Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN DHARMASRAYA

DINAS KESEHATAN
Alamat : Jalan Pasanggerahan No. 17 Sungai Dareh Telp. (0754) 40850 Fax (0754) 40882
PULAU PUNJUNG 27573

TELAAHAN STAF
Kepada : Yth. Bapak Bupati Dharmasraya
Melalui : Yth. Bapak Sekretaris Daerah Kab. Dharmasraya
Dari : Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Dharmasraya
Tanggal : 26 Februari 2019
Nomor : 900/ / Dinkes -2019
Lampiran : -
Perihal : Mohon izin untuk Melakukan Perubahan Rencana Kegiatan dan
Anggaran (RKA) tahun anggaran 2019 di Kementrian Kesehatan
RI, di Jl. Rasuna Said Jakarta dan Survey Aplikasi SIM RS
(SIRSAK) di Komisi Akrediatasi Nasional (KARS) pada tanggal
28 Februari sampai dengan 2 Maret 2019
Pokok Persoalan : 1. Dalam Rencana Kegiatan dan Anggaran (RKA) Dana Alokasi
Khusus (DAK) tahun anggaran 2019 RSUD Sungai Rumbai
pengadaan Ambulance menggunakan metode e-catalog.
2. Berdasarkan jadwal perubahan Rencana Kegiatan dan Anggaran
(RKA) Dana Alokasi Khusus (DAK) tahun anggaran 2019 dari
tanggal 25 Februari ampai dengan 1 Maret 2019.
3. Pengadaan Sistim Informasi Rumah Sakit (SIM RS) di RSUD
Sungai Rumbai
Pra Anggapan : Berdasarkan Juknis DAK, tanggal 21 Juli 2019 merupakan batas
akhir penandatangan kontrak untuk pencairan dana DAK dari Pusat
ke Daerah
Fakta-Fakta : 1. Sampai tanggal 25 Februari 2019 pengadaan ambulance belum
yang Mempengaruhi tayang di LKPP.
2. Untuk penyerapan anggaran DAK maka dilakukan perubahan
pengadaan ambulance dari metode e-catalog menjadi metode
lelang.
3. Survey aplikasi SIM RS (Sirsak)
Analisis : 1. Melakukan perubahan Rancana Kegiatan dan Anggaran (RKA)
Dana Alokasi Khusus (DAK) tahun anggaran 2019 di
Kementrian Kesehatan RI, di Jl. Rasuna Said, Jakarta dan
Survey aplikasi SIM RS (Sirsak) pada tanggal 28 Februari
sampai dengan 1 Maret 2019.
2. Sesuai dengan hal Tersebut diatas, perubahan ini akan di ikuti
oleh :
1. 1. Nama : dr. Sujito
NIP : 19780821 200804 1 001
Pangkat/Gol : Penata Tk.I/III.d
Jabatan : Direktur RSUD Sungai Rumbai / PPK

2. 2. Nama : Wahyu Opsaldi, SKM, M.Kes


NIP : 19811031 200804 1 001
Pangkat/Gol : Penata/ III.c
Jabatan : Kepala Seksi Penunjang Medis / Pejabat
Pengadaan
3. Segala biaya yang ditimbulkan di bebankan kepada DPA Dinas
Kesehatan Tahun Anggaran 2019.
Kesimpulan : Dalam rangka penyerapan anggaran DAK maka dilakukan
perubahan pengadaan ambulance dari metode e-catalog menjadi
metode lelang dan survey aplikasi SIM RS (Sirsak)

Saran : Mohon kiranya Bapak dapat memberikan izin dan pertimbangan


selanjutnya.

Demikian disampaikan, atas perhatian dan pertimbangan bapak diucapkan terima kasih.

Kepala

Dr. Rahmadian
NIP. 19671206 199903 1 001

Pertimbangan/Saran :
Asisten I :

Sekda :

Bupati/ Wakil :
Bupati

Anda mungkin juga menyukai