTI

Jika dikonversi kedalam rupiahkan pertanggal 28 November 2021 sebesar Rp. 22.078.750 / Orang

Tanggal penting:

 30 November 2021
Konfirmasi jumlah peserta dari masing-masing kwarda, kwarcab dan gudep
 30 desember 2021
Data dan Pembayaran deposit fee jamboree sebesar USD 87 (Rp. 1.244.361) dan Fotocopy
Pasport sudah sampai dikwarda ditanggal tsb
 30 semptember 2022
pelunasan biaya jambore

Gambaran Jambore :

Tema Jambore : Draw Your Dream !

Pelaksanaan : 01-12 Agustus 2023

Tempat : Bumi Perkemahan seamangum, jeollabuk-do, korea selatan

Luas perkemahan : 5,3 Km x 1,6 Km


Catatan milik ISKA YUNI PARMANTI

Hospital and Klinik


Catatan milik ISKA YUNI PARMANTI
Catatan milik ISKA YUNI PARMANTI

Semua ID card jamboree dibagikan saar arrive di airport


Catatan milik ISKA YUNI PARMANTI
Catatan milik ISKA YUNI PARMANTI

Terkait pendaftaran, tidak bisa langsung ke kwarnas melainkan harus bertahap seperti diatas,

Namun setelah sounding dengan kwarcab, dan alhamdulillah langsung dihubungkan dengan kwarda
jabar bahwa masih tersedia slot jika al irsyad ingin berpartisipasi

Data sementara jabar : sukabumi 11 orang, Bekasi 5 orang, bandung >30 orang dan Kawasan jabar
lainnya setelah ditotal lebih dr 70 orang sudah take slot untuk jamboree dunia ini
Catatan milik ISKA YUNI PARMANTI

Akan rilis edaran ke-2 di desember terkait teknis jamboree


Catatan milik ISKA YUNI PARMANTI

Anda mungkin juga menyukai