Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN VAKSINASI

COVID 19 PADA MEJA 3

No. Dokumen :SOP/UKP/ /2021

No. Revisi :

SOP Tanggal Terbit :02 Januari 2021

Halaman :1/1

UPTD dr.YURICO

Puskesmas Sukajadi Nip.19790901 200902 2 003

Pelaksanaan pemeliharaan kesehatan dalam


1.Pengertian
rangka pencegahan penularan covid 19.

Sebagai acuan dalam penerapan langkah-langkah untuk


2.Tujuan
pelayanan vaksinasi covid 19 pada meja 3.

SK Kepala Puskesmas Nomor 002 Tahun 2021 tentang tim


3.Kebijakan
pelaksanaan vaksinasi coronavirus disease 2019 (covid 19)

Keputusan Direktur Jenderal Pencegahan Dan Pengendalian


Penyakit Nomor HK.02.02/4/ 1 /2021 Tentang Petunjuk Teknis
4.Referensi
Pelaksanaan Vaksinasi Dalam Rangka Penanggulangan

Pandemi Corona Virus Disease 2019(COVID-19)

5. Prosedur/ Langkah- 1. Petugas menuliskan tanggal dan jam dibukanya vial vaksin
langkah
dengan pulpen/spidol di label pada vial vaksin untuk vaksin

Multidosis.

2. Petugas memberikan vaksinasi secara intra muskular sesuai

prinsip penyuntikan aman

3. Petugas menuliskan nama sasaran, NIK, nama vaksin dan

nomor batch vaksin pada sebuah memo. Memo diberikan

kepada sasaran untuk diserahkan kepada petugas di Meja 4.

4. petugas meminta dan mengarahkan sasaran untuk ke Meja 4

dan menunggu selama 30 menit setelah selesai penyuntikan.

6. Bagan Alir/ Diagram


Petugas menuliskan tanggal dan jam
dibukanya vial vaksin dengan pulpen/spidol
di label pada vial vaksin untuk vaksin
Multidosis.
Petugas memberikan vaksinasi secara intra muskular sesuai
prinsip penyuntikan aman

Alir

Petugas menuliskan nama sasaran, NIK, nama vaksin dan


nomor batch vaksin pada sebuah memo. Memo diberikan
kepada sasaran untuk diserahkan kepada petugas di Meja 4.

petugas meminta dan mengarahkan sasaran


untuk ke Meja 4 dan menunggu selama 30
menit setelah selesai penyuntikan.

7. Hal yang perlu di


perhatikan

8. Unit Terkait

9. Dokumen Terkait

No. Yang Isi Tanggal mulai


diberlakukan
diubah Perubahan

10.Rekaman Historis

Anda mungkin juga menyukai