Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI TEMA 3 KELAS 6

INDIKATOR IPA BENTU NO


K SOAL SOAL
 Menyebutkan komponen listrik yang berfungsi untuk PG 1
memutuskan arus listrik berdasarkan gambar: sakelar.

 Menyebutkan komponen listrik yang berfungsi sebagai sumber listrik: PG 2


Dinamo, aki, dan generator.
 Menyebutkan contoh penerapan rangkaian listrik seri dalam kehidupan sehari- PG 3
hari:
Rangkaian lampu hias dan senter.
 Menyebutkan ciri-ciri rangkaian listrik seri berdasarkan tabel: PG 4
Rangkaian alat listrik disusun secara berurutan,
Jika salah satu lampu padam yang lain ikut padam.

 Menjelaskan penyebab nyala lampu pada rangkaian listrik parallel lebih terang PG 5
dibandingkan dengan nyala lampu pada rangkaian listrik seri:
Hambatan listrik pada rangkaian parallel lebih kecil.

 Menyebutkan rangkaian listrik yang tepat berdasarkan gambar: parallel PG 6

 Memilih pasangan yang tepat tentang pemanfaatan rangkaian listrik dalam PG 7


kehidupan sehari-hari:
Lampu lalu lintas = parallel
Tombol pengatur kipas angin = parallel

 Menganalisis rangkaian listrik dengan benar berdasarkan gambar: PG 8

Jika sakelar 1 dan 3 ditutup sedangkan sakelar 2 dibuka maka yang terjadi pada
lampu 1, 2, dan 3 yaitu lampu 1 dan lampu 3 menyala sedangkan lampu 2 padam.

 Menentukan persamaan rangkaian listrik seri dan parallel dengan tepat: PG 9


Daya dan arus listrik yang dibutuhkan sama besar.
 Menentukan perbedaan rangkaian listrik seri dan parallel dengan tepat sesuai PG 10
tabel:
Rangkaian seri komponen listrik yang dibutuhkan sedikit.
Rangkaian parallel komponen listrik yang dibutuhkan banyak.
 Menyebutkan kelebihan penggunaan lampu yang dipasang secara parallel di PG 11
rumah:
Jika salah satu aliran listrik padam maka tidak berdampak pada cabang yang lain.
 Menjelaskan penyebab rangkaian listrik seri jarang digunakan dalam penerapan PG 12
rangkaian listrik di rumah:
Karena jika salah satu aliran listrik padam maka yang lain juga padam.
 Menyebutkan rangkaian listrik yang dimaksud berdasarkan pernyataan- PG 13
pernyataan yang disajikan:
Perpaduan rangkaian listrik yang disusun secara sejajar dan berderet,
membutuhkan komponen listrik yang sangat banyak, dan biaya yang dikeluarkan
mahal.
(rangkaian listrik campuran)

 Menyebutkan rangkaian listrik yang terdapat pada gambar dengan tepat: PG 14

Rangkaian listrik di atas adalah rangkaian campuran


 Menganalisis rangkaian listrik sesuai dengan gambar yang disajikan: PG 15

Apabila menginginkan lampu 1 dan lampu 3 padam sedangkan lampu 2 dan


lampu 4 menyala, maka keadaan sakelar yang tepat adalah sakelar 1 tertutup dan
sakelar 2 terbuka.
 Menulis dan menjelaskan fungsi komponen-komponen listrik yang ditunjukkan Uraian 16
oleh nomor pada gambar:

Gambar 1. Baterai fungsinya sebagai sumber listrik.


Gambar 2. Reflektor fungsinya memfokuskan cahaya.
 Menggambar rangkaian listrik campuran dengan ketentuan yang telah ditetapkan: Uraian 17
Menggunakan 2 buah baterai, menggunakan 2 buah sakelar, dan menggunakan 4
buah lampu.
INDIKATOR IPS BENTU NO
K SOAL SOAL
 Menyebutkan tokoh yang menemukan arus listrik pertama kali: PG 18
Michael Faraday penemu arus listrik.
Alexander Volta penemu baterai.
G. Marconi penemu radio.
James Watt penemu mesin uap.

