Anda di halaman 1dari 10

PERSATUAN DALAM

PERBEDAAN

MODUL TEMA 2
MUSNIATI, S. Pd. SD
NIP. 196504211988022002

KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
PETUNJUK PENGGUNAAN MODUL
Materi modul ini disusun secara berurutan sesuai dengan pembelajaran tematik di kelas 2 SD.
Untuk itu, dalam mempelajari modul ini Ananda sebaiknya:
1. Berdoalah sejenak sesuai agama dan keyakinan mu.
2. Bacalah dan pahami secara mendalam tujuan yang harus di capai setelah melakukan
pembelajaran.
3. Bacalah uraian materi secara seksama.
4. Diskusikan materi-matari yang yang belum dipahami dengan temanmu.
5. Kerjakan soal latihan , evaluasi dalam modul untuk mengukur tingkat penguasaan materi.

TUJUAN PEMBELAJARAN MODUL


Setelah mempelajari modul ini, Ananda diharapkan mampu:
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan bendabenda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang
estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

PENGANTAR MODUL
Modul 2 ini membahas tentang materi pembelajaran kelas 2 SD yaitu tema 2 Bermain di
Lingkunganku. Modul ini terdiri atas 4 unit, yaitu: unit 1. Bermain di Lingkungan rumah, unit 2.
Bermain di rumah teman, unit 3. Bermain di Lingkungan sekolah, dan unit 4. Bermain di tempat
wisata.

Unit 3 Energi Alternatif


Unit 3 Bersatu Kita Teguh
Pembelajaran 6

PPKN
Kompetensi Dasar:
3.4 Menelah persatuan dan kesatuan terhadap kehidupan berbangsa dan bernegara beserta dampaknya.
4.4 Menyajikan hasil telaah persatuan dan kesatuan terhadap kehidupan berbangsa dan bernegara beserta
dampaknya.

Indikator:
3.4.1 Menyebutkan contoh manfaat persatuan dan kesatuan untuk kesejahteraan kehidupan masyarakat
NKRI dalam bentuk buku mini.
4.4.1 Menulis cerita tentang contoh manfaat persatuan dan kesatuan untuk kesejahteraan kehidupan
masyarakat NKRI dalam bentuk buku mini.

BAHASA INDONESIA
Kompetensi Dasar
3.4 Menggali informasi penting dari buku sejarah menggunakan aspek apa, di mana, kapan,
siapa, mengapa, dan bagaimana.
4.4 Memaparkan informasi penting dari buku sejarah secara lisan, tulis, dan VI asual dengan
menggunakan aspek apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana serta memperhatikan
penggunaan kosakata baku dan kalimat efektif.

Indikator
3.4.1 Mengidentifikasi ciri-ciri kosakata baku.
4.4.1 Menulis komentar tentang penggunaan kalimat efektif dan kosakata baku dalam cerita
tersebut.

RANGKUMAN MATERI
PPKN
Arti Pnting Persatuan dan Kesatuan serta Bhineka Tunggal Ika
Mungkinkah mobil tanpa ban dapat melaju di jalan raya ? dapatkah sebatang
lidi dijadikan alat untuk membersihkan lantai ? mobil tidak mungkin berjalan
tanpa ada ban walaupun baru dan bensinnya penuh. Kita juga mengetahui bahwa
puluhan atau ratusan batang lidi yang disatukan akan lebih berguna untuk menjadi
alat kebersihan. Itulah gambar kehidupan Dalam kehidupan seseorang manusia
tidak akan memiliki banyak arti jika ia sendiri. Ketika bersama setiap orang
merupakan bagian dari masyarakat harus bersatu mendukung tetap berjalannya tata
nilai dan keharmonisan masyarakat
Apabila semua aspek kehidupan manusia ingin terbentuk secara harmonis,
sebaiknya didasari oleh nilai persatuan dan kesatuan. Dalam kehidupan bernegara,
pengamalan sikap persatuan dan kesatuan diwujudkan dalam bentuk prilaku,
antara lain :
1. mempertahankan persatuan dan kesatuan wilayah Indonesia
2. Meningkatkan semangat Bhineka Tunggal Ika
3. Mengembangkan semangat kekeluargaan
4. Menghindari penonjolan SARA

PENUGASAN PPKN
1. Segala bentuk halangan dan kesulitan dapat teratasi dengan adanya … .
2. Sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-
hari adalah ….
3. Sikap yang mencermikan persatuan dan kesatuan di lingkungan keluarga
adalah … .
4. Menjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia diperlukan sikap … .
5. Yang bertugas menjaga persatuan dan kesatuan NKRI adalah … .

