Anda di halaman 1dari 12

E-COMMERCE

LAPORAN PEMBELIAN PRODUK ONLINE DI APLIKASI


SHOPEE
Dosen : Reksa Setiawan, S.Pd, MM

Oleh :

Nama : Gina Fajarisa


NPM : 19113220215409
Semester : IV (Empat)
Jurusan : Manajemen

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PANCASETIA


BANJARBARU 2020/2021
Point Pertama : Masker KF94

 Masker KF94

 Deskripsi Produk :
Masker Korea 4 Ply Earloop (Medical Grade)
Masker ini bisa digunakan untuk pemakaian 3 s/d 7 kali tergantung pemakaian setiap individu.
Masker KF94 premium yang bisa digunakan untuk mencegah bakteri dan virus, tidak gatal
dimuka dan tidak menimbulkan alergi pada kulit muka. Produk aman digunakan dan sudah
bersertifikat.
Kf94 dapat mencegah partikel kecil dan radikal bebas masuk ke dalam rongga hidung dan mulut
sehingga aman digunakan untuk mobilitas sehari-hari menuju new normal.
Masker ini juga sangat nyaman dipakai dan tidak membuat sesak saat di pakai.

 Warna :
Hitam ( Warna yang di beli )
Putih ( Warna yang di beli )
Ungu
Pink
Merah
Biru Muda ( Warna yang di beli )
Biru Tua ( Warna yang di beli )
Hijau
Abu-abu ( Warna yang di beli )
Point Kedua :
 Alasan kenapa saya membeli :
Dimasa pandemic menuju new normal seperti sekarang ini kita tetap harus selalu mematuhi protokol
kesehatan diantaranya adalah dengan 3 M yakni Mencuci tangan dengan sabun di air mengalir,
Menggunakan masker, dan Menjaga jarak. Salah satu dari 3 M adalah menggunakan masker.
Menggunakan masker pada saat pandemic merupakan hal yang wajib dipakai terutama ketika bepergian
keluar rumah. Masker menjadi hal yang wajib karena mampu menangkal virus ataupun bakteri yang akan
masuk ke mulut atau hidung. Dengan penggunaan masker tentu saja dapat mencegah atau menghindari
tertularnya virus covid 19.

Selain untuk menghindari tertularnya dari virus covid 19 pemakaian masker juga dapat menghindari
paparan polusi udara seperti asap dari kendaraan bermotor, asap rokok, dan debu. Paparan polusi ini dapat
mempengaruhi kinerja paru-paru serta meningkatkan risiko terserang penyakit pernafasan. Masker ini
dapat menyaring udara yang kotor sebelum terhirup oleh hidung.

KF sendiri merupakan singkatan dari “Korean Filter“ sedangkan angka 94 nya mempunyai arti efisiensi
filter yang mencapai 94 persen . Masker KF 94 ini mempunyai pengatur di batang hidung yang bisa
menyesuaikan dengan kontur wajah sehingga mampu meminimalkan debu dan kuman yang hendak
masuk.

Masker KF94 ini sangat nyaman di pakai dan tidak membuat sesak. Di toko yang saya beli, masker ini
tersedia banyak pilihan warna di antara nya ada warna hitam, putih, ungu, pink muda, pink tua, merah,
biru muda, biru tua, hijau stabilo, hijau tosca, oren, dan kuning. Dengan banyak nya warna yang tersedia
bisa menyesuaikan dengan pakaian yang kita pakai, jadi walaupun pakai masker kita tetap bisa tampil
kece dan matching.
Point Ketiga : SEO (Screenshoot traffic tampilan di google)
Point Keempat : Screenshoot Tampilan Layar Utama Aplikasi Pembelian
Online E-Commerce
Point Kelima : Screenshoot Katalog Harga dan Daftar Produk yang Di beli
Point Keenam : Screenshoot Transaksi Chatting Online di Aplikasi
Point Ketujuh : Slip Pembayaran
Point Kedelapan : Unboxing dan Foto Bersama Kurir
Point Kesembilan : Foto Selfie dan Testimoni
 Foto Selfie

 Testimoni
 Rekomendasi produk sejenis

Anda mungkin juga menyukai