 Menyebutkan contoh kegiatan manusia yang merupakan akibat dari penemuan PG 19


listrik:
Menyambung kabel dengan solder,
Menyetrika pakaian dengan setrika listrik,
Mencuci pakaian dengan mesin cuci.

 Menyebutkan manfaat penemuan lampu bagi para pelajar: PG 20


Anak-anak dapat belajar pada malam hari.
 Memilih pasangan tokoh dan penemuan yang tepat berdasarkan tabel: PG 21
Charles Babbage penemu komputer.
Garret Augustus Morgan penemu lampu lalu lintas.

 Menyebutkan urutan gambar sejarah perkembangan roda dengan tepat: PG 22

2–3–4–1
 Menyebutkan tokoh yang berhasil menciptakan ban yang terbuat dari karet tahun PG 23
1839:
Charles Goodyear.

 Menyebutkan salah satu dampak positif perkembangan teknologi informasi di PG 24


Indonesia:
Mudah mendapat informasi, menambah pengetahuan, memudahkan komunikasi.
 Menyebutkan salah satu cara memanfaatkan media sosial dengan tepat: PG 25
Ikut mempromosikan vaksinasi, promosi/ iklan barang jualan.
 Menyebutkan dampak negatif dari perkembangan teknologi transportasi: PG 26
Ketersediaan minyak bumi semakin berkurang,
Polusi udara dari asap kendaraan.
 Menyebutkan akibat jika tidak ada penemuan lalu lintas: PG 27
Lalu lintas di jalan menjadi tidak teratur.
 Menyebutkan dan menjelaskan 2 manfaat media sosial dalam kegiatan belajar: Uraian 28
Mencari referensi materi pelajaran,
Berdiskusi dengan teman tentang pelajaran,
Berbagi materi pelajaran.
 Menulis 2 cara untuk menyelesaikan masalah gawai yang selalu digunakan oleh Uraian 29
pelajar untuk bermain game online:
Orang tua mengawasi penggunaan HP,
Orang tua memberi batasan waktu kepada anak untuk menggunakan HP,
Meminta anak-anak untuk bermain permainan tradisional.
INDIKATOR SBdP BENTU NO
K SOAL SOAL
 Menyebutkan pengertian dari interval nada: PG 30
Jarak antara satu nada dengan nada lainnya.
 Menentukan interval nada yang tepat pada tangga nada diatonis mayor: PG 31

1–1–½-1–1–1–½

 Menentukan interval nada pada tangga nada diatonis minor: PG 32

1–½-1–1–½-1–1

 Menentukan interval pada tangga nada berdasarkan gambar: PG 33

Berdasarkan gambar, interval nada 1 berada nada F dan G.

 Menentukan interval pada tangga nada berdasarkan gambar: PG 34

Interval nada 1 ½ pada tangga nada gambar yaitu nada D dan F.

 Menentukan interval pada tangga nada berdasarkan gambar: PG 35

Interval nada 2 pada tangga nada berdasarkan gambar yaitu nada C dan E.

 Menentukan interval nada pada tangga nada berdasarkan gambar: PG 36

Interval nada ½ pada tangga nada tersebut adalah E dan F.

 Menentukan interval nada pada tangga nada berdasarkan gambar: PG 37

Interval nada 2 ½ pada tangga nada tersebut adalah nada C dan F.

 Menyebutkan contoh alat musik ritmis: PG 38


Drum, gendang, dan marakas.

 Menyebutkan contoh alat musik melodis: PG 39


Gitar, pianika, dan saksofon.

 Menyebutkan dua interval nada tert sesuai tangga nada diatonic mayor Uraian 40
berdasarkan gambar:

(do – mi => C – E)
(fa – la => F – A)
(sol – si => G – B)

Anda mungkin juga menyukai