RANGKUMAN MATERI
BAHASA INDONESIA
Kosa kata adalah kata yang digunakan sesuai dengan pedoman atau kaidah
bahasa yang telah ditentukan. Kata baku juga diartikan kata yang sudah benar
dengan aturan maupun ejaan kaidah bahasa Indinesia dan sumber utama dari
bahasa baku yaitu Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Kata baku umumnya
sering digunakan pada kalimat yang formal, baik itu dalam suatu tulisan maupun
dalam pengungkapan kata-kata
Kata-kata baku yaitu kata yang digunakan sesuai dengan kaidah bahasa
Indonesia yang sudah ditentukan sebelumnya dan suatu kata bias disebut dengan
kata tidak baku. Jika kata digunakan tidak sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia.
Ketidakbakuan suatu kata gukan hanya ditimbulkan oleh salah penulisan saja, akan
tetapi bias juga disebabkan oleh pengucapan yang salah dan penyusunan suatu
kalimat yang tidak benar. Biasanya kata tidak baku muncul dalam percakapan kita
sehari-hari
Contoh kata baku : aktif, apotek, efektif, foto, biosfer, objek, November,
praktik, negeri, teknik, daftar, nasihat dll
Contoh kata tidak baku : aktip, pasip, apotik, karna, poto, biosfir, bis, obyek,
nopember, praktek, negri, nasehat, dll

PENUGASAN BAHASA INDONESIA


1. Kata yang digunakan sesuai dengan pedoman atau kaidah bahasa yang telah
ditentukan disebut … .
2. Bentuk baku dari “negri” adalah … .
3. Sumber utama atau pedoman dari bahasa baku adalah … .
4. Suatu kata dikatakan tidak baku jika … .
5. Kata tidak baku biasanya digunakan di … .

EVALUASI
A. PILIHAN GANDA
PPKN
1. Untuk mewujudkan persatuan dan kesatuan, seluruh tindakan pemerintah,
masyarakat dan bangsa Indonesia harus mengarah kepada terciptanya
keadilan dan kemakmuran bagi .. .
a. petinggi Negara
b. seluruh bangsa Indonesia
c. daerah tertentu
d. orang-orang pilihan
2. Selain menikmati, kita juga wajib untuk …kemerdekaan
a. menuntut
b. melupakan
c. mensyukuri
d. menjaga
3. Arti semboyan ‘Bhineka Tunggal Ika “ adalah … .
a. berbeda tapi sama
b. beranekaragam
c. berbeda-beda tapi tetap Satu
d. menghormati keberagaman
4. Negara Indonesia dapat mencapai kemerdekaan karena ….
a. rakyatnya yang bersati padu
b. rakyatnya pandai melakukan silat
c. rakyatnya gagah dan berani
d. rakyatnya pintar persenjataan
5. Persatuan dalam keberagaman merupakan modal utama dalam mencapai
….
a. kesadaran bernegara
b. pelaksanaan kewajiban warga negara
c. peningkatan rasa solidaritas
d. masyarakat sejahtera
BAHASA INDONESIA
6. Kata baku biasanya digunakan dalam … .
a. acara resmi
b. kalimat tidak normal
c. percakapan sehari-hari
d. menyapa orang yang lebih muda
7. Berikut ini yang termasuk contoh kata baku adalah … .
a. obyek
b. negri
c. foto
d. arsib
8. kalimat erikut yang menggunakan kata baku dengan benar adalah … .
a. Sumpah Pemuda dicetuskan pada tanggal 28 ktober 1928
b. memiliki rasa bangga sebagai bangsa dan negri
c. meningkatkan semangat Bhineka Tunggal Ika
d. masyarakat Indonesia memiliki keberagaman yang amat banyak
9. Warna merah putiih pada bendera Negara kesatuan Republik Indonesia
diambil dari kerajaan Majapahit. Perbaikan penulisan kalimat di atas yang
benar adalah … .
a. Warna merah-putih pada bendera negara kesatuan Republik indonesia
diambil dari kerajaan Majapahit
b. Warna Merah-Putih pada bedera negara kesatuan republic Indonesia
diambil dari kerajaan Majapahit
c. Warna merah-putih pada bendera Negara Kesatuan republic Indonesia
diambil dari kerajaan Majapahit
d. Warna merah-putih pada bendera Negara Kesatuan Republik Indonesia
diambil dari Kerajaan Majapahit
10.B.M. Diah mengais memungut kembali naskah asli proklamasi yang sudah
dibuang dari kerajang sampah dan mengantonginya di sakunya.
Kalimat efektif yang tepat dari kalimat di atas adalah … .
a. B.M. Diah memungut kembali naskah asli poklamasi dari keranjang
sampah dan mengantonginya
b. B.M. diah mengais naskah asli poklamasi yang sudah dibuang dari
keranjang sampah dan mengantonginya di sakunya
c. B.M. Diah mengais menungut kembali naskah asli proklamasi dari
keranjang sampah dan mengantonginya di sakunya
d. B.M. Diah mengais memungut kembali naskah asli proklamsi yang
sudah dibuang dari kerajang sampah dan mengantonginya.

