Anda di halaman 1dari 4

URAIAN TUGAS POKOK DAN FUNGSI PEMILIK SARANA APOTEK

1. Menyusun visi misi Apotek Kenali bersama apoteker penanggung jawab


2. Menyusun strategi, tujuan, sasaran, dan program kerja apotek bersama apoteker
3. Menyediakan sarana, prasarana, dan kelengkapan apotek yang sesuai dengan standar
4. Menjamin dan memastikan pembayaran gaji dan tunjangan apoteker dan asisten
apoteker

Lampung Barat, 10 November 2021

UNTUNG
URAIAN TUGAS POKOK DAN FUNGSI APOTEKER PENANGGUNG
JAWAB

1. Memimpin, menyiapkan bahan perencanaan dan pengelolaan pada apotek Kenali


2. Memanajerial pengelolaan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan bahan medis habis
pakai diapotek, meliputi :
a. Perencanaan
b. Pengadaan
c. Penerimaan
d. Penyimpanan
e. Pemusnahan dan penarikan
f. Pengendalian
g. Pencatatan dan pelaporan
3. Melaksanakan pelayanan farmasi klinik diapotek, meliputi :
a. Pengkajian dan pelayanan resep
b. Dispensing
c. Pelayanan Informasi obat (PIO)
d. Konseling

Lampung Barat, 10 November 2021

Apt. Mita Aprilia Fahmi, S.Farm


URAIAN TUGAS POKOK DAN FUNGSI ASISTEN APOTEKER

1. Melaksanakan pengelolaan sediaan farmasi, alat kesehatan, dan bahan medis habus
pakai di apotek, meliputi :
a. Penerimaan
b. Penyimpanan
c. Pemusnahan dan penarikan
d. Pencatatan dan pelaporan
2. Melaksanakan pelayanan farmasi klinik diapotek, meliputi :
a. Pelayanan resep
b. Dispensing
c. Pelayanan Informasi obat (PIO)
3. Melaksanaan penerimaan pengadaan obat/ bahan obat/ narkotika/psikotropika/pre
kursor farmasi sesuai delegasi apoteker dalam hal apoteker tidak ada ditempat atau
berhalangan hadir.

Lampung Barat, 10 November 2021

SASCIA TRI WULANDARI, A.Md.Kes


URAIAN TUGAS POKOK DAN FUNGSI ADMINISTRASI DAN KEUANGAN

1. Mencatat pembelian tunai dan kredit


2. Mencatat penjualan tunai dan kredit
3. Membukukan penagihan penjualan dan kredit
4. Membantu tugas asisten apoteker
5. Membukukan faktur pembelian dan faktur penjualan
6. Bertanggung jawab terhadap masuk dan keluarnya uang apotek
7. Mencatat jumlah pendapatan apotek setiap hari

Lampung Barat, 10 November 2021

M. ILHAM

Anda mungkin juga menyukai