B. ISIAN
PPKN
11.Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia merupakan kewajiban
….
12.Semboyan bangsa Indonesia untuk menciptakan pesatuan adaah … .
13.Suatu pekerjaan akan cepat selesai jika dikerjakan … .
14.Untuk mencapai kemerdekaan Indonesia diperlukan kerjasama serta … dan
….
15.Indonesia akan tetap kuatjika seluruh rakyat Indonesia menjaga … dan … .

BAHASA INDONESIA
16.Kata yang digunakan sesuai dengan pedoman atau kaidah bahasa yang telah
ditentukan disebut … .
17.Pada kalimat resmi menggunakan kata … .
18.Ketidakbakuan suatu kata bukan hanya ditimbulkan oleh penulisan saja akan
tetapi bias juga disebabkan oleh … .
19.bentuk baku dari apotik adalah … .
20.Sumber utama atau pedoman dari bahasa baku disebut … .

C. URAIAN
PPKN
21.Apa yang terjadi jika dalm perjuangan melawan penjajah tidak ada
persatuan !
22.Sebutkan 3 manfaat persatuan dan kesatuan !
23.Berikan 3 contoh sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan !
BAHASA INDONESIA
24.Apa yang dimaksud dengan kata baku ?
25.Apa yang dimaksud dengan kalimat efektif ?

KUNCI JAWABAN
A. PILIHAN GANDA
PPKN 21.
1. B C. URAIAN
2. C PPKN
3. C 22.terjadi perpecahan dan
4. A petengkaran
5. D 23.menjaga kerukunan antar
BAHASA INDONESIA warga, memperkuat persatuan
6. A dan kesatuan, timbulnya rasa
7. C aman dantentram
8. A 24.ikut melaksanakan kerja bakti
9. D walaupun berbeda agama,
10.A menjenguk warga yang sedang
B. ISIAN sakit, menghagai perbedaan
PPKN BAHASA INDONESIA
11.Seluruh warga Negara 25.Kata yang digunakan sesuai
12.Bhineka Tunggal Ika dengan pedoman atau kaidah
13.Kerja sama bahasa yang telah ditentukan
14.persatuan dan kesatuan 26.kalimat efekti adalah kalimat
15.persatuan dan kesatuan yang sesuai dengan kaidah
BAHASA INDONESIA bahasa baik ejaan maupun
16.kata baku tanda bacanya sehingga mudah
17.kata baku dipahami oleh pembaca
18.penulisan
19.apotek
20.KBBI

Anda mungkin juga menyukai